• Tidak ada hasil yang ditemukan

IMPLEMENTASI HAK TERDAKWA MENGHADIRKAN SAKSI YANG MERINGANKAN (A DE CHARGE) DAN IMPLIKASINYA TERHADAP PUTUSAN YANG DIJATUHKAN HAKIM DALAM PERSIDANGAN PERKARA PENGANIAYAAN (STUDI PUTUSAN PENGADILAN NEGERI BAUBAU NOMOR 71/PID.B/2015/PN.BAU) - UNS Institutio

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "IMPLEMENTASI HAK TERDAKWA MENGHADIRKAN SAKSI YANG MERINGANKAN (A DE CHARGE) DAN IMPLIKASINYA TERHADAP PUTUSAN YANG DIJATUHKAN HAKIM DALAM PERSIDANGAN PERKARA PENGANIAYAAN (STUDI PUTUSAN PENGADILAN NEGERI BAUBAU NOMOR 71/PID.B/2015/PN.BAU) - UNS Institutio"

Copied!
13
0
0

Teks penuh

(1)

IMPLEMENTASI HAK TERDAKWA MENGHADIRKAN SAKSI YANG

MERINGANKAN (A DE CHARGE) DAN IMPLIKASINYA TERHADAP

PUTUSAN YANG DIJATUHKAN HAKIM DALAM PERSIDANGAN PERKARA PENGANIAYAAN (STUDI PUTUSAN PENGADILAN

NEGERI BAUBAU NOMOR 71/PID.B/2015/PN.BAU)

Penulisan Hukum (Skripsi)

Disusun dan Diajukan untuk

Melengkapi Persyaratan Guna Meraih Derajat Sarjana S1 dalam Ilmu Hukum pada Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta

Oleh

PRAMESTHI DYAH SITORESMI NIM. E0011246

FAKULTAS HUKUM

UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

(2)

PERSETUJUAN PEMBIMBING

Penulisan Hukum (Skripsi)

IMPLEMENTASI HAK TERDAKWA MENGHADIRKAN SAKSI YANG

MERINGANKAN (A DE CHARGE) DAN IMPLIKASINYA TERHADAP

PUTUSAN YANG DIJATUHKAN HAKIM DALAM PERSIDANGAN PERKARA PENGANIAYAAN (STUDI PUTUSAN PENGADILAN

NEGERI BAUBAU NOMOR 71/PID.B/2015/PN.BAU)

Oleh

PRAMESTHI DYAH SITORESMI NIM. E0011246

Disetujui untuk dipertahankan dihadapan Dewan Penguji Penulisan Hukum (Skripsi) Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta

Surakarta, Juli 2017 Dosen Pembimbing

(3)

PENGESAHAN PENGUJI Penulisan Hukum (Skripsi)

IMPLEMENTASI HAK TERDAKWA MENGHADIRKAN SAKSI YANG

MERINGANKAN (A DE CHARGE) DAN IMPLIKASINYA TERHADAP

PUTUSAN YANG DIJATUHKAN HAKIM DALAM PERSIDANGAN PERKARA PENGANIAYAAN (STUDI PUTUSAN PENGADILAN

NEGERI BAUBAU NOMOR 71/PID.B/2015/PN.BAU) Oleh

PRAMESTHI DYAH SITORESMI NIM. E0011246

Telah diterima dan dipertahankan di hadapan Dewan Penguji Penulisan Hukum (Skripsi) Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta

Pada:

Hari : Selasa

Tanggal : 1 Agustus 2017 DEWAN PENGUJI

1. Kristiyadi, S.H., M.Hum : ... NIP. 195812251986011001

2. Edy Herdyanto, S.H., M.H : ... NIP. 195706291985031002

3. Sri Wahyuningsih Yulianti, S.H., M.H : ... NIP. 196107211988032001

Mengetahui

Dekan Fakultas Hukum UNS,

(4)

SURAT PERNYATAAN

Nama : PRAMESTHI DYAH SITORESMI NIM : E0011246

Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa penulisan hukum (skripsi) berjudul:

“IMPLEMENTASI HAK TERDAKWA MENGHADIRKAN SAKSI YANG

MERINGANKAN (A DE CHARGE) DAN IMPLIKASINYA TERHADAP PUTUSAN YANG DIJATUHKAN HAKIM DALAM PERSIDANGAN

PERKARA PENGANIAYAAN (STUDI PUTUSAN PENGADILAN

NEGERI BAUBAU NOMOR 71/PID.B/2015/PN.BAU)” adalah betul-betul karya sendiri. Hal-hal yang bukan karya saya dalam penulisan hukum (skripsi) ini diberi tanda citasi dan ditunjukkan dalam daftar pustaka. Apabila di kemudian hari terbukti pernyataan saya tidak benar, maka saya bersedia menerima sanksi akademik berupa pencabutan penulisan hukum (skripsi) dan gelar yang saya peroleh dari penulisan hukum (skripsi) ini.

Surakarta, Juli 2017 Yang membuat pernyataan,

(5)

MOTTO

"Cukuplah Allah bagiku, tidak ada Tuhan selain Dia. Hanya kepada-Nya aku bertawakal“

(At-Taubah : 129)

“Berdoalah (mintalah) kepadaKu (Allah SWT), Pastilah Aku kabulkan untukmu” (QS. Al-Mukmin : 60)

“Hai orang-orang yang beriman, jadikanlah sabar dan shalat sebagai penolongmu,Sesuungguhnya Allah beserta orang-orang yang sabar”

(6)

PERSEMBAHAN

Karya kecil ini penulis persembahkan kepada:

1. Allah SWT yang telah memberikan kesempatan dan kekuatan yang tak terhingga, serta skenario kehidupan yang indah sehingga saya dapat menyelesaikan skripsi ini.

2. Kedua Orang Tua saya, bapak Ir. Budi Santosa, MM dan ibu Ir. Retno Dyah Wahyuningsih yang selalu memberikan dukungan, kasih sayang, nasihat dan seluruh doa terbaiknya untuk saya sehingga saya mampu menyelesaikan pendidikan saya dan menjadi seorang Sarjana Hukum seperti yang beliau inginkan.

3. Kakak saya Laksmi Kartika Rukmi, S.E. yang selalu memberikan dukungan, semangat dan motivasi. Terima kasih sudah menjadi kakak yang baik untuk saya dan selalu sabar dalam menghadapi saya serta selalu berusaha merubah saya menjadi orang yang lebih baik

(7)

ABSTRAK

Pramesthi Dyah Sitoresmi. 2017. E0011246. IMPLEMENTASI HAK TERDAKWA MENGHADIRKAN SAKSI YANG MERINGANKAN (A DE CHARGE) DAN IMPLIKASINYA TERHADAP PUTUSAN YANG DIJATUHKAN HAKIM DALAM PERSIDANGAN PERKARA PENGANIAYAAN (STUDI PUTUSAN PENGADILAN NEGERI BAUBAU NOMOR 71/PID.B/2015/PN.BAU). Penulisan Hukum (Skripsi). Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta.

Penelitian ini mengkaji dan menjawab permasalahan mengenai implementasi hak Terdakwa menghadirkan Saksi yang meringankan (a de charge) dalam persidangan perkara penganiayaan dan implikasi penghadiran Saksi yang meringankan (a de charge) oleh Terdakwa terhadap Putusan yang dijatuhkan Hakim dalam persidangan perkara penganiayaan.

