• Tidak ada hasil yang ditemukan

S MIK 1201805 Abstract

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "S MIK 1201805 Abstract"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

i

Ikrima Inayatulloh, 2016

INOVASI PRODUK RAVIOLI MENGGUNAKAN BAHAN DASAR TEPUNG JAGUNG Universitas Pendidikan Indonesia| repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Abstrak

Ikrima Inayatulloh, 1201805, Inovasi Produk Ravioli Menggunakan Bahan

Dasar Tepung Jagung. Pembimbing Agus Sudono, S.E.,MM dan Drs. Herry

Ryana,M.Pd

Penelitian yang dilakukan dengan membuat inovasi produk ravioli dengan menggunakan bahan dasar tepung jagung dan ingin mengetahui daya terima konsumen dan harga jual dari produk yang telah diinovasi. Pengujian dilakukan terhadap dua perlakuan konsentrasi tepung jagung. Peneliti ingin membantu pemerintah dalam pemanfaatan jagung sebagai bahan baku pengganti nasi. Dengan mengolah jagung menjadi tepung yang merupakan pangan lokal Indonesia.

Tujuan dari penelitian ini mengetahui proses pembuatan tepung jagung, prosentase tepung jagung yang menghasilkan produk inovasi ravioli berbahan dasar tepung jagung dengan kualitas terbaik, respon konsumen terhadap penambahan tepung jagung pada produk ravioli dan harga jual untuk produk ravioli berbahan dasar tepung jagung. Metode yang digunakan adalah deskriptif

eksperimental. Penelitian ini menggunakan 15 panelis terlatih dan 50 panelis konsumen dengan menggunakan uji ANOVA dan uji minat beli konsumen. Hasil

data yang didapatkan diolah menggunakan SPSS 2.2 (Statistical Product for

Servicce Solution). Berdasarkan hasil penelitian, didapatkan bahwa perlakuan

konsentrasi 30% tepung jagung dan 70% tepung terigu dengan kode RTJ1 disukai oleh panelis baik ahli maupun konsumen dinilai dari kelima karakteristik yaitu rasa, aroma, warna, tekstur dan penampilan fisik dengan skala 4 yaitu suka. Total skor dari pengumpulan data pada variabel daya terima konsumen RTJ1 sebanyak 945 point, hal itu menunjukan bahwa produk diterima konsumen.

(2)

ii

Ikrima Inayatulloh, 2016

INOVASI PRODUK RAVIOLI MENGGUNAKAN BAHAN DASAR TEPUNG JAGUNG Universitas Pendidikan Indonesia| repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Abstract

Ikrima Inayatulloh, 1201805, Ravioli Innovation Using Corn Flour as Base

Material. Agus Sudono, S.E.,MM, As first counselor and Drs. Herry

Ryana,M.Pd, As second counselor.

The research was performed with make a new innovation of ravioli using corn flour as base material and to examine the consumer acceptance power of the products. The experiment applied in two different measurement of corn flour. Researcher intend to help the government with usage of corn to substitute rice as main provision in Indonesia. The purpose of this research is to know how to make a corn flour, which formula is created the best ravioli, consumer response of the product innovation and selling price of the product. Experimental description is method which researcher used. This research contained with examination of the product to 15 experts and 50 panelists. The researcher used SPSS 2.2 (Statistical Product for Service Solution) for complete the ANOVA test. The best formula of the ravioli with the addition of corn flour is the first formula, which contain 30% of corn flour and 70% of flour (RTJ1). The test is based on five characteristics of products; flavor, aromatic appeal, color, texture and physical appeal and the grade

is in the Like scale. The total score of consumer acceptance power is 945 point, so that mean that the product is in good condition.

Referensi

Dokumen terkait

Berdasarkan Berita Acara Hasil Pelelangan Nomor : BA.03/BOR.301.LPSE/ULP_POKJA III/LMD/VII/2015 tanggal 04 Juli 2015 untuk Pekerjaan Penawaran Pelelangan

Pada budidaya tanaman umumnya, Organisme Pengganggu Tanaman (OPT) merupakan salah satu kendala yang perlu diperhatikan dan ditanggulangi. Perkembangan serangan OPT

lima puluh juta rupiah) Tahun Anggaran 2015, maka dengan ini diumumkan bahwa Pemenang e-Lelang Pemilihan Langsung pekerjaan tersebut di atas adalah. sebagai berikut

Besarnya Penurunan Kapasitas Daya (Kva) Terpasang Transformator Distribusi (Studi Kasus : Trafo

Penggambaran tokoh, latar, dan alur yang begitu kreatif dan jelas membuat para pembaca novel Perahu Kertas tidak segan-segan untuk bermain dengan dunia imajinasinya dan

Pada asasnya, kaedah pengajaran yang digunakan oleh guru dalam proses pengajaran dan pembelajaran mempunyai kesan besar kepada pembentukan diri pelajar. Beberapa persoalan perlu

 Siswa dapat mengoperasikan mesin ketik elektronik sesuai dengan prosedur pengoperasian jika disediakan mesin ketik elektronik dan yugas yang

sahaja), karamah (berlaku bagi hamba Allah yang salih ), ma‘unah (melibatkan orang awam yang biasa seperti tidak tercedera walaupun keretanya remuk dalam kemalangan jalanraya),