• Tidak ada hasil yang ditemukan

SAP EKONOMI PRODUKSI

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "SAP EKONOMI PRODUKSI"

Copied!
16
0
0

Teks penuh

(1)

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (Minggu ke-1)

Departemen/Program Studi : Ekonomi Sumberdaya dan Lingkungan (ESL)/ Ekonomi Pertanian Sumberdaya dan Lingkungan

(EPSL)

Nama/Kode/SKS : Ekonomi Produksi/ESL 312/3(2-2)

Jumlah Pertemuan : 1 kali (100 Menit)

Capaian Pembelajaran : 1. Mampu menjelaskan konsep dan lingkup ekonomi produksi;

2. Mampu menjelaskan dan menguraikan teori produksi dalam optimalisasi produksi;

3. Mampu menjelaskan konsep dan teori produksi dengan pertimbangan waktu.

Topik Bahasan : Pendahuluan

Kemampuan Akhir : Mampu menjelaskan konsep dan lingkup ekonomi produksi.

Indikator:

Setelah mengikuti topik mata kuliah ini mahasiswa mampu: 1. Menjelaskan Pengertian ekonomi dan ekonomi produksi 2. Menjelaskan Isu/permasalahan ekonomi produksi 3. Menjelaskan Kegunaan ekonomi produksi

Tujuan Pembelajaran:

Mampu menjelaskan konsep dan lingkup ekonomi produksi

Materi Pembelajaran:

Bahan power point dan sumber belajar lainnya

Metode Pembelajaran:

Ceramah, diskusi/tanya jawab dan contoh ilustrasi

Kegiatan Pembelajaran:

a. Kegiatan Awal (10 menit)

1. Menjelaskan kontrak perkuliahan

2. Menjelaskan kemampuan akhir, indikator, dan tujuan pembelajaran 3. Menjelaskan secara umum tentang Ekonomi Produksi

b. Kegiatan Inti (70 menit)

1. Menjelaskan pengertian ekonomi dan ekonomi produksi 2. Menjelaskan isu/permasalahan ekonomi produksi 3. Menjelaskan kegunaan ekonomi produksi

c. Kegiatan Akhir (20 menit)

1. Mahasiswa bertanya dan memberikan komentar atas materi yang telah dipaparkan

(2)

3. Mahasiswa menyimak penjelasan singkat materi kuliah berikutnya

Penilaian Hasil Belajar:

UTS

Sumber Belajar:

1. Doll, J.P dan F. Orazem, 1978. Production Economics : Theory with Applications. Grid Inc., Columbus, Ohio, USA.

(3)

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (Minggu ke-2 dan ke-3)

Departemen/Program Studi : Ekonomi Sumberdaya dan Lingkungan (ESL)/ Ekonomi Pertanian Sumberdaya dan Lingkungan

(EPSL)

Nama/Kode/SKS : Ekonomi Produksi/ESL 312/3(2-2)

Jumlah Pertemuan : 2 kali (200 Menit)

Capaian Pembelajaran : 1. Mampu menjelaskan konsep dan lingkup ekonomi produksi;

2. Mampu menjelaskan dan menguraikan teori produksi dalam optimalisasi produksi;

3. Mampu menjelaskan konsep dan teori produksi dengan pertimbangan waktu.

Topik Bahasan : Konsep dan Teori Produksi

Kemampuan Akhir : Mampu menjelaskan konsep dan teori produksi.

Indikator:

Setelah mengikuti topik mata kuliah ini mahasiswa mampu: 1. Menjelaskan Pengertian produksi

2. Menjelaskan Fungsi dan Kurva Produksi 3. Menjelaskan daerah produksi

4. Menjelaskan elastisitas produksi

Tujuan Pembelajaran:

Mampu menjelaskan konsep dan teori produksi

Materi Pembelajaran:

Bahan power point dan sumber belajar lainnya

Metode Pembelajaran:

Ceramah, diskusi/tanya jawab dan contoh ilustrasi

Kegiatan Pembelajaran: Pertemuan Pertama:

a. Kegiatan Awal (10 menit)

