• Tidak ada hasil yang ditemukan

PROSEDUR PENGIRIMAN EKSPOR BARANG DALAM PERANAN FREIGHT FORWARDING (STUDI KASUS PADA PT. MITRA KARGO INDONESIA DI SEMARANG)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "PROSEDUR PENGIRIMAN EKSPOR BARANG DALAM PERANAN FREIGHT FORWARDING (STUDI KASUS PADA PT. MITRA KARGO INDONESIA DI SEMARANG)"

Copied!
13
0
0

Teks penuh

(1)

commit to user

PROSEDUR PENGIRIMAN EKSPOR BARANG DALAM

PERANAN FREIGHT FORWARDING (STUDI KASUS

PADA PT. MITRA KARGO INDONESIA

DI SEMARANG)

Tugas Akhir

Diajukan untuk Melengkapi Tugas-tugas dan Persyaratan Guna Mencapai Gelar Ahli Madya pada Program D-3 Manajemen Perdagangan

Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret Surakarta

Oleh :

Dicky Fajar Pratama F311022

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

2014

(2)

commit to user ABSTRAKSI

PROSEDUR PENGIRIMAN EKSPOR BARANG DALAM PERANAN

FREIGHT FORWARDING (STUDI KASUS PADA PT. MITRA

KARGO INDONESIA DI SEMARANG)

DICKY FAJAR PRATAMA F311022

Tujuan penelitian tugas akhir ini adalah memperoleh gambaran dan pemahaman yang lebih mendalam mengenai peranan freight forwarding dalam pengiriman ekspor barang yang dilakukan oleh PT. Mitra Kargo Indonesia di Semarang.

Metode penelitian yang digunakan dalam penulisan tugas akhir ini adalah metode observasi (pengamatan selama magang kerja). Data yang digunakan dalam penulisan tugas akhir ini adalah data primer dan data sekunder. Data primer dikumpulkan melalui wawancara langsung dengan pihak PT. Mitra Kargo Indonesia, sedangkan data sekunder diperoleh dari buku referensi maupun sumber bacaan lainnya.

Hasil dari penelitian yang dilakukan adalah bahwa PT. Mitra Kargo Indonesia sebagai freight forwarder melaksanakan pengurusan prosedur ekspor impor, melengkapi dokumen-dokumen yang berkaitan dengan ekspor impor, dan menyelesaikan biaya-biaya yang timbul sebagai akibat dari kegiatan transportasi, penanganan muatan di pelabuhan/gudang, serta pengurusan dokumentasi.

Berdasarkan keterangan di atas dapat disimpukan bahwa peranan freight

forwarding dalam prosedur pengiriman ekspor barang yang dilakukan PT. Mitra

Kargo Indonesia di Semarang adalah forwarding merupakan usaha jasa pengurusan transportasi pengangkutan barang yang menengahi antara shipper (eksportir) dengan

shipping line (perusahaan pelayaran). Freight forwarder dapat bertindak atas nama

pengirim (shipper/eksportir) atau bertindak atas nama pengirim (consignee/importir) atau bertindak atas nama pengirim dan penerima. Dari kesimpulan yang diambil, saran yang dapat penulis berikan adalah peningkatan sarana dan prasarana perusahaan agar dapat meningkatkan kinerja perusahaan.

(3)

commit to user ABSTRACT

THE COMMODITY EXPORT DELIVERY PROCEDURE IN FREIGHT FORWARDING’S ROLE (A CASE STUDY ON PT. MITRA KARGO

INDONESIA IN SEMARANG) DICKY FAJAR PRATAMA

F311022

The objective of research was to get a description and more in-depth understanding on the role of freight forwarding in commodity export delivery the PT. Mitra Kargo Indonesia conducts in Semarang.

The research method employed in this study was observation (observation during on the job training). The data used in this study were primary and secondary ones. The primary data was collected through interviewing directly the management of PT. Mitra Kargo Indonesia, while the secondary one was collected from reference book and other reading sources.

The result of research showed that PT. Mitra Kargo Indonesia as freight forwarder undertook export-import procedure administration, completed the documents related to export-import, and paid the cost incurred as the result of transportation, loading management in port/warehouse, and documentation management.

Considering the result of research above, it could be concluded that the role of freight forwarding in commodity export delivery procedure the PT. Mitra Kargo Indonesia had conducted in Semarang was that forwarding was a transportation management service business mediating the Shipper (exporter) and shipping line (shipping companies). Freight forwarder could act on the behalf of shipper/exporter) or consignee/importer) or on the behalf of sender and receiver. From the conclusion drawn, the recommendation the writer could give was the improvement of company’s infrastructure in order to improve the company’s performance.

