• Tidak ada hasil yang ditemukan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)"

Copied!
50
0
0

Teks penuh

(1)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SDN 09 Balai Satu Kelas / Semester : V / I

Tema : 4 (Sehat Itu Penting)

Subtema : 3 (Cara Memelihara Kesehatan Organ Peredaran Darah Manusia)

Pembelajaran : 1

Alokasi Waktu : 6 x 35 menit

A. TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Dengan membaca teks power poin dan mengamati video tentang gangguan dan pencegahan pada organ peredaran darah serta diskusi (Pb. Abad 21 : Colabaroation), siswa dapat menganalisis 5 gangguan pada peredaran darah dengan teliti (PPK) dan benar

2. Dengan mengamati teks power poin dan video pada power poin serta diskusi (Pb. Abad 21 :

Colabaroation), siswa dapat mengidentifikasi faktor penyebab gangguan pada peredaran

darah dengan tepat dan benar

3. Dengan membaca teks power poin dan video pada power poin serta diskusi (Pb. Abad 21 :

Colabaroation), siswa dapat menjelaskan cara pencegahan gangguan pada peredaran darah

dengan pencaya diri (PPK), tepat dan benar

4. Dengan penugasan, siswa dapat membuat mind mapping tentang gangguan pada peredaran darah dan pencegahannya dengan tepat dan benar

5. Dengan membaca teks power poin dan diskusi (Pb. Abad 21 : Colabaroation), siswa dapat menganalisis ciri-ciri pantun dengan tepat dan benar

6. Dengan membaca teks power poin diskusi (Pb. Abad 21 : Colabaroation), siswa dapat mengidentifikasi jenis-jenis pantun berdasarkan isi pantun dengan tepat dan benar

7. Dengan menganalisis ciri-ciri pantun, siswa dapat membuat pantun dengan tema menjaga kesehatan tubuh dengan cermat dan benar

8. Dengan demonstrasi, siswa dapat mengkomunikasikan secara lisan pantun yang telah dibuat dengan tema menjaga kesehatan tubuh dengan percaya diri (PPK) dan benar

(2)

B. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN (±210 menit)

Kegiatan Deskriptif Kegiatan Alokasi

Waktu Kegiatan

Pendahuluan

1. Kelas dimulai dengan dibuka dengan salam, menanyakan kabar peserta didik dan mengigatkan agar selalu menjaga kesehatan di saat pandemi seperti memakai masker, jaga jarak dan rajin cuci tangan. (PPK) (Mandiri) 2. Peserta didik diminta berdo’a yang dipandu melalui video animasi anak

membaca do’a melalui layar infokus. (Religius).

3. Peserta didik diingatkan untuk selalu mengutamakan sikap disiplin setiap saat dan menfaatnya bagi tercapainya cita-cita.

4. Menyanyikan lagu ”Maju Tak Gentar”. Guru memberikan penguatan tentang pentingnya menanamkan semangat (Nasionalisme) melalui layar infokus di pandu dengan Video Lagu Maju Tak Gentar

5. Peserta didik melakukan tepuk PPK (Religius, Nasionalis, Mandiri, Gotong royong, dan integritas).

6. Mengecek kehadiran peserta didik (Communication).

7. Guru menyampaikan Pembelajaran hari ini yaitu Tema 4 “ Sehat Itu Penting, Sub Tema 3 “ Cara Memelihara Kesehatan pada Organ Peredaran darah” Pembelajaran 1

8. Siswa mendengarkan tujuan pembelajaran, yaitu mengidentifikasi 5 gangguan pada peredaran darah faktor penyebab dan cara pencegahan gangguan serta membuat mind maping tentang peredaran darah, mengidentifikasi ciri-ciri pantun, jenis-jenis pantun berdasarkan isi, dan membacakan pantun.

Apersepsi :

Siswa bertanya jawab tentang penyebab dan gangguan pada peredaran darah pada manusia (pembelajaran sebelumnya

±15 menit

Kegiatan Inti Langkah – langkah PBL ±175 menit

a. Orientasi siswa pada masalah

(3)

kesehatan peredaran darah melalui layar infokus (TPACK dan

ICT )

Link Youtube : https://youtu.be/aas8ScSi0cE 2. Siswa bertanya jawab tentang video yang diamati.

3. Siswa mendengarkan pertanyaan yang diberikan guru “bagaimana penyebab, cara mencegah dan cara penanganan gangguan pada peredaran darah?”.

4. Siswa memprediksi jawaban dari pertanyaan yang diberikan guru.

b. Mengorganisasikan siswa untuk belajar

5. Siswa dibagi dalam beberapa kelompok yang terdiri dari 3-4 orang.

6. Siswa membuka Lembar Kerja Diskusi Kelompok (LKDK 1 tentang gangguan / penyakit peredaran darah dan cara pencegahannya)

c. Membimbing penyelidikan individual atau kelompok

7. Siswa dalam kelompoknya dengan bimbingan guru mendiskusikan pengerjaan LKDK 1

(4)

8. Siswa dalam kelompoknya dengan bimbingan guru membuat mind maping tentang gangguan peredaran darah

d. Mengembangkan dan menyajikan hasil karya

9. Siswa membacakan hasil diskusi kelompoknya tentang LKPD 1 (gangguan peredaran darah) di depan kelas

10. Siswa melakukan tanya jawab tentang hasil diskusi kelompok yang tampil

11. Siswa secara berkelompok menyampaikan hasil diskusi kelompoknya tentang LKPD 2 (pantun) di depan kelas.

12. Siswa bertanya jawab tentang hasil diskusi kelompok.

e. Menganalisa dan mengevaluasi proses pemecahan masalah

13. Siswa bertanya jawab untuk mengkoreksi hasil diskusi kelompok yang disajikan di depan kelas.

14. Siswa mendengarkan guru memberikan pengutan terhadap hasil kerja siswa

15. Siswa mendengarkan guru memberikan penjelasan sebagai penguatan materi.

Ice Breaking (penyegaran) :

Peserta didik diminta berdiri dan mendemonstrasikan senam animasi anak melalui layar infokus di depan kelas ( Penerapan pembelajaran Neurosains)

Guru melanjutkan pembelajaran berikutnya mengenai muatan B. Indonesia dengan membacakan sebuah pantun

B. Indonesia

a. Orientasi siswa pada masalah

1. Siswa membaca teks ppt tentang jenis-jenis pantun dan ciri-ciri pantun pada layar infokus

2. Siswa mengamati teks pantun tentang menjaga kesehatan. 3. Siswa bertanya jawab tentang teks pantun.

(5)

“Bagaimana jenis-jenis pantun berdasarkan isi dan ciri-cirinya?” 5. Siswa memprediksi jawaban dari pertanyaan yang diberikan

guru.

