• Tidak ada hasil yang ditemukan

Analisis Kualitatif dan Kuantitatif Minyak Atsiri Daun Sirih Hijau (Piper betle L.) dan Daun Sirih Merah (Piper crocatum Ruiz Pav.) Berasal dari Kupang, NTT Ubaya Repository

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "Analisis Kualitatif dan Kuantitatif Minyak Atsiri Daun Sirih Hijau (Piper betle L.) dan Daun Sirih Merah (Piper crocatum Ruiz Pav.) Berasal dari Kupang, NTT Ubaya Repository"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis secara kualitatif dan kuantitatif minyak atsiri pada daun sirih hijau (Piper betle L.) dan daun sirih merah (Piper crocatum Ruiz & Pav.) yang diambil dari Kota Kupang, NTT. Hasil uji kualitatif minyak atsiri daun sirih hijau meliputi bentuk cair, bau khas aromatik, warna kuning kecoklatan, rasa pedas agak pahit, bobot jenis 0,7455±0,013, dan indeks bias 1,46595±0,019. Minyak atsiri daun sirih merah meliputi bentuk cair, bau khas aromatik, warna kuning, rasa pedas agak pahit, bobot jenis 0,7724±0,001, dan indeks bias 1,46789±0,009. Noda Kromatografi Lapis Tipis (KLT) pada minyak atsiri daun sirih hijau menunjukkan terdapat 8 noda yang memisah dan minyak atsiri daun sirih merah menunjukkan terdapat 9 noda yang memisah. Analisis Kromatografi Gas-Spektrometri Massa (KG-SM) menunjukkan bahwa pada minyak atsiri daun sirih hijau terdapat 35 senyawa dengan % quality > 90%, dan didominasi oleh 5 komponen senyawa dengan % area yang terbesar yaitu Sabinena (6,72%), α-Copaena (6,23 %), L-Calamenena (1,60%), trans-kariofilen (0,77%) dan Cavicol (0,65%). Minyak atsiri daun sirih merah 35 senyawa dengan % quality > 90%, dan didominasi oleh 5 komponen senyawa dengan % area yang terbesar yaitu -Mirsen (1γ,80%), Linalool L (γ,β9%), α-Thujen (1,5β%), -Terpinen (1,36%), cis- -Terpineol (1,15%).

Referensi

Dokumen terkait

Penelitian yang dilakukan ini meliputi karakterisasi simplisia, isolasi minyak atsiri dengan cara destilasi air dan analisis komponen minyak atsiri daun sirih hutan ( Piper

Secara empiris sirih merah ( Piper crocatum Ruiz & Pav) digunakan sebagai antiseptik alami dan telah diketahui bahwa ekstrak etanol daun sirih merah

Pengujian aktivitas antibakteri minyak atsiri daun sirih merah menggunakan metode difusi agar baik untuk bakteri gram positif maupun bakteri gram negatif. aureus 0,0013%,

"EFEKTIVITAS REBUSAN DAUN SIRIH MERAH (PIPER BETLE CROCATUM) DAN REBUSAN DAUN SIRIH HIJAU (PIPER BETLE LINN) TERHADAP PUBERTY GINGIVITIS", Jurnal Ilmiah Keperawatan Gigi,

Perlu dilakukan penelitian lebih lanjut terhadap bakteri Gram positif dan Gram negatif lainnya dengan menggunakan minyak atsiri daun sirih hitam ( Piper betle

Penelitian yang dilakukan ini meliputi karakterisasi simplisia, isolasi minyak atsiri dengan cara destilasi air dan analisis komponen minyak atsiri daun sirih hutan ( Piper

Efektivitas Antibakteri Ekstrak Daun Sirih Merah (Piper Crocatum) dan Sirih Hijau (Piper Betle L.) sebagai Bahan Alternatif Irigasi

Minyak atsiri daun sirih merah hasil distilasi uap air dibuat variasi konsentrasi 0,2; 0,4 dan 0,8% kemudian ditambahkan ke dalam minyak goreng curah dan sebagai pembanding juga