SILABUS
JURUSAN AKUNTANSI - PROGRAM STUDI S1 AKUNTANSI
FAKUTAS EKONOMI UNIVERSITAS GUNADARMA
Nama Mata Kuliah / Kode Mata Kuliah
: ASPEK HUKUM DALAM EKONOMI / IT-022209
SKS
: 2
Semester
: 4
Kelompok Mata Kuliah
: Mata Kuliah Wajib
Pertemuan
: 14 Tatap Muka
Deskripsi Singkat :
Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKKK) Aspek Hukum Dalam Ekonomn merupakan mata kuliah yang membekali pengetahuan dan keterampilan mahasiswa dengan mengedepankan penguasaan topik utama yaitu, 1. Subyek dan obyek dalam lalu lintas hokum; 2. Hukum perikatan dan perjanjian; 3. Bentuk-bentuk perusahaan; 4. Hak atas kekayaan intelektual; 5. Perlindungan konsumen6.UUAnti monopoli; 7. Penyelesaian Sengketa bisnis.
Tujuan Instruksional Umum:
Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKKK) Aspek Hukum dalam Ekonomi merupakan mata kuliah yang diharapkan mampu meningkatkan pengetahuan mahasiswa tentang peraturan-peraturan apa saja yang memayungi para pelaku usaha dan bagaimana sanksi terhada pelanggarannya. Mahasiswa diberikan pembekalan berupa pengetahuan tentang praktek membuat aneka macam perjanjian sesuai standar yang berlaku.
No Tujuan Instruksional Khusus Pokok Bahasan Indikator Keberhasilan
1
Membekali mahasiswa agar lebih paham dan menguasai pengertian hukum,tujuan hukum,sumber hukum,kodefikasi hukum Kaidah /norma ,Pengertian economi dan Hukum Ekonomi.
Pengertian hukum Dan Hukum Ekonomi.
Mahasiswa menguasai pengertian hukum, tujuan,sumber hukum, kodefikasi, norma dan Hukum Ekonomi.
.
2
Membekali mahasiswa agar lebih paham pengetahuan tentang subyek dan obyek hukum serta hak kebendaan sebagai pelunasan hutang
Subyek dan obyek hukum Mahasiswa memahami dan menguasai teori terkait karakteristik kewirausahaan.
3
Membekali mahasiswa agar lebih paham dalam pengetahui keadaanHukumperdata Indonesia danmengetahuiproduk
hukumnasional
Hukum Perdata Mahasiswa memahami pengertian hukum perdata Indonesia
Membekali mahasiswa agar lebih
memahami hukum perikatan. Hukum Perikatan Mahasiswa memahami dan lebih kreatif dalam melaksanakanperikatan.
5 Membekali mahasiswa agar lebih paham
dan menguasai hukum perjanjian. HukumPerjanjian
Mahasiswa memahami dan menguasai cara-cara membuat kontrak/ macam-macam perjanjian.
6 Membekali mahasiswa agar lebih paham
dengan Hukum Dagang Indonesia Hukum Dagang
Mahasiswa memahami isi kitab UUHukum Dagang yang berkaitan denganEkonomi
7 Membekali mahasiswa memahami
bentuk-bentuk perusahaan Bentuk-bentuk Perusahaan
Mahasiswa memahami dan bisa membedakan bentuk-bentuk perusahaan.
8 Membekali mahasiswa agar lebih
memahamiUU.Wajaib daftar perusahaan Wajib Daftar Perusahaan
Mahasiswa memahami dan mengetahui apa danbagaimana mendaftarkan perusahaan.
9 Membekali mahasiswa agar lebih
memahami Hak atas Kekayaan Intelektual Hak Atas Kekayaan Intelektual
Mahasiswa memahami pengertian,tujuan danprinsip-prinsipn Hak atas kekayaan Intelektua.l
10
Sesi Evaluasi: Praktek membuat
anekaperjanjian/kontrak Bisnis, Review, Kuis
Sesi Evaluasi, kuis dan review
Hasil Evaluasi terkait praktikmembuat surat kontrak bisnis/perjanjian, review, dan kuis
11. Membekali mahasiswa agar lebih
No Tujuan Instruksional Khusus Pokok Bahasan Indikator Keberhasilan
12.
Membekali mahasiswa agarlebih memahami UU.Perlindungan Konsumen serta hakkewajibannya.
Perlidungan Konsumen Mahasiswa memahami hak dankewajiban sebagai konsumen dan Pelaku usaha.
13
Membekali mahasiswa agar lebih memahami UU.AntiMonopoli dan persaingan usaha tidak sehat.
Anti Monopoli dan Persaingan
Tidak Sehat. Mahasiswa memahami kegiatan dan perjanjian yang dilarang bagi pelaku usaha.
14
Membekali mahasiswa agar lebih memahami bagaimana menyelesaikan sengketa bisnis.
Penyelesaian sengketa Ekonomi.
Mahasiswa memahami cara penyelesaian sengketa ekonomi baik melalui pengadilan maupun diluar pengadilan.
REFERENSI:
1. Neltje F. Katuuk, 1994, Diktat Kuliah Aspek Hukum dalam Bisnis, Universitas Gunadarma, Jakarta. 2. Prof. Abdul Kadir Muhammad, S.H., 1999, Hukum Perusahaan Indonesia, PT. Citra Aditya Bakti, Bandung. 3. Drs. C.S.T. Kansil, S.H., 2005, Hukum Perusahaan Indonesia Bagian 1, PT. Pradya Paramita, Jakarta. 4. Drs. C.S.T. Kansil, S.H., 2005, Hukum Perusahaan Indonesia Bagian 2, PT. Pradya Paramita, Jakarta. 5. Elsi Kartika Sari, S.H., 2005, Hukum dalam Ekonomi Edisi Revisi, Grasindo, Jakarta.
6. Zaeni Asyhadie, S.H., 2005, Hukum Bisnis: Prinsip dan Pelaksanaannya di Indonesia, Raja Grafindo Persada, Jakarta. 7. Richard Burton Simatupang, S.H., Aspek Hukum dalam Bisnis Edisi Revisi, Rineka Cipta, Jakarta.
GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN (GBPP)
JURUSAN AKUNTANSI - PROGRAM STUDI S1 AKUNTANSI FAKUTAS EKONOMI UNIVERSITAS GUNADARMA
Nama Mata Kuliah / Kode Mata Kuliah
: ASPEK HUKUM DALAM EKONOMI / IT-
022209
SKS
: 2
Semester
: 4
Kelompok Mata Kuliah
: Mata Kuliah Wajib
Pertemuan
: 14 Tatap Muka
Deskripsi Singkat
:
Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKKK) Aspek Hukum Dalam Ekonomi merupakan mata kuliah yang
membekali pengetahuan dan
keterampilan mahasiswa dengan mengedepankan penguasaan
topik utama yaitu,
1. Subyek dan obyek dalam lalu lintas hokum; 2. Hukum
perikatan dan perjanjian; 3. Bentuk-bentuk perusahaan; 4. Hak atas kekayaan intelektual; 5. Perlindungan konsumen6.UUAnti
monopoli; 7. Penyelesaian Sengketa bisnis.
Tujuan Instruksional Umum:
No Tujuan Instruksional Khusus Poko k Bahasan Sub Pokok Bahasan Waktu Sumber
1.