(4)

commit to user

HALAMAN PERSETUJUAN

Telah disetujui dan diterima oleh dosen pembimbing

Program Diploma III Manajemen Perdagangan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret Surakarta

Surakarta, Juni 2014 Disetujui dan Diterima Dosen Pembimbing

Drs. Sutanto, M.Si.

(5)

commit to user

HALAMAN PENGESAHAN

Tugas disetujui dan diterima baik oleh tim penguji Tugas Akhir Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret Surakarta guna melengkapi tugas-tugas dan

memenuhi syarat untuk memperoleh gelar Ahli Madya Manajemen Perdagangan

Surakarta, Juni 2014

Pembimbing

1. Drs. Sutanto, M.Si. ( ……… ) NIP. 19561129 1986011001

Penguji

2. Drs.Kresno Sarosa Peibadi,M.Si. ( ……… ) NIP. 195601181986011001

(6)

commit to user

(7)

commit to user MOTTO

Hai orang-orang yang beriman jadikan sabar dan sholat sebagai penolong sesungguhnya Allah beserta orang-orang yang sabar.

(Q.S. Al-Baqarah 153)

Orang yang berhasil adala orang yang dapat meletakkan dasar yang kuat dengan batu-batu yang orang lain lemparkan kepadanya.

(David Brinkley)

Siapa yang kalah dengan senyum, dialah pemenangnya. (A. Hubard)

(8)

commit to user

HALAMAN PERSEMBAHAN

Karya ini kupersembahkan kepada : 1. Allah SWT yang telah memberikan

nikmat-Nya kepad hamba-Mu ini. 2. Ibu, Bapak dan Adik yang telah

memberikan doa serta motivasi.

3. Terimakasih kepada teman-teman dan keluarga besar H. Hartono.

4. Terimakasih kepada keluarga besar Manajemen Perdagangan 2011 dan UKM Bola FEB UNS.

5. Trimakasih kepada kekasih saya dan sahabat yang telah memberi semangat 6. Almamaterku.

(9)

commit to user KATA PENGANTAR

Puji syukur “Alhamdulillahirobbil’alamin” kehadirat Allah SWT atas segala rahmat dan hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan Tugas Akhir ini dengan judul “PROSEDUR PENGIRIMAN EKSPOR BARANG DALAM PERANAN FREIGHT FORWARDING (STUDI KASUS PADA PT. MITRA KARGO INDONESIA DI SEMARANG)”.

Tujuan dari penulisan Tugas Akhir ini adalah untuk melengkapi dan memenuhi persyaratan guna memperoleh gelar Ahli Madya Manajemen Perdagangan pada Fakultas Ekonomi Universitas Sebelas Maret Surakarta. Semoga Tugas Akhir ini mampu memberikan manfaat bagi masyarakat pembaca pada umumnya serta pihak-pihak yang berkepentingan dengan tugas akhir ini.

Penyusunan tugas akhir ini tidak akan berhasil tanpa adanya bantuan, dorongan dan bimbingan dari berbagai pihak. Dalam kesempatan ini dengan segala kerendahan hati penulis ingin menyampaikan rasa terima kasih kepada pihak-pihak yang telah membantu, mengarahkan, dan memberikan motivasi bagi penulis sehingga tersusun tugas akhir ini sampai selesai, khususnya kepada :

1. Drs.Hari Murti, M.Si. selaku ketua program D3 Manajemen Perdagangan Fakultas Ekonomi Unviertas Sebelas Maret Surakarta.

2. Drs. Sutanto, M.Si. selaku dosen pembimbing lapangan sekaligus pembimbing dalam penyelesaian penyusunan Tugas Akhir ini yang dengan arif dan penuh kesabaran telah banyak memberikan pengarahan, petunjuk, nasehat serta bimbingan hingga terselesaikannya Tugas Akhir ini.

(10)

commit to user

3. Seluruh staf dan karyawan Program Diploma III Fakultas Ekonomi Unviertas Sebelas Maret Surakarta, yang telah memberikan bantuan administrative kepada penulis.

4. Supriyono, MM. selaku direktur utama PT. Mitra Kargo Indonesia serta Ibu Titik yang sudah memberikan izin untuk praktik magang kerja untuk penulisan Tugas Akhir ini.

5. Bapak Andris selaku kepala bagian Operasional PT. Mitra Kargo Indonesia yang sudah memberikan pengarahan, dorongan dan masukan sehingga Tugas Akhir ini dapat terselesaikan.

