i
PENULISAN HUKUM
IMPLEMENTASI PERJANJIAN BAGI HASIL PERIKANAN
MENURUT UNDANG-UNDANG NOMOR 16 TAHUN 1964
TENTANG BAGI HASIL PERIKANAN ANTARA NELAYAN
PEMILIK DAN NELAYAN PENGGARAP
(STUDI DI DESA KARANG AGUNG KECAMATAN PALANG KABUPATEN TUBAN)
Disusun dan diajukan untuk memenuhi salah satu syarat memperoleh gelar kesarjanaan
dalam bidang Ilmu Hukum
Oleh :
HUSEIN YUSUF EFFENDI 201010110311100
FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2015
ii
LEMBAR PENGESAHAN
PENULISAN HUKUM
IMPLEMENTASI PERJANJIAN BAGI HASIL PERIKANAN MENURUT
UNDANG-UNDANG NOMOR 16 TAHUN 1964 TENTANG BAGI HASIL
PERIKANAN ANTARA NELAYAN PEMILIK DAN NELAYAN PENGGARAP
(STUDI DI DESA KARANG AGUNG KECAMATAN PALANG KABUPATEN TUBAN
)
Disusun dan diajukan Oleh :Husein Yusuf Effendi 201010110311100
Telah disetujui oleh Pembimbing untuk dilakukan Ujian Penulisan Hukum
Pada tanggal : 30 April 2015
DOSEN PEMBIMBING
Pembimbing I Pembimbing II
Komariah,SH., M.Si., M.Hum Herwastoeti, SH., M.Si
Mengetahui,
Dekan Fakultas Hukum UMM
iv
LEMBAR PENGESAHAN
PENULISAN HUKUM
IMPLEMENTASI PERJANJIAN BAGI HASIL PERIKANAN MENURUT
UNDANG-UNDANG NOMOR 16 TAHUN 1964 TENTANG BAGI HASIL
PERIKANAN ANTARA NELAYAN PEMILIK DAN NELAYAN PENGGARAP
(Studi di Desa Karang Agung Kecamatan Palang Kabupaten Tuban)
Disusun dan diajukan Oleh: Husein Yusuf Effendi NIM: 201010110311100
Telah dipertahankan di depan Majelis Penguji Ujian Penulisan Hukum Pada tanggal: 07 Mei 2015
Anggota Majelis
Muhammad Isrok, SH.,CN.,M.H Sofyan Arief, SH., M.Kn
Mengetahui, Dekan Fak. Hukum UMM
Dr. Sulardi, SH., M.Si SUSUNAN MAJELIS PENGUJI
Ketua Majelis Sekertaris Majelis
vi
KATA PENGANTAR
Assalamualaikum Wr. Wb
Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, yang telah
melimpahkan rahmat dan hidayahNya, sehingga penulis dapat menyelesaikan
skripsi yang berjudul “IMPLEMENTASI PERJANJIAN BAGI HASIL
PERIKANAN MENURUT UNDANG-UNDANG NOMOR 16 TAHUN 1964
TENTANG BAGI HASIL PERIKANAN ANTARA NELAYAN PEMILIK DAN
NELAYAN PENGGARAP (STUDI DI DESA KARANG AGUNG
KECAMATAN PALANG KABUPATEN TUBAN)”. Skripsi ini merupakan tugas
akhir yang diajukan untuk memenuhi syarat dalam memperoleh gelar Sarjana
Hukum pada Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Malang.
Dalam kesempatan ini, penulis ingin mengucapkan terimakasih yang
sedalam-dalamnya dan ucapan hormat yang setinggi-tingginya kepada :
1. Ibu dan Bapak serta untuk semua keluarga yang telah memberikan dorongan
semangat dan motifasi pada penulis untuk menyelesaikan skripsi ini dengan
baik.
2. Bapak Dr. Muhadjir Effendy, M.AP selaku Rektor Universitas Muhammadiyah
Malang.
3. Bapak Dr. Sulardi, S.H., M.S.i selaku Dekan Fakultas Hukum Universitas
Muhammadiyah Malang beserta jajaran Pembantu Dekan atas segala
vii
4. Bapak Sofyan Arief, S.H., M.kn. selaku Dosen Wali yang tanpa mengenal lelah
memberikan nasehat kepada penulis mulai dari awal perkuliahan sehingga dapat
mengakhiri perkuliahan.