Membekali mahasiswa agar lebih paham dan menguasai: pengertian hukum, tujuan hukum, sumber-sumber hukum, kodefikasi hukum, kaidah/norma, Pengertian ekonomi dan hukum ekonomi.
Pengertian hukum dan hukum ekonomi.
Pengertian hukum
Tujuan hukum dan sumber-sumber hukum
Kodefikasi hukum Kaedah/Norma
Pengertian Ekonomi dan Hukum Ekonomi.
2x sksx50 menit. 1, 2, 3, 4
2. Membekali mahasiswa agar lebih paham
mengenai subjek dan objek hukum. Subyek dan objek hukum
Subyek Hukum Manusia Subyek Hukum Badan Hukum Obyek Hukum Benda bergerak Obyek Hukum Benda tidak bergerak. Hak kebendaan yang bersifat sebagai
pelunasan hutang: 1. Jaminan umum 2. Jaminan khusus
2x sks x 50menit 1, 2, 3, 4
3.
Membekali mahasiswa agar lebih paham Mengenai HukumPerdata yang berlaku di Indonesia dan memahami sejarah, penger-tian Hukum Perdata dan sistematikanya.
Hukum Perdata yang berlaku di Indonesia.
Hukum Perdata yang berlaku di Indonesia
Sejarah singkat Hukum Perdata Pengertian dan keadaan Hukum
Perdata
Sistimatika Hukum Perdata
2 x sks x 50menit 1, 2, 3, 4
4. Membekali mahasiswa agar lebih paham tentang Hukum Perikatan.
Hukum Perikatan
Pengertian Perikatan Dasar Hukum Perikatan
Asas-asas dalam Hukum Perikatan Hapusnya perikatan.
2 x sks x 50menit 1, 2, 3, 4
5.
Membekali mahasiswa agar lebih paham dan dan trampil dalammembuat surat perjanjian.
Hukum Perjanjian
Satandar kontrak
Macam-macam Perjanjian. Syarat sahnya perjanjanjian Pembatalan perjanjian Prestasi dan wan prestasi.
2 x sks x 50menit 1, 2, 3, 4
6. Membekali mahasiswa agar lebih paham dalam memahami Hukum Dagang.
Hukum Dagang Hubungan antara Hukum Dagang dan
No Tujuan Instruksional Khusus Poko k Bahasan Sub Pokok Bahasan Waktu Sumber
Hubungan antara pengusaha dan
pembantu-pembantunya. Kewajiban Pengusaha.
7. Membekali mahasiswa agar lebih memahami bentuk-bentuk perusahaan
Bentuk-bentuk Badan Usaha.
Perseroan Terbatas Koprasi
Yayasan
Badan Usaha Milik Negara
2 x sks x 50menit 1, 2, 3, 4
8.
Memembekali mahasiswa agar lebih paham tentang prosedur wajib daftar perusahaan tujuan dan sifat serta tempat mendaftarkan perusahaan.
Wajib Daftar Perusahaan.
Dasar Hukum Wajib Daftar Perusahaan. Ketentuan Wajib Daftar Perusahaan Tujuan Dan SIfat Wajib Daftar Usaha. Kewajiban Pendaftaran
Cara danTempat serta Waktu Pendaftaran.
Hal-hal Yang wajib didaftarkan.
2 x sks x 50menit 1, 2, 3, 4
9. Membekali mahasiswa agar lebih paham tentang Hak Atas Kekayaan Intelektual.
Hak Atas Kekayaan Intelektual
Pengertian HAKI Prinsip-prinsip HAKI Klasifikasi HAKI Dasar Hukum HAKI
2 x sks x 50menit 1, 2, 3, 4
10 Sesi Evaluasi: Praktek Membuat perjanjian,
Review, Kuis
Praktek Membuat
Perjanjian Review, Kuis. Tugas praktik membuat perjanjian. 2 x sks x 50menit 1, 2, 3, 4
11
Membekali mahasiswa agar lebih paham dalam pengetahuannya tentang macam-macam HAKI.
Macam-macam HAKI.
HAK CIPTA HAK PATEN HAK CIPTA HAK MEREK DESAIN INDUSTRI RAHASIA DAGANG
2 x sks x 50menit 1, 2, 3, 4
12
Membekalii mahasiswa agar lebih paham dalam pengetahuannya tentang
perlindungan konsumen.
Perlindungan Konsumen.
Pengertian konsumen Azas dan Tujun
Hak dan Kewajiban konsumen Hak kewajian pelaku usaha
Perbuatan yang dilarang bagi pelaku
No Tujuan Instruksional Khusus Poko k Bahasan Sub Pokok Bahasan Waktu Sumber Tanggung jawab pelaku usaha
Sanksi
13
Membekali mahasiswa agar lebih
memahami Anti Monopoli dan persaingan tidak sehat serta perjanjian yang dilarang dalam persaingan usaha.
Anti Monopoli dan Persaingan tidak sehat
Pengertian Azas dantujuan Kegiatan yang dilarang Perjanjian yang dilarang
Hal-hal yang dikecualikan dalam UU Anti Monopoli.
Komisi pengawas persaingan Usaha Sanksi.
2 x sks x 50menit 1, 2, 3, 4
14
Membekali mahasisa untuk memahami Sengketa yang mungkin timbul dalam Bidang ekonomi dan mengetahui cara Penyelesaian diluar pengadilan.
Penyelesaian sengketa
Negosiasi Mediasi Arbitrase
Perbandingan antara perundingan, Arbitrase dan legitasi.
2xsksx 50menit. 6,5.4,2.
REFERENSI:
1. Neltje F. Katuuk, 1994, Diktat Kuliah Aspek Hukum dalam Bisnis, Universitas Gunadarma, Jakarta.
2. Prof. Abdul Kadir Muhammad, S.H., 1999, Hukum Perusahaan Indonesia, PT. Citra Aditya Bakti, Bandung. 3. Drs. C.S.T. Kansil, S.H., 2005, Hukum Perusahaan Indonesia Bagian 1, PT. Pradya Paramita, Jakarta. 4. Drs. C.S.T. Kansil, S.H., 2005, Hukum Perusahaan Indonesia Bagian 2, PT. Pradya Paramita, Jakarta. 5. Elsi Kartika Sari, S.H., 2005, Hukum dalam Ekonomi Edisi Revisi, Grasindo, Jakarta.
6. Zaeni Asyhadie, S.H., 2005, Hukum Bisnis: Prinsip dan Pelaksanaannya di Indonesia, Raja Grafindo Persada, Jakarta. 7. Richard Burton Simatupang, S.H., Aspek Hukum dalam Bisnis Edisi Revisi, Rineka Cipta, Jakarta.
SATUAN ACARA PERKULIAHAN (PENGAJARAN)
Mata Kuliah : ASPEK HUKUM DALAM EKONOMI
Kode Mata Kuliah : IT-
022209
SKS : 2
Waktu Pertemuan : 100 menit
Pertemuan ke : 1
Tujuan Instruksional Umum: Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKKK) ASPEK HUKUM DALAM EKONOMI
Merupakan mata kuliah yang diharapkan mampu meningkatkan kompetensi Dan pengetahuan mahasiswa dalam melakukan lalu lintas hukum. Mahasiswa mampu membuat macam-macam perjanjanjian, melaksanakan kewajiban hukum, merintis dan mengembangkan usaha. Mahasiswa diberikan pembekalan berupa pengetahuan bagaimana prosedur atau tata cara mendirikan perusahaan,mendapatkan Hak atas kekayaan Intelektual, serta penyelesaian perkara yang timbul baik didalam maupun diluar pengadilan.
