• Tidak ada hasil yang ditemukan

Survey. Pemanfaatan Digital Selama 1 tahun pandemi. Gregorius Riyan Aditya, B.Com., M.Eng Umi Fitria Ridya Rahmawaty, S.E Tim Peneliti ISED

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "Survey. Pemanfaatan Digital Selama 1 tahun pandemi. Gregorius Riyan Aditya, B.Com., M.Eng Umi Fitria Ridya Rahmawaty, S.E Tim Peneliti ISED"

Copied!
21
0
0

Teks penuh

(1)

Survey

Gregorius Riyan Aditya, B.Com., M.Eng Umi Fitria Ridya Rahmawaty, S.E

Tim Peneliti ISED

September 2021

Pemanfaatan Digital

Selama 1 tahun pandemi

Gregorius Riyan Aditya, B.Com., M.Eng Umi Fitria Ridya Rahmawaty, S.E

Tim Peneliti ISED

(2)

Overview

01. Periode Survey

Survei dilakukan pada

10 Juni – 10 September 2021

02. Media survey

Dilakukan melalui Google Form

03. Metodologi

Simple random sampling

04. Responden

Responden: 271 orang Tersebar di 17 provinsi

05. Proporsi Responden

Proporsi responden yang tinggal di di wilayah Perdesaaan 14%

dan Perkotaan 86%.

Proposrsi responden menurut jenis kemlamin 49% laki-laki dan 51% perempuan.

2

(3)

Demografi

19%

12%

19%

15%

35%

0.0 5.0 10.0 15.0 20.0 25.0 30.0 35.0 40.0

16 - 25 Tahun

26 - 35 Tahun

36 - 45 Tahun

46 - 55 Tahun

56 - 70 Tahun

PETA SEBARAN RESPONDEN USIA

Bali 1 Jawa

Tengah 68 Jawa Barat

27 Banten

23

DKI Jakarta

69 DIY

46 Kep. Riau

1

Bengkulu 5

Kalsel 4 Kalteng

2

Kaltim

1 Papua

Barat 1

Papua 1 Sulsel

5 Sumbar

1

Sumut 3

Jawa Timur

13

3 271 responden

(4)

Pemerataan Infrastruktur

dan Pemanfaatanya

(5)

Akses Internet dan Listrik

Apakah ada internet di tempat tinggal anda?

Berapa jarak yang anda butuhkan untuk mendapatkan akses internet ?

Mayoritas responden memiliki akses internet di rumah 93% dan mayoritas telah memiliki akses listrik yang baik 97%

Bagaimana keadaan listrik di wilayah anda?

Ada

di rumah 93%

Ada

(akses publik) 6%

Tidak ada

0,4% 0 km <1 km 1-5 km >10 km

94,5% 3% 1,8% 0,4% 97% Ada

Ada tapi kualitas kurang 3%

0,4%

5-10 km

5

(6)

Perangkat

Perangkat apa yang anda gunakan selama 1 tahun pandemi ini?

Catatan: responden dapat memilih lebih dari satu opsi respon/ antisipasi

33% 59% 86% 97%

Komputer Desktop Tablet Laptop Smartphone

Mayoritas responden, perangkat yang sering digunakan Smartphone 97% dan Laptop 86%

6

(7)

Program Pemerintah

Program pemerintah apa yang sudah anda dapatkan setelah 1 tahun pandemi ? 44

1.1 0.4 0

3.3

55

Kuota internet Smartphone Laptop Tablet Pemasangan hostspot di tempat umum

Tidak mendapatkan

bantuan

Mayoritas responden tidak

mendapatkan bantuan pemerintah 55% dan bagi

yang mendapatkan berupa kuota internet 44%

Catatan: responden dapat memilih lebih dari satu opsi respon/ antisipasi 7

(8)

Pemakaian Perangkat Teknologi Digital

Selama 1 tahun pandemi Covid-19 terakhir ini penggunaan fitur aplikasi apa yang sering anda akses ?

