• Tidak ada hasil yang ditemukan

Silabus Matematika kelas 4

N/A
N/A
emy

Academic year: 2022

Membagikan "Silabus Matematika kelas 4"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

S I L A B U S Satuan Pendidikan : SD Negeri 3 Temukus

Kelas/Semester : IV / I Mata Pelajaran : Matematika Alokasi waktu : … jam pelajaran A. Kompetensi Inti

KI. 1 : Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.

KI. 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan tetangga.

KI. 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah.

KI. 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman danberakhlak mulia.

Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Alokasi Waktu Sumber Belajar 3.4 Menjelaskan faktor dan

kelipatan suatu bilangan.

4.4 Mengidentifikasi faktor dan kelipatan suatu bilangan

Faktor dan Kelipatan

a. Memperhatikan gambar/ilustrasi/alat peraga yang berkaitan dengan faktor dan kelipatan suatu bilangan. Misal: Jika ada 36 pemain musik dalam marching band maka akan ada beberapa formasi baris berbaris (tetap dalam parade) yang dapat mereka susun, misalnya formasi 9 baris dan setiap baris ada 4 orang pemain musik

b. Menentukan cara mencari faktordari bilangan yang ditentukandengan pohon faktor dan tabel

c. Menuliskan kelipatan dari bilanganyang ditentukan d. Menggunakan konsep faktor dan kelipatan suatu

bilangan untuk menyelesaikan masalah

e. Menyajikan penyelesaian masalah yang berkaitan dengan faktor dan kelipatan suatu bilangan.

Sikap:

Percaya diri, peduli, tanggung jawab.

Pengetahuan:

Tes lisan/tertulis Keterampilan

Memahami Kelipatan Bilangan dan

mengenal faktor bilangan

... JP Buku Pelajaran Matematika Kelas IV

Buku-buku relevan Media daring youtube

(2)

Mengetahui,

Kepala SD Negeri 3 Temukus

I Kadek Agus Sudiandika, M.Pd.

NIP.19820813 200604 1 010

Temukus, 12 Juli 2021 Guru Kelas IV

I Kadek Sudarma, S.Pd.SD NIP. 19831001 200801 1 008

Referensi

Dokumen terkait

1 Alodia Alvita Mengundurkan diri 1 Agnes Angelica Mengundurkan Diri 1 Andy Pratama Belum Lengkap 2 Aris Caesar Kurnia Lulus 2 Kusmiyati Lulus 2 Fadila Puti Lenggo Geni Belum Lengkap

Water and hygiene interventions to reduce diarrhoea in rural Afghanistan: a randomized controlled study.. ReducingChildhood Diarrhea Morbidity: Does Behaviour

pelajaran matematika (Tugas 4)  Cari Sumber bacaan PE thematic & Integrated Lesson 11 Workshop Pembuatan. Pembelajaran tematik integratif Pendidikan Jasmani dengan mata

As a general trend, pigment content and its evolution over the growth period were found to be similar between the cultures grown under control and high DIC conditions for each alga,

Praktik Pengalaman Lapangan adalah semua kegiatan kurikuler yang harus dilakukan oleh mahasiswa praktikan, sebagai pelatihan untuk menerapkan teori yang diperoleh dalam

penambahan konsonan pada kata kerja (verba) yang memiliki awalan konsonan pada bentuk dasar sehingga menyebabkan terjadinya penyimpangan pada bidang morfologi. Hal ini

[r]

Untuk mendapatkan hasil yang signifikan, peneliti menyebarkan kuisioner kepada 40 responden, sehingga hasil yang didapat dengan menggunakan alat uji SPSS yaitu,