1. Mengkaji ulang materi minggu lalu 2. Menjelaskan cakupan materi minggu ke-2 b. Kegiatan Inti (70 menit)

1. Menjelaskan pengertian produksi 2. Menjelaskan fungsi dan kurva produksi c. Kegiatan Akhir (20 menit)

1. Mahasiswa bertanya dan memberikan komentar atas materi yang telah dipaparkan

2. Mahasiswa menyimak penjelasan dosen terkait pertanyaan dan komentar mahasiswa

(4)

Pertemuan Kedua:

a. Kegiatan Awal (10 menit)

1. Mengkaji ulang materi minggu lalu 2. Menjelaskan cakupan materi minggu ke-3 b. Kegiatan Inti (70 menit)

1. Menjelaskan daerah produksi 2. Menjelaskan elastisitas produksi c. Kegiatan Akhir (20 menit)

1. Mahasiswa bertanya dan memberikan komentar atas materi yang telah dipaparkan

2. Mahasiswa menyimak penjelasan dosen terkait pertanyaan dan komentar mahasiswa

3. Mahasiswa menyimak penjelasan singkat materi kuliah berikutnya

Penilaian Hasil Belajar:

UTS

Sumber Belajar:

1. Doll, J.P dan F. Orazem, 1978. Production Economics : Theory with Applications. Grid Inc., Columbus, Ohio, USA.

(5)

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (Minggu ke-4 dan ke-5)

Departemen/Program Studi : Ekonomi Sumberdaya dan Lingkungan (ESL)/ Ekonomi Pertanian Sumberdaya dan Lingkungan

(EPSL)

Nama/Kode/SKS : Ekonomi Produksi/ESL 312/3(2-2)

Jumlah Pertemuan : 2 kali (200 Menit)

Capaian Pembelajaran : 1. Mampu menjelaskan konsep dan lingkup ekonomi produksi;

2. Mampu menjelaskan dan menguraikan teori produksi dalam optimalisasi produksi;

3. Mampu menjelaskan konsep dan teori produksi dengan pertimbangan waktu.

Topik Bahasan : Konsep dan Biaya Produksi

Kemampuan Akhir : Mampu menjelaskan konsep dan biaya produksi.

Indikator:

Setelah mengikuti topik mata kuliah ini mahasiswa mampu: 1. Menjelaskan Pengertian biaya produksi

2. Menjelaskan jenis biaya produksi

3. Menjelaskan Fungsi dan Kurva Biaya Produksi 4. Menjelaskan hubungan produksi dan biaya produksi

Tujuan Pembelajaran:

Mampu menjelaskan konsep dan biaya produksi

Materi Pembelajaran:

Bahan power point dan sumber belajar lainnya

Metode Pembelajaran:

Ceramah, diskusi/tanya jawab dan contoh ilustrasi

Kegiatan Pembelajaran: Pertemuan Pertama:

a. Kegiatan Awal (10 menit)

1. Mengkaji ulang materi minggu lalu 2. Menjelaskan cakupan materi minggu ke-4 b. Kegiatan Inti (70 menit)

1. Menjelaskan pengertian biaya produksi 2. Menjelaskan jenis biaya produksi c. Kegiatan Akhir (20 menit)

1. Mahasiswa bertanya dan memberikan komentar atas materi yang telah dipaparkan

(6)

3. Mahasiswa menyimak penjelasan singkat materi kuliah berikutnya

Pertemuan Kedua:

a. Kegiatan Awal (10 menit)

1. Mengkaji ulang materi minggu lalu 2. Menjelaskan cakupan materi minggu ke-5 b. Kegiatan Inti (70 menit)

1. Menjelaskan fungsi dan kurva biaya produksi 2. Menjelaskan hubungan produksi dan biaya produksi c. Kegiatan Akhir (20 menit)

1. Mahasiswa bertanya dan memberikan komentar atas materi yang telah dipaparkan

2. Mahasiswa menyimak penjelasan dosen terkait pertanyaan dan komentar mahasiswa

3. Mahasiswa menyimak penjelasan singkat materi kuliah berikutnya

Penilaian Hasil Belajar:

UTS

Sumber Belajar:

1. Doll, J.P dan F. Orazem, 1978. Production Economics : Theory with Applications. Grid Inc., Columbus, Ohio, USA.

(7)

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (Minggu ke-6 dan ke-7)

Departemen/Program Studi : Ekonomi Sumberdaya dan Lingkungan (ESL)/ Ekonomi Pertanian Sumberdaya dan Lingkungan

(EPSL)

Nama/Kode/SKS : Ekonomi Produksi/ESL 312/3(2-2)

Jumlah Pertemuan : 2 kali (200 Menit)

Capaian Pembelajaran : 1. Mampu menjelaskan konsep dan lingkup ekonomi produksi;

2. Mampu menjelaskan dan menguraikan teori produksi dalam optimalisasi produksi;

3. Mampu menjelaskan konsep dan teori produksi dengan pertimbangan waktu.

Topik Bahasan : Optimalisasi Produksi dengan satu input variabel

Kemampuan Akhir : Mampu menjelaskan dan menguraikan konsep teori optimalisasi produksi dengan input tunggal.

Indikator:

Setelah mengikuti topik mata kuliah ini mahasiswa mampu:

1. Menjelaskan tujuan dan asumsi produksi dengan satu input variabel 2. Menjelaskan efisiensi ekonomi

3. Menjelaskan maksimisasi keuntungan

4. Menjelaskan maksimisasi produksi vs keuntungan

Tujuan Pembelajaran:

Mampu menjelaskan dan menguraikan konsep teori optimalisasi produksi dengan input tunggal

Materi Pembelajaran:

Bahan power point dan sumber belajar lainnya

Metode Pembelajaran:

Ceramah, diskusi/tanya jawab dan contoh ilustrasi

Kegiatan Pembelajaran: Pertemuan Pertama:

a. Kegiatan Awal (10 menit)

1. Mengkaji ulang materi minggu lalu 2. Menjelaskan cakupan materi minggu ke-6 b. Kegiatan Inti (70 menit)

1. Menjelaskan tujuan dan asumsi produksi dengan satu input variabel 2. Menjelaskan efisiensi ekonomi

c. Kegiatan Akhir (20 menit)

(8)

2. Mahasiswa menyimak penjelasan dosen terkait pertanyaan dan komentar mahasiswa

3. Mahasiswa menyimak penjelasan singkat materi kuliah berikutnya

Pertemuan Kedua:

a. Kegiatan Awal (10 menit)

1. Mengkaji ulang materi minggu lalu 2. Menjelaskan cakupan materi minggu ke-7 b. Kegiatan Inti (70 menit)

1. Menjelaskan maksimisasi keuntungan

2. Menjelaskan maksimisasi produksi vs keuntungan c. Kegiatan Akhir (20 menit)

1. Mahasiswa bertanya dan memberikan komentar atas materi yang telah dipaparkan

2. Mahasiswa menyimak penjelasan dosen terkait pertanyaan dan komentar mahasiswa

3. Mahasiswa menyimak penjelasan singkat materi kuliah berikutnya

Penilaian Hasil Belajar:

UTS

Sumber Belajar:

1. Doll, J.P dan F. Orazem, 1978. Production Economics : Theory with Applications. Grid Inc., Columbus, Ohio, USA.

2. Debertin, D.L. 1986. Agricultural Production Economics. Macmillan Publishing Company, New York, USA.

(9)

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (Minggu ke-9 dan ke-10)

Departemen/Program Studi : Ekonomi Sumberdaya dan Lingkungan (ESL)/ Ekonomi Pertanian Sumberdaya dan Lingkungan

(EPSL)

Nama/Kode/SKS : Ekonomi Produksi/ESL 312/3(2-2)

Jumlah Pertemuan : 2 kali (200 Menit)

Capaian Pembelajaran : 1. Mampu menjelaskan konsep dan lingkup ekonomi produksi;

2. Mampu menjelaskan dan menguraikan teori produksi dalam optimalisasi produksi;

3. Mampu menjelaskan konsep dan teori produksi dengan pertimbangan waktu.

Topik Bahasan : Produksi dengan Input Ganda

Kemampuan Akhir : Mampu menjelaskan konsep dan teori optimalisasi produksi dengan input ganda.