Catatan: responden dapat memilih lebih dari satu opsi respon/ antisipasi

66% 91% 52%

E-commerce Video Conference

Edukasi Hiburan

Mayoritas responden, sejak pandemic hingga 1 tahun pandemic, pemakaian teknologi meningkat. Mayoritas fitur aplikasi yang pemakainnya meningkat bila dibandingkan dengan sejak pandemic hingga 1 tahun pandemi yaitu

aplikasi media social meningkat 20% dan aplikasi e-commerce meningkat 16%

8

48% 48%

Fintech Sosialisasi

92%

Apakah pemakaian teknologi digital anda meningkat sejak adanya pandemi?

100%

Aplikasi meeting 90%

Aplikasi e-commerce 50%

Aplikasi finance 57%

Aplikasi Sosial media 72%

Aplikasi Sosial edukasi 60%

(9)

Jangka Waktu Pemakaian

Media atau Platform Teknologi

Selama 1 tahun, berapa lama waktu yang anda

gunakan untuk mengakses media atau platform digital setiap hari ?

2%

12%

26,2%

40%

20%

<1jam 1-<3 jam 3-<5 jam 5-10 jam >10 jam

Mayoritas responden dalam mengakses media atau platform (setiap hari) selama 5 sampai lebih dari 10 jam (60%) dan mayoritas responden mengakses media atau platform digital 6-10 kali dalam sehari (28%)

Selama 1 tahun pandemi berapa kali dalam sehari mengakses media atau platform digital ?

2%

26%

28%

22% 22%

1 kali 2 - 5 kali 6 - 10 kali 11-25 kali > 25 kali

9

(10)

Pemanfaatan Digitalisasi

Apakah anda pernah mengikuti pelatihan atau belajar mandiri terkait digital selama pandemi?*

Apakah anda terinspirasi untuk mencari tahu lebih banyak teknologi digital ?

57%

17% 17%

29%

39%

Ya (app meeting)

Ya (e- commerce)

Ya (internet banking)

Ya (Social Media)

Tidak

80%

3%

17%

Ya Tidak Mungkin

*Catatan: responden dapat memilih lebih dari satu opsi respon/ antisipasi

Memanfaatkan melalui pelatihan online, mayoritas responden pernah mengikuti pelatihan mengenai aplikasi meeting (57%) dan dalam keingintahuan masyarakat, mayoritas respoden ingin mencari tahu lebih banyak teknolgi digital

(80%)

(11)

PEMANFAATAN

EKONOMI

(12)

Bagaimana menurut anda kemudahan dalam bertransaksi/ berbisnis online selama pandemi

78%

18%

4%

Mudah atau lancar (tanpa kendala)

Biasa saja Tidak mudah

Kemudahan Transaksi atau Berbisnis Online dan Teknologi Digital

Apakah anda menjalankan bisnis online? apabila ada bagaimana penghasilan anda selama pandemi dengan menggunakan media online?

6% 7% 6%

80%

Meningkat Sama saja Menurun Tidak

menjalankan Bisnis Online

Bagaimana kualitas kehidupan anda dengan adanya penggunaan teknologi digital?

80%

10% 6% 3%

Lebih mudah Sama saja Biasa saja Lebih buruk

• Dalam kemudahan bertransaksi/ berbisnis online, mayoritas responden merasa mudah/ lancar (tanpa kendala) 78%

selama 1 tahun pandemic

• Mayoritas responden responden tidak menjalankan bisnis

online (80%)

• Dari segi kualitas kehidupan, mayoritas responden menganggap bahwa penggunaan teknologi memberikan

kemudahan (80%)

12

(13)

Manfaat dan Kemudahan karena didukung teknologi digital

Selama 1 tahun terakhir pandemi covid-19 apakah anda telah memanfaatkan digital? (pekerjaan, belajar- mengajar, penjualan dsb.