2. Mengorganisasikan siswa untuk belajar

6. Siswa dibagi dalam beberapa kelompok yang terdiri dari 3-4

orang.

7. Siswa membuka Lembar kerja Diskusi Kelompok LKDK dan

LKPD B. Indoensia 2 tentang pantun

3. Membimbing penyelidikan individual atau kelompok

8. Siswa dalam kelompoknya dengan bimbingan guru mendiskusikan pengerjaan LKDK dan LKPD

9. Siswa dalam kelompoknya dengan bimbingan guru menganalisis sebuah pantun dan menyajikannya pada tabel berdasarkan cirri –ciri pantun pada LKDK dan LKPD

4. Mengembangkan dan menyajikan hasil karya

10. Siswa secara berkelompok menyampaikan hasil diskusi

kelompoknya tentang LKDK dan LKPD (pantun) di depan kelas.

11. Siswa bertanya jawab tentang hasil diskusi kelompok. 5. Menganalisa dan mengevaluasi proses pemecahan masalah

12. Siswa bertanya jawab untuk mengkoreksi hasil diskusi

kelompok yang disajikan di depan kelas.

13. Siswa mendengarkan guru memberikan pengutan terhadap hasil

kerja siswa

Siswa mengerjakan soal evaluasi yang diberikan guru dengan teliti. Kegiatan

Penutup

1. Siswa dengan bimbingan guru menyimpulkan pembelajaran tentang tema 4 sehat itu penting subtema 3 cara memelihara kesehatan organ peredaran darah manusia pembelajaran 1

2. Siswa diberi kesempatan menanyakan tentang materi yang belum dipahami

3. Siswa menyayikan lagu daerah.

(6)

4. Siswa diberi PR

5. Siswa mendengarkan pesan moral yang disampaikan guru 6. Siswa bersama guru menutup pembelajaran dengan bersyukur

C. PENILAIAN

1. Penilaian Sikap

Jenis Penilaian : Non Tes Bentuk penilaian : Jurnal Hari / Tanggal : …

No Nama Siswa Catatan Prilaku Nilai utama

karakter Tindak Lanjut 1. .... 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18. Lubuk Basung, Kepala Sekolah TURSINA, S.Pd NIP. 19670712 199703 2 001

(7)

2. Penilaian Pengetahuan

a. Prosedur : Dalam Pembelajaran b. Teknis : Tes Tertulis

c. Bentuk : Pilihan ganda

d. Instrumen : Soal dan Kunci Jawaban (Terlampir)

Hasil evaluasi Tema 4 Sub Tema 3 Pembelajaran 1

No Nama siswa KBM

Nilai Mapel Terpadu

Jumlah Rata Ketuntasan Prediket

IPA B. Indonesia 1 75 2 75 3 75 4 75 5 75 6 75 7 75 8 75 9 75 10 75 11 75 12 75 13 75 14 75 15 75 16 75 17 75 18 75 Rata – Rata

Prediket A : 92-100 ( Sangat Baik) B : 83-91 ( Baik ) C : 75-82 ( cukup ) D : 0-74 ( kurang ) Lubuk Basung, Kepala Sekolah TURSINA, S.Pd

(8)

Penilaian Pengetahuan

Jenis Penilaian : Tes

Bentuk Tes : Pilihan Ganda

PENILAIAN PENGETAHUAN BERORIENTASI HOTS :

KISI-KISI PENULISAN SOAL

1. FORMAT KISI-KISI PENULISAN SOAL

Jenis sekolah : SDN 09 Balai Satu

Kelas / Semester : V / I :

Jumlah soal : 10

Tema / Sub Tema / PB : 4 / 3 / 1

Bentuk soal/tes : PILIHAN GANDA

Penyusun : TURSINA, S.Pd

Mapel Terjaring : IPA dan B. Indonesia

Kisi-Kisi Penulisan Soal

No.

Mapel Terjari ng

Kompetensi Dasar IPK Materi

Pokok

Indikator Soal

Level Bentuk Soal Nomor Soal

1 2 3 4 5 6 7

1 IPA 3.4 Menjelaskan organ peredaran darah dan fungsinya pada hewan dan manusia serta cara memelihara kesehatan organ peredaran darah manusia. 3.4.1 Menganalisis cara mencegah gangguan Kesehatan pada organ Peredaran Darah . 3.4.2 Menentukan Cara mencegah Gangguan Kesehatan pada organ Peredaran Darah

Peserta didik dapat menganalisis cara mencegah gangguan kesehatan berdasarkan penyebab Gangguan Kesehatan pada organ Peredaran Darah dengan benar

Peserta didik dapat

menentukan gangguan Hots Level 4 Hots Pilihan ganda Pilihan ganda 1 1

(9)

gangguan kesehatan pada organ peredaran darah berdasarkan penyebabnya 3.4.3 Menganalisis suatu penyagkit berdasarkan cara mencegah gangguan Kesehatan pada organ Peredaran Darah 3.4.4 Menganalisis suatu penyagkit berdasarkan cara mencegah gangguan Kesehatan pada organ Peredaran Darah 3.4.5 Menentukan cara mencegah gangguan

kesehatan pada organ

peredaran darah berdasarkan gejalanya/ciri-cirinya dengan benar

Siswa dapat Menganalisis suatu penyagkit berdasarkan cara mencegah gangguan

Kesehatan pada organ Peredaran Darah dengan benar

Siswa dapat Menganalisis suatu penyakit berdasarkan cara mencegah gangguan Kesehatan pada organ Peredaran Darah

Siswa dapat menentukan cara

mencegah gangguan

kesehatan berupa hipotensi pada organ peredaran darah

Level 4 HOTS Level 4 HOTS Level 4 HOTS Level 4 Pilihan Ganda Pilihan Ganda Pilihan Ganda 1 1 1

(10)

kesehatan organ peredaran 2 B. I Indo nesia

3.6 Menggali isi dan amanat pantun yang disajikan secara lisan dan tulis dengan tujuan untuk kesenangan 3.6.1 Menentukan Jenis-jenis pantun berdasarkan pengertiannya 3.6.2 Menganalisis isi pantun untuk menentukan jenis pantun 3.6.3 Menganalisis jenis pantun berdasarkan isinya 3.6.4 menentukan jumlah suku kata pada pantun

Jenis-jenis pantun

Peserta didik dapat menentukan

Jenis-jenis pantun berdasarkan pengertiannya dengan benar

Peserta didik dapat Menganalisis isi pantun untuk menentukan pantun anak-anak dengan benar

Peserta didik dapat Menganalisis isi pantun untuk menentukan pantun teka-teki dengan benar

Peserta didik dapat Menganalisis isi pantun untuk menentukan pantun agama dengan benar

Peserta didik dapat Menganalisis isi pantun untuk menentukan pantun nasehat HOTS Level 4 HOTS Level 5 HOTS Level 4 HOTS Lever 4 HOTS Level 4 Pilihan Ganda Pilihan Ganda Pilihan Ganda Pilihan Ganda Pilihan Ganda 1 1 1 1 1

(11)

2. KARTU SOAL

KARTU SOAL PILIHAN GANDA

KARTU SOAL NOMOR 1 s. d 10 (PILIHAN GANDA)

Tema / Sub Tema / Pembelajaran : Tema 4 / 3 / 1 Kelas/Semester : V / 1

Kompetensi Dasar

IPA

3.4 Menjelaskan organ peredaran darah dan fungsinya pada hewan dan manusia serta cara memelihara kesehatan organ peredaran darah manusia.