6. Seluruh staf PT. Mitra Kargo Indonesia, Mbak Ayu, Mbak Lia, Bu Bayu, Pak Dedy, Mas Arif, Pak Syaban, Mbak Nining, Mas Rudi, Pak Agung, Mas Iksan, Mas Faisal, Mas Nanang, Mas Hendri, Mas Indra, Pak Joko, Mas Heri dan Mas Marno.

7. Pakde Mur yang sudah memberikan tumpangan gratis kepadaku sewaktu di Semarang.

8. Keluarga besar D3 Manajemen Perdagangan angkatan 2010 yang telah memberikan warna dalam sebagian perjalanan hidupku, terima kasih.

9. Teman seperjuangan magang di PT. Mitra Kargo Indonesia.

10. Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu per satu yang telah membantu dalam penyusunan Tugas Akhir ini.

(11)

commit to user

Dalam penulisan Tugas Akhir ini penulis telah berusaha semaksimal mungkin, penulis menyadari masih banyak yang harus diperbaiki dan dipelajari. Untuk itu saran dan kritik akan sangat bermanfaat bagi kemajuan penulis selanjutnya.

Surakarta, Juni 2014

(12)

commit to user DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL... i

ABSTRAKSI ... ii

HALAMAN PERSETUJUAN ... iii

HALAMAN PENGESAHAN... iv

MOTTO ... v

HALAMAN PERSEMBAHAN ... vi

KATA PENGANTAR ... vii

DAFTAR ISI ... x

BAB I PENDAHULUAN ... 1

A. Latar Belakang Masalah ... 1

B. Perumusan Masalah ... 3

C. Tujuan Penelitian ... 4

D. Manfaat Penelitian ... 4

E. Metode Penelitian ... 5

BAB II LANDASAN TEORI ... 8

A. Pengertian Ekspor ... 8

B. Tahap Pelaksanaan Ekspor ... 9

C. Peran dan Tanggung Jawab Freight Forwarding ... 19

(13)

commit to user

BAB III DISKRIPSI OBYEK PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ... 32

A. Gambaran Umum Perusahaan ... 32

1. Sejarah dan Perkembangan Perusahaan ... 32

2. Jasa yang Ditawarkan PT. Mitra Kargo Indonesia ... 32

3. Lokasi Perusahaan... 33

4. Struktur Organisasi ... 34

B. Pembahasan ... 40

1. Tahap Pengiriman Ekspor Barang pada PT. Mitra Kargo Indonesia di Semarang ... 40

2. Pihak yang Terlibat dalam Pengiriman Ekspor Barang pada PT. Mitra Kargo Indonesia di Semarang ... 46

3. Dokumen yang Diperlukan dalam Pengiriman Ekspor Barang pada PT. Mitra Kargo Indonesia di Semarang .... 49

BAB IV PENUTUP ... 52

A. Kesimpulan ... 52

B. Saran... 53

DAFTAR PUSTAKA ... 54

Referensi

Dokumen terkait

menunjukkan hasil yang positif terhadap asam salisilat yaitu warna ungu pada seluruh sampel, sedangkan pada uji dengan HCl tidak menunjukkan adanya endapan kristalin

Skripsi yang berjudul PENGARUH PEMBERIAN ANEKA PAKAN HIJAUAN YANG BERBEDA TERHADAP DAYA TAHAN HIDUP JANGKRIK KALUNG ( Gryllus bimaculatus ) Oleh Uswatun Hasanah

ABSTRAK: Telah diperoleh model hipotetik desain instruksional untuk Matakuliah Fisika Dasar yang mengintegrasikan hasil-hasil penelitian terdahulu tentang physics

Tahap ini merupakan pelaksanaan mulai dari pembersihan lahan, pekerjaan kolom, balok dan plat lantai sampai dengan struktur bangunan telah selesai dikerjakan

Hasil yang diperoleh dari perancangan dan pembuatan mesin pemeras tebu ini adalah tenaga dan waktu yang sudah dipakai lebih efisien dan pada pemrosesan tebu

• Pengertian dan Fungsi: salah satu bagian dari konstruksi bangunan yang berfunsi untuk membentuk hubungan, baik antara sebuah dinding pasangan bata, beton ataupun kayu dengan

Keterampilan menuliskan hasil kesimpulan pengamatan dan diskusi Menuliskan dengan benar: tema pidato, pembicara, pendengar, tempat Menuliskan dengan benar

Data yang diperoleh dari hasil observasi dan hasil evaluasi pada setiap siklus yang telah direncanakan,baik berupa data kuantitatif dari hasil evaluasi dan data kualitatif