Mayoritas responden telah memanfaatakan digital dalam kehidupan sehari-hari (83%) dan mayoritas responden juga setuju bahwa digital memberikan kemudahan dalam kehidupan sehari-hari (98%)

Apakah selam 1 tahun pandemi covid-19ini anda merasakan kemudahan-kemudahan dalam aktivitas yang didukung digital?

62%

36%

2% 0%

Sangat merasa dimudahkan

Mudah Kurang

merasakan manfaatnya

Tidak merasakan manfaatnya

13

83%

6% 11%

0%

Iya sangat memanfaatkan

Biasa saja Hanya untuk internet/medsos

sehari-hari

Tidak memanfaatkan

sama sekali

(14)

Keamanan

Digital

(15)

Penyalahgunaan Data

Apakah anda merasa data anda pernah disalahgunakan? (selama serba mudah dengan digital)

15

Lorem Ipsum

Lorem ipsum dolor sit amet, nibh est. A magna maecenas, quam magna nec quis, lorem nunc. Suspendisse viverra sodales mauris, cras pharetra proin egestas arcu erat dolor, at amet.

61%

Tidak pernah disalahgunakan

Catatan: responden dapat memilih lebih dari satu opsi respon/ antisipasi

39%

Pernah disalahgunakan

Disalahgunakan untuk penipuan 14%

Disalahgunakan untuk pembayaran 3%

Disalahgunakan untuk pencurian 3%

Data dijual untuk fungsi lain ex:

Telemarketing,

Pemilu, Kejahatan

30%

(16)

Kepercayaan Keamanan Data

Apakah anda percaya memberikan data pribadi ke media online dan aplikasi ?

20%

36%

44%

Percaya Biasa saja Tidak Percaya

Dari segi kepercayaan data pribadi, mayoritas responden, tidak percaya (48%) memberikan data pribadi ke media online atau aplikasi. Mayoritas responden, media online dan aplikasi yang dipercayai responden untuk memberikan data pribadi

yaitu Internet/ mobile banking (79%) dan Aplikasi uang digital (43%)

Transaksi online apakah yang membuat anda merasa aman selama pandemi?*

39% 43%

79%

7%

Marketplace Aplikasi uang digital (OVO, Dana,

iSaku, dll)

Internet atau mobile banking

Tidak percaya sama sekali

*Catatan: responden dapat memilih lebih dari satu opsi respon/ antisipasi

(17)

Masa Depan

(18)

Harapan Digitalisasi Kedepan

Bagaimana harapan anda kedepan dengan majunya digitalisasi ?

Sangat mendukung 84%

Perlu dibatasi Tidak setuju dengan adanya akses digital

16% 0%

Mayoritas responden, sangat mendukung perkembangan digitalisasi kedepan (84%)

(19)

Peningkatan akses digital

Jika akan ada peningkatan akses digital, menurut anda apakah yang perlu ditingkatkan performanya

Catatan: responden dapat memilih lebih dari satu opsi respon/ antisipasi

83% 59% 90% 65%

Kekuatan sinyal di seluruh penjuru tempat

Aplikasi yang penggunannya mudah

Keamanan privasi data

Literasi terkait pemanfaatan digital denga baik

Mayoritas responden, Keamanan data pribadi (90%) dan kekuatan sinyal (83%) yang perlu ditingkatakan

19

(20)

Aktivitas Bekerja, Belajar di Masa Depan

Menurut anda kedepannya dengan perkembangan digital yang lebih baik, apakah aktivitas (kerja, belajar, dsb) lebih memilih dengan cara online atau offline ?