1. Pokok Bahasan
PENGERTIAN HUKUM DAN HUKUM EKONOMI
2. Sub Pokok Bahasan
a. Pengertian Hukum
b. Tujuan Hukum dan Sumber-sumber c. Kodefikasi Hukum
d. Kaedah/norma
e. Pengertian Ekonomi dan Hukum Ekonomi. 3. Kegiatan Belajar Mengajar
Tahap Durasi Waktu
(menit ke) Kegiatan Pengajar Kegiatan Mahasiswa Media & Alat
Pendahuluan 1 – 10
Menjelaskan tujuan mata kuliah
Mengaitkan materi dengan program studi
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis
Penyajian 11 – 20
Menjelaskan GBPP, meliputi cakupan materi dan proses perkuliahan
Menjelaskan tata cara pembelajaran dan penilaian
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis, LCD Projector
21 – 90
Menjelaskan pengertian Hukum dan Hukum yang memayungi pelaku ekonomi.
Memberikan kesempatan bertanya kepada mahasiswa tentang pengertian Hukum dan Hukum positif yang berlaku dalam bidang ekonomi.
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis, LCD Projector
Penutup 91 – 100
Memberikan pertanyaan kepada mahasiwa
Mendengarkan dan memberikan tanggapan atas jawaban mahasiswa
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis, LCD Projector
4. Evaluasi :
REFERENSI:
1. Neltje F. Katuuk, 1994, Diktat Kuliah Aspek Hukum dalam Bisnis, Universitas Gunadarma, Jakarta.
2. Prof. Abdul Kadir Muhammad, S.H., 1999, Hukum Perusahaan Indonesia, PT. Citra Aditya Bakti, Bandung. 3. Drs. C.S.T. Kansil, S.H., 2005, Hukum Perusahaan Indonesia Bagian 1, PT. Pradya Paramita, Jakarta. 4. Drs. C.S.T. Kansil, S.H., 2005, Hukum Perusahaan Indonesia Bagian 2, PT. Pradya Paramita, Jakarta. 5. Elsi Kartika Sari, S.H., 2005, Hukum dalam Ekonomi Edisi Revisi, Grasindo, Jakarta.
6. Zaeni Asyhadie, S.H., 2005, Hukum Bisnis: Prinsip dan Pelaksanaannya di Indonesia, Raja Grafindo Persada, Jakarta. 7. Richard Burton Simatupang, S.H., Aspek Hukum dalam Bisnis Edisi Revisi, Rineka Cipta, Jakarta.
SATUAN ACARA PERKULIAHAN (PENGAJARAN)
Mata Kuliah : ASPEK HUKUM DALAM EKONOMI
Kode Mata Kuliah : IT-
022209
SKS : 2
Waktu Pertemuan : 100 menit
Pertemuan ke : 2
Tujuan Instruksional Umum: Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKKK) ASPEK HUKUM DALAM EKONOMI
Merupakan mata kuliah yang diharapkan mampu meningkatkan kompetensi Dan pengetahuan mahasiswa dalam melakukan lalu lintas hukum. Mahasiswa mampu membuat macam-macam perjanjanjian, melaksanakan kewajiban hukum, merintis dan mengembangkan usaha. Mahasiswa diberikan pembekalan berupa pengetahuan bagaimana prosedur atau tata cara mendirikan perusahaan,mendapatkan Hak atas kekayaan Intelektual, serta penyelesaian perkara yang timbul baik didalam maupun diluar pengadilan.
1. Pokok Bahasan
SUBYEK DAN OBYEK HUKUM
2. Sub Pokok Bahasan
a. Manusia/orang sebagai subyek Hukum b. Badan-badan Hukum
c. Obyek Hukum d. Benda bergerak e. Benda tetap f. Gadai g. Hipotek.
3. Kegiatan Belajar Mengajar
Tahap Durasi Waktu
(menit ke) Kegiatan Pengajar Kegiatan Mahasiswa Media & Alat
Pendahuluan 1 – 10
Menjelaskan tujuan mata kuliah
Mengaitkan materi dengan program studi
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis
Penyajian 11 – 20
Menjelaskan GBPP, meliputi cakupan materi dan proses perkuliahan
Menjelaskan tata cara pembelajaran dan penilaian
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis, LCD Projector
21 – 90
Menjelaskan pengertian Subyek dan Obyek Hukum
Memberikan kesempatan bertanya kepada mahasiswa tentang pengertian hak kebendaan sebagai jaminan pelunasanhutang.
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis, LCD Projector
Penutup 91 – 100
Memberikan pertanyaan kepada mahasiwa
Mendengarkan dan memberikan tanggapan atas jawaban mahasiswa
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis, LCD Projector
4. Evaluasi :
REFERENSI:
1. Neltje F. Katuuk, 1994, Diktat Kuliah Aspek Hukum dalam Bisnis, Universitas Gunadarma, Jakarta.
2. Prof. Abdul Kadir Muhammad, S.H., 1999, Hukum Perusahaan Indonesia, PT. Citra Aditya Bakti, Bandung. 3. Drs. C.S.T. Kansil, S.H., 2005, Hukum Perusahaan Indonesia Bagian 1, PT. Pradya Paramita, Jakarta. 4. Drs. C.S.T. Kansil, S.H., 2005, Hukum Perusahaan Indonesia Bagian 2, PT. Pradya Paramita, Jakarta. 5. Elsi Kartika Sari, S.H., 2005, Hukum dalam Ekonomi Edisi Revisi, Grasindo, Jakarta.
6. Zaeni Asyhadie, S.H., 2005, Hukum Bisnis: Prinsip dan Pelaksanaannya di Indonesia, Raja Grafindo Persada, Jakarta. 7. Richard Burton Simatupang, S.H., Aspek Hukum dalam Bisnis Edisi Revisi, Rineka Cipta, Jakarta.
SATUAN ACARA PERKULIAHAN (PENGAJARAN)
Mata Kuliah : ASPEK HUKUM DALAM EKONOMI
Kode Mata Kuliah : IT-
022209
SKS : 2
Waktu Pertemuan : 100 menit
Pertemuan ke : 3
Tujuan Instruksional Umum: Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKKK) ASPEK HUKUM DALAM EKONOMI
Merupakan mata kuliah yang diharapkan mampu meningkatkan kompetensi Dan pengetahuan mahasiswa dalam melakukan lalu lintas hukum. Mahasiswa mampu membuat macam-macam perjanjanjian, melaksanakan kewajiban hukum, merintis dan mengembangkan usaha. Mahasiswa diberikan pembekalan berupa pengetahuan bagaimana prosedur atau tata cara mendirikan perusahaan,mendapatkan Hak atas kekayaan Intelektual, serta penyelesaian perkara yang timbul baik didalam maupun diluar pengadilan.