B.INDONESIA

3.6 Menggali isi dan amanat pantun yang disajikan secara lisan dan tulis dengan tujuan untuk kesenangan

Materi

IPA

Sistem Peredaran Darah Manusia

B.Indonesia

Pantun

Indikator Soal

1. Peserta didik dapat menganalisis cara mencegah gangguan kesehatan berdasarkan penyebab Gangguan Kesehatan pada organ Peredaran Darah dengan baik dan benar

2. Peserta didik dapat menentukan gangguan kesehatan pada organ peredaran darah berdasarkan gejalanya/ciri-cirinya dengan benar

3. Siswa dapat Menganalisis suatu penyagkit berdasarkan cara mencegah gangguan Kesehatan pada organ Peredaran Darah dengan benar

4. Siswa dapat Menganalisis suatu penyakit berdasarkan cara mencegah gangguan Kesehatan pada organ Peredaran Darah

(12)

5. Siswa dapat menentukan cara mencegah gangguan kesehatan berupa hipotensi pada organ peredaran darah

6. Peserta didik dapat menentukan Jenis-jenis pantun berdasarkan pengertiannya dengan benar 7. Peserta didik dapat Menganalisis isi pantun untuk menentukan pantun anak-anak dengan benar 8. Peserta didik dapat Menganalisis isi pantun untuk menentukan pantun teka-teki dengan benar 9. Peserta didik dapat Menganalisis isi pantun untuk menentukan pantun agama dengan benar 10. Peserta didik dapat Menganalisis isi pantun untuk menentukan pantun nasehat dengan benar

Level Kognitif

SOAL

1. Bacalah pernyatan berikut ini!

I. Tubuh kekurangan Hemoglobin (Hb) atau sel darah merah II. Penderita kelihatan pucat

III. Terjadi karena faktor kehamilan

Berdasarkan penyebabnya, penyakit tersebut dapat dicegah dengan cara .... A. Mengurangi mengkonsumsi garam

B. Memakan makanan yang mengandung kolesterol

C. Banyak makan makanan yang mengandung zat besi, Vitamin C, Folat dan Vit. B12 D. Tidak merokok

KUNCI : C

1. Bacalah pernyataan dibawah ini! 1. Kadar kolesterol tinggi

2. Merokok 3. Diabetes 4. Kegemukan 5. Kurang Olah raga

Pernyataan tersebut adalah faktor penyebab dari penyakit .... A. Hipotensi

(13)

B. Jantung Koroner C. Hemofilia

D. Leukimia KUNCI : B

2. Bacalah pernyataan dibawah ini! a. Jangan berdiri terlalu lama b. Olah raga rutin

c. Konsumsi makanan berserta tinggi yang dapat merangsang sirkulasi darah (bawang merah, bawang putih dll)

d. Sering-sering duduk berselonjor kaki

Pernyataan dibawah ini adalah cara pencegahan penyakit …. A. Hipertensi

B. Stroke C. Varises D. Kanker darah

KUNCI : C

3. Bacalah pernyataan dibawah ini! 1. Tidak merokok

2. Tidak minum minuman beralkohol 3. Diet rendah garam dan rendah lemak

4. Olah raga teratur dan istrirahat bila lelah

Pernyataan dibawah ini adalah cara pencegahan penyakit ….

A. Hipertensi B. Anemia C. Leukimia D. Varises KUNCI : A

(14)

4. Penyakit hipotensi dapat kita dengan cegah dengan cara ..

A. Memakan makanan yang banyak mengandung lemak B. Banyak mengonsumsi zat besi

C. Banyak minum air putih dan makanan yang mengadung garam untuk menaikkan tekanan darah

E. Makan sayuran KUNCI : C

5. Pantun yang berisi hiburan dan berisi kelucuan termasuk jenis pantun …. A. Nasehat

B. Teka-teki C. Agama D. Jenaka

KUNCI : D

6. Bacalah pantun berikut ini!

Pantun diatas termasuk pantun …. A. Anak-anak

B. Teka-teki C. Agama D. Jenaka

KUNCI : A

Kita menari ke luar bilik Sembarang tari kita tarikan Kita bernyanyi bersama adik Sembarang lagi kita nyanyikan

(15)

7. Jenaka Bacalah pantun berikut ini!

Pantun tersebut termasuk jenis pantun …. A. Muda

B. Teka-teki C. Agama D. Jenaka

KUNCI : B

8. Bacalah pantun dibawah ini

Pantun diatas termasuk pantun …. A. Adat

B. Teka-teki C. Agama D. Jenaka

KUNCI : C

9. Bacalah pantun berikut ini …

Main bola sama teman-teman Baru selesai saat malam hari Kalau panas tidak digunakan Kalau hujan dicari-cari

Para petani memanen padi Saat di sawah melihat batu Ingatlah Allah setiap hari Dengan sholat lima waktu

(16)

Pantun diatas termasuk pantun …. A. Adat B. Teka-teki C. Agama D. Nasehat KUNCI : D

Paling enak makan ikan teri Terinya beli di Pangandaran Virus Corona harus dihindari Dengan cara rajin cuci

(17)

SOAL

1. Bacalah pernyatan berikut ini!

I. Tubuh kekurangan Hemoglobin (Hb) atau sel darah merah II. Penderita kelihatan pucat

III. Terjadi karena faktor kehamilan

Berdasarkan penyebabnya, penyakit tersebut dapat dicegah dengan cara .... A. Mengurangi mengkonsumsi garam

B. Memakan makanan yang mengandung kolesterol

C. Banyak makan makanan yang mengandung zat besi, Vitamin C, Folat dan Vit. B12

D. Tidak merokok

2. Bacalah pernyataan dibawah ini! 1. Kadar kolesterol tinggi

2. Merokok 3. Diabetes 4. Kegemukan 5. Kurang Olah raga

Pernyataan tersebut adalah faktor penyebab dari penyakit .... A. Hipotensi

B. Jantung Koroner C. Hemofilia

D. Leukimia

3. Bacalah pernyataan dibawah ini! 1. Jangan berdiri terlalu lama 2. Olah raga rutin

3. Konsumsi makanan berserta tinggi yang dapat merangsang sirkulasi darah (bawang merah, bawang putih dll)

4. Sering-sering duduk berselonjor kaki

Pernyataan dibawah ini adalah cara pencegahan penyakit …. A. Hipertensi

B. Stroke C. Varises D. Kanker darah

4. Bacalah pernyataan dibawah ini! 1. Tidak merokok

2. Tidak minum minuman beralkohol 3. Diet rendah garam dan rendah lemak

(18)

4. Olah raga teratur dan istrirahat bila lelah

Pernyataan dibawah ini adalah cara pencegahan penyakit ….

