• Tidak ada hasil yang ditemukan

Karakteristik Penderita Asma Bronkial Rawat Inap di RSUD Arifin Achmad Pekanbaru Tahun 2011-2013

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "Karakteristik Penderita Asma Bronkial Rawat Inap di RSUD Arifin Achmad Pekanbaru Tahun 2011-2013"

Copied!
15
0
0

Teks penuh

(1)

KARAKTERISTIK PENDERITA ASMA BRONKIAL RAWAT INAP DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH ARIFIN ACHMAD PEKANBARU

TAHUN 2011-2013

SKRIPSI

Oleh:

MELYANA NIM. 101000009

FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

(2)

KARAKTERISTIK PENDERITA ASMA BRONKIAL RAWAT INAP DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH ARIFIN ACHMAD PEKANBARU

TAHUN 2011-2013

SKRIPSI

Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Kesehatan Masyarakat

Oleh:

MELYANA NIM. 101000009

FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

(3)

HALAMAN PENGESAHAN

Judul Skripsi : KARAKTERISTIK PENDERITA ASMA

BRONKIAL RAWAT INAP DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH ARIFIN ACHMAD

PEKANBARU TAHUN 2011-2013

Nama Mahasiswa : MELYANA

Nomor Induk Mahasiswa : 101000009

Program Studi : Ilmu Kesehatan Masyarakat

Peminatan : Epidemiologi

Tanggal Lulus : 21 Oktober 2014 Disahkan Oleh Komisi Pembimbing

Dosen Pembimbing I Dosen Pembimbing II

drh. Hiswani, M.Kes Drs. Jemadi, M.Kes

NIP. 19650112 199402 2 001 NIP. 19640404 199203 1 005

Medan,

Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera Utara

(4)

ABSTRAK

Asma Bronkial merupakan penyakit inflamasi (peradangan) kronik saluran napas yang ditandai adanya mengi episodik, batuk, dan rasa sesak di dada akibat penyumbatan saluran napas, termasuk dalam kelompok penyakit saluran pernapasan kronik. Berdasarkan laporan hasil Riset Kesehatan Dasar tahun 2013 prevalensi Asma di Indonesia adalah 4,5%

Penelitian ini bersifat deskriptif dengan desain case series. Tujuan penelitian untuk mengetahui karakteristik penderita Asma Bronkial yang dirawat inap di RSUD Arifin Achmad Pekanbaru tahun 2011-2013. Populasi adalah keseluruhan pasien Asma Bronkial yang dirawat inap di RSUD Arifin Achmad tahun 2011-2013 yang berjumlah 237 kasus. Data diperoleh dari rekam medis (data sekunder).

Proporsi penderita Asma Bronkial tertinggi pada kelompok umur >45 tahun (37,6%), jenis kelamin perempuan (62,9%), agama Islam (93,3%), pekerjaan ibu rumah tangga (38,4%), tingkat pendidikan SMA (25,7%), status perkawinan kawin (64,1%), tempat tinggal kota Pekanbaru (75,5%), faktor pencetus non-allergen (86,9%), memiliki riwayat keluarga (56,1%), lama rawatan rata-rata 3,9 hari (4 hari), bukan biaya sendiri (69,6%), dan keadaan sewaktu pulang berobat jalan (PBJ) (89,5%). Ada perbedaan proporsi yang bermakna antara sumber biaya berdasarkan keadaan sewaktu pulang (p=0,003). Tidak terdapat perbedaan lama rawatan rata-rata berdasarkan keadaan sewaktu pulang (p=0,301). Tidak terdapat perbedaan lama rawatan rata-rata berdasarkan sumber biaya. (p=0,089). Tidak terdapat perbedaan daerah asal berdasarkan keadaan sewaktu pulang (p=0,582).

Pihak rumah sakit diharapkan untuk menyarankan dilakukannya tes alergi kepada pasien Asma Bronkial untuk memastikan faktor pencetus serangan Asma dan menyediakan ruangan khusus untuk pemeriksaan pasien Asma Bronkial. Penderita Asma Bronkial diharapkan untuk selalu mengontrol penyakitnya dan menghindari faktor pencetus Asma.

