• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pengaruh Investasi Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja Pada Peternakan Ayam Broiler (Survey Pada Peternak Plasma di PT.Tanjung Mulya Perkasa Kecamatan Panumbangan Kabupaten Ciamis Provinsi Jawa Barat).

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Pengaruh Investasi Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja Pada Peternakan Ayam Broiler (Survey Pada Peternak Plasma di PT.Tanjung Mulya Perkasa Kecamatan Panumbangan Kabupaten Ciamis Provinsi Jawa Barat)."

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

vi

PENGARUH INVESTASI TERHADAP PENYERAPAN TENAGA KERJA PADA PETERNAKAN AYAM BROILER

(Survey Pada Peternak Plasma di PT. Tanjung Mulya Perkasa Kecamatan Panumbangan Kabupaten Ciamis Provinsi Jawa Barat)

Ingga Khatami

ABSTRAK

Penelitian ini telah dilaksanakan di Kecamatan Panumbangan, Kabupaten Ciamis Provinsi Jawa Barat pada bulan Mei 2013. Penelitian bertujuan untuk mengetahui pengaruh investasi terhadap penyerapan tenaga kerja pada peternakan ayam broiler plasma di PT. Tanjung Mulya Perkasa. Penelitian

menggunakan metode survey dan stratified random sampling pada

pengambilan sampel dengan sistem wawancara dalam pengumpulan data. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa besaran investasi pada peternak plasma ayam broiler adalah Rp. 34.718.540 ± Rp. 19.873.088. Penyerapan tenaga kerja pada usaha ayam broiler rata-rata 1 orang per unit usaha, dan besaran investasi berpengaruh positif terhadap penyerapan jumlah tenaga kerja pada tingkat kepercayaan 95%.

(2)

v

EFFECT ON INVESTMENT OF LABOR FORCE IN THE BROILER FARMS (Survey on Farmers, Partner of PT Tanjung Mulya Perkasa, District of

Panumbangan, Ciamis Regency, West Java Province)

Ingga Khatami

ABSTRACT

The research was conducted in the District of Panumbangan, Ciamis Regency, West Java Province in May 2013. This study aimed to determine the effect of investment on labor force in broiler farms which are partners of PT. Tanjung Mulya Perkasa. This study used a survey method and stratified random sampling equipped with interview techniques for data collection. The results of this study showed that the amount of investment made in broiler farms is about 34.718.540 IDR ± Rp. 19.873.088 IDR. Labor force in the broiler farms is at the average of 1 man per business unit, and the amount of investment has a positive effect on the labor force at 95% confidence level.

Referensi

Dokumen terkait

Praktek dumping merupakan praktek dagang yang tidak fair , karena bagi negara pengimpor, praktek dumping akan menimbulkan kerugian bagi dunia usaha atau

Selain itu Soppeng juga dikenal memiliki budaya yang masih dipertahankan sampai sekarang ini, salah satu contoh bukti kebudayaannya yaitu makam Raja-Raja Soppeng, yang

Pemikiran mengenai perancangan dan implementasi sistem aplikasi integrated mapping berbasis MapInfo ini bermula pada masalah yang dialami oleh para network engineer di

Oleh karena itu, untuk menanggulangi kredit macet pemerintah mengeluarkan pedoman pelaksanaan Peraturan Menteri Negara Koperasi, Dan Usaha Kecil Dan Menengah Republik Indonesia

Dari harga nilai parameter-parameter kerusakan formasi yang didapat dari data analisa pressure build up dan dari grafik horner plot maka formasi Sumur X dapat dianalisis yang

Oleh karena itu ketika dilakukan uji Mann-Whitney U didapatkan nilai p < 0,05, yaitu 0,038 yang artinya ada perbedaan antara usia ibu pada kelompok bayi berat

Tujuan penelitian ini untuk mendapatkan isolat bakteri dan isolat aktinomisetes terbaik untuk di aplikasikan sebagai agen biokompos dengan menganalisa kemampuan

Hasil penelitian menunjukkan bahwa kedelai yang ditanam sesudah padi sawah dengan cara TOT lebih baik dibanding dengan cara pengolahan tanah karena pada