A. Hipertensi B. Anemia C. Leukimia D. Varises

5. Penyakit hipotensi dapat kita dengan cegah dengan cara ..

Jantung koroner

A. Memakan makanan yang banyak mengandung lemak B. Banyak mengonsumsi zat besi

C. Banyak minum air putih dan makanan yang mengadung garam untuk menaikkan tekanan darah

D. Makan sayuran

6. Pantun yang berisi hiburan dan berisi kelucuan termasuk jenis pantun …. A. Nasehat

B. Teka-teki C. Agama D. Jenaka

7. Bacalah pantun berikut ini!

Pantun diatas termasuk pantun …. A. Anak-anak

B. Teka-teki C. Agama D. Jenaka

8. Jenaka Bacalah pantun berikut ini!

Kita menari ke luar bilik Sembarang tari kita tarikan Kita bernyanyi bersama adik Sembarang lagi kita nyanyikan

Main bola sama teman-teman Baru selesai saat malam hari Kalau panas tidak digunakan Kalau hujan dicari-cari

(19)

Pantun tersebut termasuk jenis pantun …. A. Muda

B. Teka-teki C. Agama D. Jenaka

9. Bacalah pantun dibawah ini

Pantun diatas termasuk pantun …. A. Adat

B. Teka-teki C. Agama D. Jenaka

10. Bacalah pantun berikut ini …

Pantun diatas termasuk pantun …. A. Adat

B. Teka-teki C. Agama D. Nasehat

Skor tiap soal adalah 4

Total / skor maksimum dari 10 soal adalah 40

Skor Perolehan

Nilai siswa : ………. X 100 Skor Maksimum

Para petani memanen padi Saat di sawah melihat batu Ingatlah Allah setiap hari Dengan sholat lima waktu

Paling enak makan ikan teri Terinya beli di Pangandaran Virus Corona harus dihindari Dengan cara rajin cuci

(20)

3. Penilaian Keterampilan

b. Prosedur : Selama Proses Pembelajaran

c. Teknik : Non tes

d. Bentuk : Observasi

e. Instrumen : Rubrik penilaian

A. Indonesia

Menulis Pantun dan Maknanya

No. Nama Peserta didik Isi dan Pengetahuan ( 4, 3, 2, 1 ) Penggunaan Bahasa ( 4, 3, 2, 1 ) Total Skor Nilai Predikat 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18. Rata-rata

Prediket A : 92-100 ( Sangat Baik) B : 83-91 ( Baik )

C : 75-82 ( cukup )

Lubuk Basung,

Kepala Sekolah

(21)

Rubrik penilaian

Kriteria Baik Sekali

4 Baik 3 Cukup 2 Perlu Bimbingan 1 Hasil yang dibuat oleh Peserta didik.

Sesuai dengan ciri-ciri pantun, yaitu:

•Pantun bersajak ab- ab. • Satu bait terdiri atas empat baris.

•Tiap baris terdiri atas 8sampai 12 suku kata. •Terdapat sampiranpada dua baris pertama dan isi pada dua baris berikutnya. Memenuhi 3 kriteria dari 4 kriteria yang ditetapkan. Memenuhi 2 kriteria dari 4 kriteria yang ditetapkan. Memenuhi 1 kriteria dari 4 kriteria yang ditetapkan. Bahasa Indonesia yang baik dan benar

Bahasa Indonesia yang baik dan benar digunakan dengan efisien dan menarik dalam keseluruhan penulisan. Bahasa Indonesia yang baik dan benar digunakan dengan efisien dalam keseluruhan penulisan Bahasa Indonesia yang baik dan benar digunakan dengan sangat efisien dalam sebagian besar penulisan Bahasa Indonesia yang baik dan benar digunakan dengan sangat efisien dalam sebagian kecil penulisan.

(22)

Bahasa Indonesia

Tabel hasil pengamatan membacakan pantun yang telah dibuat No Nama Siswa Isi dan

pengetahuan Penggunaan bahasa Indonesia yang baik dan benar Pesan yang terkandung Keterampila n berbicara Total

skor Nilai Predikat

4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18. Rata – rata

Prediket A : 92-100 ( Sangat Baik) B : 83-91 ( Baik ) C : 75-82 ( cukup ) D : 0-74 ( kurang ) Lubuk Basung, Kepala Sekolah TURSINA, S.Pd

(23)

Rubrik penilaian mengkomunikasikan pantun yang telah dibuat.

Aspek Baik Sekali Baik Cukup

Perlu Pendampingan

4 3 2 1

Isi dan pengetahuan

Sesuai dengan ciri-ciri pantun, yaitu:

• Pantun bersajak a-ba- b.

• Satu bait terdiri atas empat baris.

• Tiap baris terdiri atas 8 sampai 12 suku kata.

• Terdapat sampiran pada dua baris pertama dan isi pada dua baris berikutnya

Memenuhi 3 kriteria dari 4 kriteria yang ditetapkan Memenuhi 2 kriteria dari 4 kriteria yang ditetapkan Memenuhi 1 kriteria dari 4 kriteria yang ditetapkan Penggunaan Bahasa Indonesia yang baik dan benar:

Bahasa Indonesia yang baik dan benar digunakan dengan efisien dan menarik dalam keseluruhan penulisan Bahasa Indonesia yang baik dan benar digunakan dengan efisien dalam keseluruhan penulisan Bahasa Indonesia yang baik dan benar digunakan dengan sangat efisien dalam sebagian besar penulisan Bahasa Indonesia yang baik dan benar digunakan dengan sangat efisien dalam sebagian kecil penulisan pesan yang terkandung

pantun mengandung pesan dan sangat mudah dipahami

pantun mengandung pesan dan mudah dipahami pantun mengandung pesan tetapi sulit dipahami pantun tidak mengandung pesan keterampilan berbicara

pengucapan dialog secara keseluruhan jelas, tidak menggumam, dan dapat dimengerti.

pengucapan dialog di beberapa bagian jelas, dan dapat dimengerti.

pengucapan dialog di tidak begitu jelas, tapi masih bisa dapat dimengerti.

pengucapan dialog secara keseluruhan betul-betul tidak jelas, menggumam, dan tidak dimengerti.