(5)

ABSTRACT

Bronchial asthma is a chronic inflammatory disease (inflammation) in airways characterized by episodic wheezing, coughing, and tightness in the chest due to airway obstruction, included into a group of chronic respiratory disease. Basic Health Research 2013 reports Asthma prevalence in Indonesia is 4.5%.

This research is a descriptive study using case series design. The purpose of the research is to determine the characteristics of bronchial asthma patients who are hospitalized in Arifin Achmad Hospital Pekanbaru in 2011-2013. The population of this research is the total number of Bronchial Asthma patients who are hospitalized in Arifin Achmad Hospital Pekanbaru in 2011-2013 which is 237 cases. Data were obtained from medical records (secondary data).

The highest proportion of Bronchial Asthma patients are in the age group >45 years (37.6%), female (62.9%), Moslem (93.3%), occupation housewives (38.4%), senior high school education (25.7%), married (64.1%), lives in Pekanbaru (75.5%), non-allergen trigger factors (86.9%), have a family history (56.1%), average length of stay 3.9 days (4 days), not their own source of charge (69.6%), and clinical recovery out patient (89.5%). There is a significant difference between the resource of charge based on the condition when go home (p = 0.003). There was no difference in the average length of stay based on the condition when go home (p = 0.301). There was no difference in the average length of stay based on the resource of charge (p = 0.089). There were no differences in the origin area based on the condition when go home (p = 0.582).

The hospital is expected to suggest an allergy test for Bronchial asthma patients to ensure Asthma trigger factors and provide room for the evaluation of patients with Bronchial Asthma. Bronchial Asthma sufferers are expected to always control the disease and avoid the trigger factors of Asthma.

(6)

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

Nama : MELYANA

Tempat/Tanggal Lahir : Pekanbaru/30 November 1992

Jenis Kelamin : Perempuan

Agama : Katolik

Status Perkawinan : Belum Kawin

Anak ke : 2 (Dua)

Alamat Rumah : Jl. Durian no. 99D, Pekanbaru

Riwayat Pendidikan

Tahun 19982004 : SDN 009 Pekanbaru

Tahun 20042007 : SMP Negeri 17 Pekanbaru

Tahun 20072010 : SMA Negeri 2 Pekanbaru

(7)

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena kasih dan

anugerah-Nya penulis dapat menyelesaikan penulisan skripsi dengan judul: “Karakteristik

Penderita Asma Bronkial Rawat Inap di RSUD Arifin Achmad Pekanbaru Tahun 2011-2013”. Penulisan skripsi ini merupakan salah satu prasyarat untuk

memperoleh gelar Sarjana Kesehatan Masyarakat di Universitas Sumatera Utara.

Dalam penulisan skripsi ini tidak terlepas bantuan dan dukungan dari berbagai

pihak, baik secara moril maupun materil. Untuk itu pada kesempatan ini penulis

menyampaikan ucapan terima kasih dan penghargaan yang tulus kepada:

1. Bapak Dr. Drs. Surya Utama, M.S. selaku Dekan Fakultas Kesehatan

Masyarakat Universitas Sumatera Utara.

2. Ibu drh. Hiswani, M.Kes selaku Dosen Pembimbing I yang telah meluangkan

waktu dan pikirannya dalam memberikan bimbingan, saran, dan petunjuk

kepada penulis sehingga skripsi ini dapat terselesaikan.

3. Bapak Drs. Jemadi, M.Kes selaku Dosen Pembimbing II yang juga telah

meluangkan waktu dan pikirannya dalam memberikan bimbingan, saran, dan

petunjuk kepada penulis sehingga skripsi ini dapat terselesaikan.

4. Ibu drh. Rasmaliah, M.Kes. selaku Dosen Penguji I sekaligus Ketua

Departemen Epidemiologi FKM USU yang telah memberikan saran dan

masukan dalam penyelesaian skripsi ini.

5. Bapak dr. Mhd. Makmur Sinaga, M.S. selaku Dosen Penguji II yang telah

(8)

6. Ibu Asfriyati, S.KM, M.Kes selaku Dosen Pembimbing Akademik.

7. Direktur Rumah Sakit Umum Daerah Arifin Achmad Pekanbaru, Kepala

Bagian Rekam Medik RSUD Arifin Achmad Pekanbaru, serta seluruh staf yang

telah memberikan izin penelitian dan telah banyak membantu penulis dalam

menyelesaikan penelitian ini.

8. Seluruh dosen dan staf/pegawai yang banyak membantu penulis dalam proses

perkuliahan di Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera Utara.

9. Ayah-ibuku tersayang Hing Tik dan Nelly Tenggono, serta Pamanku Kok Siong

yang memberikan dukungan moril maupun materil untuk penulis. Juga kepada

kakakku Luciana dan adikku Tina atas doa, perhatian, dan semangat yang

diberikan kepada penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.

10. Ibu Ratna yang telah membantu penulis dalam proses administrasi pengerjaan

skripsi ini.

11. Teman-teman peminatan epidemiologi:Epiderwoman 2010, teman satu LKP di

Puskesmas PB Selayang II (Chrisnina, Isri, dan Izzah), Para Pengoyak Kantong,

teman kosan 34/36, terkhusus untuk Sri Novianti, Lisa Hutagalung, Rizki

Fajariyah, dan Cyndi Olivia, serta teman semasa SMA yang senantiasa

mendukung; Teguh Prasetia, Puspa Ariani, Erna Veronika, dan Diva Yurian

Dwika yang telah banyak memberikan motivasi dan berbagi ilmu kepada

penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.

12. Para senior dan teman-teman yang telah berkenan sharing pengalamannya

dalam pengerjaan skripsi, terkhususnya Kak Nikmah, Sylvana Dyna, dan

(9)

13. Mukti Ali, Elly Ana, Baiq Kartika Syaftiana, Ivana, Indah Tan, Irene serta

teman-teman lainnya yang senantiasa memberi dukungan pada penulis.

Penulis menyadari bahwa masih banyak kekurangan dalam penyajian skripsi

ini. Oleh karena itu, kritik dan saran sangat penulis harapkan untuk perbaikan dan

kesempurnaan skripsi ini. Semoga skripsi ini dapat bermanfaat.

Medan, Oktober 2014

(10)

DAFTAR ISI 1.1 Latar Belakang ... 1

1.2 Rumusan Masalah ... 4

1.3 Tujuan Penelitian ... 4

1.3.1 Tujuan Umum ... 4

1.3.2 Tujuan Khusus ... 4

1.4 Manfaat Penelitian ... 5

BAB 2. TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Defenisi Asma Bronkial... 6

2.2 Anatomi dan Fisiologi Paru ... 7

2.3 Patofisiologi Asma Bronkial ... 8

2.4 Diagnosa Asma Bronkial ... 11

2.5 Klasifikasi Asma Bronkial ... 13

2.5.1 Klasifikasi Berdasarkan Tipe Asma... 13

2.5.2 Klasifikasi Berdasarkan Derajat Beratnya Asma ... 14

2.6 Epidemiologi Asma Bronkial... 15

2.6.1 Distribusi dan Frekuensi ... 15

2.6.2 Determinan ... 16

2.7 Pencegahan Asma Bronkial ... 22

2.7.1 Pencegahan Primer... 22

2.7.2 Pencegahan Sekunder ... 25

2.7.3 Pencegahan Tersier ... 26

2.8 Penatalaksanaan Asma Bronkial ... 27

2.9 Kerangka Konsep ... 29

BAB 3. METODE PENELITIAN 3.1 Jenis Penelitian... 30

3.2 Lokasi dan Waktu Penelitian ... 30

3.3 Populasi dan Sampel Penelitian ... 30

3.4 Metode Pengumpulan Data ... 30

3.5 Teknik Analisa Data... 31

(11)

BAB 4. HASIL PENELITIAN

4.1 Gambaran Umum Lokasi Penelitian ... 34

4.1.1 Sejarah Umum Perkembangan RSUD Arifin Achmad ... 34

4.1.2 Struktur Organisasi RSUD Arifin Achmad ... 36

4.2 Analisa Deskriptif ... 38

4.2.1 Penderita Asma Bronkial Berdasarkan Sosiodemografi ... 38

4.2.2 Penderita Asma Bronkial Berdasarkan Faktor Pencetus... 40

4.2.3 Penderita Asma Bronkial Berdasarkan Riwayat Keluarga ... 41

4.2.4 Penderita Asma Bronkial Berdasarkan Lama Rawatan ... 42

4.2.5 Penderita Asma Bronkial Berdasarkan Sumber Biaya... 43

4.2.6 Penderita Asma Bronkial Berdasarkan Keadaan Sewaktu Pulang 43 4.3 Analisa Statistik ... 44

4.3.1 Sumber Biaya Berdasarkan Keadaan Sewaktu Pulang ... 44

4.3.2 Lama Rawatan Rata-Rata Berdasarkan Keadaan Sewaktu Pulang 45 4.3.3 Lama Rawatan Rata-Rata Berdasarkan Sumber Biaya ... 46

