• Tidak ada hasil yang ditemukan

MATERI 6 TRANSPORTASI SEL GAMET DAN FERT

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "MATERI 6 TRANSPORTASI SEL GAMET DAN FERT"

Copied!
58
0
0

Teks penuh

(1)

MATERI 6

TRANSPORTASI SEL GAMET DAN

FERTILISASI

(2)

SUB POKOK BAHASAN

Transport spermatozoa pada organ reproduksi

jantan (tubuli seminiferi, epididimis dan ejakulasi)

Transport spermatozoa pada organ reproduksi

betina ( servik, uterus, oviduk)

Perubahan fungsi spermatozoa (Sebelum

kapasitasi, kapasitasi dan reaksi akrosom)

Peristiwa ovulasi

Maturasi dan transport ovum

Proses fertilisasi (tahapan fertilisasi)

Fertilisasi in vivo

(3)
(4)

Perubahan fisiologis spermatozoa

dalam organ betina dan barier

trasport

Perjalanan Spermatozoa pada organ

Reproduksi Betina

LABORATORIUM REPRODUKSI TERNAK

(5)
(6)

Anatomi Spermatozoa

LABORATORIUM REPRODUKSI TERNAK

(7)

Struktur Spermatozoa

Ada 3 bagian:

1.Head (Kepala)

2. Middle Piece (Leher)

3. Principle Piece (Ekor)

(8)

Struktur Kepala spermatozoa

Sebagian kepala diselubungi oleh

Akrosom yg didalamnya terdapat

Enzim-enzim yang berguna untuk

Fertilisaasi (pro acrosin)

Enzim ini diaktifkan saat terjadinya

reaksi akrosom

LABORATORIUM REPRODUKSI TERNAK

(9)

Ekor Spermatozoa

Bagian Midle piece terdapat mitochondrial

sheat yg berfungsi menghasilkan energi

untuk menggerakkan spermatozoa

Terdapat axonema yg berfungsi un

menggerakkan yg terdiri dari mikrotubulus

yg berpola 9+ 2 sehingga memgungkinkan

spermatozoa bergerak sliding

(10)

Axonema

LABORATORIUM REPRODUKSI TERNAK

(11)
(12)

Spermatozoa abnormal

Mitochondria pada leher spermatozoa

LABORATORIUM REPRODUKSI TERNAK

(13)
(14)

Uji Integritas Membran dgn Metode Host

Test

A. Integritas Membran Jelek

B. Integritas Membran Baik

Membran mempunyai peran yg

Besar dalam menentukan Viabilitas

Bila membrannya bagus maka apa

Bila cairan mempunyai tekanan

Osmose rendah dapat masuk tetapi

Tidak bisa keluar shg ekor melingkar

dan menggelembung

LABORATORIUM REPRODUKSI TERNAK

(15)

Uji Viabilitas dengan Eosin Negrosin

Merah Mati dan Transparan Hidup

Apabila permeabilitas tidak berfungsi

Maka pewarna bisa masuk tanpa

(16)

Kapasitasi Spermatozoa Menggunakan

CTC

Utuh : Belum Kapasitasi

Separo : Kapasitasi

Band I tengah : Reaksi Akrosom

Pendaran Fluorescent menunjukkan adanya ion calsium pada

membran

LABORATORIUM REPRODUKSI TERNAK

(17)

Reaksi Akrosom dengan metode FITC

Utuh

Reaksi Akrosom

(18)

Tahapan Hilangnya ion Kalsium Pada

proses reaksi akrosom

LABORATORIUM REPRODUKSI TERNAK

(19)
(20)

Spermatozoa manusia diamati

Dengan Scanning Electrone

Microskop

LABORATORIUM REPRODUKSI TERNAK

(21)
(22)

Spermatozoa manusia

Spermatozoa tikus

LABORATORIUM REPRODUKSI TERNAK

(23)

Spermatozoa Manusia yang di

Warnai dengan 3 macam

(24)

Prof. DR.Ir.Trinil Susilawati,MS

Lab. Reproduksi Ternak

Fakultas Peternakan- Universitas Brawijaya

(25)

Tujuan Instruksional Khusus :

Setelah mengikuti Pokok Bahasan ini mahasiswa dapat memahami tentang proses

menjelang , saat dan setelah fertilisasi pada kajian seluler dan molekuler

Sub. Pokok Bahasan :

- -

Proses penarikan spermatozoa untuk mendekati

-

oosit

- - P

roses penetrasi spermatozoa pada oosit

- -

Perubahan fisiologi oosit setelah fertilisasi

- -

Singami

dan

Cleavage

-

Fertilisasi

in vivo

sebagai dasar untuk

pengembangan fertilisasi

in vitro.

