• Tidak ada hasil yang ditemukan

Bio PENCEMARAN UDARA DAN PROSES DAUR ULA

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "Bio PENCEMARAN UDARA DAN PROSES DAUR ULA"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

PENCEMARAN UDARA DAN PROSES DAUR

ULANG

A. PENCEMARAN UDARA

Pencemaran udara terjadi karena masuk atau dimasukkannya makhluk hidup, zat

energi, dan atau komponen lain ke udara oleh kegiatan manusia atau proses alam, sehingga

kualitas udara turun sampai sampai ke tingkat tertentu yang menyebabkan udara menjadi

kurang atau tidak dapat berfungsi lagi sesuai dengan peruntukannya.

Bahan pencemaran udara secara umum dapat digolongkan menjadi dua golongan

dasar, yaitu partikel dan gas. Bahan-bahan pencemaran udara antara lain seperti berikut.

a. Gas Karbon Monoksida (CO) dan Karbon Dioksida (

CO

2

¿

b. Gas SO dan

SO2

c. Gas Kloro Fluoro Karbon (CFC)

Selain gas-gas tersebut, pencemaran udara bisa juga disebabkan oleh bau dari

sampah membusuk, selokan yang tersumbat, bangkai binatang, debu dan sebagainya. Oleh

sebab itu, hendaknya kita menjaga kebersihan lingkungan kita agar tidak menimbulkan

pencemaran udara.

B. PROSES DAUR ULANG

1.

Pendaurulangan Sampah Organik

Sampah organik pada umumnya berasal dari limbah rumah tangga, hotel, restoran, perkantoran, dan limbah pertanian. Jenis sampah tersebut sebetulnya masih banyak mengandung air, serat, dan senyawa organik kompleks

Limbah (sampah) organik yang tidak beracun dapat digunakan untuk meningkatkan produksi tanaman pertanian. Bahan organik yang berasal baik dari tumbuhan maupun hewan dapat digunakan sebagai bahan baku untuk pembuatan pupuk organik yang ramah lingkungan. Sampah yang berasal dari bahan organik tersebut dapat diolah menjadi pupuk organik dan pestisida organik.

Pupuk organik berasal dari penguraian bahan organik, seperti daun tanaman dan kotoran hewan. Jenis pupuk organik antara lain pupuk kandang, pupuk hijau, kompos. Pupuk organik mempunyai kelebihan, yaitu mempunyai unsur hara yang lengkap, dapat memperbaiki struktur tanah, dan memperbaiki kehidupan mikroorganisme dalam tanah. Pupuk organik yang bahannya berupa kotoran hewan disebut pupuk kandang. Adapun yang berasal dari sisa-sisa tumbuhan disebut pupuk hijau.

Ternyata limbah (sampah) yang berasal bahan organik tidak selalu menimbulkan dampak negatif, tetapi dapat diolah menjadi produk yang bermanfaat. Produk tersebut selain tidak merusak lingkungan dan murah harganya, juga mudah proses pembuatannya.

2. Pendaurulangan Sampah Anorganik

Sampak anorganik adalah sampah yang bukan berasal dari makhluk hidup. Sampah ini bisa berasal dari bahan yang bisa diperbarui dan bahan yang berbahaya serta beracun. Di antara jenis sampah ini yang bisa didaur ulang atau recycle adalah pemanfaatan kembali sampah-sampah yang masih dapat diolah kembali, seperti plastik, besi, dan aluminium.

Limbah padat anorganik yang beracun dan berbahaya harus dikelola secara

khusus, misalnya, dengan menggunakan incinerator dengan beberapa komponen

penyusunnya, seperti tungku pembakar, ruang purna bakar, unit pembersih gas buang,

dan cerobong asap.

Khansa Hanan

Taufiqah

Referensi

Dokumen terkait

Penulis melakukan Praktik Kerja Lapang di Laboratorium Biologi Molekuler dan Rekayasa Genetika, Balai Penelitian Bioteknologi Perkebunan Indonesia dari bulan Juli sampai Agustus

24.. Sebagai akibatnya, hukum dapat memberikan sanksi atau tindakan terhadap si pelanggar. Karena itu, hukum pun menetapkan sanksi yang harus diterima oleh pelakunya. Ini

Dalam makalah perencanaan paket tour perjalanan wisata ke Cirebon ini meliputi beberapa objek wisata yang ada di Cirebon, diantarnya yaitu Keraton Kasepuhan, Keraton Kanoman,

Telah dilakukan penelitian tentang infusa Spatholobus littoralis Hassk terhadap Pertumbuhan Bakteri Escherichia coli. Hasil penelitian menunjukan terbentuknya zona

Pada sekitar tahun 695 M,, di Ibukota Kerajaan Sriwijaya hidup lebih dari 1000 orang biksu dengan tugas keagamaan dan mempelajari agama Budha melalui berbagai buku yang tentu

Kesimpulan dalam penelitian ini adalah ada hubungan yang signifikan antara perilaku merokok dengan prevalensi asma di Propinsi Jawa Timur tahun 2018.. Kata kunci : perilaku,

Analisis Hujan Bulan September dan Prakiraan hujan bulan November, Desember dan Januari 2018 disusun berdasarkan hasil analisis data hujan yang diterima dari stasiun dan

Perbedaan insang ikan mas pada kontrol dengan insang yang telah diberikan bahan toksik terlihat dari warnanya, pada insang kontrol terlihat insang berwarna