1. Pokok Bahasan
HUKUM PERDATA
2. Sub Pokok Bahasan
Hukum Perdata Indonesia
Sejarah Hukum Perdata
Pengertian dan keadaan Hukum Perdata Indonesia
Sistimatika Hukum Perdata
Produk Hukum Nasional Indonesia 3. Kegiatan Belajar Mengajar
Tahap Durasi Waktu
(menit ke) Kegiatan Pengajar Kegiatan Mahasiswa Media & Alat
Pendahuluan 1 – 10 Menjelaskan tujuan mata kuliah
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis
Penyajian 11 –90
Menjelaskan Pengertian Hukum Perdata.sejarah,dan keadaan Hukum Perdata Indonesia.
Menjelaskantentang sistimatika dan Produk hukum Nasional Indonesia.
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis, LCD Projector
21 – 90
Menjelaskan pengertian Hukum Perdata
Menjelaskan sejarah Hukum Perdata
Menjelaskan sitimatika Hukum Perdata
Menjelaskan produk Hukum Nasional Indonesia.
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis, LCD Projector
Penutup 90 – 100
Memberikan pertanyaan kepada mahasiwa
Mendengarkan dan memberikan tanggapan atas jawaban mahasiswa
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis, LCD Projector
4. Evaluasi :
REFERENSI:
1. Neltje F. Katuuk, 1994, Diktat Kuliah Aspek Hukum dalam Bisnis, Universitas Gunadarma, Jakarta.
2. Prof. Abdul Kadir Muhammad, S.H., 1999, Hukum Perusahaan Indonesia, PT. Citra Aditya Bakti, Bandung. 3. Drs. C.S.T. Kansil, S.H., 2005, Hukum Perusahaan Indonesia Bagian 1, PT. Pradya Paramita, Jakarta. 4. Drs. C.S.T. Kansil, S.H., 2005, Hukum Perusahaan Indonesia Bagian 2, PT. Pradya Paramita, Jakarta. 5. Elsi Kartika Sari, S.H., 2005, Hukum dalam Ekonomi Edisi Revisi, Grasindo, Jakarta.
6. Zaeni Asyhadie, S.H., 2005, Hukum Bisnis: Prinsip dan Pelaksanaannya di Indonesia, Raja Grafindo Persada, Jakarta. 7. Richard Burton Simatupang, S.H., Aspek Hukum dalam Bisnis Edisi Revisi, Rineka Cipta, Jakarta.
SATUAN ACARA PERKULIAHAN (PENGAJARAN)
Mata Kuliah : ASPEK HUKUM DALAM EKONOMI
Kode Mata Kuliah : IT-
022209
SKS : 2
Waktu Pertemuan : 100 menit
Pertemuan ke : 4
Tujuan Instruksional Umum: Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKKK) ASPEK HUKUM DALAM EKONOMI
Merupakan mata kuliah yang diharapkan mampu meningkatkan kompetensi Dan pengetahuan mahasiswa dalam melakukan lalu lintas hukum. Mahasiswa mampu membuat macam-macam perjanjanjian, melaksanakan kewajiban hukum, merintis dan mengembangkan usaha. Mahasiswa diberikan pembekalan berupa pengetahuan bagaimana prosedur atau tata cara mendirikan perusahaan,mendapatkan Hak atas kekayaan Intelektual, serta penyelesaian perkara yang timbul baik didalam maupun diluar pengadilan.
1. Pokok Bahasan
HUKUM PERIKATAN
2. Sub Pokok Bahasan Pengertian Perikatan Dasar Hukum Perikatan
Hubungan Perikatan Dan Perjanjian Hapusnya Perikatan
3. Kegiatan Belajar Mengajar
Tahap Durasi Waktu
(menit ke) Kegiatan Pengajar Kegiatan Mahasiswa Media & Alat
Pendahuluan 1 – 10
Menjelaskan tujuan dari pokok bahasan
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis
Penyajian 11 – 90 Menjelaskan tentang pengertian, dasar hukum,hubungan dan
Hapusnya Perikatan.
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis, LCD Projector
Penutup 90-100
Memberikan pertanyaan kepada mahasiwa
Mendengarkan dan memberikan tanggapan atas jawaban mahasiswa
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis, LCD Projector
4. Evaluasi :
Tugas kelompok
3. Drs. C.S.T. Kansil, S.H., 2005, Hukum Perusahaan Indonesia Bagian 1, PT. Pradya Paramita, Jakarta. 4. Drs. C.S.T. Kansil, S.H., 2005, Hukum Perusahaan Indonesia Bagian 2, PT. Pradya Paramita, Jakarta. 5. Elsi Kartika Sari, S.H., 2005, Hukum dalam Ekonomi Edisi Revisi, Grasindo, Jakarta.
6. Zaeni Asyhadie, S.H., 2005, Hukum Bisnis: Prinsip dan Pelaksanaannya di Indonesia, Raja Grafindo Persada, Jakarta. 7. Richard Burton Simatupang, S.H., Aspek Hukum dalam Bisnis Edisi Revisi, Rineka Cipta, Jakarta.
SATUAN ACARA PERKULIAHAN (PENGAJARAN)
Mata Kuliah : ASPEK HUKUM DALAM EKONOMI
Kode Mata Kuliah : IT-
022209
SKS : 2
Waktu Pertemuan : 100 menit
Pertemuan ke : 5
Tujuan Instruksional Umum: Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKKK) ASPEK HUKUM DALAM EKONOMI
Merupakan mata kuliah yang diharapkan mampu meningkatkan kompetensi Dan pengetahuan mahasiswa dalam melakukan lalu lintas hukum. Mahasiswa mampu membuat macam-macam perjanjanjian, melaksanakan kewajiban hukum, merintis dan mengembangkan usaha. Mahasiswa diberikan pembekalan berupa pengetahuan bagaimana prosedur atau tata cara mendirikan perusahaan,mendapatkan Hak atas kekayaan Intelektual, serta penyelesaian perkara yang timbul baik didalam maupun diluar pengadilan.
1. Pokok Bahasan
HUKUM PERJANJIAN
2. Sub Pokok Bahasan Standar kontrak Jenis-jenis Perjanjian
Syarat-syarat sahnya perjanjian
Pembatalan dan pelaksanaan perjanjian Wanprestasi
3. Kegiatan Belajar Mengajar
Tahap Durasi Waktu
(menit ke) Kegiatan Pengajar Kegiatan Mahasiswa Media & Alat
Pendahuluan 1 – 10 Menjelaskan perlunya memahami perjanjian
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis
Penyajian 16 – 90
Menjelaskan pengertia standar kontrak perjanjian
Menjelaskan Macam-macam perjanjian
Menjelaskan syarat sahnya perjanjian
Menjelaskan pembatalan dan pelaksanaan perjanjian
Menjelaskan Wanprestasi.
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis, LCD Projector
.
Penutup 90-100
Memberikan pertanyaan kepada mahasiwa
Mendengarkan dan memberikan tanggapan atas jawaban mahasiswa
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis, LCD Projector
4. Evaluasi :
Tugas kelompok
REFERENSI:
2. Prof. Abdul Kadir Muhammad, S.H., 1999, Hukum Perusahaan Indonesia, PT. Citra Aditya Bakti, Bandung. 3. Drs. C.S.T. Kansil, S.H., 2005, Hukum Perusahaan Indonesia Bagian 1, PT. Pradya Paramita, Jakarta. 4. Drs. C.S.T. Kansil, S.H., 2005, Hukum Perusahaan Indonesia Bagian 2, PT. Pradya Paramita, Jakarta. 5. Elsi Kartika Sari, S.H., 2005, Hukum dalam Ekonomi Edisi Revisi, Grasindo, Jakarta.