(24)

IPA

A. Pembuatan Peta Pikiran Penyebab Gangguan pada Peredaran Darah

No Nama siswa

Kriteria

Total

skor Nilai Predikat

Isi dan pengetahuan Penggunaan bahasa indonesia yang baik dan benar. Sikap dalam pembuatan mind maping Keterampilan penulisan 4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18. Rata - rata

Prediket A : 92-100 ( Sangat Baik) B : 83-91 ( Baik ) C : 75-82 ( cukup ) D : 0-74 ( kurang ) Lubuk Basung, Kepala Sekolah TURSINA, S.Pd

(25)

IPA

Rubrik penilaian membuat mind maping penyebab dan cara mencegah gangguan pada peredaran darah

Aspek Baik Sekali Baik Cukup

Perlu Pendampingan

4 3 2 1

Isi dan pengetahuan

mind maping yang lengkap dan inovatif dapat

memudahkan pembaca memahami keseluruhan materi, beberapa gambar dan keterangan yang diberikan memberikan tambahan informasi berguna bagi pembaca

mind maping lengkap dan inovatif dan memudahkan pembaca memahami keseluruhan materi

mind maping lengkap, inovatif dan mudahkan pembaca memahami sebagian besar materi

mind maping lengkap, inovatif dan memudahkan pembaca memahami beberapa bagian dari materi.

Penggunaan bahasa indonesia yang baik dan benar.

Bahasa Indonesia yang baik dan benar dan sangat efektif di gunakan dalam penulisan keseluruhan kalimat dalam mind maping

Bahasa Indonesia yang baik dan benar dalam penulisan keseluruhan kalimat dalam mind maping

Bahasa Indonesia yang baik dan benar dalam penulisan sebagian besar kalimat dalam mind maping

Bahasa Indonesia yang baik dan benar digunakan dalam penulisan beberapa bagian dalam mind maping

Sikap dalam pembuatan mind maping

mind maping dibuat dengan lengkap, mandiri, cermat, teliti, diselesaikan sesuai batas waktu dengan beberapa penambahan kreativitas untuk menjelaskan materi

keseluruhan mind maping dibuat dengan lengkap, mandiri, cermat, teliti, diselesaikan sesuai batas waktu yaqng diberikan

sebagian besar mind maping dibuat dengan lengkap, mandiri, cermat, teliti, diselesaikan sesuai batas waktu yaqng diberikan

hanya beberapa mind maping dibuat dengan lengkap, mandiri, cermat, teliti, diselesaikan sesuai batas waktu yaqng diberikan Keterampilan

penulisan

keseluruhan mind maping sangat menarik, jelas, dan benar serta menunjukkan keterampilan membuat mind maping yang tinggi dalam pembuatannya

keseluruhan mind maping sangat menarik, jelas, dan benar serta menunjukkan

keterampilan membuat mind maping yang baik dari pembuatannya

sebagian besar mind maping sangat menarik, jelas, dan benar serta menunjukkan

keterampilan membuat mind maping yang terus berkembang dari pembuatannya

bagian-bagian mind maping sangat menarik, jelas, dan benar serta menunjukkan keterampilan membuat mind maping yang dapat terus ditingkatkan

(26)

Lembar Pengamatan Diskusi

Tabel hasil pengamatan

No Nama Siswa Mendengarkan Komunikasi nonverbal (kontak mata, bahasa tubuh, postur, ekspresi wajah, suara) Partisipasi (menyampaikan ide, perasaan, pikiran)

Skor Nilai Predikat

4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18.

Prediket A : 92-100 ( Sangat Baik) B : 83-91 ( Baik ) C : 75-82 ( cukup ) D : 0-74 ( kurang ) Lubuk Basung, Kepala Sekolah TURSINA, S.Pd

(27)

Rubrik penilaian diskusi

Aspek Baik Sekali Baik Cukup Perlu Pendampingan

4 3 2 1 Mendengarkan Selalu mendengarkan teman yang sedang berbicara Mendengarkan teman yang berbicara namun sesekali masih perlu diingatkan Masih perlu diingatkan untuk mendengarkan teman yang sedang berbicara. Sering diingatkan untuk mendengarkan teman yang sedang berbicara namun tidak mengindahkan Komunikasi nonverbal (kontak mata, bahasa tubuh, postur, ekspresi wajah, suara) Merespon dan menerapkan komunikasi nonverbal dengan tepat. Merespon dengan tepat terhadap komunikasi nonverbal yang ditunjukkan teman. Sering merespon kurang tepat terhadap komunikasi nonverbal yang ditunjukkan teman. Membutuhkan bantuan dalam memahami bentuk komunikasi nonverbal yang ditunjukkan teman. Partisipasi (menyampaikan ide, perasaan, pikiran) Isi pembicaraan menginspirasi teman. Selalu mendukung dan memimpin lainnya saat diskusi. Berbicara dan menerangkan secara rinci, merespon sesuai dengan topik. Berbicara dan menerangkan secara rinci,namun terkadang merespon kurang sesuai dengan topik Jarang berbicara selama proses diksusi berlangsung. Kriteria penilaian: Pedoman penskoran 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑑𝑎𝑝𝑎𝑡 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙

x 100

(28)

LAMPIRAN 1 : LKDK DAN LKPD

PEMERINTAHAN KABUPATEN AGAM DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN SEKOLAH DASAR NEGERI 09 BALAI SATU

KECAMATAN LUBUK BASUNG

Alamat : Jl. Padang Subaliak Jr. Balai satu Manggopoh E-mail : sdn09balaisatu@gmail.com

Lembar Kerja Diskusi Kelompok 1 ( LKDK) B. INDONESIA

Hari / Tgl : Nilai

(B.I KD (3.6) Tindak lanjut Ttd. Guru Nama Kelompok : 1 ……… 2. ……… 3. ……… No. Absen : A. Identitas

Satuan Pendidikan : SD Negeri 09 Balai Satu Kelas / Semester : V / I

Tema : 4 (Sehat itu Penting)

Subtema : 3 (Cara Memelihara Kesehatan Pada Organ Peredaran Darah) Bid. Studi terjaring : B. Indonesia, IPA

Pembelajaran : 1

B.INDONESIA

3.6 Menggali isi dan amanat pantun yang disajikan secara lisan dan tulis dengan tujuan untuk kesenangan. B. Judul

Menganalisis jenis-jenis pantun berdasarkan ciri-cirinya. C. Tujuan

Siswa dapat menganalisis jenis-jenis pantun berdasarkan ciri-cirinya D. Alat dan Bahan

Pantun, Infokus, laptop

E. Langkah-Langkah Kegiatan

1. Pahami dan bacalah pantun berikut ini!

Asam kandis asam gelugur Ketiga asam siriang-riang Menangis mayat didalam kubur Teringat badan tidak sembahyang 1

(29)

2. Berdasarkan pantun yang telah diatas diskusikan dengan anggota kelompokmu ciri-ciri pantun dan jenis pantun pada kolom dibawah ini!