Indikator:

Setelah mengikuti topik mata kuliah ini mahasiswa mampu: 1. Menjelaskan tujuan dan asumsi produksi dengan input ganda 2. Menjelaskan fungsi produksi

3. Menjelaskan isoquant dan hubungan antar input 4. Menjelaskan isocost/budget line

5. Menjelaskan optimalisasi produksi 6. Menjelaskan peningkatan teknologi

Tujuan Pembelajaran:

Mampu menjelaskan konsep dan teori optimalisasi produksi dengan input ganda

Materi Pembelajaran:

Bahan power point dan sumber belajar lainnya

Metode Pembelajaran:

Ceramah, diskusi/tanya jawab dan contoh ilustrasi

Kegiatan Pembelajaran: Pertemuan Pertama:

a. Kegiatan Awal (10 menit)

1. Mengkaji ulang materi minggu lalu 2. Menjelaskan cakupan materi minggu ke-9 b. Kegiatan Inti (70 menit)

1. Menjelaskan tujuan dan asumsi produksi dengan input ganda 2. Menjelaskan fungsi produksi

(10)

1. Mahasiswa bertanya dan memberikan komentar atas materi yang telah dipaparkan

2. Mahasiswa menyimak penjelasan dosen terkait pertanyaan dan komentar mahasiswa

3. Mahasiswa menyimak penjelasan singkat materi kuliah berikutnya

Pertemuan Kedua:

a. Kegiatan Awal (10 menit)

1. Mengkaji ulang materi minggu lalu

2. Menjelaskan cakupan materi minggu ke-10 b. Kegiatan Inti (70 menit)

1. Menjelaskan isocost/budget line 2. Menjelaskan optimalisasi produksi 3. Menjelaskan peningkatan teknologi c. Kegiatan Akhir (20 menit)

1. Mahasiswa bertanya dan memberikan komentar atas materi yang telah dipaparkan

2. Mahasiswa menyimak penjelasan dosen terkait pertanyaan dan komentar mahasiswa

3. Mahasiswa menyimak penjelasan singkat materi kuliah berikutnya

Penilaian Hasil Belajar:

UAS

Sumber Belajar:

1. Doll, J.P dan F. Orazem, 1978. Production Economics : Theory with Applications. Grid Inc., Columbus, Ohio, USA.

(11)

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (Minggu ke-11)

Departemen/Program Studi : Ekonomi Sumberdaya dan Lingkungan (ESL)/ Ekonomi Pertanian Sumberdaya dan Lingkungan

(EPSL)

Nama/Kode/SKS : Ekonomi Produksi/ESL 312/3(2-2)

Jumlah Pertemuan : 1 kali (100 Menit)

Capaian Pembelajaran : 1. Mampu menjelaskan konsep dan lingkup ekonomi produksi;

2. Mampu menjelaskan dan menguraikan teori produksi dalam optimalisasi produksi;

3. Mampu menjelaskan konsep dan teori produksi dengan pertimbangan waktu.

Topik Bahasan : Teori Permintaan Turunan

Kemampuan Akhir : Mampu menjelaskan konsep dan teori permintaan turunan.

Indikator:

Setelah mengikuti topik mata kuliah ini mahasiswa mampu: 1. Menjelaskan pengertian permintaan turunan (derived demand) 2. Menjelaskan fungsi permintaan input

3. Menjelaskan elastisitas permintaan input

Tujuan Pembelajaran:

Mampu menjelaskan konsep dan teori permintaan turunan

Materi Pembelajaran:

Bahan power point dan sumber belajar lainnya

Metode Pembelajaran:

Ceramah, diskusi/tanya jawab dan contoh ilustrasi

Kegiatan Pembelajaran: Pertemuan Pertama:

a. Kegiatan Awal (10 menit)