Catatan: responden dapat memilih lebih dari satu opsi respon/ antisipasi

83% 59% 90% 3%

Lebih suka dengan online (Work From Home)

Lebih suka dengan offline (Work from Office)

Kombinasi offline dan online

Mengikuti arahan saja Mayoritas responden, memilih

untuk beraktivitas (bekerja, belajar) dengan kombinasi online dan offline (90%)

20

(21)

Kesimpulan

• Namun, dengan melakukan berbisnis/ bertransaksi secara online mayoritas responden setuju bahwa memberikan kelancaran (78%)

• Selain itu, kualitas kehidupan dengan adopsi penggunanaan teknologi memberikan kemudahan (62%) dan memberikan manfaat (83%) dalam kehidupan sehari-hari

Ekonomi

• Penyalahgunaan data pribadi, mayoritas responden tidak pernah mengalami (61%), namun bagi yang pernah disalahgunakan paling banyak karena telemarketing, pemilu (30%)

• Pemberian data pribadi, mayoritas responden tidak mempercayai memberikan kepada media online atau aplikasi online (48%)

Namun, platform dan aplikasi yang dipercayai oleh responden untuk memberikan data pribadi mayoritas dari sisi keuangan: internet banking (79%) dan aplikasi uang (32%)

Keamanan Data

• Dari segi Infrastruktur digital, 93% memilki akses internet dengan 94% akses internet berada di rumah masing-masing dan mayoritas responden sudah terarili listrik 97%

• Adopsi digital dari segi perangkat, mayoritas responden menggunakan Smartphone (97%) dan Laptop (86%)

• Selama 1 tahun pandemi, memang mayoritas tidak menerima bantuan dari pemerintah, namun bagi yang menerima mayoritas dalam berbentuk kuota internet (44%)

Akses media dan platform juga menunjukan peningkatan yang pesat, dalam sehari rata-rata responden mengakses dalam waktu 5 - >10 jam dan 25 kali

• Dari sisi Adopsi digital, semua responden merasakan peningkatan peningkatan dalam penggunaan teknologi, khususnya menggunakan aplikasi meeting (92%) dan aplikasi sosial media (91%).

• Akses media dan platform juga menunjukan peningkatan yang pesat, dalam sehari rata-rata responden mengakses 6 – 10 kali selama 5 - >10 jam

• Selama 1 tahun pandemi pola masyarakat berubah. Responden memanfaatkan digital melalui pelatihan online (57%) khususnya pelatihan aplikasi meeting dan responden juga lebih ingin mengetahui teknologi digital (80%).

Infrastruktur dan Adopsi Digital

Mayoritas responden tidak menjalankan bisnis online (80%)

• Mayoritas responden sangat mendukung digitalisasi (84%)

• Mayoritas responden, bila ada peningkatan akses digital yang paling perlu ditingkatkan adalah kemananan data (90%) dan sinyal (83%)

• Tipe pekerjaan di masa depan, mayoritas responden memilih kombinasi bekerja antara online dan offline (90%)

Masa Depan

Referensi

Dokumen terkait

Pada hari Senin tanggal empat belas bulan April tahun dua ribu empat belas bertempat di Balai Desa Alasmalang Kecamatan Kemranjen Kabupaten Banyumas telah

Membuat hardware interface dari suatu peralatan elektronik yang sudah ada pada suatu instansi / laboratorium riset sehingga peralatan tersebut dapat berhubungan atau terkoneksi

Latar belakang dibahasnya permasalahan yang terjadi pada toko Pegashoes ini yaitu tidak dapat memprediksi jumlah penjualan tiap periodenya yang menyebabkan tidak dapat

(2) Sekretaris SKPD atas nama Kepala SKPD menandatangani naskah dinas dalam bentuk dan susunan surat sebagaimana dimaksud dalam Pasal 15 terdiri atas:..

Maka majlis akad bermula pada waktu tersebut, jika pihak penjual bersetuju, maka akad tersebut perlu disempurnakan oleh penjual dengan menandatanganinya, dan barang

Hasil dari penelitian ini diharapkan dapat memberikan wawasan dan pengetahuan dalam lingkup Manajemen, khususnya konsentrasi Manajemen Sumber Daya Manusia yang menjadi studi awal

Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat, taufik, hidayah, dan inayah-Nya kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan penyususnan skripsi ini

Tujuan penelitian ini 1) Untuk mendeskripsikan gaya kepemimpinan bila dilihat dari orientasi tugas. 2) Untuk mendeskripsikan gaya kepemimpinan bila dilihat dari orientasi