• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGARUH PRODUCT PLACEMENT YAMAHA DALAM TAYANGAN MOTOGP TERHADAP BRAND IMAGE SKRIPSI

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "PENGARUH PRODUCT PLACEMENT YAMAHA DALAM TAYANGAN MOTOGP TERHADAP BRAND IMAGE SKRIPSI"

Copied!
18
0
0

Teks penuh

(1)

PENGARUH PRODUCT PLACEMENT YAMAHA DALAM

TAYANGAN MOTOGP TERHADAP BRAND IMAGE

( Studi pada Komunitas Yamaha Vixion Club Indonesia Mojokerto )

SKRIPSI

Oleh :

Debrina Agustin Eka Rahayu NIM: 201010040311272

PROGRAM STUDI ILMU KOMUNIKASI

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

2014

(2)

PENGARUH PRODUCT PLACEMENT YAMAHA DALAM

TAYANGAN MOTOGP TERHADAP BRAND IMAGE

( Studi pada Komunitas Yamaha Vixion Club Indonesia Mojokerto )

SKRIPSI

Diajukan Kepada Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Universitas Muhammadiyah Malang

Sebagai Persyaratan Untuk Mendapatkan Gelar Sarjana (S-1)

Oleh :

Debrina Agustin Eka Rahayu NIM: 201010040311272

PROGRAM STUDI ILMU KOMUNIKASI

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

2014

(3)
(4)
(5)

PERNYATAAN ORISINALITAS

Yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama : Debrina Agustin Eka Rahayu Tempat, tanggal lahir : Malang, 30 Maret 1992 Nomor Induk Mahasiswa : 201010040311272

Fakultas : Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Program Studi : Ilmu Komunikasi

Menyatakan bahwa karya ilmiah (skripsi) dengan judul :

Pengaruh Product Placement Yamaha Dalam Tayangan Motogp Terhadap Brand Image (Studi Pada Komunitas Yamaha Vixion Club Indonesia Mojokerto) adalah bukan karya ilmiah orang lain, baik sebagian ataupun

seluruhnya, kecuali dalam bentuk kutipan yang telah saya sebutkan sumbernya dengan benar.

Demikian surat peryataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya dan apabila pernyataan ini tidak benar, saya bersedia mendapatkan sanksi sesuai ketentuan yang berlaku.

Malang, 11 Juli 2014

Yang menyatakan,

(6)
(7)

KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Tuhan YME yang telah melimpahkan segala kemudahan, memberikan kesabaran, kesehatan serta rahmat dan berkat-Nya. Sehingga penulis dapat mengerjakan dan menyelesaikan penulisan skripsi ini dari awal bimbingan dimulai hingga ujian akhir.

Atas rahmat Tuhan YME akhirnya penulis bisa menyelesaikan skripsi yang berjudul : Pengaruh Product Placement Yamaha Dalam Tayangan Motogp

Terhadap Brand Image (Studi Pada Komunitas Yamaha Vixion Club Indonesia Mojokerto). Skripsi ini merupakan salah satu syarat untuk mencapai

gelar Sarjana Ilmu Komunikasi Konsentrasi Audio Visual, pada Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Muhammadiyah Malang.

Sepanjang penulisan skripsi ini tentunya tidak lepas dari sejumlah kendala. Namun dengan bantuan dan dukungan dari pihak lain, baik langsung maupun tidak langsung kendala tersebut dapat diatasi. Oleh karena itu pada kesempatan ini, penulis ingin menyampaikan terima kasih yang sebanyak-banyaknya kepada semua pihak yang telah membantu sehingga skripsi ini bisa terselesaikan. Penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada :

1. Tuhan YME, yang telah memberikan kemudahan, kelancaran dan kesehatan dalam pengerjaan skripsi ini.

2. Bapak Sugeng Winarno, S.Sos, MA dan Novin Farid Styo W., S.Sos, M.Si, selaku dosen pembimbing atas waktu, kesabaran serta bantuan selama

(8)

membimbing dan selalu memberikan masukan selama proses penulisan skripsi ini sampai selesai.