Penelitian normatif yang bersifat preskriptif dan terapan adalah jenis yang digunakan dalam penelitian ini. Sumber bahan hukum yang digunakan adalah bahan hukum primer dan bahan hukum sekunder yang menggunakan studi kepustakaan untuk teknik pengumpulan bahan hukum. Sedangkan teknik analisis bahan hukum yang digunakan adalah metode silogisme dengan pola berpikir deduktif.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa Terdakwa telah melakukan penganiayaan terhadap korban sebagai tindakan membela diri/ noodweer dan merupakan tindakan yang bersifat noodzakelijke (sangat perlu) guna menghindari akibat lain yang diderita tubuh bahkan nyawa terdakwa jika tidak mengambil tindakan seperlu tersebut dan sebagaimana dikemukakan dalam Pasal 49 ayat (1) KUHP oleh karenanya perbuatan Terdakwa tersebut tidak boleh dihukum yang intinya tidaklah terdapat suatu noodweer tanpa adanya suatu serangan yang bersifat melawan hukum. Implementasi hak Terdakwa menghadirkan saksi yang meringankan (a de charge) dalam persidangan perkara penganiayaan sesuai dengan ketentuan Pasal 65 jo Pasal 184 ayat (1) huruf a KUHAP yaitu “Tersangka atau terdakwa berhak untuk mengusahakan dan mengajukan saksi atau seseorang yang memiliki keahlian khusus guna memberikan keterangan yang menguntungkan dirinya” yakni hak mengajukan Saksi atau Ahli yang meringankan dan implikasi penghadiran Saksi yang meringankan (a de charge) oleh Terdakwa terhadap Putusan yang dijatuhkan Hakim dalam persidangan perkara penganiayaan adalah dipertimbangkannya penghadiran Saksi yang meringankan (a de charge) dan Terdakwa dinyatakan bersalah melakukan perbuatan “penganiayaan” sebagaimana didakwakan dalam dakwaan subsidair akan tetapi perbuatan itu memiliki alasan pembenar yang menghapus sifat melawan hukum (wederrechtelijk), sehingga Hakim menjatuhkan Putusan melepaskan Terdakwa dari segala tuntutan hukum (ontslag van alle rechtsvervolging), telah sesuai dengan ketentuan Pasal 183 jo Pasal 191 Ayat ( 2) KUHAP.

(8)

ABSTRACT

Pramesthi Dyah Sitoresmi. 2017. E0011246. IMPLEMENTATION OF THE DEFENDANT'S RIGHT PRESENTING MITIGATE WITNESS (A DE CHARGE) AND IMPLICATIONS AGAINST THE VERDICT WHICH THE JUDGE DROP DOWN IN THE TRIAL CASE OF PERSECUTION (STUDY OF BAUBAU COURT VERDICT NUMBER: 71/PID.B/2015/PN.BAU). Faculty of Law Sebelas Maret University of Surakarta.

This research examines and answer issues regarding implementation of the Defendant's rights presenting mitigate witness (A De Charge) In the trial of the persecution case and the implications of presenting mitigate witness (A De Charge) by the defendant against the Verdict which the judge drop down in the trial case of persecution.

This research used prescriptive of normative research and applied research. Sources of law materials used primary law materials and secondary law materials use of bibliography study for collection techniques. Law substance analysis technique used method of deductive syllogism with a pattern of thinking.

Results showed that The Defendant has committed persecution against the victim as an act of self-defense/ Noodweer and an act that is Noodzakelijke (very necessary) to avoid other consequences which suffered by the body even the defendant's life if it does not take such action and as stated in Article 49 paragraph (1) of the Criminal Code therefore the Defendant's actions should not be punished in essence there is not a noodweer without any unlawful attack. Implementation of the Defendant's rights presenting mitigate witness (A De Charge) In the trial of the persecution case in accordance with the provisions of Article 65 jo Article184 Paragraph (1) Letter a of the Criminal Procedure Code, "The defendant entitled to prepare and present witnesses or someone who has special expertise in order to provide information that benefits him" include right to submit witness or mitigate expert and the implications of presenting mitigate witness (A De Charge) by the defendant found guilty of "persecution" as charged in indictment subsidiary but the deed have reason to correctorby who takes away the nature against the law (wederrechtlijk), that the Judge dropped Verdict to release the Defendant of all lawsuits (Ontslag Van Alle Rechtsvervolging), in accordance with the provisions of Article 183 jo Article 191 Paragraph (2) of the Criminal Procedure Code.

