• Tidak ada hasil yang ditemukan

Cover Pengaruh Konsentrasi Dan Frekuensi Aplikasi Pupuk Organik Cair Urine Kelinci Terhadap Pertumbuhan Dan Produksi Tanaman Mentimun (Cucumis sativus L.)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "Cover Pengaruh Konsentrasi Dan Frekuensi Aplikasi Pupuk Organik Cair Urine Kelinci Terhadap Pertumbuhan Dan Produksi Tanaman Mentimun (Cucumis sativus L.)"

Copied!
13
0
0

Teks penuh

(1)

PENGARUH KONSENTRASI DAN FREKUENSI APLIKASI PUPUK ORGANIK CAIR URINE KELINCI TERHADAP PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI

TANAMAN MENTIMUN (Cucumis sativus L.)

S K R I P S I

OLEH :

RANGGA FRANANDA LUBIS/090301111 AGROEKOTEKNOLOGI

PROGRAM STUDI AGROEKOTEKNOLOGI FAKULTAS PERTANIAN

(2)

2

PENGARUH KONSENTRASI DAN FREKUENSI APLIKASI PUPUK ORGANIK CAIR URINE KELINCI TERHADAP PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI

TANAMAN MENTIMUN (Cucumis sativus L.)

S K R I P S I

OLEH :

RANGGA FRANANDA LUBIS/090301111 AGROEKOTEKNOLOGI

Skripsi Sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana di Fakultas Pertanian Universitas Sumatera Utara, Medan.

PROGRAM STUDI AGROEKOTEKNOLOGI

FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

(3)

Judul Penelitian : Pengaruh Konsentrasi Dan Frekuensi Aplikasi Pupuk Organik Cair Urine Kelinci Terhadap Pertumbuhan Dan Produksi Tanaman Mentimun (Cucumis sativus L.)

Nama : Rangga Frananda Lubis

NIM : 090301111

Minat : Budidaya Pertanian dan Perkebunan Program Studi : Agroekoteknologi

Disetujui Oleh : Komisi Pembimbing

(Ir. Rosita Sipayung, MP) (Ir. Revandy IM Damanik, M.Sc. Ph.D.)

Ketua Komisi Pembimbing Anggota Komisi Pembimbing

Mengetahui,

(Prof. Dr. Ir. T. Sabrina, MSc) Ketua Program Studi

(4)

4

ABSTRAK

RANGGA FRANADA LUBIS : Pengaruh Konsentrasi dan Waktu Aplikasi Pupuk Organik Cair Urine Kelinci terhadap Pertumbuhan dan Produksi

Tanaman Mentimun, dibimbing oleh : ROSITA SIPAYUNG dan REVANDI I. M DAMANIK.

Penggunaan pupuk organik cair urine kelinci merupakan alternatif yang sering dipilih petani untuk meningkatkan serapan unsur hara fosfor (P) dan pertumbuhan tanaman. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh konsentrasi dan frekuensi aplikasi pupuk organik cair urine kelinci terhadap pertumbuhan dan produksi tanaman mentimun (Cucumis sativus L.) Penelitian ini dilaksanakan di Lahan Percobaan Fakultas Pertanian Universitas Sumatera Utara, Medan yang berada pada ketinggian ± 25 dpl dari bulan April sampai Juni 2015, menggunakan rancangan acak kelompok factorial dengan dua faktor perlakuan yaitu konsentrasi urine kelinci 0, 100, 200, 300 ml/l dan frekuensi pemberian urine kelinci dengan perlakuan seminggu sekali dan dua minggu sekali. Hasil penelitian menunjukkan bahwa konsentrasi urine kelinci

berpengaruh nyata terhadap parameter panjang tanaman, jumlah daun, jumlah bunga jantan, dan jumlah bunga betina. Perlakuan frekuensi pemberian urine kelinci berpengaruh nyata terhadap parameter jumlah buah per tanaman. Interaksi antara konsentrasi dan frekuensi pemberian urine kelinci tidak berpengaruh nyata pada seluruh parameter pengamatan yang diamati.

(5)

ABSTRACT

RANGGA FRANANDA LUBIS: Effects of Concentration and Time Applications Urine Rabbits Liquid Organic Fertilizer on the Growth and Production of

Cucumber, guided by: ROSITA SIPAYUNG and REVANDI I. M DAMANIK. The use of liquid organic fertilizer rabbit urine is an alternative that is often chosen farmers to increase the uptake of nutrients phosphorus (P) and the growth of plants. This study aims to determine the effect of concentration and frequency of application of rabbit urine liquid organic fertilizer on the growth and yield of cucumber (Cucumis sativus L.) This study was conducted at the

Experimental Farm of the Faculty of Agriculture, University of North Sumatra, Medan at an altitude of ± 25 asl from April until June 2015, using a randomized factorial design with two factors, namely treatment of rabbit urine concentrations of 0, 100, 200, 300 ml/l and frequency of urine rabbit with treatment once a week and two weeks. The results showed that rabbit urine concentration significantly affected the length parameters of the plant, number of leaves, number of male flowers, and the number of female flowers. Treatment frequency of rabbit urine significantly affected parameter number of fruits per plant. Interaction between the concentration and frequency of urine rabbits no real effect on the entire observation parameters were observed..

(6)

6

RIWAYAT HIDUP

Rangga Frananda Lubis, lahir pada tanggal 29 Januari 1991 di Perbaungan, Sumatera Utara yang merupakan anak ke-empat dari empat bersaudara, putra dari Bapak Chairul Bahri Lubis dan ibu Misnawati.