3. Orang tua tercinta, kepada mama dan ayah serta seluruh keluarga besar yang ada di Desa Wonorejo, Bantur.

4. Teman-teman seperjuangan (Trisih, Ela dan Ayu, yang selalu menemani saat mengerjakan skripsi ini, baik mencari bahan di perpustakaan, bimbingan dengan dosen maupun menghadiri seminar proposal) yang sudah memberikan dukungan baik semangat dan motivasi.

5. Terimakasih untuk yang tersayang Hermadanu Krisdianto, yang tidak pernah lepas memberikan berbagai macam dukungan dan motivasi dalam penyelesaian skripsi ini.

6. Seluruh anggota komunitas Yamaha Vixion Club Mojokerto yang telah meluangkan waktunya untuk mengisi angket penelitian saya.

7. Pihak-pihak yang telah membantu penulis selama proses penyelesaian skripsi ini, yang mana penulis tidak dapat menyebutkan kesemuanya secara satu persatu.

Penulis berharap semoga skripsi ini tidak hanya menjadi catatan yang lapuk menjadi tumpukan di perpustakaan tetapi ada manfaatnya bagi pembacanya dari berbagai macam pihak baik dari segi akademis maupun segi praktis. Amin.

Malang, 10 Juli 2014 Penulis,

(9)

DAFTAR ISI Halaman Halaman Judul………...…....i Lembar Persetujuan………..….…..iii Lembar Pengesahaan………...…....iv Pernyataan Orisinalitas………...……..v

Berita Acara Bimbingan………...…...vi

Abstrak………...……vii Abstract………..…...ix Kata Pengantar………..……..xi Daftar Isi………...…….xiii Daftar Gambar………..…xvii Daftar Tabel………..………...xviii Daftar Lampiran………..……….…….xxi BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang………...………....1 B. Rumusan Masalah ………..……...8 C. Tujuan Penelitian………...………8 D. Manfaat Penelitian………...………...9 E. Tinjauan Pustaka ………...9

1.1 Tinjauan Penelitian Terdahulu………...……….9

1.2 Tinjauan tentang Product Placement………...……….……12

1.3 Tinjauan tentang Brand Image………...………...17

1.4 Product Placement sebagai Media Periklanan ………..…...…....25

1.5 Product Placement Yamaha dalam Tayangan MotoGP…..…….26

1.6 Teori-Teori Pendukung ………..………..30

1.7 Variabel………..………..37

1.8 Definisi Konseptual dan Operasional………...……37

1.9 Hipotesis...………42

F. Metode Penelitian 1.1 Pendekatan Penelitian………...…...………...43

(10)

1.3 Tempat dan Waktu Penelitian……….…….………...45

1.4 Populasi dan Sampel……….45

1.5 Metode Pengumpulan Data………..………...45

1.6 Penskalaan Data………..………..46

1.7 Uji Validitas dan Reliabilitas……….………..……….…48

1.8 Teknik Analisis Data………..………..………50

BAB II DESKRIPSI OBJEK PENELITIAN A. Gambaran Umum Komunitas………..………....54

1.1 Awal Terbentuknya Komunitas……….……..………..54

1.2 Filosofi Logo ……….………..……….……….55

1.3 Tujuan Komunitas ………...…..………56

1.4 Struktur Organisasi dan Keanggotaan………...….57

1.5 Usaha dan Kegiatan………..……….59

B. Gambaran Umum Yamaha Indonesia Motor Manufacturing…..……60

C. Gambaran Umum Trans7………...…………..…62

1.1 Profil Perusahaan………...………....62

1.2 Visi dan Misi………...………...…64

D. Sejarah MotoGP (Grand Prix Motor)………..…....64

BAB III HASIL PENELITIAN DAN ANALISIS DATA A. Frekuensi Data Responden berdasarkan Usia ………...…..68