(9)

KATA PENGANTAR

Puji syukur Penulis persembahkan kepada Allah SWT karena dengan rahmat dan hidayah-Nya Penulis dapat menyelesaikan penulisan hukum (skripsi) yang berjudul “IMPLEMENTASI HAK TERDAKWA MENGHADIRKAN SAKSI YANG MERINGANKAN (A DE CHARGE) DAN IMPLIKASINYA TERHADAP PUTUSAN YANG DIJATUHKAN HAKIM DALAM PERSIDANGAN PERKARA PENGANIAYAAN (STUDI PUTUSAN PENGADILAN NEGERI BAUBAU NOMOR 71/PID.B/2015/PN.BAU)”.

Penulis menyadari bahwa terselesaikannya penulisan hukum (skripsi) ini tidak terlepas dari bantuan serta dukungan baik materiil maupun non materiil yang diberikan oleh berbagai pihak. Dalam kesempatan ini, Penulis ingin menyampaikan ucapan terima kasih kepada semua pihak yang telah memberi dukungan, semangat, doa, saran, dan kritik serta sarana dan prasarana bagi Penulis untuk menyelesaikan penulisan hukum ini, oleh sebab itu dengan segala kerendahan hati, Penulis mengucapkan terima kasih kepada:

1. Bapak Prof. Dr. Supanto S.H., M.Hum. selaku Dekan Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta.

2. Ibu Diah Apriani Atika Sari, S.H, LL.M. selaku Pembimbing Akademik yang telah membimbing, memberi saran dan arahan selama Penulis kuliah di Fakultas Hukum UNS.

3. Ibu Sri Wahyuningsih Yulianti, S.H.,M.H. selaku Pembimbing yang telah memberikan segala ilmu dan dengan penuh kesabaran membimbing serta mengarahkan penulis dalam menyelesaikan penulisan hukum (Skripsi) ini dengan baik.

4. Bapak Dr. Soehartono, S.H.,M.Hum. selaku Kepala Bagian Hukum Acara yang telah memberikan banyak pengarahan untuk menyelesaikan penulisan hukum ini.

(10)

6. Pengelola Penulisan Hukum (PPH) yang telah membantu dalam mengurus prosedur-prosedur skripsi mulai dari pengajuan judul, pelaksanaan seminar proposal, sampai dengan pendaftaran ujian skripsi.

7. Kedua Orang Tua Penulis, bapak Ir. Budi Santosa, MM dan ibu Ir. Retno Dyah Wahyuningsih atas segala doa, cinta kasih, dukungan tanpa henti baik moril maupun materiil, kesabaran dan kepercayaan yang diberikan kepada Penulis.

8. Kakakku Laksmi Kartika Rukmi, S.E. yang selalu memberi dukungan, semangat, dan yang selalu mengingatkan saya untuk terus berusaha. Terima kasih sudah selalu memberi contoh yang baik untuk saya.

9. Tante Ririn dan Aji yang selama ini selalu menjadi tempat Penulis berbagi cerita dan teman hangout disaat Penulis sudah merasa suntuk. Terima kasih untuk semangat, dukungan, cerita konyol dan hiburannya.

10. Yangti yang selalu memberikan wejangan dan doa terbaiknya selama ini untuk Penulis.

11. Sahabatku Metty, Fatim, Icha, Rhiza, Riska, Witta, Umi, Eci, Isna, Idha, Ihda, Zulfa, Uwik, Diah, Dian, terima kasih atas dukungan dan doa-doanya

12. Sahabat yang selalu ada ketika Penulis lelah Yashinta, Arinda, Alfian, Erna dan Ucup terima kasih atas waktunya dan penghiburannya.

13. Teman-teman angkatan 2011, terima kasih sudah menjadi bagian hidup saya selama ini dan semua pihak yang tidak bisa Penulis sebutkan satu-persatu yang telah membantu baik moril maupun materiil dalam Penulisan Hukum ini.

Semoga penulisan hukum ini dapat bermanfaat bagi perkembangan ilmu pengetahuan pada umumnya dan ilmu hukum pada khususnya, sehingga dapat diamalkan dalam pengembangan dan pembangunan hukum nasional dan tidak menjadi suatu karya yang sia-sia. Amiin.

