• Tidak ada hasil yang ditemukan

Perbaikan Desain Kerja Untuk Mereduksi Heat Stress Pada Pekerja Stasiun Ketel Uap (Boiler Station) di PTPN II Pagar Merbau

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Perbaikan Desain Kerja Untuk Mereduksi Heat Stress Pada Pekerja Stasiun Ketel Uap (Boiler Station) di PTPN II Pagar Merbau"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

ABSTRAK

Operator bagian tarik abu stasiun boiler bekerja memasukkan bahan bakar

kedalam tungku pembakaran secara manual. Proses pembakaran menghasilkan

uap digunakan untuk menggerakkan turbin yang menghasilkan energi listrik,

proses perebusan buah di dalam sterilizer, dan pemanasan crude oil. Sebanyak

lima operator bekerja di stasiun boiler mengalami berbagai keluhan seperti lebih

cepat lelah dan haus. Untuk itu perlu dilakukan perancangan alat bantu penyangga

stick dimana batas tingkat paparan panas ini perlu dibandingkan dengan SNI

16-7063-2004tentang Nilai Ambang Batas iklim kerja (panas), kebisingan, getaran

tangan-lengan dan radiasi sinar ultra ungu di tempat kerja. Berdasarkan hasil

pengukuran selama 3 hari di 5 titik area kerja dengan menggunakan instrumen 4

in 1 , questempt dan anemometer ditemukan bahwa temperatur udara rata-rata di

stasiun boiler adalah 37,55 oC, pengukuran selama tiga hari. Temperatur tertinggi

berada pada nilai 39,4 oC dan temperatur terendah yaitu 36,0 oC. Kecepatan udara

rata-rata dalam ruangan yaitu 0,31 m/s dengan kelembaban udara rata-rata sebesar

74,1%. Diketahui bahwa pengaruh panas dari tungku pembakaran boiler memiliki

peran yang besar dalam meningkatkan paparan panas. Hal ini tentu akan

mengakibatkan terjadinya heat loss pada operator dimana tingkat rata-rata nilai

ambang batas panas masih jauh dibawah rekomendasi.

Kata Kunci: Paparan panas ,Heat stress, Boiler, REBA

Referensi

Dokumen terkait

Serat karbon merupakan salah satu material yang sering digunakan pada pembuatan komposit, kelebihan dari serat ini ialah kuat, ringan, dan kaku.. Sehingga harga

KARTU INVENTARIS BARANG (KIB) E ASET TETAP

This research was trying to develop a promotion media for Information Technology Faculty UKSW using video mapping technique that were projected at mock-up of Information

[r]

[r]

[r]

Dalam hal tersebut, Grup mempertimbangkan, berdasarkan fakta dan situasi yang tersedia, termasuk namun tidak terbatas pada jangka waktu hubungan dengan pelanggan dan

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kadar gas Ammonia (NH3) dan Hidrogen Sulfida (H2S) serta keluhan kesehatan pada pekerja pengelola limbah di