(26)

-1.

Pada

modul

ini menjelaskan

tentang tahapan penempelan spermatozoa dengan

ovum, proses masuknya spermatozoa ke dalam ovum, hingga bersatunya materi genetik

Jantan dan Betina atau yang disebut dengan Syngami. Setelah mempelajari kegiatan ini

maka diharapkan saudara dapat memahami Proses terjadinya fertilisasi secara alami

Pengantar

(27)

Uraian

(28)

Spermatozoa setelah melakukan

penetrasi oosit, menyebabkan aktivasi

dari oosit, selanjutnya terjadi proses

exocytosis granula-granula cortical dan

terjadi proses penghambatan

polysperma. Sedangkan proses fertilisasi

tersebut diakhiri dengan terjadinya

dekondensasi nucleus spermatozoa

dalam sitoplasma.

(29)
(30)

Penempelan spermatozoa pada oosit

(31)
(32)

PROSES FERTILISASI PADA SAPI

(33)

Awal Fertilisasi

Proses fertilisasi diawali dengan penempelan

spermatozoa pada zona pelusida yang reseptornya

terdapat pada ZP3

Pada saat penempelan, terjadi reaksi akrosom yaitu

keluarnya enzim akrosin dan hialuronidase yang

melisiskan zona pelusida juga terjadi reaksi zona.

Sebagai bukti bahwa ZP3 sebagai reseptor

spermatozoa adalah pada slide berikut yang

(34)
(35)
(36)
(37)

Setelah penempelan

Setelah penempelan terjadi suatu proses

(38)
(39)
(40)
(41)
(42)
(43)
(44)
(45)
(46)
(47)
(48)

Syngami

Setelah bagian akrosom lisis, maka nukleus

spermatozoa masuk ke itoplasma, kemudian

bertemu dengan sel oosit , pada saat tersebut

terjadi syngami yaitu fusi antara pronukleus

jantan dan betina

(49)
(50)
(51)

Ovulasi

dan

(52)
(53)
(54)
(55)
(56)

Implantation

(57)

BUKU YANG PERLU DIPELAJARI

Hafez, ESE, 2008. Farm Animal Reproduction

Donald Mc, 2008. Endocrinology

(58)

Referensi

Dokumen terkait

Kepala sekolah dengan kecerdasan spiritual yang tinggi akan mampu m enjalankan nilai-nilai moral yang diambil dari tindakan etis Tuhan Yang Maha Esa terhadap

Lembaga penyedia jasa pelayanan penyelesaian sengketa lingkungan hidup, yang selanjutnya disebut lembaga penyedia jasa, adalah lembaga yang bersifat bebas dan tidak berpihak

Situasi/suasana yang hiruk pikuk atau penuh kebisangan akan mempengaruhi baik/tidaknya pesan diterima oleh komunikan, suara  bising yang diterima komunikan saat

Tidak seperti pada kedua era sebelumnya yang lebih menekankan pada unsur teknologi, pada era manajemen perubahan yang lebih ditekankan adalah sistem informasi,

Apakah memakai pendekatan “bergaining”, “persuasi”, atau “komando”, pihak yang responnya “mendukung” pembangunan perkebunan kelapa sawit baik dari Pemerintah Daerah

Hasil survey ke lokasi pengabdian yakni di kota Mojokerto, yang dilakukan pada bulan September 2006 sampai dengan Pebruari 2007, juga menunjukkan bahwa para

 Struktur PDRB Aceh baik dengan migas maupun tanpa migas menunjukkan bahwa dua sektor yang merupakan leading sector bagi perekonomian Aceh hingga triwulan

Proses analisis yang dijelaskan di atas dalam pengolahan data-datanya menggunakan bantuan software komputer (SPSS dan Mic. Mengacu pada perumusan masalah yang telah