• Tidak ada hasil yang ditemukan

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Keamanan Rumah Nirkabel Berbasis Mikrokontroler Menggunakan Modul XBEE Pro T1 612007074 BAB IV

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Keamanan Rumah Nirkabel Berbasis Mikrokontroler Menggunakan Modul XBEE Pro T1 612007074 BAB IV"

Copied!
5
0
0

Teks penuh

(1)

Pada bab ini akan dibahas mengenai pengujian alat dan analisis dari hasil

pengujian. Tujuan dilakukanya pengujian adalah mengetahui sejauh mana kinerja hasil

perancangan yang telah dibahas pada bab III serta mengetahui tingkat keberhasilan

setiap spesifikasi yang telah diajukan.

4.1 Pengujian Perangkat Keras

Modul-modul perangkat keras yang akan diujikan meliputi:

1. Modul PIR

2. Modul XBee Pro

3. Modul Mikrokontroler

4.1.1 Pengujian Modul PIR

Pengujian pada rangkaian sensor gerak PIR ini dengan cara menghubungkan

rangkaian sensor gerak dengan power supply 5V DC dan output dihubungkan dengan

LED. Pengujian ini dilakukan untuk mengetahui apakah pengaturan pada PIR sesuai

dengan kebutuhan sistem yang dirancang. Hasil pengukuran dapat dilihat pada Tabel

4.1 berikut.

Tabel 4.1 Pengujian PIR

Gambar 4.1 Sudut PIR

Jarak(Cm) Sudut PIR

20 45 60 90

(2)

4.1.2 Pengujian Modul XBee Pro

Pengujian pada Modul ini dilakukan dua buah modul XBee sehingga cukup

dengan topologi pair. Modul pertama terhubung dengan mikrokontroler dan modul

XBee lainnya terhubung dengan PC. Pengujian ini dimaksudkan untuk mengetahui

jarak maksimum dan jarak efektif pengiriman dan penerimaan data antar modul diluar

ruangan dengan kondisi line of sight.

Modul XBee yang terhubung pada mikrokontroler digunakan sebagai pengirim

data. Mikrokontoler yang bertindak sebagai pengendali diberi tugas mengirimkan 1byte

data. Sedangkan pada modul XBee yang terhubung dengan komputer bertindak sebagai

penerima. Hasil pengukuran dapat dilihat pada Tabel 4.2 berikut.

Tabel 4.2 Pengujian XBee Pro

No. Jarak (Meter) Data Terkirim

1. 5 Ya

2. 10 Ya

3. 15 Ya

4. 20 Ya

5. 25 Ya

6. 30 Ya

7. 35 Ya

8. 40 Ya

9. 45 Ya

10. 50 Ya

11. 55 Ya

12. 60 Ya

13. 65 Ya

14. 70 Ya

15. 75 Ya

16. 80 Ya

17. 84 Ya

18. 87 Ya

19. 90 Ya

20. 91 Ya

21. 92 Tidak

22. 93 Tidak

23. 94 Tidak

24. 95 Tidak

(3)

4.1.3 Pengujian Mikrokontroler

Pengujian pada modul mikrokontroler dilakukan dengan membuat program

sederhana dengan memberikan perintah pada mikrokontroler agar mengirimkan data.

Percobaan yang dilakukan adalah, misal pada port A diberikan nilai 0xFF, port B diberi

nilai 0x0F, port C diberi nilai 0xAA, dan pada port D diberi nilai 0x55. Kemudian

masing-masing data tersebut dikirim ke tiap port. Pengujian tersebut berhasil jika

keluaran port-port tersebut sama dengan nilai-nilai yang telah di berikan tadi.

4.2 Pengujian Keseluruhan

Pengujian keseluruhan yang dimaksud disini adalah gabungan dari Reed switch,

modul PIR, modul mikrokontroler, dan modul XBee sudah menjadi suatu sistem

rangkaian. Dimana modul PIR dan Reed switch sebagai sensor, modul mikrokontroler

sebagai pengolah data, dan modul XBee sebagai pengirim dan penerima data dengan

kondisi diluar ruangan. Hasil pengukuran dapat dilihat pada Tabel 4.3 berikut.