6. Zaeni Asyhadie, S.H., 2005, Hukum Bisnis: Prinsip dan Pelaksanaannya di Indonesia, Raja Grafindo Persada, Jakarta. 7. Richard Burton Simatupang, S.H., Aspek Hukum dalam Bisnis Edisi Revisi, Rineka Cipta, Jakarta.
SATUAN ACARA PERKULIAHAN (PENGAJARAN)
Mata Kuliah : ASPEK HUKUM DALAM EKONOMI
Kode Mata Kuliah : IT-
022209
SKS : 2
Waktu Pertemuan : 100 menit
Pertemuan ke : 6
Tujuan Instruksional Umum: Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKKK) ASPEK HUKUM DALAM EKONOMI
Merupakan mata kuliah yang diharapkan mampu meningkatkan kompetensi Dan pengetahuan mahasiswa dalam melakukan lalu lintas hukum. Mahasiswa mampu membuat macam-macam perjanjanjian, melaksanakan kewajiban hukum, merintis dan mengembangkan usaha. Mahasiswa diberikan pembekalan berupa pengetahuan bagaimana prosedur atau tata cara mendirikan perusahaan, mendapatkan Hak atas kekayaan Intelektual, serta penyelesaian perkara yang timbul baik didalam maupun diluar pengadilan.
1. Pokok Bahasan HUKUM DAGANG 2. Sub Pokok Bahasan
Hubungan Hukum Dagang dan hukum perdata
Berlakunya Hukum Dagang di Indonesia
Hubungan pengusaha dan pembantu pengusaha
Kewajiban-kewajiban pengusaha. 3. Kegiatan Belajar Mengajar
Tahap Durasi Waktu
(menit ke) Kegiatan Pajar Kegiatan Mahasiswa Media & Alat
Pendahuluan 1 – 10 Menjelaskan hubungan Hukum dagang dan Hukum perdata Mencatat, Diskusi, Tanya jawab.
Papan tulis
Penyajian 11 – 90 Menjelaskan pengertian Hukum Dagang
Menjelaskan pengertian pengusaha dan pembantu pengusaha
Mencatat, Diskusi, Tanya jawab.
Papan tulis, LCD Projector
Menjelaskan kewajiban-kewajiban pengusaha
Mencatat, Diskusi, Tanya jawab.
Papan tulis, LCD Projector
Penutup 90-100 Memberikan pertanyaan kepada mahasiwa
Mendengarkan dan memberikan tanggapan atas jawaban mahasiswa
Mencatat, Diskusi, Tanya jawab.
Papan tulis, LCD Projector
4. Evaluasi :
REFERENSI:
1. Neltje F. Katuuk, 1994, Diktat Kuliah Aspek Hukum dalam Bisnis, Universitas Gunadarma, Jakarta.
2. Prof. Abdul Kadir Muhammad, S.H., 1999, Hukum Perusahaan Indonesia, PT. Citra Aditya Bakti, Bandung. 3. Drs. C.S.T. Kansil, S.H., 2005, Hukum Perusahaan Indonesia Bagian 1, PT. Pradya Paramita, Jakarta. 4. Drs. C.S.T. Kansil, S.H., 2005, Hukum Perusahaan Indonesia Bagian 2, PT. Pradya Paramita, Jakarta. 5. Elsi Kartika Sari, S.H., 2005, Hukum dalam Ekonomi Edisi Revisi, Grasindo, Jakarta.
6. Zaeni Asyhadie, S.H., 2005, Hukum Bisnis: Prinsip dan Pelaksanaannya di Indonesia, Raja Grafindo Persada, Jakarta. 7. Richard Burton Simatupang, S.H., Aspek Hukum dalam Bisnis Edisi Revisi, Rineka Cipta, Jakarta.
SATUAN ACARA PERKULIAHAN (PENGAJARAN)
Mata Kuliah : ASPEK HUKUM DALAM EKONOMI
Kode Mata Kuliah : IT-
022209
SKS : 2
Waktu Pertemuan : 100 menit
Pertemuan ke : 7
Tujuan Instruksional Umum: Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKKK) ASPEK HUKUM DALAM EKONOMI
Merupakan mata kuliah yang diharapkan mampu meningkatkan kompetensi Dan pengetahuan mahasiswa dalam melakukan lalu lintas hukum. Mahasiswa mampu membuat macam-macam perjanjanjian, melaksanakan kewajiban hukum, merintis dan mengembangkan usaha. Mahasiswa diberikan pembekalan berupa pengetahuan bagaimana prosedur atau tata cara mendirikan perusahaan,mendapatkan Hak atas kekayaan Intelektual, serta penyelesaian perkara yang timbul baik didalam maupun diluar pengadilan.
1. Pokok Bahasan
BENTUK-BENTUK BADAN USAHA
2. Sub Pokok Bahasan
Perseroan Terbatas
Koperasi
Yayasan
Badan Usaha Milik Negara 3. Kegiatan Belajar Mengajar
Tahap Durasi Waktu
(menit ke) Kegiatan Pengajar Kegiatan Mahasiswa Media & Alat
Pendahuluan 1 – 10
Menjelaskan bentuk-bentuk badan usaha
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis
Penyajian
11 – 90 MenjelasknPeroan Terbatas
Menjelaskan keoperasi
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis, LCD Projector
Menjelaskan Yayasan
Menjelaskan Badan UsahaMilik Negara
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis, LCD Projector
Penutup 91-100
Memberikan pertanyaan kepada mahasiwa
Mendengarkan dan memberikan tanggapan atas jawaban mahasiswa
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis, LCD Projector
1. Evaluasi :
REFERENSI:
1. Neltje F. Katuuk, 1994, Diktat Kuliah Aspek Hukum dalam Bisnis, Universitas Gunadarma, Jakarta.
2. Prof. Abdul Kadir Muhammad, S.H., 1999, Hukum Perusahaan Indonesia, PT. Citra Aditya Bakti, Bandung. 3. Drs. C.S.T. Kansil, S.H., 2005, Hukum Perusahaan Indonesia Bagian 1, PT. Pradya Paramita, Jakarta. 4. Drs. C.S.T. Kansil, S.H., 2005, Hukum Perusahaan Indonesia Bagian 2, PT. Pradya Paramita, Jakarta. 5. Elsi Kartika Sari, S.H., 2005, Hukum dalam Ekonomi Edisi Revisi, Grasindo, Jakarta.
6. Zaeni Asyhadie, S.H., 2005, Hukum Bisnis: Prinsip dan Pelaksanaannya di Indonesia, Raja Grafindo Persada, Jakarta. 7. Richard Burton Simatupang, S.H., Aspek Hukum dalam Bisnis Edisi Revisi, Rineka Cipta, Jakarta.
