• Tidak ada hasil yang ditemukan

MENGADAKAN PERUBAHAN DALAM STBLD.: 1907 NO. 212 TENTANG PEMILIHAN KEPALA DESA

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "MENGADAKAN PERUBAHAN DALAM STBLD.: 1907 NO. 212 TENTANG PEMILIHAN KEPALA DESA"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

PRESID EN REPUBLIK IND O NESIA

UNDANG-UNDANG NOMOR 14 TAHUN 1946

TENTANG

MENGADAKAN PERUBAHAN DALAM STBLD.: 1907 NO. 212

TENTANG PEMILIHAN KEPALA DESA.

PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

Menimbang : bahwa sambil menunggu undang-undang baru, golongan pemilih kepala desa yang termaksud dalam Pasal 1 (2) dari ordonansi Pemilihan kepala desa (Stb. 1907 No. 212) perlu diperluas agar hak memilih kepala desa tidak semata-mata didasarkan kepada kekayaan atau kedudukan melainkan kepada kewargaan negara;

Mengingat : a. ordonansi pemilihan kepada desa, Stb. 1907 No. 212 (dirobah dengan Stb. 1934 No. 661, Stb. 1938 No. 21 dan osamu seirei No. 7 tanggal 16 Pebruari 1944);

b. Pasal 18 dan 20 ayat 1 Undang-Undang Dasar, berhubung dengan Maklumat Wakil Presiden tanggal 16 Agustus 1945 No. X;

Dengan persetujuan Badan Pekerja Komite Nasional Pusat.

Memutuskan :

Menetapkan Undang-undang tentang merubah "syarat-syarat pemilih" kepala desa sebagai berikut :

Pasal 1.

(1) Pasal 1 ayat (2) dari ordonansi Pemilih kepala desa, Stb. 1907 No. 212 (dirubah dengan Stb. 1934 - 661, Stb. 1938 - 21 dan osamu seirei No. 7 tanggal 16 Pebruari 1944), dirubah sehingga berbunyi sebagai berikut :

(2) Yang berhak memilih kepala desa ialah semua warga negara penduduk desa, laki-laki maupun perempuan yang berumur 18 tahun ke atas atau sudah kawin.

Pasal 2.

Undang-undang ini mulai berlaku pada hari diumumkannya.

Peraturan peralihan.

Segala pemilihan-pemilihan kepala desa yang dilakukan sebelum pengumuman Undang-undang ini dan yang menyimpang dari peraturan dalam Undang-undang ini, dianggap syah.

Ditetapkan di Yogyakarta

Pada tanggal 4 September 1946.

WAKIL PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA.

MOH. HATTA.

Menteri Dalam Negeri,

SOEDARSONO.

Diumumkan pada tanggal 4 September 1946. Sekretaris Negara,

Referensi

Dokumen terkait

kuat, tetapi apabila tidak ada tokoh yang mampu jadi pelopor atau secara sosiologis menjadi agen perubahan ( agent of change ), maka kemunculan karya baru dalam

Pertama-tama Penulis ingin menyatakan rasa syukur dan terima kasih kepada Tuhan Yesus Kristus yang oleh Kasih dan Penyertaan-Nya telah menyertai Penulis dari awal

Untuk mendapatkan pertumbuhan dan hasil tanaman bawang merah yang terbaik, disarankan menggunakan urin sapi dengan konsentrasi 30%.. Pemilihan varietas yang tepat

Sebelum diberikan penyuluhan dengan multimedia, sebagian besar anak SD Kelas III SD Negeri 2 Jambidan diketahui memiliki perilaku hidup bersih dan sehat (PHBS)

Sebagaimana metode clustering PKPLN, studi ini akan mengcluster tujuan pasar ekspor Indonesia menjadi dua jenis yakni pasar tradisional dan pasar non-tradisional, dimana

‘Orang hidup harus berhati-hati. Di waktu ini Andri memamng tidak ada cacatnya. Malah semua sifatnya terlihat dalam kesungguhan. Ibu tidak menyanggah kekhawatiranmu terhadap

Komputer akan terus menerus membaca SMS (Short Message Service) yang ada di Handphone server, jika SMS (Short Message Service) yang masuk adalah “A”atau “a” maka nilai voting untuk