1. Mengkaji ulang materi minggu lalu

2. Menjelaskan cakupan materi minggu ke-11 b. Kegiatan Inti (70 menit)

1. Menjelaskan konsep permintaan input 2. Menjelaskan fungsi permintaan input 3. Menjelaskan elastisitas permintaan input c. Kegiatan Akhir (20 menit)

1. Mahasiswa bertanya dan memberikan komentar atas materi yang telah dipaparkan

(12)

3. Mahasiswa menyimak penjelasan singkat materi kuliah berikutnya

Penilaian Hasil Belajar:

UAS

Sumber Belajar:

1. Doll, J.P dan F. Orazem, 1978. Production Economics : Theory with Applications. Grid Inc., Columbus, Ohio, USA.

(13)

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (Minggu ke-12 dan ke-13)

Departemen/Program Studi : Ekonomi Sumberdaya dan Lingkungan (ESL)/ Ekonomi Pertanian Sumberdaya dan Lingkungan

(EPSL)

Nama/Kode/SKS : Ekonomi Produksi/ESL 312/3(2-2)

Jumlah Pertemuan : 2 kali (200 Menit)

Capaian Pembelajaran : 1. Mampu menjelaskan konsep dan lingkup ekonomi produksi;

4. Mampu menjelaskan dan menguraikan teori produksi dalam optimalisasi produksi;

5. Mampu menjelaskan konsep dan teori produksi dengan pertimbangan waktu.

Topik Bahasan : Produksi dengan Output Ganda

Kemampuan Akhir : Mampu menjelaskan konsep dan teori optimalisasi produksi dengan input ganda.

Indikator:

Setelah mengikuti topik mata kuliah ini mahasiswa mampu: 1. Menjelaskan kurva kemungkinan produksi

2. Menjelaskan transformasi produk dan elastisitas substitusi output 3. Menjelaskan kondisi optimalisasi produksi

4. Menjelaskan peningkatan teknologi dan skala usaha

Tujuan Pembelajaran:

Mampu menjelaskan konsep dan teori optimalisasi produksi dengan input ganda

Materi Pembelajaran:

Bahan power point dan sumber belajar lainnya

Metode Pembelajaran:

Ceramah, diskusi/tanya jawab dan contoh ilustrasi

Kegiatan Pembelajaran: Pertemuan Pertama:

a. Kegiatan Awal (10 menit)

1. Mengkaji ulang materi minggu lalu

2. Menjelaskan cakupan materi minggu ke-12 b. Kegiatan Inti (70 menit)

1. Menjelaskan kurva kemungkinan produksi

2. Menjelaskan transformasi produk dan elastisitas substitusi output c. Kegiatan Akhir (20 menit)

1. Mahasiswa bertanya dan memberikan komentar atas materi yang telah dipaparkan

(14)

3. Mahasiswa menyimak penjelasan singkat materi kuliah berikutnya

Pertemuan Kedua:

a. Kegiatan Awal (10 menit)

1. Mengkaji ulang materi minggu lalu

2. Menjelaskan cakupan materi minggu ke-13 b. Kegiatan Inti (70 menit)

1. Menjelaskan kondisi optimalisasi produksi

2. Menjelaskan peningkatan teknologi dan skala usaha c. Kegiatan Akhir (20 menit)

1. Mahasiswa bertanya dan memberikan komentar atas materi yang telah dipaparkan

2. Mahasiswa menyimak penjelasan dosen terkait pertanyaan dan komentar mahasiswa

3. Mahasiswa menyimak penjelasan singkat materi kuliah berikutnya

Penilaian Hasil Belajar:

UAS

Sumber Belajar:

1. Doll, J.P dan F. Orazem, 1978. Production Economics : Theory with Applications. Grid Inc., Columbus, Ohio, USA.

(15)

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (Minggu ke-14 dan ke-15)

Departemen/Program Studi : Ekonomi Sumberdaya dan Lingkungan (ESL)/ Ekonomi Pertanian Sumberdaya dan Lingkungan

(EPSL)

Nama/Kode/SKS : Ekonomi Produksi/ESL 312/3(2-2)

Jumlah Pertemuan : 2 kali (200 Menit)

Capaian Pembelajaran : 1. Mampu menjelaskan konsep dan lingkup ekonomi produksi;

2. Mampu menjelaskan dan menguraikan teori produksi dalam optimalisasi produksi;

3. Mampu menjelaskan konsep dan teori produksi dengan pertimbangan waktu.

Topik Bahasan : Produksi dengan Pertimbangan Waktu

Kemampuan Akhir : Mampu menjelaskan proses produksi dengan pertimbangan waktu.

