• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB III METODE PENELITIAN

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "BAB III METODE PENELITIAN"

Copied!
8
0
0

Teks penuh

(1)

25 BAB III

METODE PENELITIAN

A. Tempat dan Waktu Penelitian 1.Tempat Penelitian

Tempat penelitian difokuskan dilokasi SMA Negeri 5 Surakarta yang beralamat di Jalan Letnan Jendral Sutoyo Nomer 18, Nusukan, Kecamatan Banjarsari, Kota Surakarta, Jawa Tengah 57135. Dengan alasan : SMA Negeri 5 Surakarta merupakan sekolah yang aktif dalam mengembangkan karakter pada peserta didik melalui kegiatan baik intrakurikuler maupun kokurikuler.

2. Waktu Penelitian

Waktu penelitian dilaksanakan setelah pemberian izin pihak terkait.

Dilaksanakan kurang lebih bulan dengan di mulai dari 2020 sampai 2021 dimulai sejak pengajuan judul, outline, penyusunan proposal hingga penyusunan laporan dengan rincian sebagai berikut :

Tabel 3.1 Jadwal Waktu Penelitian

No

Kegiatan

2020-2021 Okt

Nov

Des Januari Feb

Maret Mei

Juni Sep

Okt Nov

Des

1. Pengajuan Judul 2. Penyusunan Proposal 3. Izin Penelitian 4. Pengumpulan Data 5. Analisa Data 6. Penyusunan Laporan

(2)

B. Desain Penelitian

Penelitian menggunakan metode kualitatif. Sugiyono menyatakan bahwa metode kualitatif adalah:

Metode penelitian kualitatif adalah metode penelitian yang berlandaskan pada filsafat postpositivisme, digunakan untuk meneliti pada kondisi obyek yang alamiah, (sebagai lawannya adalah eksperimen) dimana peneliti adalah sebagai instrumen kunci, teknik pengumpulan data dilakukan secara triagulasi (gabungan), analisis data bersifat induktif/kualitatif, dan hasil kualitatif lebih menekankan makna dari pada generalisasi (Sugiyono, 2017 : 9).

Jenis Pendekatan penelitian yang dipilih adalah deskriptif analisis, adapun pengertian dari pendekatan deskriptif analitis menurut Sugiyono, (2009:29) adalah “suatu metode yang berfungsi untuk mendeskripsikan atau memberi gambaran terhadap objek yang diteliti melalui data atau sampel yang telah terkumpul sebagaimana adanya tanpa melakukan analisis dan membuat kesimpulan yang berlaku untuk umum”.

C. Data dan Sumber Data 1. Data

Data dapat diperoleh dengan berbagai cara. “ Dalam penelitian kualitatif, pengumpulan data dilakukan pada natural setting (kondisi alamiah), sumber data primer, dan teknik pengumpulan data lebih banyak pada observasi berperan sert (participant observation), wawancara mendalam (in depth interview), dan dokumentasi” (Sugiyono, 2018: 309)

2. Sumber Data

a. Sumber Data Primer

Sumber data primer merupakan data yang didapat peneliti langsung dari sumber pertama. Sumber data primer terdiri dari :

1) Guru Mata Pelajaran PPKn di SMA Negeri 5 Surakarta 2) Peserta Didik atau Siswa di SMA Negeri 5 Surakarta 3) Wali Murid Siswa Kelas X (Sepuluh)

(3)

Sumber data yang diperoleh dari informan berupa keterangan kata atau kalimat. Informasi yang diperoleh dari informan tersebut disebut data primer, yaitu orang yang tahu dan dapat dipercaya serta mengetahui lebih mendalam mengenai data data yang diperlukan.

b. Sumber Data Sekunder

Dokumentasi, berasal dari kata dokumen yang artinya barang-barang tertulis.Dalam melaksanakan metode dokumentasi peneliti menyelidiki benda-benda tertulis seperti buku-buku, majalah, dokumen, laporan, peraturan-peraturan, notulen rapat, catatan harian, dan sebagainya.

Dalam pengertian yang lebih luas, dokumen bukan hanya yang berwujud tulisan saja, melainkan dapat berupa benda-benda peninggalan seperti prasasti dan simbol-simbol (Suharsimi Arikunto, 2010:201-202).