SATUAN ACARA PERKULIAHAN (PENGAJARAN)
Mata Kuliah : ASPEK HUKUM DALAM EKONOMI
Kode Mata Kuliah : IT-
022209
SKS : 2
Waktu Pertemuan : 100 menit
Pertemuan ke : 8
Tujuan Instruksional Umum: Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKKK) ASPEK HUKUM DALAM EKONOMI
Merupakan mata kuliah yang diharapkan mampu meningkatkan kompetensi Dan pengetahuan mahasiswa dalam melakukan lalu lintas hukum. Mahasiswa mampu membuat macam-macam perjanjanjian, melaksanakan kewajiban hukum, merintis dan mengembangkan usaha. Mahasiswa diberikan pembekalan berupa pengetahuan bagaimana prosedur atau tata cara mendirikan perusahaan,mendapatkan Hak atas kekayaan Intelektual, serta penyelesaian perkara yang timbul baik didalam maupun diluar pengadilan.
1. Pokok Bahasan
Wajb Daftar Perusahaan
2. Sub Pokok Bahasan
Dasar Hukum
Ketentuan Wajib DaftarPerusahaan
Sifat dan tujuan wajib daftar perusahaan
Kewajiban Pendaftaran
Cara dan tempat serta waktu pendaftaran
Hal-hal yang wajib didaftarkan 3. Kegiatan Belajar Mengajar
Tahap Durasi Waktu
(menit ke) Kegiatan Pengajar Kegiatan Mahasiswa Media & Alat
Pendahuluan 1 – 10 Menjelaskan apa tujuannya mendaftarkan perusahaan
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis
Penyajian 11 – 90
Dasar hokum
Ketentuan
Tujuan dan sifat
Kewajiban pendaftar
Cara dan tempa tpendaftaran
Hal-hal yang wajib didaftarkan
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis, LCD Projector
Penutup 90 – 100
Memberikan kesempatan mahasiswa untuk bertanya dan menjawabnya
Mendiskusikan kasus pada mahasiswa.
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis, LCD Projector
4. Evaluasi :
REFERENSI:
1. Neltje F. Katuuk, 1994, Diktat Kuliah Aspek Hukum dalam Bisnis, Universitas Gunadarma, Jakarta.
2. Prof. Abdul Kadir Muhammad, S.H., 1999, Hukum Perusahaan Indonesia, PT. Citra Aditya Bakti, Bandung. 3. Drs. C.S.T. Kansil, S.H., 2005, Hukum Perusahaan Indonesia Bagian 1, PT. Pradya Paramita, Jakarta. 4. Drs. C.S.T. Kansil, S.H., 2005, Hukum Perusahaan Indonesia Bagian 2, PT. Pradya Paramita, Jakarta. 5. Elsi Kartika Sari, S.H., 2005, Hukum dalam Ekonomi Edisi Revisi, Grasindo, Jakarta.
6. Zaeni Asyhadie, S.H., 2005, Hukum Bisnis: Prinsip dan Pelaksanaannya di Indonesia, Raja Grafindo Persada, Jakarta. 7. Richard Burton Simatupang, S.H., Aspek Hukum dalam Bisnis Edisi Revisi, Rineka Cipta, Jakarta.
SATUAN ACARA PERKULIAHAN (PENGAJARAN)
Mata Kuliah : ASPEK HUKUM DALAM EKONOMI
Kode Mata Kuliah : IT-
022209
SKS : 2
Waktu Pertemuan : 100 menit
Pertemuan ke : 9
Tujuan Instruksional Umum: Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKKK) ASPEK HUKUM DALAM EKONOMI
Merupakan mata kuliah yang diharapkan mampu meningkatkan kompetensi Dan pengetahuan mahasiswa dalam melakukan lalu lintas hukum. Mahasiswa mampu membuat macam-macam perjanjanjian, melaksanakan kewajiban hukum, merintis dan mengembangkan usaha. Mahasiswa diberikan pembekalan berupa pengetahuan bagaimana prosedur atau tata cara mendirikan perusahaan,mendapatkan Hak atas kekayaan Intelektual, serta penyelesaian perkara yang timbul baik didalam maupun diluar pengadilan.
1. Pokok Bahasan
HAK ATAS KEKAYAAN INTELEKTUAL 2. Sub Pokok Bahasan
Pengertian
Prinsip-prinsip Haki
Klasifikasi Haki
Dasar hukum Haki 3. Kegiatan Belajar Mengajar
Tahap Durasi Waktu
(menit ke) Kegiatan Pengajar Kegiatan Mahasiswa Media & Alat
Pendahuluan 1 – 10 Menjelaskan pentingnya Haki Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis
Penyajian 11 – 90 Menjelaskan Prinsip-prinsip Haki
Menjelaskan klasifikasi Haki
Menjelaskan dasar hukum Hak
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis, LCD Projector
Penutup 90-100 Memberikan motivasi kepada
mahasiwauagarberaniuntukmwnciptakan suatu karya yang dilindungiUU HAKI
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis, LCD Projector
4. Evaluasi :
REFERENSI:
1. Neltje F. Katuuk, 1994, Diktat Kuliah Aspek Hukum dalam Bisnis, Universitas Gunadarma, Jakarta.
2. Prof. Abdul Kadir Muhammad, S.H., 1999, Hukum Perusahaan Indonesia, PT. Citra Aditya Bakti, Bandung. 3. Drs. C.S.T. Kansil, S.H., 2005, Hukum Perusahaan Indonesia Bagian 1, PT. Pradya Paramita, Jakarta. 4. Drs. C.S.T. Kansil, S.H., 2005, Hukum Perusahaan Indonesia Bagian 2, PT. Pradya Paramita, Jakarta. 5. Elsi Kartika Sari, S.H., 2005, Hukum dalam Ekonomi Edisi Revisi, Grasindo, Jakarta.
6. Zaeni Asyhadie, S.H., 2005, Hukum Bisnis: Prinsip dan Pelaksanaannya di Indonesia, Raja Grafindo Persada, Jakarta. 7. Richard Burton Simatupang, S.H., Aspek Hukum dalam Bisnis Edisi Revisi, Rineka Cipta, Jakarta.
SATUAN ACARA PERKULIAHAN (PENGAJARAN)
Mata Kuliah : ASPEK HUKUM DALAM EKONOMI
Kode Mata Kuliah : IT-
022209
SKS : 2
Waktu Pertemuan : 100 menit
Pertemuan ke : 10
Tujuan Instruksional Umum: Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKKK) ASPEK HUKUM DALAM EKONOMI
Merupakan mata kuliah yang diharapkan mampu meningkatkan kompetensi Dan pengetahuan mahasiswa dalam melakukan lalu lintas hukum. Mahasiswa mampu membuat macam-macam perjanjanjian, melaksanakan kewajiban hukum, merintis dan mengembangkan usaha. Mahasiswa diberikan pembekalan berupa pengetahuan bagaimana prosedur atau tata cara mendirikan perusahaan,mendapatkan Hak atas kekayaan Intelektual, serta penyelesaian perkara yang timbul baik didalam maupun diluar pengadilan.