Indikator:

Setelah mengikuti topik mata kuliah ini mahasiswa mampu: 1. Menjelaskan waktu sebagai input proses produksi

2. Menjelaskan discounting revenues dan biaya 3. Menjelaskan penyusunan cash-flow

4. Menjelaskan kriteria kelayakan

Tujuan Pembelajaran:

Mampu menjelaskan konsep dan teori optimalisasi produksi dengan input ganda

Materi Pembelajaran:

Bahan power point dan sumber belajar lainnya

Metode Pembelajaran:

Ceramah, diskusi/tanya jawab dan contoh ilustrasi

Kegiatan Pembelajaran: Pertemuan Pertama:

a. Kegiatan Awal (10 menit)

1. Mengkaji ulang materi minggu lalu

2. Menjelaskan cakupan materi minggu ke-14 b. Kegiatan Inti (70 menit)

1. Menjelaskan waktu sebagai input proses produksi 2. Menjelaskan discounting revenues dan biaya c. Kegiatan Akhir (20 menit)

1. Mahasiswa bertanya dan memberikan komentar atas materi yang telah dipaparkan

(16)

3. Mahasiswa menyimak penjelasan singkat materi kuliah berikutnya

Pertemuan Kedua:

a. Kegiatan Awal (10 menit)

1. Mengkaji ulang materi minggu lalu

2. Menjelaskan cakupan materi minggu ke-15 b. Kegiatan Inti (70 menit)

1. Menjelaskan penyusunan cash flow

2. Menjelaskan optimalisasi criteria kelayakan c. Kegiatan Akhir (20 menit)

1. Mahasiswa bertanya dan memberikan komentar atas materi yang telah dipaparkan

2. Mahasiswa menyimak penjelasan dosen terkait pertanyaan dan komentar mahasiswa

3. Mahasiswa menyimak penjelasan singkat materi kuliah berikutnya

Penilaian Hasil Belajar:

UAS

Sumber Belajar:

1. Doll, J.P dan F. Orazem, 1978. Production Economics : Theory with Applications. Grid Inc., Columbus, Ohio, USA.

2. Debertin, D.L. 1986. Agricultural Production Economics. Macmillan Publishing Company, New York, USA.

Referensi

Garis besar

Dokumen terkait

Kualitas jasa yang saya terima lebih besar daripada biaya ekonomis (uang) yang saya keluarkan untuk mendapatkan jasa tersebut. 2 Kualitas jasa yang saya terima

Berdasarkan uraian di atas, penulis merasa tertarik untuk melakukan penelitian mengenai sinonim kata Utsu dan Tataku yang memiliki pengertian yang sama sebagai verba,

[r]

Tujuan yang hendak dicapai pada penelitian ini adalah dengan menganalisis dan mengimplementasikan Ro-bust Watermarking menggunakan penggabungan metode DWT-DCT dan optimasi GA

Low Pas (50-79%) Terdapat kesalahan minor dalam penghitungan tetapi masih dapat menjelaskan kasus analisis pasar kompeti- tif dan dampak intervensi pemerintah terhadap keseim-

Capaian output untuk Indikator ini pada Triwulan III 2014 adalah sebanyak 28 laporan atau mencapai 104% dari target sebanyak 27 laporan yang semuanya merupakan laporan PKPT dan

Hasil metode distributed practice kanan untuk uji- t maka didapatkan 2,89 sedangkan t tabel 2,02 jadi t hitung > t tabel (2,89 > 2,02) dan hasil metode distributed

Pilihan Ganda Ketepatan mahasiswa dalam menjelaskan konsep teori ordinal 7-9 Setelah diberikan materi tentang teori produksi dan biaya produksi, mahasiswa diharapkan dapat