• Tidak ada hasil yang ditemukan

Hubungan Skor Child Pugh dengan Komplikasi Pada Penderita Sirosis Hati pada Januari – Desember 2014 di RSUP Haji Adam Malik Medan

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Hubungan Skor Child Pugh dengan Komplikasi Pada Penderita Sirosis Hati pada Januari – Desember 2014 di RSUP Haji Adam Malik Medan"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

ii

ABSTRAK

Pendahulua: Sirosis hati merupakan keadaan patologis dimana hati mengalami kerusakan dan fungsinya sangat terganggu, serta menggambarkan stadium akhir fibrosis hepatik yang berlangsung progresif. Di Indonesia, sirosis hati dengan

komplikasinya merupakan masalah kesehatan yang masih sulit diatasi.

Metode Penelitian: Penelitian analitik dengan jenis studi cross sectional sampel kasus adalah semua pasien yang didiagnosa sirosis hati dan dirawat inap. Pengambilan data dengan pencatatan data rekam medis. Data dianalisa dengan uji Kruskal Wallis dan di lanjutkan dengan analisa Post Hoc.

Hasil Penelitian: Jumlah penderita sirosis hati tahun 2014 sebanyak 130 orang. Kelompok kasus penderita terbanyak adalah laki-laki (73,1%) berusia 52 tahun, etiologi tersering adalah hepatitis B (65,4%), pasien yang memiliki komplikasi <3 adalah (92,3%), dengan skor terbanyak adalah skor Child Pugh B (56,2%).

Kesimpulan: Terdapat hubungan yang bermakna secara statistik antara skor Child Pugh dengan komplikasi pada penderita sirosis hati.

Kata Kunci: sirosis hati, komplikasi, skor Child Pugh

(2)

iii

ABSTRACT

Introduction: Cirrhosis of the liver is a pathological condition in which the liver is damaged and its function is impaired, as well as describe the final stage of hepatic fibrosis which takes place progressively. In Indonesia, with its complications of liver cirrhosis is a health problem that is difficult to overcome. Method: Analytical research with cross sectional study types. sample cases were all patients diagnosed with liver cirrhosis and hospitalized. Retrieval of data by recording medical records. Data were analyzed with the kruskal wallis test and continue with a post hoc analysis.

Result: Number of patients with liver cirrhosis in 2014 as many as 130 people. Case group most patients were male (73.1%) aged 52 years, is the most common etiology of hepatitis B (65.4%), patients who have complications <3 was (92.3%), with the highest score is the score child pugh B (56.2%).

Conclution: There is a statistically significant relationship between child pugh score with complications in patients with liver cirrhosis.

Keywords: cirrhosisof the liver, complications, child pugh score

Referensi

Dokumen terkait

Dari hasil penelitian dapat diketahui bahwa semakin baik tingkat pengetahuan ibu tentang imunisasi anjuran maka semakin berminat melakukan imunisasi anjuran pada

1) Penyediaan obat dan perbekalan kesehatan untuk fasilitas pelayanan kesehatan dasar untuk Kabupaten/Kota yang mengacu pada. Formularium Nasional (Fornas) dan/atau Daftar

[r]

TREND COMPETITIONS MA PLUS AL-AQSHA TAHUN 2017 ANTAR SMP/MTs SE-KECAMATAN CIKALONG DAN SEKITARNYA SMP N 3 CIKALONG MTs

Keluarga yang harus dihubungi dalam keadaan darurat kesehatan.. Jenis asuransi kesehatan yang

Teknik pembangunan WarNet pada penulisan ilmiah ini, menggunakan teknologi LAN (jaringan area lokal) yang berbasis jaringan secara Workgroups di Microsoft Networks, dengan PC

kerja akan sah dengan syarat berupa: adanya kesepakatan antar para pihak, adanya kecakapan atas para pihak. Dalam konteks ini penulis memahami kecapakapan yaitu kecakapan pekerja

Penelitian siklisasi lateks karet alam dengan katalis asam sulfat ini dilakukan untuk mengetahui kinetika reaksi siklisasi lateks karet alam dan nilai konstanta