Surakarta, Juli 2017

(11)

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ... i

HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING ... ii

HALAMAN PENGESAHAN PENGUJI ... iii

HALAMAN PERNYATAAN ... iv

MOTTO ... v

HALAMAN PERSEMBAHAN ... vi

ABSTRAK ... vii

ABSTRACT ... viii

KATA PENGANTAR ... ix

DAFTAR ISI ... xi

BAB I PENDAHULUAN ... 1

A. Latar Belakang ... 1

B. Rumusan Masalah ... 5

C. Tujuan Penelitian ... 5

D. Manfaat Penelitian ... 6

E. Metode Penelitian ... 7

F. Sistematika Penulisan Hukum ... 10

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ... 12

A. Kerangka Teori ... 12

1. Tinjauan tentang Terdakwa ... ... 12

a. Pengertian Terdakwa ... .... 12

(12)

2. Tinjauan tentang Pembuktian ... 14

a. Pengertian Pembuktian ... . 14

b. Teori Sistem Pembuktian... ... 15

c. Jenis Alat-alat Bukti... .... 19

3. Tinjauan tentang Tindak Pidana Penganiayaan ... 29

a. Pengertian Penganiayaan ... ... 29

b. Jenis Tindak Pidana Penganiayaan ... 30

4. Tinjauan tentang Putusan Pengadilan ... 33

a. Pengertian Putusan ... ... 33

b. Jenis-jenis Putusan Pengadilan... ... 34

c. Pertimbangan Hakim Menjatuhkan Putusan... ... 35

d. Tata Cara Pengambilan Putusan………..……… 37

e. Hal-Hal yang Dimuat dalam Putusan Pemidanaan …. 38

B. Kerangka Pemikiran ... 40

BAB III HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ... 42

A. Hasil Penelitian ... 42

1. Identitas Terdakwa ... ... .. 42

2. Kasus Posisi ... ... .. 42

3. Dakwaan Penuntut Umum ... ... .. 43

4. Kesaksian A De Charge... ... .. 48

5. Tuntutan Penuntut Umum ... ... .. 50

6. Pertimbangan Hakim ... ... .. 50

7. Amar Putusan……….. 59

B. Pembahasan ... 60

(13)

2. Implikasi Kehadiran Saksi A De Charge Terhadap Putusan yang Dijatuhkan dalam Persidangan Perkara

Penganiayaan... .. 68

BAB IV PENUTUP ... 82

A. Simpulan ... 82

B. Saran ... 83

Referensi

Dokumen terkait

Puji syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa karena atas kasih dan kehendakNya penulis dapat menyelesaikan Proyek Akhir ini yang berjudul “Perancangan

Pada saat membawa hasil, dilakukan hamayang kecil di rumah kabihu yang bersangkutan dengan menggunakan 1 ekor Ayam Jantan, 2 tempat pahapa (sirih pinang) (berisi

Pendekatan perundang-undangan, konseptual dan komparatif dipandang perlu untuk pendalaman, di samping sebagai pelengkap pendekatan yuridis-normatif.

P SURABAYA 03-05-1977 III/b DOKTER SPESIALIS JANTUNG DAN PEMBULUH DARAH RSUD Dr.. DEDI SUSILA, Sp.An.KMN L SURABAYA 20-03-1977 III/b ANESTESIOLOGI DAN

Berdasarkan pengumpulan data yang telah dilakukan melalui test terhadap 28 siswa kelas VII SMP PLUS AT-THOIBA tentang kemampuan membaca cepat, maka pada bagian ini

Penelitian terdahulu tentang perbandingan performansi algoritma untuk prediksi kinerja akademik mahasiswa baru yang dilakukan oleh Arief Jananto (2010) dengan

Teknik pengambilan data dalam penelitian ini adalah dokumentasi dengan analisis data yang bersifat deskriptif (descriptive analisys). Hasil penelitian ini menunjukan: 1)

Merupakan kebanggaan tersendiri karena telah melalui perjuangan sangat berat, dan akhirnya penulis dapat menyelesaikan tugas akhir dengan judul “Penggunaan Metode Sosiodrama Melalui