No Jenis Pantun Jumlah Bait Jumlah Baris Baris Sampiran Baris isi pantun 1 2 3 4 5 6 F. Hasil Kegiatan

Berdasarkan teks yang telah dibaca diskusikan dengan anggota kelompokmu ciri-ciri pantun dan jenis pantun berdasarkan pantun diatas pada kolom dibawah ini!

No Jenis Pantun Jumlah Bait Jumlah Baris Baris Sampiran Baris isi pantun 1 2 3 4 5 6 G. Kesimpulan

A. Jenis- jenis pantun yaitu ….

a. ………. b. ………. c. ………. d. ………. e. ………. f. ……….

Ada si kijang tengah berjalan Berjalan-jalan di kebun kosong Ada si bujang yang berlarian

Karena dikejar anjing menggonggong

Jalan-jalan ke Ciracas Jangan lupa membeli padi Jika engkau memang cerdas Binatang apa tanduk di kaki?

Si Dayu menari – nari Jangan lupa pakai selendang Wajah dia berseri-seri

Karena kamu selalu berdendang 2

3 6

(30)

B. Ciri – cirri pantun ……… ……… ……… ……… ……….

(31)

Kunci LKDK 1 A. Hasil Kegiatan

Berdasarkan teks yang telah dibaca diskusikan dengan anggota kelompokmu ciri-ciri pantun dan jenis pantun berdasarkan pantun diatas pada kolom dibawah ini!

No Jenis Pantun Jumlah Bait Jumlah Baris Baris Sampiran Baris isi pantun

1 Nasehat 1 4 1 dan 2 3 dan 4

2 Jenaka 1 4 1 dan 2 3 dan 4

3 Teka - teki 1 4 1 dan 2 3 dan 4

4 Agama 1 4 1 dan 2 3 dan 4

5 Anak-anak 1 4 1 dan 2 3 dan 4

6 Muda - mudi 1 4 1 dan 2 3 dan 4

B. Kesimpulan

a. Jenis- jenis pantun yaitu …. 1. Nasehat 2. Jenaka 3. Teka-teki 4. Agama 5. Anak-anak 6. Muda-mudi

b. Ciri – cirri pantun

a. 1 Bait terdiri dari 4 baris b. Bersajak a-b, a-b

c. Biasanya terdiri dari 8-12 Suku kata

d. Baris pertama dan kedua disebut sampiran e. Baris ketiga dan keempat disebut dengan isi

(32)

PEMERINTAHAN KABUPATEN AGAM DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

SEKOLAH DASAR NEGERI 09 BALAI SATU

KECAMATAN LUBUK BASUNG

Lembar Kerja Peserta Didik 1 ( LKDK) B. INDONESIA

Hari / Tgl : Nilai

(B.I KD (3.6) Tindak lanjut Ttd Nama Siswa :

………..

No. Absen :

A. Identitas

Satuan Pendidikan : SD Negeri 09 Balai Satu Kelas / Semester : V / I

Tema : 4 (Sehat itu Penting)

Subtema : 3 (Cara Memelihara Kesehatan Pada Organ Peredaran Darah) Bid. Studi terjaring : B. Indonesia, IPA

Pembelajaran : 1

B.INDONESIA

3.6 Menggali isi dan amanat pantun yang disajikan secara lisan dan tulis dengan tujuan untuk kesenangan.

B. Judul

Menganalisis ciri – ciri pantun

C. Tujuan

Siswa dapat menganalisis pantun untuk menemukan ciri-ciri pada pantun

D. Alat dan Bahan

Pantun, infokus, laptop E. Langkah-Langkah Kegiatan

(33)

2. Berdasarkan pantun yang telah dibaca diatas tentukanlah ciri-ciri pantun dan jenis pantun tersebut

dalam tabel berikut! No Jenis Pantun Jumlah

Baris/Larik

Jumlah Suku

Kata

Sajak Sampiran Isi

1

F. Kesimpulan

Pantun diatas termasuk jenis pantun ………

Ciri – cirinya adalah sebagai berikut :

1. ……….. 2. ……… 3. ……… 4. ………

(34)

KUNCI LKDK A. Hasil

Berdasarkan pantun yang telah dibaca diatas tentukanlah ciri-ciri pantun dan jenis pantun tersebut dalam tabel berikut!

No Jenis Pantun Jumlah Baris/Larik

Jumlah Suku

Kata

Sajak Sampiran Isi

1 Nasehat 4 B1 = 9

B2 = 8 B3 = 11 B4 = 13

a-b, a-b Dari seram ke pulau Buru Dalam kota beli papaya

Anak baik menghormati guru

Berbakti jua kepada orang tua

B. Kesimpulan

Pantun diatas termasuk jenis pantun Nasehat

Ciri – cirinya adalah sebagai berikut :

a. 1 Bait terdiri dari 4 baris b. Bersajak a-b, a-b

c. Biasanya terdiri dari 8-12 Suku kata d. Baris pertama dan kedua disebut

sampiran

e. Baris ketiga dan keempat disebut dengan isi

(35)

PEMERINTAHAN KABUPATEN AGAM DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

SEKOLAH DASAR NEGERI 09 BALAI SATU

KECAMATAN LUBUK BASUNG

Alamat : Jl. Padang Subaliak Jr. Balai satu Manggopoh E-mail : sdn09balaisatu@gmail.com

Lembar Kerja Diskusi Kelompok ( LKDK)

Hari / Tgl

:

Nilai (IPA KD (3.4)

Tindak

lanjut Ttd. Guru Kelas Nama : 1. ………

2. ……….. 3. ……….. No. Absen :

A. Identitas

Satuan Pendidikan : SD Negeri 09 Balai Satu Kelas / Semester : V / I

Tema : 4 (Sehat itu Penting)

Subtema : 3 (Cara Memelihara Kesehatan Organ Peredaran Darah) Bid. Studi terjaring : B. Indonesia, IPA

Pembelajaran : 1

IPA

3.4 Menjelaskan organ peredaran darah dan fungsinya pada hewan dan manusia serta cara memelihara kesehatan organ peredaran darah manusia.