Dokumen yang dianalisis yaitu segala dokumen data penilaian maupun dokumentasi yang berhubungan dengan Implementasi Nilai Kejujuran dalam Membentuk Karakter Siswa melalui Pembelajaran PPKn di SMA Negeri 5 Surakarta.

D. Teknik Pengambilan Sampel

Pada penelitian ini menggunakan Sampling Purposive yang teknik penentuan sampel dengan pertimbangan tertentu. Pada sampel ini lebih cocok digunakan untuk penelitian kualitatif, atau penelitian yang tidak melakukan generalisasi (Sugiyono, 2017 :124).

Peneliti memilih respoden yang dianggap memiliki pengetahuan atau telah terlibat terhadap obyek yang diteliti serta mampu memberikan informasi data yang diperlukan dalam peneliti. Berdasarkan pada hal ini maka penulis menggunakan Sampling Purposive kepada informan yaitu : Guru PPKn di SMA Negeri 5 Surakarta, Peserta Didik di SMA Negeri 5 Surakarta, dan Wali Murid.

(4)

E. Teknik Pengumpulan Data

Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini diantaranya sebagai berikut :

1. Observasi

Menurut Marshall dalam Sugiyono (2017 : 226) menyatakan bahwa

“through observation the researcher learn about behaviour and the meaning attached to those behaviour”. Melalui observasi, peneliti belajar tentang perilaku, dan makna dari perilaku tersebut.

Observasi ini dilakukan di SMAN 5 Surakarta pada Kelas X (Sepuluh).

2. Wawancara

Wawancara adalah salah satu alat yang paling banyak digunakan untuk mengumpulkan data penelitian kualitatif. Wawancara memungkinkan peneliti mengumpulkan data yang beragam dari para responden dalam berbagai situasi dan konteks. (Samiaji, 2012:7).

Dalam penelitian ini yang akan menjadi obyek wawancara adalah : a. Guru PPKn di SMA Negeri 5 Surakarta

b. Peserta Didik atau Siswa di SMA Negeri 5 Surakarta c. Wali Murid Siswa Kelas X (Sepuluh)

3. Dokumentasi

Dokumen merupakan catatan peristiwa yang sudah berlalu.

Dokumen bisa berbentuk tulisan, gambar, atau karya karya monumental dari seseorang. Dokumen yang berbentuk tulisan misalnya catatan harian, sejarah kehidupan, cerita, biografi, peraturan dan kebijakan. Dokumen berebentuk gambar, misalnya foto, gambar hidup, skesta, dan lain –lain.

Dokumen yang berbentuk karya misalnya karya seni, yang dapat berupa gambar, patung, film dan lainnya (Sugiyono, 2017: 240).

F. Teknik Uji Validitasi Data

Validitas data dalam penelitian ini ditentukan melalui teknik triangulasi.

Triangulasi dalam pengajuan kredibilitas ini dapat diartikan sebagai pengecekan data dari berbagai sumber dengan berbagai cara, dan berbagai waktu. Dengan

(5)

demikian terdapat triangulasi sumber, triangulasi teknik pengumpulan data, dan waktu (Sugiyono, 2017).

Penelitian ini, peneliti menggunakan teknik triangulasi data, triangulasi metode. Sehingga data yang dianalisis dapat menghasilkan suatu kesimpulan.

1. Triangulasi Metode, yaitu untuk menguji kredibilitas data dilakukan dengan cara mengecek data kepada sumber yang sama dengan teknik yang berbeda.

2. Triangulasi Data, yaitu untuk menguji kreadibilitas data dilakukan dengan cara mengecek data yang telah diperoleh melalui berbagai sumber.

G. Teknik Analisis Data

Menurut Bogdan & Biklen dalam Lexy J. Moloeng (2014 :248) Analisis data kualitatif adalah upaya yang dilakukan dengan jalan bekerja dengan data, megorganisasikan data, memilah-milahnya menjadi kesatuan yang dapat dikelola, mensintesiskannya, mencari dan menemukan pola, menemukan apa yang penting dan apa yang dipelajari, dan memutuskan apa yang dapat diceritakan kepada orang lain.

Analisis data dari penelitian kualitatif menggunakan model Miles dan Huberman dengan Metodologi penelitian Kualitatif :

1. Reduksi Data

Reduksi data adalah proses merangkum, memilih hal-hal yang pokok, menfokuskan pada hal hal yang penting, kemudian dicari temannya dan membuang yang tidak perlu.

