• Tidak ada hasil yang ditemukan

S KOM 1205937 Chapter5

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "S KOM 1205937 Chapter5"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

Machrita Aulia Fitri, 2016

SISTEM PAKAR DIAGNOSA AWAL KANKER KULIT MELANOMA MALIGNA BERBASIS WEB MENGGUNAKAN METODE FUZZY RULE BASED CLASSIFICATION SYSTEMS

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

5.1. Kesimpulan

Dari hasil penelitian yang telah dilakukan dengan judul sistem pakar diagnosa kanker kulit

melanoma maligna, dapat disimpulkan sebagai berikut :

1. Dalam perancangan dan pembangunan sistem ini menggunakan FRBCS dengan mengambil

data secara langsung yaitu wawancara dengan pakar yang bersangkutan. Hasil wawancara

tersebut menghasilkan knowledge berupa database dan rulebase. Dimana knowledge adalah

data gejala yang mengindikasi kanker kulit melanoma maligna, database adalah label dan

range yang digambarkan dengan fungsi keanggotaan, serta rule-based merupakan aturan

yang berbentuk IF-THEN.

2. Implementasi FRBCS dalam sistem pakar diagnosa kanker kulit melanoma maligna ini

meggunakan dua tahap, yaitu konstruksi model (learning) dan prediction. Dalam tahap

konstruksi model dibutuhkan knowledge. Sedangkan dalam tahap prediction adalah proses

untuk mengambil kesimpulan diagnosa dengan tahapan yaitu fuzzyfikasi (fuzzyfication),

inferensi (inference), dan klasifikasi (classification).

3. Hasil dari penerapan metode FRBCS pada sistem pakar diagnosa kanker kulit melanoma

maligna didapatkan hasil akurasi sebesar 86,67 % dari 30 data testing berdasarkan

pengalaman dokter dalam mendiagnosa penyakit kanker kulit di Rumah Sakit Islam

Yogyakarta.

5.2. Saran

Adapun saran dari penulis untuk penelitian kedepannya dalam pembuatan sistem pakar

diagnosa kanker kulit melanoma maligna karena dalam sistem ini masih terdapat banyak

kekurangan dikarenakan keterbatasan kemampuan dan pengetahuan penulis.

1. Karena pembangunan rule-based dalam sistem ini masih manual berdasarkan pengetahuan

pakar yang diterjemahkan oleh penulis, maka bisa saja terjadi kesalahan seperti terlewatnya

rule yang seharusnya dimasukan ke dalam database rule dan sebagainya. Maka dari itu

(2)

Machrita Aulia Fitri, 2016

SISTEM PAKAR DIAGNOSA AWAL KANKER KULIT MELANOMA MALIGNA BERBASIS WEB MENGGUNAKAN METODE FUZZY RULE BASED CLASSIFICATION SYSTEMS

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

2. Karena pembangunan rule-based yang manual, maka akan dihasilkan rule dengan jumlah

yang tidak sedikit. Untuk itu perlu adanya reduce rule-based secara otomatis untuk

menghilangkan rule-based yang redundant, agar rule-based tidak terlalu banyak.

Referensi

Dokumen terkait

Nomor/17/PBI/2008 tentang Produk Bank Syariah dan Unit Usaha Syariah (UUS).. 2) Ongkos dan biaya penyimpanan barang ( marhun ) ditanggung oleh penggadai ( rahin ). 3)

Ini menunjukkan bahwa tinggi rendahnya kinerja karyawan di lingkungan Unit Network Management System Divisi Infratel PT Telekomunikasi Indonesia Tbk, diakibatkan

Based on the result of the test above, the writer found that there is correlation between students’ vocabula ry mastery and their ability in comprehending news

Membuat dan/atau menyampaikan dokumen dan/atau keterangan lain yang tidak benar untuk memenuhi persyaratan Pengadaan Barang/Jasa yang ditentukan dalam

Penelitian ini bertujuan untuk meneliti perbadingan kinerja perbankan nasional sebelum dan sesudah krisis keuangan global juga untuk mengetahui bank yang memiliki

Bentuk soal menjodohkan terdiri atas sub kelompok pernyataan yang pararel. Kedua kelompok pernyataan ini berada dalam satu kesatuan. Kelom- pok sebelah kiri merupakan

Hasil penelitian menunjukan bahwa Kelembagaan pemahaman faktor risiko, intermediasi bank dan pertumbuhan market share berpengaruh dalam peningkatan dan penurunan

Variabel lain seperti customerization memberikan kontribusi yang signifikan terhadap loyalitas pelanggan serta channels dan choice tools memberikan