B. Frekuensi Data Pengaruh Product Placement Yamaha dalam Tayangan MotoGP……….69

1.1 Analisis Item Angket Variabel (X)………..…….69

1.2 Analisis Item Angket Variabel (Y)……….……….….82

C. Uji Instrumen………..……….94

1.1 Uji Validitas...94

1.2 Uji Reliabilitas………...……...…97

1.3 Uji Hipotesis………...……..98

1.4 Analisi Regresi Linear Sederhana………...……102

1.5 Implikasi Teori ………..……….…103 BAB 1V PENUTUP A. Kesimpulan………...……….…106 B. Saran………...………...…107 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN

(11)

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 1.1 Definisi Operasional………...…41

Tabel 1.2 Skala Likert untuk Kuesioner………..…………47

Tabel 2.1 Data Penjualan Motor di Indonesia Kuartal Pertama 2014………..62

Tabel 3.1 Responden berdasarkan Usia………..68

Tabel 3.2 Data pendapat responden tentang Product placement merupakan cara beriklan yang kreatif dan lebih inovatif daripada iklan pada umumnya………...……70

Tabel 3.3 Data pendapat responden tentang product placement sangat efektif untuk menarik perhatian audience terhadap suatu produk/merek…….71

Tabel 3.4 Data pendapat responden tentang product placement yang dilakukan Yamaha dalam tayangan MotoGP bertujuan untuk menarik perhatian audience terhadap merek/produk Yamaha………72

Tabel 3.5 Data pendapat responden tentang Yamaha sebagai sponsor utama memiliki kontribusi yang sangat besar dalam pembuatan/penyiaran tayangan MotoGP di Trans7………..73

Tabel 3.6 Data pendapat responden tentang penempatan logo merek Yamaha di studio Trans7 tempat siaran langsung sudah tepat dan tidak mengganggu jalannya program………..74

Tabel 3.7 Data pendapat responden tentang penempatan tagline “Yamaha semakin di depan” pada motor dan jersey pembalap-pembalap Yamaha terlihat sangat natural………..75

(12)

Tabel 3.8 Data pendapat responden tentang penempatan produk-produk motor Yamaha saat acara nonton bareng live race MotoGP yang terlihat sangat mencolok………76 Tabel 3.9 Data pendapat responden tentang tayangan MotoGP yang

menjadi media yang tepat bagi Yamaha untuk menempatkan

merek/produknya………...77 Tabel 3.10 Data pendapat responden tentang frekuensi kemunculan

produk-produk Yamaha dalam tayangan MotoGP di Trans7 yang terlalu sering………...78 Tabel 3.11 Data pendapat responden tentang penempatan produk-produk

Yamaha dalam tayangan MotoGP yang tidak mengganggu jalannya acara siaran langsung………..80 Tabel 3.12 Pendapat responden tentang merek motor Yamaha yang unggul dalam

kecepatan……….…81 Tabel 3.13 Pendapat responden tentang kesesuaian Product placement

Yamaha dalam tayangan MotoGP dengan image motor Yamaha yang cepat………82 Tabel 3.14 Pendapat responden tentang motor Yamaha yang tangguh dipakai

disegala medan dan nyaman dikendarai………..83 Tabel 3.15 Pendapat responden tentang keunggulan motor Yamaha yang tidak

dimiliki merek lain………..84 Tabel 3.16 Pendapat responden tentang desain produk-produk motor Yamaha

(13)

Tabel 3.17 Pendapat responden tentang desain produk-produk motor Yamaha

yang lebih menarik daripada motor merek lain………...86

Tabel 3.18 Pendapat responden bahwa Yamaha merupakan merek ternama di Indonesia……….87

Tabel 3.19 Pendapat responden yang bangga dengan motor yang dipakai merupakan merek yang sama dengan pembalap-pembalap terkenal di MotoGP………...89

Tabel 3.20 Pendapat responden tentang kualitas motor Yamaha yang lebih unggul daripada merek lain………..90