Data hasil mengikhtiarkan dan memilah –milah berdasarkan suatu konsep, tema dan kategori akan memberikan gambaran yang lebih tajam tentang hasil pengamatan juga mempermudah peneliti untuk mencari kembali data sebagai tambahan atas data sebelumnya yang diperoleh jika diperlukan.

2. Penyajian Data

Dalam penelitian kualitatif penyajian data bisa dilakukan dalam bentuk uraian singkat, bagan, hubungan antar kategori, flowchart, dan sejenisnya.

(6)

Dengan penyajian data, maka memudahkan untuk memahami apa yang terjadi, merencanakan kerja selanjutnya berdasarkan apa yang telah dipahami.

3. Penarikan Kesimpulan dan Verifikasi

Dalam tahap ini sudah masuk penarikan kesimpulan awal yang dikemukan masih bersifat sementara, dan akan berubah bila tidak ditemukan bukti-bukti kuat yang mendukung pada tahap pengumpulan data berikutnya

Gambar Bagan 3.1 Model Analisis Interaktif (Miles & Huberman 1992) Pengumpulan

Data

Sajian Data

Reduksi Data Verifikasi /

Pengambilan Kesimpulan

(7)

H. Prosedur Penelitian

Prosedur penelitian ini diantaranya sebagai berikut :

1. Penyusunan Proposal

Proposal disusun untuk melakukan penelitian tentang Implementasi Nilai karakter kejujuran dalam membentuk kepribadian siswa melalui pembelajaran PPKn di SMA Negeri 5 Surakarta.

2. Persiapan Instrumen

Instrumen penelitian pada penelilitian ini berupa perangkat wawancara yaitu daftar pertanyaan yang diajukan saat melakukan wawancara dengan informan

3. Pengumpulan Data

Pengumpulam data dilakukan melalui melalui beberapa kegiatan yaitu sebagai berikut :

a. Observasi

Penelitian dapat mengindentifikasi data – data yang diperlukan dalam penelitian melalui observasi yang dilakukan selama bulan Februari sampai Juni 2021. Tempat dilakukannya observasi adalah di SMA Negeri 5 Surakarta.

b. Wawancara

Wawancara dilakukan untuk memperoleh informasi dari responden yang terlibat langsung terhadap obyek yang diteliti dalam penelitian. Responden dalam penelitian ini adalah Guru PPKn, Guru BK, Peserta Didik, serta Wali Murid.

c. Dokumentasi

Dokumen yang digunakan dalam penelitian dapat berupa dokumen resmi maupun dokumen lain yang relevan. Peneliti menganalisis dokumen- dokumen yang diperoleh, dan relevan dengan data yang ditemui.

(8)

4. Analisis Data

Setelah data dikumpulkan, data yang diperlukan dan benar-benar dianggap penting dalam penyusunan laporan penelitian dianalisis. Analisis data ini meliputi kegiatan reduksi data, penyajian data, verfikasi dan penarikan kesimpulan.

5. Penyusunan Laporan

Setelah semua data selesai terkumpul, maka dianalisis, dan selanjutnya adalah menyusun laporan penelitian.

Referensi

Dokumen terkait

Microsoft Visual Basic dan Access adalah software yang penulis gunakan untuk membuat program pencatatan administrasi penjualan buah, karena selain mudah dipahami digunakan untuk

AMTS206.. Sekarang nomor 2b jawabanmu ini sudah betul tapi ada yang keliru. AMS219P : coba perhatikan kamu menuliskan brpa luas kebun tetapi kamu tidak mencari

penyebaran kuman diare, misalnya buang air besar di kebun, sawah, dan sungai serta meminum air yang tidak d im asak; tang g ap an m asy arakat bahw a d iare hanya gejala masuk

Tujuan penyusunan Renstra Badan Pemberdayaan Perempuan dan Keluarga Berencana Kabupaten Batang adalah untuk mewujudkan kondisi yang diinginkan yaitu turut mendorong tercapainya

[r]

Tabel 4.14 Rekapitulasi Kemampuan Kognitif Siswa dalam Membaca Cepat 97 Tabel 4.15 Rekapitulasi Ketuntasan Belajar ..... 82 Grafik Data Kemampuan Siswa pada siklus

[r]

Penerapan Modifikasi Media Pembelajaran dalam Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Gerak D asar Lompat Jauh.. Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu