• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pengaruh Self-Control Terhadap Motivasi Belajar Mahasiswa yang Menggunakan Buku Teks Bahasa Inggris di Fakultas Psikologi Universitas Sumatera Utara

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Pengaruh Self-Control Terhadap Motivasi Belajar Mahasiswa yang Menggunakan Buku Teks Bahasa Inggris di Fakultas Psikologi Universitas Sumatera Utara"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

PENGARUH SELF-CONTROL TERHADAP MOTIVASI BELAJAR MAHASISWA YANG MENGGUNAKAN BUKU TEKS BAHASA INGGRIS

DI FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

Filia Dina Anggaraeni dan Natassa Febrini ABSTRAK

Motivasi belajar adalah usaha-usaha peserta didik untuk menyediakan segala daya (kondisi-kondisi) untuk belajar sehingga mau atau ingin melakukan proses pembelajaran. Motivasi dalam belajar adalah adanya dorong peserta didik untuk berusaha mempelajari dengan baik dan tekun sehingga sangat dibutuhkan pengendalian dalam diri (self-control) agar tujuan dari proses pembelajaran dapat tercapai (Noels, 2003). Pengendalian diri (self-control) adalah atribut stabil manusia yang dikarakteristikkan dengan pengaturan kognisi, afeksi, dan perilaku menuju pemenuhan tujuan-tujuan tertentu individu (Gottfredson dan Hirschi, 1990). Tujuan penelitian ini untuk mengetahui adanya pengaruh self-control terhadap motivasi belajar mahasiswa yang menggunakan buku teks bahasa Inggris di Fakultas Psikologi Universitas Sumatera Utara. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah

proportional strarified sampling dengan jumlah sampel sebanyak 201 orang. Alat

ukur yang digunakan adalah skala self-control yang disusun berdasarkan aspek-aspek

self-control (Gufron & Risnawati, 2010) dan skala motivasi belajar berdasarkan

indikator dari motivasi belajar (Uno, 2008). Hasil penelitian ini adalah adanya pengaruh self-control terhadap motivasi belajar mahasiswa yang menggunakan buku teks bahasa Inggris di Fakultas Psikologi Universitas Sumatera Utara sebesar 0,300.

Kata Kunci: self-control, motivasi belajar

(2)

THE EFFECT OF SELF-CONTROL WITH LEARNING MOTIVATION FOR STUDENTS WHO USE TEXT BOOKS AT THE FACULTY OF

PSYCHOLOGY, UNIVERSITY OF NORTH SUMATRA

Filia Dina Anggaraeni dan Natassa Febrini ABSTRACT

Motivation to learn is the efforts of learners to prepare all the power (conditions) to learn so willing or want to make the learning process. Motivation to learn is their push students to strive to learn well and diligently so desperately needed in self-control for the purpose of learning can be achieved (Noels, 2003). Self-self-control is stable human attributes which characterized the arrangement cognitive, affective, and behavior toward fulfilling the specific objectives of individual (Gottfredson and Hirschi, 1990). The purpose of this study to investigate the influence of self-control with learning motivation of students who use textbooks at the Faculty of Psychology, University of North Sumatra. The sampling technique used is proportional strarified sampling with a total sample of 201 people. Measuring instrument used is the scale of self-control which is based aspects of self-control (Gufron & Risnawati, 2010) and learning motivation scale based on indicators of learning motivation (Uno, 2008). The result of this research is the influence of self-control with learning motivation of students who use textbooks at the Faculty of Psychology, University of North Sumatra.

Keywords: self-control, learning motivation

Referensi

Dokumen terkait

Berdasarkan uraian latar belakang tersebut penulis tertarik untuk melakukan penelitian mengenai “ Desain Didaktis Sifat-Sifat Bangun Ruang Sisi Datar untuk

[r]

Obviously, the accuracy of the laser scanner, but also the scanning step, explicitly influence the effective selection of ground control points from the point

bahwa untuk meningkatkan pelayanan kepada masyarakat dan meningkatkan pendapatan asli daerah terutama pelayanan kesehatan, Pelayanan Pengendalian Menara Telekomunikasi

Tekanan yang terdapat pada pembuluh darah memiliki prinsip kerja seperti hukum Pascal. Hal inilah yang menjadi alasan apabila bagian tubuh kita terluka darah akan mengalir

Game ini menolong para pencinta catur agar dapat menikmati permainan catur tanpa harus menggunakan papan catur danbidak catur yang sering kali hilang dan tanpa harus berada dalam

Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia

Aplikasi Game menebak Quotes, merupakan sebuah aplikasi yang fungsinya sebagai fasilitas penghibur dikala user sedang jenuh dengan hal-hal pekerjaan, Metode yang digunakan