• Tidak ada hasil yang ditemukan

S PLB 1203556 Abstract

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "S PLB 1203556 Abstract"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

Astrid Brivania, 2016

PENGGUNAAN METODE BARQY UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN PRA MEMBACA

AL-QUR’AN BRAILLE PADA SISWA TUNANETRA

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

ABSTRAK

Penggunaan Metode Al-Barqy untuk Meningkatkan Kemampuan Pra Membaca Al-Qur’an Braille pada Siswa Tunanetra

Oleh : Astri Brivania (1203556)

Siswa tunanetra tidak dapat membaca Al-Qur’an menggunakan mushaf (lembaran)

seperti siswa pada umumnya. Oleh karena itu, mereka harus menggunakan Al-Qur’an

Braille. Tujuan penelitian ini adalah untuk membuktikan keefektifan penggunaan metode

Al-Barqy dalam meningkatkan kemampuan pra membaca Al-Qur’an Braille bagi siswa tunanetra kelas VII-B. Alasan dilaksanakannya penelitian ini yaitu seorang siswa SMP

berusia 13 tahun belum dapat membaca Al-Qur’an Braille dikarenakan siswa belum

diajarkan Al-Qur’an Braille dan tidak ada guru khusus yang mengajarinya. Metode

penelitian yang digunakan adalah metode eksperimen dengan menggunakan Single

Subject Research dengan desain penelitian A-B-A. Temuan yang didapatkan dari penelitian ini yaitu telah terjadi peningkatan hasil mean level dan stabil di level 100% pada masing-masing tahapan. Dari keseluruhan data yang telah diperoleh, maka dapat

disimpulkan bahwa terjadi peningkatan kemampuan pra membaca Al-Qur’an Braille

dengan menggunakan metode Al-Barqy pada siswa tunanetra kelas VII-B di SLB Negeri

A Kota Bandung. Peneliti merekomendasikan agar guru memanfaatkan dan

menggunakan metode Al-Barqy dalam meningkatkan kemampuan pra membaca

Al-Qur’an Braille pada siswa tunanetra.

(2)

Astrid Brivania, 2016

PENGGUNAAN METODE BARQY UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN PRA MEMBACA

AL-QUR’AN BRAILLE PADA SISWA TUNANETRA

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

ABSTRACT

The Use of Al-Barqy Method to Improve The Ability of Pre-Reading Braille Qur’an of Blind Student

By: Astri Brivania (1203556)

The obstacle of blind student is functioning their eyesight. This obstacle makes them difficult to read Qur’an in the form of mushaf (collection of sheet) which is usually used by many people. Due to the fact, blind student use Braille Qur’an. The aim of this study is

to investigate the effectiveness of the use of Al-Barqy method in improving the ability of

pre-reading Braille Qur’an of blind student of VII B class. This study was based on the

finding that there was a 13-year-old blind student who could not read Braille Qur’an. The

inability of reading Qur’an Braille was because the student was not taught how to use Braille Qur’an and the absence of special teacher for teaching of reading Qur’an. This study applies experimental method by using single subject research. It also uses A-B-A research design. This study found that the increase of mean level and the stability of 100% in every steps. This study concludes that there are some improvements of pre-reading Braille Qur’an ability through Al-Barqy method of blind student of VII-B in SLB

Negeri A Bandung. I recommended to the teachers for use the Al-Barqy method in

improving the ability of pre-reading Braille Qur’an of blind students.

Referensi

Dokumen terkait

Perhatikan contoh soal berikut ini untuk memahami cara menentukan derajat hasil bagi dan sisa pembagian suku banyak..

Dalam hal ini yang harus diperhatikan adalah kesadaran mereka itu sendiri sehingga mereka dapat merasakan menfaat yang diperoleh dari pekerjaan yang ia lakukan dengan

Penggunaan nilai wajar dalam menilai aset perusahaan dapat menimbulkan keuntungan atau kerugian yang tidak direalisasi keuntugan atau kerugian yang tidak

Informasi yang diperoleh diharapkan dapat berguna untuk memberikan pengetahuan yang lebih mendasar mengenai peranan hutan dalam mempengaruhi keberadaan populasi

[r]

Menghitung total cadangan karbon hutan didasarkan pada kandungan biomasa dan bahan organik pada lima carbon pool (biomassa atas permukaan tanah, biomassa bawah permukaan tanah,

Berdasarkan tabel MRP diketahui bahwa jumlah persediaan ekstrak kayumanis di gudang masih dapat memenuhi proses produksi pesanan - pesanan tersebut, sehingga Cokelat

Jika ada pekerjaan galian atau pengerukan yang dilakukan sebelum caisson, palung dan cofferdam terpasang pada tempatnya, maka setelah selesai pembuatan dasar pondasi, Kontraktor