• Tidak ada hasil yang ditemukan

SEMIGRUP INVERS DAN SIFAT-SIFATNYA DITINJAU DARI KELAS EKUIVALENSI YANG DIAKIBATKAN RELASI L - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "SEMIGRUP INVERS DAN SIFAT-SIFATNYA DITINJAU DARI KELAS EKUIVALENSI YANG DIAKIBATKAN RELASI L - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

ABSTRAK

Suatu semigrup S dikatakan semigrup invers jika S semigrup regular dan

elemen-elemen idempotennya komutatif. Himpunan elemen-elemen-elemen-elemen idempoten dari semigrup invers bersama-sama dengan relasi terurut parsial membentuk semilatis idempoten. Relasi-relasi Green yang didefinisikan pada semigrup invers S

membentuk kelas-kelas ekuivalensi, diantaranya adalah kelas-kelas ekuivalensi yang diakibatkan oleh relasi ℒ, ℛ dan �. Diberikan suatu kelas ekuivalensi dari semigrup invers yang diakibatkan oleh relasi ℒ memuat suatu elemen dari semigrup invers. Jika kelas ekuivalensi tersebut adalah semigrup maka kelas ekuivalensi yang diakibatkan oleh ℛ yang memuat invers dari elemen itu adalah semigrup. Dan hasil operasi elemen tersebut dengan inversnya adalah idempoten terbesar dalam kelas yang diakibatkan relasi � yang memuat elemen tersebut.

(2)

ABSTRACT

A semigrup S is called an inverse semigroup if S is a regular semigroup and its

idempotent elements commute. The set of idempotent elements in inverse semigroup together with partial order relation form semilattice of idempotents.

The Green’s relations defined in inverse semigroup S form equivalence classes,

some of them are equivalence classes caused by ℒ, ℛ and � relations. Let an equivalence class of inverse semigroup caused by ℒ relation contains an element of inverse semigroup. If the equivalence class is a semigroup then an equivalence class caused by ℛ relation which is contains inverse of the element is also semigroup. And product of the element with its inverse is the largest idempotent in equivalence class caused by � relation which is contain the element.

Referensi

Dokumen terkait

kitosan-mikrokristal selulosa (MCC) dibuat dengan cara melarutkan kitosan dan mikrokristal selulosa dengan asam asetat 2% hingga homogen kemudian campuran diteteskan ke dalam

[r]

LEBIH DARI 1500 WARGA BANTUL / KEMARIN MINGGU MEMADATI LAPANGAN DWI WINDU / UNTUK MENGIKUTI DIALOG BERSAMA / DALAM RANGKA BANTUL BANGKIT DENGAN PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT

Hasil penelitian ini berdasarkan analisis Location Quotient , Sektor pertanian dalam perekonomian Kabupaten Aceh Tenggara (Kutacane) merupakan sektor basis atau sektor

Adapun judul dari skripsi ini adalah “ Uji Ketahanan Beberapa Varietas Tebu (Saccharum officinarum) Terhadap Penyakit Pokahbung (Fusarium moniliforme) di Rumah Kaca”

[r]

menyatakan bahwa, “Adalah menjadi tugas tanggung jawab dari negara-negara ASEAN untuk membentuk suatu mekanisme HAM regional yang tepat.”Selain itu, beberapa Negara anggota

menurut tokoh masyarakat, jika air tersebut diminum kepada orang yang salah.. akan mengalami sakit perut yang parah. Hal ini dilakukan apabila kedua belaha. pihak