• Tidak ada hasil yang ditemukan

S PJKR 1001975 Abstract

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "S PJKR 1001975 Abstract"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

Andri Apriadi Setia Putra, 2014

pengaruh permainan olahraga tradisional terhadap jumlah waktu aktif belajar,kebugaran jasmani dan kemampuan berpikir kritis siswa kelas xismkn 4 kota serang

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

ABSTRAK

Andri Apriadi Setia Putra. NIM: 1001975. Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi. Judul: Pengaruh Permainan Olahraga Tradisional Terhadap Jumlah Waktu Aktif Belajar, Kebugaran Jasmani dan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Kelas XI SMKN 4 Kota Serang. Pembimbing I: Dr.Uhamisastra, MS, Pembimbing II: Jajat Darajat KN, M.Kes.

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh permainan olahraga tradisional terhadap jumlah waktu aktif belajar, kebugaran jasmani dan kemampuan berpikir kritis siswa. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian eksperimen. Populasi penelitian ini adalah siswa kelas XI SMKN 4 Kota Serang sebanyak 192 siswa, kemudian melalui teknik proporsional sampel didapat sampel sebanyak 40 siswa. Hasil pengolahan data jumlah waktu aktif belajar dengan menggunakan rumus uji kesamaan dua rata-rata (uji satu pihak) menunjukan thitung 2.32 ≥ ttabel 2.145 berarti terdapat pengaruh permainan

olahraga tradisional terhadap jumlah waktu aktif belajar siswa, kemudian hasil pengolahan data kebugaran jasmani dengan menggunakan program IBM SPSS statistic 20 menunjukan p-value (0.608) ≥ (0,05) berarti tidak terdapat pengaruh permainan olahraga tradisional terhadap kebugaran jasmani dan hasil pengolahan data kemampuan berpikir kritis siswa dengan menggunakan program IBM SPSS statistic 20 menunjukan p-value (0.027) ≤ (0,05) berarti terdapat pengaruh permainan olahraga tradisional terhadap kemampuan berpikir kritis siswa. Kesimpulan penelitian ini menunjukan bahwa permainan olahraga tradisional berpengaruh terhadap jumlah waktu aktif belajar dan kemampuan berpikir kritis siswa, dan tidak berpengaruh terhadap kebugaran jasmani siswa kelas XI SMKN 4 Kota Serang.

(2)

Andri Apriadi Setia Putra, 2014

pengaruh permainan olahraga tradisional terhadap jumlah waktu aktif belajar,kebugaran jasmani dan kemampuan berpikir kritis siswa kelas xismkn 4 kota serang

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

ABSTRACT

Andri Apriadi Setia Putra. NIM: 1001975. Physical and Health Education Studies Program. The Influence of Traditional Sport Game through amount of Active Learning Time, Physical Fitness and Critical Thinking Ability to Students of Second Class SMKN 4 Kota Serang. Adviser I: Dr. Uhamisastra, MS, Advisor II: Jajat Darajat KN, M.Kes.

The purpose of this research is to know the influence of traditional sport game through amount of time active learning, physical fitness and critical thinking ability. The Research Method used is experiment research, it observe the impact of variable to other variable. The participants are students of second class SMK Negeri 4 Kota Serang with amount of 192 students. By proportional technical the sample got are 40 students. The data processing result of amount of time active learning by using test equality of two average (one test) indicatestcount 2.32 ≥ ttable

2.145, it got influence from traditional exercise games to amount of time active learning, then data processing result of physical fitness by using IBM SPSS statistic 20program indicatesp-value (0.608) ≥ (0,05), it did not get influence from traditional sport game to physical fitness, and data processing result of critical thinking ability by using IBM SPSS statistic 20program indicates p-value (0.027) ≤ (0,05), it did not get influence from traditional sport games to critical thinking ability.

The result of this research shows that traditional sport game influence to amount of active learning time and critical thinking ability but not for physical fitness.

Referensi

Dokumen terkait

Pola Asuh Orangtua Anak Tunarungu Usia Dini Yang Memiliki Keterampilan Sosial Baik Di SLB Prima Bhakti Mulia, Kota Cimahi.. Universitas Pendidikan Indonesia |

Data yang diperoleh dalam penelitian ini terdiri dari: (a) hasil tes awal dan tes akhir pemahaman konsep; (b) hasil tes awal dan tes akhir keterampilan proses sains; (c) Keunggulan

Pengaruh Model Pembelajaran Word Square terhadap Penguasaan Kosakata Bahasa Arab Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu..

Penulis juga mengucapkan terimakasih kepada Abang/kakak Maniara Silaen, Tiodor Silaen, Adner Silaen, Tapian Silaen, Abdul Silaen, Renny Silaen serta keluarga yang selalu

ىطعت ةباجإ ىلع رفص ةجردك ةدحاك ةجرد ةحيحص ةباجإ

Isolasi senyawa flavonoida yang terkandung di dalam daun tumbuhan mahkota dewa ( Phaleria macrocarpa (Scheff.) Boerl.) dilakukan dengan cara ekstraksi maserasi dengan

Layanan Speedy merupakan layanan akses broadband internet berbasis teknologi ADSL (Assymetric Digital Subscriber Line) dengan memanfaatkan kabel tembaga yang telah digelar

Pengaruh Model Pembelajaran Word Square terhadap Penguasaan Kosakata Bahasa Arab Universitas Pendidikan Indonesia |