Tabel 3.21 Pendapat responden bahwa kualitas motor Yamaha yang mereka pakai sesuai dengan yang diiklankan dan memenuhi keinginan konsumen……….91

Tabel 3.22 Tabel uji Validitas Variabel X……….93

Tabel 3.23 Tabel Uji Validitas Variabel Y………94

Tabel 3.24 Tabel Uji Reliabilitas Variabel X dan Y………..95

Tabel 3.25 Model Summary………...96

Tabel 3.26 Derajat Hubungan yang Dihasilkan oleh Ukuran Koefisien……..…..97

Tabel 3.27 ANOVA………...98

Tabel 3.28 Perhitungan Regresi Linear Sederhana Menggunakan SPSS 17 for Windows………...99

(14)

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 1.1 Penempatan tagline “Semakin di depan” pada motor dan jersey

tim Yamaha………30

Gambar 1.2 Penempatan produk motor Yamaha pada saat kuis…………..……..30

Gambar 1.3 Penempatan merek Yamaha pada studio Trans7 tempat siaran langsung………..………..31

Gambar 1.4 Penempatan produk motor Yamaha di tempat berlangsungnya nonton bareng live race MotoGP………...31

Gambar 1.5 Skema Teori S-O-R………34

Gambar 2.1 Logo YVC-MX………..56

Gambar 2.2 Logo Trans7………...63

(15)

DAFTAR LAMPIRAN

1. LEMBAR ANGKET

2. DAFTAR INDENTITAS RESPONDEN 3. CHART PROGRAM ACARA TELEVISI 4. TABEL REKAPITULASI DATA

5. UJI VALIDITAS MENGGUNAKAN SPSS 6. UJI RELIABILITAS MENGGUNAKAN SPSS

7. UJI HIPOTESIS DAN ANALISIS REGRESI MENGGUNAKAN SPSS 8. TABEL R

(16)

DAFTAR PUSTAKA

Buku:

Adi, Rianto. 2004. Metode Penelitian Sosial dan Hukum. Jakarta: Granit.

Arikunto, Suharsimi. 1998. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Asmajasari, Magdalena. 1997. Studi Periklanan dalam Perspektif Komunikasi Pemasaran. Malang: UMM Press.

Assauri, Sofjan. 2012. Strategic Marketing. Jakarta: Rajawali Pers.

Azwar Saifuddin. 1988. Sikap Manusia, Teori dan Pengukurannya. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Burton, Graeme. 2005. Media and Society “Critical Perspectives”. England. Open University Press.

Daniel, Moehar. 2002. Metode Penelitian Sosial Ekonomi. Jakarta: Bumi Aksara. Fiske, John. 2012. Pengantar Ilmu Komunikasi. Jakarta: Rajawali Pers.

Idrus, Muhammad. 2009. Metode Penelitian Ilmu Sosial. Jakarta: Erlangga.

Kartono, Kartini. 1990. Pengantar Metodologi Riset Sosial. Bandung: Mandar Maju.

Kasali, Rhenald. 1993. Manajemen Periklanan. Jakarta: PT. Pustaka Utama Grafiti. King, Whitehill dan Russell, J. Thomas. 2009. Kleppner: Prosedur Periklanan.

Jakarta: PT. Indeks.

Kotler, Philip. 1999. Marketing. Jakarta: Erlangga.

Kotler, Philip dan Keller, Kevin Lane. 2009. Manajemen Pemasaran. Jakarta: Erlangga.

(17)

Lee, Monle dan Johnson, Carla. 2007. Prinsip-Prinsip Pokok Periklanan dalam Perspektif Global. Jakarta: Kencana.

Moriarty, Sandra; Mitchell, Nancy dan Russell, J. Thomas. 2011. Advertising. Jakarta: Kencana.

Mulyana, Deddy. 2007. Ilmu Komunikasi Suatu Pengantar. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Prasetyo, Bambang dan Jannah, Lina Miftahul. 2012. Metode Penelitian Kuantitatif. Jakarta: Rajawali Pers.