B. Judul :

Gangguan, penyebab, dan Cara Memelihara Kesehatan Organ Peredaran Darah

C. Tujuan :

Peserta didik dapat menganalisis Gangguan, Penyebab dan Cara Memelihara Kesehatan Organ Peredaran Darah

D. Alat dan Bahan : Alat :

1. Laptop dan infokus Bahan :

(36)

2. Video Gangguan Penyebab dan Cara Memelihara Kesehatan Organ Peredaran Darah

E. Langkah-Langkah Kegiatan :

1. Simaklah video Ganguan, Penyebab dan Cara Memelihara Kesehatan Organ Peredaran Darah pada layar power poin.

2. Amatilah Ganguan, Penyebab dan Cara Memelihara Kesehatan Organ Peredaran Darah pada power poin sistem peredaran darah pada layar power poin

F. Pertanyaan :

Berdasarkan Video dan teks yang telah dibaca diskusikan dengan anggota kelompokmu gangungan peredaran darah, faktor penyebab, dan cara pencegahannya. Tulislah hasil diskusimu pada kolom dibawah ini!

No Ganguan / Penyakit Faktor penyebab Cara pencegahan Ket

1 2 3 4 5 G. Hasil

Tulislah hasil diskusimu pada kolom dibawah ini!

No Gangguan /

Penyakit

Faktor penyebab Cara pencegahan Ket

1.

2.

3.

4.

(37)

H. Kesimpulan

Jadi dapat disimpulkan :

No Gangguan /

Penyakit

Faktor penyebab Cara pencegahan Ket

1.

2.

3.

4.

(38)

KUNCI LKDK

A. Hasil dan Kesimpulan

No Gangguan /

Penyakit

Faktor penyebab Cara pencegahan Ket

1. Anemia Tubuh kekurangan Hb dan sel darah merah, faktor keturunan, menstruasi, kehamilan, kondisi seperti kanker, gagal ginjal, atau kegagalan hati, dan rendahnya asupan gizi serta makanan

Banyak makan makanan yang mengandung zat besi, banyak makan makanan yang membantu penyerapan zat besi (tomat, pisang, pepaya, dll), mengurangi minuman yang memperlambat penyerapan zat besi (kopi, teh, anggur merah), dan rajin memeriksa kondisi kesehatan

2. Serangan Jantung tekanan darah tinggi, kadar kolesterol tinggi, rokok, diabetes, kegemukan, dan kurang olahraga. Kolesterol tinggi dapat menyumbat pembuluh darah, sehingga suplai oksigen ke jantung terhambat

Menghindari hal-hal yang dapat merusak pembuluh jantung (kolesterol berlebihan, lemak berlebihan, dll), tidak merokok, berolahraga dengan teratur, memiliki pola hidup sehat, hindari stres berlebihan, mengurangi berat badan berlebih, tidak minum alkohol, dan istirahat yang cukup

3. Varises Adanya penyumbatan darah di vena, sehingga vena melebar dan terlihat menonjol. Varises dapat disebabkan oleh cacat/kerusakan pada vena sejak lahir, kelebihan berat badan, rusaknya katup vena, berkurangnya elastisitas dinding vena, sering memakai pakaian ketat, terlalu banyak berdiri, kehamilan, sering memakai sepatu hak tinggi, dan merokok

Jangan berdiri terlalu lama, olahraga rutin, konsumsi makanan berserat tinggi yang dapat merangsang sirkulasi darah (bawang merah, bawang putih, dll), kurangi konsumsi gula, garam, daging merah, gorengan, dan protein hewani, serta sering-sering duduk berselonjor kaki

4. Hipotensi/ Tekanan Darah Rendah

Terlalu banyak minum obat penurun tekanan darah, muntaber, dan kurangnya pemompaan darah di jantung

Makan makanan bergizi, istirahat yang cukup, selalu sarapan sebelum beraktivitas, mengonsumsi makanan yang mengandung garam untuk meningkatkan tekanan darah, minum yang cukup, olahraga teratur, dan minum vitamin bila perlu

5. Hipertensi/ Tekanan Darah Tinggi

Nikotin pada rokok, faktor keturunan, stres, kelebihan berat badan, kelebihan garam, kurang olahraga, kelebihan obat-obatan, peminum minuman beralkohol, umur, kegemukan, dan keturunan

Tidak merokok, tidak minum minuman beralkohol, diet rendah garam dan rendah lemak, olahraga teratur, dan istirahat bila lelah/tegang

(39)

TUGAS

NAMA SISWA : ………

KELAS : ………

IPA

Buatlah sebuah Peta Pikiran Salah satu Gangguan pada Organ Peredaran Darah Manusia dan cara pencehannya seperti berikut ini (peta pikiran boleh sesuai variasi ananda masing-masing).

GANGGUAN/PENYAKIT ORGAN PEREDARAN DARAH

( ………..….)

Cara pencegahannya:

(40)

TUGAS

NAMA SISWA : ………

KELAS : ………

BAHASA INDONESIA

Buatlah sebuah pantun dengan tema “ Cara menjaga Kesehatan atau mencegah gangguan pada peredaran darah manusia berdasarkan langkah-langkah Seperti berikut :

1. Tentukanlah tema pantun yang akan dibuat ( “Cara menjaga / mencegah gangguan pada organ peredaran darah” )

2. Tentukanlah isi pantun yang akan dibuat 3. Tentukanlah sampiran pantun

4. Buatlah daftar kata-kata yang memiliki persamaan bunyi yang sesuai dengan isi dan sampiran pantun yang akan dibuat seperti tabel berikut ini

Daftar kata-kata yang memiliki persamaan bunyi untuk sampiran baris pertama dengan

baris ketiga isi

Daftar kata-kata yang memiliki persamaan bunyi untuk sampiran baris kedua dengan

barisan keempat isi

5. Buatlah pantun berdasarkan langkah-langkah yang telah disusun diatas secara utuh.

………

……… ………

(41)

LAMPIRAN 2 : MATERI PEMBELAJARAN

TEMA 4 SUB TEMA 3

CARA MEMELIHARA KESEHATAN ORGAN

PEREDARAN DARAH MANUSIA

PEMBELAJARAN 1

OLEH

(42)
(43)
(44)

PEMETAAN KOMPETENSI DASAR

PEMBELAJARAN 1

(45)

Materi

JENIS-JENIS PANTUN

a. Jenis-jenis Pantun berdasarkan isi ( dari berbagai sumber) 1. Pantun Anak-anak

Adalah pantun yang bersisi tentang keceriaan anak-anak. Pantun anak-anak menunjukan kegembiraan dan kebahagiaan yang cocok dengan kehidupan anak kecil.