1. Pokok Bahasan
SESI EVALUASI; PRAKTEK MEMBUAT PERJANJIAN .REVIEW DAN KUIS
2. Sub Pokok Bahasan
Membuat perjanjianyang otentik
Membuat perjanjianbawah tangan
Membuat Surat kuasa 3. Kegiatan Belajar Mengajar
Tahap Durasi Waktu
(menit ke) Kegiatan Pengajar Kegiatan Mahasiswa Media & Alat
Pendahuluan 1 – 10 Menjelaskan format perjanjian yang benar. Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis
Penyajian 11 – 90 Menjelaskan format/bentuk Perjanjianbawah tangan dan surat dengan akta yang otentik.
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis, LCD Projector
Penutup 91 – 100 Memberikan pertanyaan kepada mahasiwa
Mendengarkan dan memberikan tanggapan atas jawaban mahasiswa
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis, LCD Projector
4. Evaluasi :
REFERENSI:
1. Neltje F. Katuuk, 1994, Diktat Kuliah Aspek Hukum dalam Bisnis, Universitas Gunadarma, Jakarta.
2. Prof. Abdul Kadir Muhammad, S.H., 1999, Hukum Perusahaan Indonesia, PT. Citra Aditya Bakti, Bandung. 3. Drs. C.S.T. Kansil, S.H., 2005, Hukum Perusahaan Indonesia Bagian 1, PT. Pradya Paramita, Jakarta. 4. Drs. C.S.T. Kansil, S.H., 2005, Hukum Perusahaan Indonesia Bagian 2, PT. Pradya Paramita, Jakarta. 5. Elsi Kartika Sari, S.H., 2005, Hukum dalam Ekonomi Edisi Revisi, Grasindo, Jakarta.
6. Zaeni Asyhadie, S.H., 2005, Hukum Bisnis: Prinsip dan Pelaksanaannya di Indonesia, Raja Grafindo Persada, Jakarta. 7. Richard Burton Simatupang, S.H., Aspek Hukum dalam Bisnis Edisi Revisi, Rineka Cipta, Jakarta.
SATUAN ACARA PERKULIAHAN (PENGAJARAN)
Mata Kuliah : ASPEK HUKUM DALAM EKONOMI
Kode Mata Kuliah : IT-
022209
SKS : 2
Waktu Pertemuan : 100 menit
Pertemuan ke : 11
Tujuan Instruksional Umum: Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKKK) ASPEK HUKUM DALAM EKONOMI
Merupakan mata kuliah yang diharapkan mampu meningkatkan kompetensi Dan pengetahuan mahasiswa dalam melakukan lalu lintas hukum. Mahasiswa mampu membuat macam-macam perjanjanjian, melaksanakan kewajiban hukum, merintis dan mengembangkan usaha. Mahasiswa diberikan pembekalan berupa pengetahuan bagaimana prosedur atau tata cara mendirikan perusahaan,mendapatkan Hak atas kekayaan Intelektual, serta penyelesaian perkara yang timbul baik didalam maupun diluar pengadilan.
1. Pokok Bahasan
MACAM-MACAM HAK ATAS KEKAYAAN INTELEKTUAL
2. Sub Pokok Bahasan
Hak Cipta
Hak Paten
Hak Merek
Desain Industri
Rahasia dagang 3. Kegiatan Belajar Mengajar
Tahap Durasi Waktu
(menit ke) Kegiatan Pengajar Kegiatan Mahasiswa Media & Alat
Pendahuluan 1 – 10 Menjelaskan Haki secara umum
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis
Penyajian 11 – 90
Menjelaskan hak cipta
Menjelaskan hak Paten
Menjelaskan hak merek
Menjelaskan hak desain industri
Menjelaskan Rahasia dagang
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis, LCD Projector
Penutup 90 – 100
Memberikan pertanyaan kepada mahasiwa
Mendengarkan dan memberikan tanggapan atas jawaban mahasiswa
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis, LCD Projector
4. Evaluasi :
REFERENSI:
1. Neltje F. Katuuk, 1994, Diktat Kuliah Aspek Hukum dalam Bisnis, Universitas Gunadarma, Jakarta.
2. Prof. Abdul Kadir Muhammad, S.H., 1999, Hukum Perusahaan Indonesia, PT. Citra Aditya Bakti, Bandung. 3. Drs. C.S.T. Kansil, S.H., 2005, Hukum Perusahaan Indonesia Bagian 1, PT. Pradya Paramita, Jakarta. 4. Drs. C.S.T. Kansil, S.H., 2005, Hukum Perusahaan Indonesia Bagian 2, PT. Pradya Paramita, Jakarta. 5. Elsi Kartika Sari, S.H., 2005, Hukum dalam Ekonomi Edisi Revisi, Grasindo, Jakarta.
6. Zaeni Asyhadie, S.H., 2005, Hukum Bisnis: Prinsip dan Pelaksanaannya di Indonesia, Raja Grafindo Persada, Jakarta. 7. Richard Burton Simatupang, S.H., Aspek Hukum dalam Bisnis Edisi Revisi, Rineka Cipta, Jakarta.
SATUAN ACARA PERKULIAHAN (PENGAJARAN)
Mata Kuliah : ASPEK HUKUM DALAM EKONOMI
Kode Mata Kuliah : IT-
022209
SKS : 2
Waktu Pertemuan : 100 menit
Pertemuan ke : 12
Tujuan Instruksional Umum: Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKKK) ASPEK HUKUM DALAM EKONOMI
Merupakan mata kuliah yang diharapkan mampu meningkatkan kompetensi Dan pengetahuan mahasiswa dalam melakukan lalu lintas hukum. Mahasiswa mampu membuat macam-macam perjanjanjian, melaksanakan kewajiban hukum, merintis dan mengembangkan usaha. Mahasiswa diberikan pembekalan berupa pengetahuan bagaimana prosedur atau tata cara mendirikan perusahaan,mendapatkan Hak atas kekayaan Intelektual, serta penyelesaian perkara yang timbul baik didalam maupun diluar pengadilan.
1. Pokok Bahasan
PERLINDUNGAN KONSUMEN
2. Sub Pokok Bahasan
Pengertian konsumen
Azas dan tujuan
Hak dan kewajiban Konsumen
Hak kewajiban pelaku usaha
Perbuatan yang dilarang bagi pelaku usaha
Klausula baku dalam perjanjian
Tanggung jawab pelaku usaha
Sanksi
3. Kegiatan Belajar Mengajar
Tahap Durasi Waktu
(menit ke) Kegiatan Pengajar Kegiatan Mahasiswa Media & Alat
Pendahuluan 1 – 10 Menjelaskan tentang UU Perlindungan Konsumen
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis
Penyajian 11 – 90
Pengertian konsumen
Azas dan tujuan
Hak dan kewajiban konsumen
Hak dan kewajiban pelaku usaha
Perbuatan yang dilarang bagi pelaku usaha
Klausula baku dalam perjanjian
Tanggung jawab pelaku usaha
Sanksi
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis, LCD Projector
Penutup 90-100
Memberikan pertanyaan kepada mahasiwa
Mendengarkan dan memberikan tanggapan atas jawaban mahasiswa
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
4. Evaluasi :
Tugas kelompok
REFERENSI:
1. Neltje F. Katuuk, 1994, Diktat Kuliah Aspek Hukum dalam Bisnis, Universitas Gunadarma, Jakarta.
2. Prof. Abdul Kadir Muhammad, S.H., 1999, Hukum Perusahaan Indonesia, PT. Citra Aditya Bakti, Bandung. 3. Drs. C.S.T. Kansil, S.H., 2005, Hukum Perusahaan Indonesia Bagian 1, PT. Pradya Paramita, Jakarta. 4. Drs. C.S.T. Kansil, S.H., 2005, Hukum Perusahaan Indonesia Bagian 2, PT. Pradya Paramita, Jakarta. 5. Elsi Kartika Sari, S.H., 2005, Hukum dalam Ekonomi Edisi Revisi, Grasindo, Jakarta.
6. Zaeni Asyhadie, S.H., 2005, Hukum Bisnis: Prinsip dan Pelaksanaannya di Indonesia, Raja Grafindo Persada, Jakarta. 7. Richard Burton Simatupang, S.H., Aspek Hukum dalam Bisnis Edisi Revisi, Rineka Cipta, Jakarta.
SATUAN ACARA PERKULIAHAN (PENGAJARAN)
Mata Kuliah : ASPEK HUKUM DALAM EKONOMI
Kode Mata Kuliah : IT-
022209
SKS : 2
Waktu Pertemuan : 100 menit
Pertemuan ke : 13
Tujuan Instruksional Umum: Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKKK) ASPEK HUKUM DALAM EKONOMI
Merupakan mata kuliah yang diharapkan mampu meningkatkan kompetensi Dan pengetahuan mahasiswa dalam melakukan lalu lintas hukum. Mahasiswa mampu membuat macam-macam perjanjanjian, melaksanakan kewajiban hukum, merintis dan mengembangkan usaha. Mahasiswa diberikan pembekalan berupa pengetahuan bagaimana prosedur atau tata cara mendirikan perusahaan,mendapatkan Hak atas kekayaan Intelektual, serta penyelesaian perkara yang timbul baik didalam maupun diluar pengadilan.
1. Pokok Bahasan
ANTI IMONOPOLI DAN PERSAINGAN USAHA TIDAK SEHAT
2. Sub Pokok Bahasan
Pengertian Anti monopoli
Azas dan tujuan
Kegiatan yang dilarang
Perjanjian yang dilarang
Komisi pengawasan persaingan usaha (KPPU). 3. Kegiatan Belajar Mengajar
Tahap Durasi Waktu
(menit ke) Kegiatan Pengajar Kegiatan Mahasiswa Media & Alat
Pendahuluan 1 – 10 Menjelaskan tentang UU.Anti monopoli dan Persainganusaha tidak sehat
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis
Penyajian 11 -90
Menjelaskan Azas dan tujuan
Menjelaskan kegiatan yang dilarang
Menjelaskan perjanjian yang dilarang
Menjelaskan hal-hal yang dikecualikan dalam UU.Antimonopoli
Menjelaskan Komisi Pengawas Persaingan Usaha
Sanksi
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis, LCD Projector
Penutup 90-100
Memberikan pertanyaan kepada mahasiwa
Mendengarkan dan memberikan tanggapan atas jawaban mahasiswa
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis, LCD Projector
4. Evaluasi :
REFERENSI:
1. Neltje F. Katuuk, 1994, Diktat Kuliah Aspek Hukum dalam Bisnis, Universitas Gunadarma, Jakarta.
2. Prof. Abdul Kadir Muhammad, S.H., 1999, Hukum Perusahaan Indonesia, PT. Citra Aditya Bakti, Bandung. 3. Drs. C.S.T. Kansil, S.H., 2005, Hukum Perusahaan Indonesia Bagian 1, PT. Pradya Paramita, Jakarta. 4. Drs. C.S.T. Kansil, S.H., 2005, Hukum Perusahaan Indonesia Bagian 2, PT. Pradya Paramita, Jakarta. 5. Elsi Kartika Sari, S.H., 2005, Hukum dalam Ekonomi Edisi Revisi, Grasindo, Jakarta.
6. Zaeni Asyhadie, S.H., 2005, Hukum Bisnis: Prinsip dan Pelaksanaannya di Indonesia, Raja Grafindo Persada, Jakarta. 7. Richard Burton Simatupang, S.H., Aspek Hukum dalam Bisnis Edisi Revisi, Rineka Cipta, Jakarta.
SATUAN ACARA PERKULIAHAN (PENGAJARAN)
Mata Kuliah : ASPEK HUKUM DALAM EKONOMI
Kode Mata Kuliah : IT-
022209
SKS : 2
Waktu Pertemuan : 100 menit
Pertemuan ke : 14
Tujuan Instruksional Umum: Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKKK) ASPEK HUKUM DALAM EKONOMI
Merupakan mata kuliah yang diharapkan mampu meningkatkan kompetensi Dan pengetahuan mahasiswa dalam melakukan lalu lintas hukum. Mahasiswa mampu membuat macam-macam perjanjanjian, melaksanakan kewajiban hukum, merintis dan mengembangkan usaha. Mahasiswa diberikan pembekalan berupa pengetahuan bagaimana prosedur atau tata cara mendirikan perusahaan,mendapatkan Hak atas kekayaan Intelektual, serta penyelesaian perkara yang timbul baik didalam maupun diluar pengadilan.
1. Pokok Bahasan
PENYELESAIAN SENGKETA EKONOMI…
2. Sub Pokok Bahasan
Cara-cara penyelesaian sengketa
Negosiasi
Mediasi
Arbitrase
Perbandingan antara perundingan,Arbitrase dan ligitasi
3. Kegiatan Belajar Mengajar
Tahap Durasi Waktu
(menit ke) Kegiatan Pengajar Kegiatan Mahasiswa Media & Alat
Pendahuluan 1 – 10 Menjelaskan tentang bagaimana caramenyelesaikan sengketa ekonomi/bisnis.
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis
Penyajian 11 -90
Menjelaskan negosiasi
Menjelaskan mediasi
Menjelaskan arbitrrase
Menjelaskan perbandingan antara perundingan,arbitrase dan
Ligitasi.
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis, LCD Projector
Penutup 90-100
Memberikan pertanyaan kepada mahasiwa
Mendengarkan dan memberikan tanggapan atas jawaban mahasiswa
Mencatat
Diskusi
Tanya jawab.
Papan tulis, LCD Projector
4. Evaluasi :
REFERENSI:
10. Neltje F. Katuuk, 1994, Diktat Kuliah Aspek Hukum dalam Bisnis, Universitas Gunadarma, Jakarta.
11. Prof. Abdul Kadir Muhammad, S.H., 1999, Hukum Perusahaan Indonesia, PT. Citra Aditya Bakti, Bandung. 12. Drs. C.S.T. Kansil, S.H., 2005, Hukum Perusahaan Indonesia Bagian 1, PT. Pradya Paramita, Jakarta. 13. Drs. C.S.T. Kansil, S.H., 2005, Hukum Perusahaan Indonesia Bagian 2, PT. Pradya Paramita, Jakarta. 14. Elsi Kartika Sari, S.H., 2005, Hukum dalam Ekonomi Edisi Revisi, Grasindo, Jakarta.
15. Zaeni Asyhadie, S.H., 2005, Hukum Bisnis: Prinsip dan Pelaksanaannya di Indonesia, Raja Grafindo Persada, Jakarta. 16. Richard Burton Simatupang, S.H., Aspek Hukum dalam Bisnis Edisi Revisi, Rineka Cipta, Jakarta.