• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pemanfaatan Teknologi Komunikasi oleh Mahasiswa (Studi Deskriptif Kuantitatif Pemanfaatan Line Today di Kalangan Mahasiswa Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Pemanfaatan Teknologi Komunikasi oleh Mahasiswa (Studi Deskriptif Kuantitatif Pemanfaatan Line Today di Kalangan Mahasiswa Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara)"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

ABSTRAK

Skripsi ini berjudul Pemanfaatan Teknologi Komunikasi oleh Mahasiswa (Studi Deskriptif Kuantitatif Pemanfaatan Teknologi Komunikasi Line Today di Kalangan Mahasiswa Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara). Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui kebutuhan dan tingkat kepuasan mahasiswa yang mengonsumsi Line Today. Teori yang digunakan adalah Komunikasi, Komunikasi Massa, Teori Uses and Gratifications, Teknologi Komunikasi, Media Baru , dan Media Sosial. Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah Mahasiswa angkatan 2013 dan 2014 di Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara yang berjumlah 1485 orang. Penelitian ini menggunakan rumus Taro Yamane dan diperoleh sebanyak 94 responden. Teknik penarikan sampel pada penelitian ini menggunakan System Random Sampling. Teknik pengumpulan data yang dilakukan dalam penelitian ini adalah studi kepustakaan dan penelitian lapangan. Alat pengumpul data yang digunakan adalah kuesioner dengan 25 pertanyaan. Analisis data penelitian ini menggunakan analisis tabel tunggal. Hasil penelitian menunjukkan Pemanfaatan Teknologi Komunikasi Line Today oleh Mahasiswa cukup tinggi. Kebutuhan informasi kognitif, afektif, pribadi, sosial, dan pelepas ketegangan pada mahasiswa dapat terpenuhi dengan baik.

Kata Kunci: Pemanfaatan, Line Today, Mahasiswa.

(2)

ABSTRACT

The title of this study is Use of Communication Technologies by Students (Quantitative Descriptive Study of The Use of Line Today by Students at Social Sciences and Politic Faculy. This study is to draw the student’s needs and satisfaction after access Line Today. Using Communication, Mass Communications, Uses and Gratifications Theory, Use of Technologies, New Media, and Social Media for the relevant theories. This study using Descriptive method with Quantititve approach. Population of this study are students from Social Sciences and Politic Faculty batch 2013 and 2014 which amount 1485 persons. Using Taro Yamane Formula to draw sample, so this study got the results as much as 94 respondents. This study is using System Random Sampling. Using two ways in collecting data i.e; Library Research and Field Research. In collectng data uses questionaire with 25 questions. The data analysis using Single Table Analysis. The result of this study is that The Use of Line Today by Students at Social Sciences and Politic North Symatera University quite high. In othe hand,the needs of cognitive, affective, personal, soscial until escapists needs is fulfilled by information in Line Today.

Keywords: Use, Line Today, Students

Referensi

Dokumen terkait

Berdasarkan beberapa pendapat dari para ahli, maka saya simpulkan bahwa perpindahan merek (brand switching) merupakan perpidahan merek yang dilakukan oleh konsumen

Dari hasil penghitungan didapat sum- bangan efektif variabel efektifitas sistem penilaian kinerja, variabel efektifitas penggajian berdasar nilai kinerja dan efektifitas

Dalam perkembangannya, cloud computing berdasarkan tipenya dibagi menjadi tiga tipe, yaitu public cloud yang merupakan tipe yang mengijinkan pengguna untuk

Manfaat yang diperoleh dari penggunaan cloud storage antara lain penyimpanan data, file sharing dan sinkronisasi sehingga dapat mengurangi resiko kehilangan data dan

Sedangkan pengaruh variabel komitmen kerja terhadap kepuasan kerja sejalan dengan penelitian yang dilakukan oleh Carmeli (2004) bahwa kepuasan kerja mempunya peran mediasi

Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi berjudul Infeksi Cendawan Entomophthorales pada Kutu Loncat Jeruk dan Lamtoro di Kecamatan Dramaga, Bogor adalah benar karya

Terbukti bahwa penyemprotan desinfektan kombinasi glutaraldehid dan poli dimetil ammonium klorida sangat efektif dalam membasmi mikroorgaisme yang terdapat pada kandang ayam

Berdasarkan Pasal 38 Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Nomor 1 Tahun 2013, setelah menerima pengaduan konsumen, pelaku Usaha Jasa Keuangan wajib melakukan pemeriksaan internal