Tahun 2003 penulis lulus dari SD Negeri 108293 Perbaungan dan pada tahun 2006 lulus dari SMP Negeri 1 Perbaungan serta tahun 2009 penulis lulus dari SMA Negeri 1 Lubuk Pakam dan pada tahun 2009 masuk Fakultas Pertanian Universitas Sumatera Utara melalui jalur UMB (Ujian Masuk Bersama). Penulis memilih Program Studi Agroekteknologi.

(7)

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa berkat kasih karunia-Nya yang telah memberikan kesehatan dan kesempatan sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini.

Adapun skripsi ini berjudul “Pengaruh Konsentrasi Dan Waktu Aplikasi Pupuk Organik Cair Urine Kelinci Terhadap Pertumbuhan Dan Produksi Tanaman Mentimun (Cucumis Sativus L.)” yang merupakan salah satu syarat untuk dapat melakukan penelitian di fakultas pertanian universitas sumatera utara, medan.

Pada kesempatan ini penulis mengucapkan terimakasih kepada Ibu Ir. Rosita Sipayung, MP. Selaku ketua komisi pembimbing dan Bapak Ir. Revandy IM Damanik, M.Sc. Ph.D. selaku anggota komisi

pembimbing

Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna, untuk itu penulis mengharapkan saran dan kritik yang bersifat membangun. Semoga skripsi ini bermanfaat bagi pihak yang membutuhkan. Akhir kata penulis mengucapkan terimakasih.

yang telah banyak memberikan bimbingan dan masukan selama penulisan skripsi ini.

Medan, Agustus 2015

(8)
(9)

Jumlah daun (helai) ... 17

Jumlah Bunga Jantan (buah) ... 17

Jumlah Bunga Betina (buah) ... 17

Jumlah Buah per Tanaman (buah) ... 17

Berat Buah Per Tanaman ... 17

Panjang Buah Per Tanaman ... 17

Diameter Buah Per Tanaman ... 17

HASIL DAN PEMBAHASAN Hasil ... 18

Pembahasan ... 29

KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan ... 33

Saran ... 33

(10)

10

DAFTAR TABEL

No. Hal.

1. Rataan panjang tanaman 1-7 MST (cm) pada pemberian urine kelinci dan perlakuan frekuensi pemberian urine kelinci ... 19 2. Rataan jumlah daun 1-7 MST (cm) pada pemberian urine kelinci dan

perlakuan frekuensi pemberian urine kelinci ... 21 3. Rataan Jumlah Bunga Jantan 4-7 MST pada pemberian urine kelinci dan

perlakuan frekuensi pemberian urine kelinci ... 23 4. Rataan Jumlah Bunga Betina 4-7 MST pada pemberian urine kelinci dan

perlakuan frekuensi pemberian urine kelinci ... 24 5. Rataan Jumlah Buah per Tanman (buah) pada pemberian urine kelinci dan

perlakuan frekuensi pemberian urine kelinci ... 25 6. Rataan Berat Buah per Tanaman (buah) pada pemberian urine kelinci dan

perlakuan frekuensi pemberian urine kelinci ... 26 7. Rataan Panjang Buah (cm) pada pemberian urine kelinci dan perlakuan

frekuensi pemberian urine kelinci ... 27 8. Rataan Diameter Buah (mm) pada pemberian urine kelinci dan perlakuan

(11)
(12)
(13)

47. Data Pengamatan Jumlah Bunga Jantan 7 MST (buah) ... 60

48. Sidik Ragam Jumlah Bunga Jantan 7 MST ... 60

49. Data Pengamatan Jumlah Buah per Tanaman (buah) ... 61

50. Sidik Ragam Jumlah Buah per Tanaman ... 61

51. Data Pengamatan Berat Buah per Tanaman (g) ... 62

52. Sidik Ragam Berat Buah per Tanaman ... 62

53. Data Pengamatan Panjang Buah per Tanaman (cm) ... 63

54. Sidik Ragam Panjang Buah per Tanaman ... 63

55. Data Pengamatan Diameter Buah per Tanaman (mm) ... 64

56. Sidik Ragam Diameter Buah per Tanaman ... 64

57. Hasil Analisis Tanah ... 65

58. Hasil Analisis Pupuk Organik Cair urine Kelinci ... 66

Referensi

Dokumen terkait

Pengaruh penggunaan media papan balik dalam meningkatkan kemampuan membaca permulaan siswa autis kelas 1 di SLB Autis Laboraturium Universitas Negeri Malang dapat dilihat dari

Rataan konsumsi ransum, pertambahan bobot badan dan konversi ransum itik Pitalah yang diberi probiotik Bacillus amyloliquefaciens dengan imbangan energi dan protein ransum

Berdasarkan hasil perancangan, pengujian serta analisis data dari rancang bangun sistem komunikasi wireless untuk printer konvensional berbasis Wi-Fi yang telah

Proses resize pada penelitian ini tidak memerlukan metode khusus, caranya hanya dengan dilakukan perbandingan ukuran antara citra hasil thresholding (pada tahap latih) dan

Lihat saja, kalau nanti aku berhasil menemukan penjelasan yang benar mengenai hal sepele ini, dalam sekejap kasus yang dianggap biasa ini akan berubah menjadi sangat luar biasa,

Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan, dapat ditarik beberapa kesimpulan, diantaranya mayoritas gaya hidup para anggota Djarum Black Car Community Surabaya yang

Kalau tidak, berarti Anda tak cocok untuk pekerjaan ini, karena Anda akan mengajar seorang anak yang suatu saat nanti akan jadi orang penting di negeri ini.. Tapi kalau Anda

dalam sistem Micro Grid sehingga beban dapat dipenuhi dengan biaya dan emisi yang paling minimal.  Terdapat pemasukan dari penjualan daya ke PLN apabila