Tabel 4.3 Pengujian Keseluruhan

Jarak

(Meter)

Sensor

Reed Switch 1 Reed Switch 2 PIR 1 PIR 2

10 Data Terkirim Data Terkirim Data Terkirim Data Terkirim 20 Data Terkirim Data Terkirim Data Terkirim Data Terkirim 30 Data Terkirim Data Terkirim Data Terkirim Data Terkirim 40 Data Terkirim Data Terkirim Data Terkirim Data Terkirim 50 Data Terkirim Data Terkirim Data Terkirim Data Terkirim 60 Data Terkirim Data Terkirim Data Terkirim Data Terkirim 70 Data Terkirim Data Terkirim Data Terkirim Data Terkirim 80 Data Terkirim Data Terkirim Data Terkirim Data Terkirim 90 Data Terkirim Data Terkirim Data Terkirim Data Terkirim 100 Data Tidak Terkirim Data Tidak Terkirim Data Tidak Terkirim Data Tidak Terkirim

4.3 Pengujian Tampilan LCD

Pada pengujian tampilan LCD ini dilakukan beberapa simulasi keadaan sebagai

(4)

1. Dalam keadaan di depan pintu tidak ada orang dan pintu tertutup. Sedangkan di

depan jendela tidak ada orang dan jendela tertutup. Tampilan LCD ditunjukkan

Gambar 4.2.

Gambar 4.2 Tampilan LCD Kondisi 1

2. Dalam keadaan di depan pintu ada orang dan pintu tertutup. Sedangkan di depan

jendela tidak ada orang dan jendela tertutup. Tampilan LCD ditunjukkan Gambar

4.3.

Gambar 4.3 Tampilan LCD Kondisi 2

3. Dalam keadaan di depan pintu tidak ada orang dan pintu tertutup. Sedangkan di

depan jendela ada orang dan jendela tertutup. Tampilan LCD ditunjukkan Gambar

4.4.

Gambar 4.4 Tampilan LCD Kondisi 3

4. Dalam keadaan di depan pintu ada orang dan pintu terbuka. Sedangkan di depan

jendela tidak ada orang dan jendela tertutup. Tampilan LCD ditunjukkan Gambar

(5)

Gambar 4.5 Tampilan LCD Kondisi 4

5. Dalam keadaan di depan pintu tidak ada orang dan pintu tertutup. Sedangkan di

depan jendela ada orang dan jendela terbuka. Tampilan LCD ditunjukkan Gambar

4.6

Gambar

Tabel 4.1 Pengujian PIR
Tabel 4.2 Pengujian XBee Pro
Tabel 4.3 Pengujian Keseluruhan
Gambar 4.4 Tampilan LCD Kondisi 3
+2

Referensi

Dokumen terkait

Dengan demikian, e-learning atau on-line learning selalu terhubung dengan komputer atau memiliki informasi yang tersedia melalui penggunaan komputer.. Soekartawi

Alat bantu sistem keamanan pada kasir minimarket ini dirancang sebagai alat bantu sistem keamanan minimarket yang terhubung secara nirkabel dengan pos keamanan atau pos

Tongkat tunanetra ini dibangun dari mikrokontroler yang terhubung dengan modul sensor ultrasonik SRF05 dengan pengujian 10 kali berhasil 100 % mendeteksi adanya penghalang

Konsep dasar sistem monitoring tekanan ban pada sepeda motor secara nirkabel ini terdiri dari modul sensor yang terpasang pada tutup pentil ban sepeda motor dan

Dari Gambar 6 dapat dilihat untuk terhubung dengan Personal Computer sistem minimum nRF24L01+ menggunakan konverter yang sama dengan konverter USB to Serial yang

Sistem yang akan dirancang pada sebuah komputer yang terhubung ke sebuah modul GSM yang berfungsi sebagai penerima SMS yang berisi perintah untuk mengendalikan

pedal saklar saat hendak mengganti lembar partitur lagu pada Tablet Android yang menggunakan. Mikrokontroler sebagai pengontrol dengan modul bluetooth sebagai media penghubung

Data tersebut kemudian dibandingkan dengan waktu pada modul RTC, ketika data pada modul RTC dan data yang diterima oleh mikrokontroler dari android sama,