5. Kepada yang terhormat ibu Komariah, SH., M.S.i., M.Hum selaku dosen
pembimbing I dan ibu Herwastoeti, SH., M.Si. selaku dosen pembimbing II yang
penuh dengan kesabaran sedikit meluangkan waktu dan tenaga serta pikiran
dalam membimbing penulis, hingga terselesaikannya penulisan tugas akhir ini.
6. Segenap Bapak dan Ibu dosen yang telah memberikan ilmu bermanfaat bagi
penulis dan Bapak dan Ibu yang bertugas di Tata Usaha Fakultas Hukum
Universitas Muhammadiyah Malang.
7. Kepada masyarakat nelayan Desa Karang Agung yang sudah meluangkan waktu
untuk bisa di wawancarai untuk mendapat data bagi penulis.
8. Teman seperjuangan dan keluarga kecil LSO Pukash Umm yang selalu
memberikan semangat.
Penulis menyadari bahwa penyusunan skripsi ini masih jauh dari kata
sempurna. Oleh karena itu saran dan kritik yang sifatnya membangun penulis
harapkan guna perbaikan dan penyempurnaan sehingga skripsi ini dapat memberi
manfaat bagi semua pihak.
Wassalamualaikum Wr. Wb
Malang,... Penulis
viii DAFTAR ISI
Lembar Cover/Sampul Dalam ... i
Lembar Pengesahan ... ii
Lembar Pengesahan ... iii
Surat Pernyataan Penulisan Hukum Bukan Hasil Plagiat ... iv
Ungkapan Pribadi/Motto ... v
Abstraksi ... vi
Abstract ... vii
Kata Pengantar ... ix
Daftar Isi ... xii
Daftar Tabel ... xiii
Daftar Lampiran ... xiv
BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang ... 1 B. Rumusan Masalah ... 7 C. Tujuan Penelitian ... 7 D. Manfaat Penelitian ... 8 E. Metode Penelitian ... 9 F. Sistematika Penulisan ... 15
BAB II KAJIAN PUSTAKA A. Tinjauan Umum tentang Perjanjian Bagi Hasil ... 17
1. Perjanjian menurut KUH Perdata ... 17
a. Pengertian Perjanjian ... 17
ix
c. Asas-asas Perjanjian ... 22
d. Berakhirnya Perjanjian ... 25
2. Perjanjian Bagi Hasil Pada Umumnya ... 30
3. Perjanjian Menurut Hukum Adat ... 32
a. Pengertian Perjanjian Adat ... 32
b. Karakteristik Masyarakat Desa ... 33
B. Tinjauan tentang Perjanjian Bagi Hasil menurut Undang-Undang Nomor 16 Tahun 1964 tentang Bagi Hasil Perikanan ... 35
1. Pengertian Perjanjian Bagi Hasil ... 35
2. Bentuk Perjanjian Bagi Hasil ... 36
3. Besarnya Bagian Perjanjian Bagi Hasil ... 36
4. Jangka Waktu Perjanjian Bagi Hasil ... 38
5. Hak dan Kewajiban Para Pihak ... 38
6. Hal yang Dilarang Perjanjian Bagi Hasil ... 40
C. Tinjauan Umum tentang Wanprestasi ... 40
1. Wanprestasi menurut KUH perdata ... 40
a. Pengertian Wanprestasi ... 40
b. Bentuk Wanprestasi ... 41
c. Akibat Hukum Wanprestasi ... 43
2. Wanprestasi menurut Hukum Adat ... 48
a. Wanprestasi dalam Hukum Adat ... 48
b. Penyelesaian Sengketa Wanprestasi Pada Umumnya ... 50
c. Penyelesaian Sengketa Wanprestasi dalam Masyarakat Adat ... 55
x
BAB III HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
A. Gambaran Umum Desa Karang Agung ... 59
B. Penerapan Pasal 3 Ayat (1) Angka 1 Undang-Undang Nomor 16 Tahun 1964 Tentang Bagi Hasil Perikanan Antara Nelayan Pemilik dan Nelayan Penggarap di Desa Karang Agung Kecamatan Palang Kabupaten Tuban Jawa
Timur ... 63
1. Bentuk Perjanjian Bagi Hasil ... 63
2. Jenis dan Cara Bagi Hasil Nelayan ... 70
C. Penyelesaian Jika Terjadi Wanprestasi antara Nelayan Pemilik kepada Nelayan Penggarap terkait tentang Bagi
Hasil ... 77
1. Wanprestasi Nelayan ... 77
2. Penyelesaian Sengketa Wanprestasi Dikalangan
Nelayan ... 80
D. Persepsi Nelayan Pemilik dan Nelayan Penggarap tentang Pasal 3 ayat (1) angka 1 Undang-Undang Nomor 16 Tahun
1964 tentang Bagi Hasil Perikanan ... 86
BAB IV PENUTUP
A. Kesimpulan ... 91
B. Saran ... 95
xi
DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran 1. Surat Tugas
Lampiran 2. Surat Observasi/Mencari Data
Lampiran 3. Surat Jawaban Observasi
Lampiran 4. Kartu Kendali Bimbingan
xii
DAFTAR PUSTAKA
Abdul Rasyid Saliman. (et.al.,). 2008. hukum bisnis untuk perusahaan teori dan
contoh kasus. Jakarta. Kencana hal 52
Bushar Muhammad.2000. Pokok-pokok Hukum Adat. Jakarta. PT Pradnya
Paramita. Hal. 61
Bambang Waluyo. 2007. Penelitian Hukum Dalam Praktek. Sinar Grafika. Jakarta.