Santoso, Singgih dan Tjiptono, Fandy. 2001. Riset Pemasaran. Jakarta: PT. Elex Media Komputindo.

Shimp, Terence A. 2003. Periklanan Promosi. Jakarta: Erlangga.

Siagian, Dergibson dan Sugiarto. 2006. Metode Statistika. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

Sutisna. 2002. Perilaku Konsumen dan Komunikasi Pemasaran. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Tjiptono, Fandy dan Chandra, Gregorious. 2012. Pemasaran Strategik. Yogyakarta: Andi Offset.

Winardi. 1992. Promosi dan Reklame. Bandung: Mandar Maju.

Non Buku:

Tentang tayangan MotoGP:

Majalah MotoGP 2007. Surabaya: Otomotif Group.

http://www.motogp.com/ (diakses tanggal 2 Januari 2014 pukul 10.00 WIB).

http://myakise.blogspot.com/2013/09/chart-program-acara-tv-favorit_15.html?m=1, (diakses tanggal 26 Juli 2014 pukul 08:30 WIB) Tentang Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (PT. YIMM):

(18)

http://www.aisi.co.id/ (diakses tanggal 2 Januari 2014 pukul 09.00 WIB). http://www.yamaha-motor.co.id/ (diakses tanggal 4 Januari 2014 pukul 14.00

WIB). Profil Trans7:

http://www.trans7.co.id/ (diakses tanggal 2 Januari 2014 pukul 08.00 WIB).

Skripsi:

Skripsi Hafidz A. R (2011). Pengaruh Terpaan Bintang Iklan Sepeda Motor Matic Honda Terhadap Brand Image. http ://digilib.unimus.ac.id (diakses tanggal 1 Desember 2013 pukul 18.00 WIB).

Skripsi Nasru Zarra Alirais (2012). Pengaruh Terpaan Iklan Motor Matic Yamaha Mio di Televisi Terhadap Pembentukan Brand Image pada Komunitas Mio2an Yogyakarta (Studi Pada Komunitas MIO2AN Yogyakarta). http://e-journal.uajy.ac.id/578/2/1KOM03464.pdf (diakses tanggal 26 November 2013 pukul 14.26 WIB).

Skripsi Chris Irwanto Saputra (2013). Analisa Sikap Audience Terhadap Product Placement dan Brand Image (Studi Kasus Product Placement Indosat Mentari Pada Reality Show Xfactor Indonesia). http://ejournal.unri.ac.id (diakses tanggal 14 Januari 2014 pukul 20.30 WIB).

Referensi

Dokumen terkait

Dalam penelitian ini akan membahas tentang bagaimana pengaruh brand image yang meliputi corporate image, user image, dan product image terhadap keputusan pembelian konsumen sepeda

Dengan ini saya menyatakan bahwa tugas akhir ini dengan judul “Pengaruh Product Placement BMW Pada Film “Fast & Furious 6” Terhadap Brand Equity BMW

Judul Skripsi : Pengaruh Product Placement Sprite Dalam Tayangan Video Klip K-pop AOA Terhadap keputusan Pembelian (Studi Pada.. Komunitas Dance Cover K-pop Di Malang) Pembimbing

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar Pengaruh Brand Image Yamaha mio Terhadap Pengambilan Keputusan Pembelian konsumen Pada Motor Yamaha Mio Di PT.BAF.

Conclusion In accordance with the results of the research and hypothesis testing regarding the influence of brand image and product placement on Scarlett's product purchasing

Diharapkan pihak perusahaan dapat mempertahankan serta meningkatkan pelayanan terhadap Product Placement, karena variabel Product Placement mempunyai pengaruh yang dominan dalam

Table 3: Pearson Correlation between variable Product Placement in film and Brand Attitude n=40 Purchase Intention H2 R Sig Value p Product Placement 0.648** 0.00 accepted Accepted

Apakah influencer marketing, brand image, product design, product quality berpengaruh secara simultan terhadap purchase intention pada brand Erigo di masa pandemi Covid-19?. Apakah