4.3.4 Daerah Asal Berdasarkan Keadaan Sewaktu Pulang ... 47

4.3.5 Jenis Kelamin Berdasarkan Faktor Pencetus ... 48

BAB 5. PEMBAHASAN 5.1 Karakteristik Penderita Asma Bronkial ... 49

5.1.1 Sosiodemografi ... 49

5.1.2 Faktor Pencetus ... 58

5.1.3 Riwayat Keluarga... 59

5.1.4 Lama Rawatan Rata-Rata... 61

5.1.5 Sumber Biaya ... 61

5.1.6 Keadaaan Sewaktu Pulang ... 63

5.2 Analisis Statistik ... 64

5.2.1 Sumber Biaya Berdasarkan Keadaan Sewaktu Pulang ... 64

5.2.2 Lama Rawatan Rata-Rata Berdasarkan Keadaan Sewaktu Pulang 65 5.2.3 Lama Rawatan Rata-Rata Berdasarkan Sumber Biaya ... 67

5.2.4 Daerah Asal Berdasarkan Keadaan Sewaktu Pulang ... 68

5.2.5 Jenis Kelamin Berdasarkan Faktor Pencetus ... 69

BAB 6. KESIMPULAN DAN SARAN 6.1 Kesimpulan ... 71

6.2 Saran... 72

DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN

Lampiran 1 : Master Data

(12)

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Klasifikasi Berdasarkan Derajat Beratnya Asma... 14

Tabel 4.1 Distribusi Proporsi Sosiodemografi Penderita Asma Bronkial Rawat Inap Berdasarkan Umur dan Jenis Kelamin di RSUD Arifin Achmad Pekanbaru Tahun 2011-2013 ... 38

Tabel 4.2 Distribusi Proporsi Sosiodemografi Penderita Asma Bronkial Rawat Inap Berdasarkan Agama, Pekerjaan, Pendidikan, Status Perkawinan, dan Daerah Asal di RSUD Arifin Achmad Pekanbaru Tahun 2011-2013 ... 39

Tabel 4.3 Distribusi Proporsi Penderita Asma Bronkial Rawat Inap Berdasarkan Faktor Pencetus di RSUD Arifin Achmad Pekanbaru Tahun 2011-2013 ... 41

Tabel 4.4 Distribusi Proporsi Penderita Asma Bronkial Rawat Inap Berdasarkan Riwayat Keluarga Asma di RSUD Arifin Achmad Pekanbaru Tahun 2011-2013 ... 41

Tabel 4.5 Distribusi Proporsi Penderita Asma Bronkial Rawat Inap Berdasarkan Lama Rawatan Rata-Rata di RSUD Arifin Achmad Pekanbaru Tahun 2011-2013 ... 42

Tabel 4.6 Distribusi Proporsi Penderita Asma Bronkial Rawat Inap Berdasarkan Sumber Biaya di RSUD Arifin Achmad Pekanbaru Tahun 2011-2013 . 43

Tabel 4.7 Distribusi Proporsi Penderita Asma Bronkial Rawat Inap Berdasarkan Keadaan Sewaktu Pulang di RSUD Arifin Achmad Pekanbaru Tahun 2011-2013 ... 44

Tabel 4.8 Distribusi Proporsi Sumber Biaya Berdasarkan Keadaan Sewaktu Pulang Penderita Asma Bronkial yang Rawat Inap di RSUD Arifin Achmad Pekanbaru Tahun 2011-2013... 44

Tabel 4.9 Distribusi Proporsi Lama Rawatan Rata-Rata Berdasarkan Keadaan Sewaktu Pulang Penderita Asma Bronkial yang Rawat Inap di RSUD Arifin Achmad Pekanbaru Tahun 2011-2013 ... 45

(13)

Tabel 4.11 Distribusi Proporsi Daerah Asal Berdasarkan Keadaan Sewaktu Pulang Penderita Asma Bronkial yang Rawat Inap di RSUD Arifin Achmad Pekanbaru Tahun 2011-2013... 47

(14)

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Penyempitan Bronkiolus Pada Penderita Asma ... 9

Gambar 5.1 Diagram Bar Distribusi Proporsi Penderita Asma Bronkial Berdasarkan Umur dan Jenis Kelamin yang Rawat Inap di RSUD Arifin Achmad Tahun 2011-2013... 49

Gambar 5.2 Diagram Pie Distribusi Proporsi Penderita Asma Bronkial Berdasarkan Agama yang Rawat Inap di RSUD Arifin Achmad Tahun 2011-2013 ... 51

Gambar 5.3 Diagram Bar Distribusi Proporsi Penderita Asma Bronkial Berdasarkan Pekerjaan yang Rawat Inap di RSUD Arifin Achmad Tahun 2011-2013 ... 52

Gambar 5.4 Diagram Bar Distribusi Proporsi Penderita Asma Bronkial Berdasarkan Pendidikan yang Rawat Inap di RSUD Arifin Achmad Tahun 2011-2013... 54

Gambar 5.5 Diagram Pie Distribusi Proporsi Penderita Asma Bronkial Berdasarkan Status Perkawinan yang Rawat Inap di RSUD Arifin Achmad Tahun 2011-2013... 55

Gambar 5.6 Diagram Pie Distribusi Proporsi Penderita Asma Bronkial Berdasarkan Daerah Asal yang Rawat Inap di RSUD Arifin Achmad Tahun 2011-2013... 57

Gambar 5.7 Diagram Pie Distribusi Proporsi Penderita Asma Bronkial Berdasarkan Faktor Pencetus yang Rawat Inap di RSUD Arifin Achmad Tahun 2011-2013... 68

Gambar 5.8 Diagram Pie Distribusi Proporsi Penderita Asma Bronkial Berdasarkan Riwayat Keluarga yang Rawat Inap di RSUD Arifin Achmad Tahun 2011-2013... 60

Gambar 5.9 Diagram Pie Distribusi Proporsi Penderita Asma Bronkial Berdasarkan Sumber Biaya yang Rawat Inap di RSUD Arifin Achmad Tahun 2011-2013... 62

Gambar 5.10 Diagram Pie Distribusi Proporsi Penderita Asma Bronkial Berdasarkan Keadaan Sewaktu Pulang yang Rawat Inap di RSUD Arifin Achmad Tahun 2011-2013... 63

(15)

Gambar 5.12 Diagram Bar Lama Rawatan Rata-Rata Berdasarkan Keadaan Sewaktu Pulang Penderita Asma Bronkial yang Rawat Inap di RSUD Arifin Achmad Tahun 2011-2013 ... 66

Gambar 5.13 Diagram Bar Lama Rawatan Rata-Rata Berdasarkan Sumber Biaya Penderita Asma Bronkial yang Rawat Inap di RSUD Arifin Achmad Tahun 2011-2013... 67

Gambar 5.14 Diagram Bar Proporsi Daerah Asal Berdasarkan Keadaan Sewaktu Pulang Penderita Asma Bronkial yang Rawat Inap di RSUD Arifin Achmad Tahun 2011-2013... 68

Referensi

Dokumen terkait

Panitia Pengadaan Peralatan dan Fasilitas Perkantoran Balai Diklat KKB Bogor, Cirebon dan Garut TA 2013 pada Satuan Kerja Perwakilan BKKBN Provinsi Jawa Barat akan

Dari nilai critical ratio skewness value hanya indikator ukuran perusahaan, umur perusahaan dan pengungkapan pelaporan yang menunjukkan distribusi normal dengan nilai

Tujuan penelitian ini adalah memetakan sebaran lamun di perairan Pulau Pari dengan menggunakan citra satelit ALOS dan melakukan pengamatan kondisi lamun berdasarkan

Penerapan good governance dalam pemerintahan desa akan berkaitan dengan hubungan antara kepala desa dengan kepala daerah, dalam kasus kepala desa dolok huluan, hubungan

Universitas Sumatera Utara... Universitas

(eqiatah Pengendallah Kebisingan dan ganggu.n dari k.giat.n Mlsvarakat. Be anta Makaian dan Miiuman

[r]

[r]