Hal.6
Dalam Arus Akbar Silondae & Wirawan B Ilyas. 2011. Pokok-Pokok Hukum
Bisinis. Jakarta. Salemba Empat hal 21
Djoko Imbawani Atamaja. 2011. Hukum Dagang Indonesia sejarah,pegertian dan
prinsip-prinsip hukum dagang . Malang. Setara Press hal 41
Fifik Wiryani. 1996. Tesis tentang penyelesaian ekstrayudisial atas suloyo yang
terjadi dalam perjanjian jual beli ikan (Studi kasus pola hubungan petani tambak dan juragan ikan di Desa Simbatan Kecamatan Tikung Kabupaten Daerah tingkat II Lamongan Jawa Timur). UMM. Hal 12
Hilman Hadikusuma. 1990. Hukum Perjanjian Adat. Bandung. PT. citra Aditiya
Bakti
Hilman Hadikusuma. 1989. Hukum Pidana Adat. Bandung. PT. alumni. Hal. 94
Hilman Hadikusuma. 1992. Pengantar Ilmu Hukum Adat Indonesia. Jakarta. Cv.
Mandara Maju. Hal 242
Komariah. 2010, Hukum Perdata, Malang, UPT Penerbit Universitas
xiii
Kamus Bahasa Indonesia. 2008. Jakarta. Pusat Bahasa Departemen Pendidikan
Nasional
Sri Hariani. 2003. Tesis tentang system bagi hasil perikanan laut setelah keluarnya
UU no. 16 tahun 1964 didesa purworejo kecamatan boning kabupaten demak. UNDIP Semarang. Hal 1 dan 3
Soerjono Soekanto. 1986. Pengantar Penelitian Hukum. UI-Press. Jakarta. Hal 12.
Salim H.S. 2003. Hukum Kontrak Teori & Teknik Penyusunan Kontrak. Jakarta.
Sinar Grafika hal 26
Subekti. 1991. Hukum Perjanjian.jakarta. PT.Intermasa. hal. 64
Sophar Maru Hutagalung.2013. Kontrak Bisnis di Asean pengaruh sistem hukum
common law dan civil law. Jakarta. Sinar Grafika. Hal 65
Salim HS. 2011. Pengantar Hukum Perdata Tertulis (BW). Jakarta. Sinar Grafika.
Hal. 180
Subekti.2002. pokok-pokok Hukum Perdata. Jakarta. PT intermasa. Hal150
Soerojo Wignjodipoero. 1995. Pengantar dan Asas-asas Hukum Adat. Jakarta. PT
toko gunung agung. Hal 228
Soepomo. 2000. Bab-bab Tentang Hukum Adat. Jakarta. PT Pradnya Paramita. Hal.
112
INTERNET:
Erik Susanto. hukum kekerabatan dan perjanjian adat. http//scribd.com/ diakses
xiv
Kisah pilu nelayan terjebak dibawah garis kemiskinan. http:// liputan6.com/ diakses
tanggal 3 november 2014
kemiskinan dan solusinya. http:// Rokhmin Dahuri Information Center.htm/ diakses
tanggal 3 november 2014
Lagi-lagi nelayan dan kemiskinan. http://kompasiana.com/ diakses tanggal 4
november 2014
Penanganan Sengketa Perdata. http:// wordpress.com/ diakses tanggal 10 november
2014
UNDANG-UNDANG
Undang-Undang Nomor 16 Tahun 1964 Tentang Bagi Hasil Peikanan