Contoh:

Pergi ke sawah menanam padi Sawah dibajak dengan sapi Jadi anak yang baik hati Tentu tahu balas budi 2. Pantun Persahabatan

Adalah pantun yang berisi tentang kisah-kisah persahabtan. Biasanya mengungkapkan tentang hubungan baik dengan teman atau sahabat.

Contoh:

Tangan kanan dan tangan kiri Keduanya memegang kartu Bulan hanya bersinar malam hari Sahabat bersinar setiap waktu 3. Pantun Nasehat

Adalah pantun yang berisi tentang nasehat-nasehat yang digunakan untuk memberikan saran kepada orang lain.

Contoh:

Kelapa Gading buahnya banyak Lebat berjurai dipangkal pelepah Bila berunding sesama bijak Kusut selesai, sengketapun sudah 4. Pantun Agama

Adalah pantun yang berisi tentang hal-hal yang menyangkut keagamaan. Tidak jarang pantun agama biasanya berisi petuah-petuah dan ajakan menuju kebajikan.

Contoh: B. INDONESIA

(46)

Kalau Menegakkan Benang Basah Aib Malu Orang Sekampung

Kalau Menegakkan Agama yang Salah Hidup Mengerang Mati Menanggung 5. Pantun Budi Pekerti

Adalah pantun yang berisi tentang kesopanan dan perilaku. Contoh:

Ibu ayah segera datang

datang membawa buah mangga jangan lupa kebaikan orang kebaikan orang sangat berharga 6. Pantun Jenaka

Adalah pantun yang berisi tentang hal-hal yang lucu dan jenaka. Contoh:

Duduk manis di bibir pantai Lihat gadis, aduhai tiada dua Masa muda kebanyakan santai Sudah renta sulit tertawa 7. Pantun Pahlawan

Adalah pantun yang berisi tentang pengorbanan dan perjuangan bak seorang pahlawan. Contoh:

Redup bintang hari pun subuh subuh tiba bintang tak nampak hidup pantang mencari musuh musuh tiba pantang ditolak 8. Pantun Teka-teki

Adalah pantun yang berisi tentang teka-teki atau tebak-tebakan. Contoh:

Terendak bentan lalu dibeli

Untuk pakaian, saya turun ke sawah Kalaulah tuan bijak bestari

(47)

9. Pantun Perpisahahan

Adalah pantun yang berisi kata-kata perpisahan atau kata-kata penutup. Contoh:

Empat lima enam tujuh ditambah dua jadi sembilan adik jauh kakanda jauh kalau rindu sama renungkan 10. Pantun Adat Istiadat

Adalah Pantun berisikan adat-adat atau tradisi leluhur yang harus dijunjung tinggi. Karena adat merupakan prinsip hidup masyarakat.

Contoh:

Menanam kelapa di pulau Bukum Tinggi sedepa sudah berbuah Adat bermula dengan hukum Hukum bersandar di Kitabullah

(48)

Ciri-ciri pantun 1. Pantun bersajak

a-b-a-b,

2. Satu bait terdiri atas empat baris,

3. Tiap baris terdiri atas 8 sampai 12 suku kata. 4. Baris pertama dan kedua disebut sampiran. Baris ketiga dan keempat disebut isi

Pantun terdiri atas dua (2) unsur/bagian, yaitu

1. sampiran merupakan kata-kata dalam dua baris pertama atau baris kesatu dan kedua di setiap bait,

2. Isi, merupakan kata-kata dalam dua baris terakhir, atau baris ketiga dan

keempat di setiap bait.

(49)

No Penyakit Faktor penyebab Akibat Cara pencegahan 1. Jantung Koroner /

Serangan Jantung

tekanan darah tinggi, kadar kolesterol tinggi, rokok, diabetes, kegemukan, dan kurang olahraga. Kolesterol tinggi dapat menyumbat pembuluh darah, sehingga suplai oksigen ke jantung terhambat

sakit dada, gelisah, pucat, kulit terasa dingin, sesak napas, dan mudah

lelah.Serangan jantung yang hebat dan tidak mendapat pertolongan secepatnya dapat menimbulkan gagalnya jantung memompa darah yang bisa menyebabkan kematian

Menghindari hal-hal yang dapat merusak pembuluh jantung (kolesterol berlebihan, lemak berlebihan, dll), tidak merokok, berolahraga dengan teratur, memiliki pola hidup sehat, hindari stres berlebihan, mengurangi berat badan berlebih, tidak minum alkohol, dan istirahat yang cukup 2 Hipertensi/

Tekanan Darah Tinggi

Nikotin pada rokok, faktor keturunan, stres, kelebihan berat badan, kelebihan garam, kurang olahraga, kelebihan obat-obatan, peminum minuman beralkohol, umur, kegemukan, dan keturunan

Penderita mengalami sakit kepala, napas pendek, dan penglihatan kabur. Jika tidak ditangani tepat waktu, hipertensi menyebabkan kerusakan pada jantung dan pembuluh darah, sehingga meningkatkan risiko serangan jantung dan penyakit jantung lainnya (stroke, pecahnya pembuluh darah jantung, atau pecahnya pembuluh darah retina). Penyakit ini dapat memicu penyakit jantung dan stroke

Tidak merokok, tidak minum minuman beralkohol, diet rendah garam dan rendah lemak, olahraga teratur, dan istirahat bila lelah/tegang

3 Hipotensi/ Tekanan Darah Rendah

Terlalu banyak minum obat penurun tekanan darah, muntaber, dan kurangnya pemompaan darah di jantung

Penderita lesu, pusing, dan gangguan penglihatan, bahkan sampai pingsan

Makan makanan bergizi, istirahat yang cukup, selalu sarapan sebelum beraktivitas, mengonsumsi makanan yang mengandung garam untuk meningkatkan tekanan darah, minum yang cukup, olahraga teratur, dan minum vitamin bila perlu

4 Varises Adanya penyumbatan darah di vena, sehingga vena melebar dan terlihat menonjol. Varises dapat disebabkan oleh cacat/kerusakan pada vena sejak lahir, kelebihan berat badan, rusaknya katup vena, berkurangnya elastisitas dinding

sirkulasi darah menjadi tidak lancar karena terhambat di sekitar betis dan tungkai kaki saat menahan berat tubuh

Jangan berdiri terlalu lama, olahraga rutin, konsumsi makanan berserat tinggi yang dapat merangsang sirkulasi darah (bawang merah, bawang putih, dll), kurangi konsumsi gula, garam, daging merah, IPA

CARA MEMELIHARA KESEHATAN ORGAN PEREDARAN

DARAH

PADA MANUSIA

TABEL CARA MEMELIHARA KESEHATAN

(50)

vena, sering memakai pakaian ketat, terlalu banyak berdiri, kehamilan, sering memakai sepatu hak tinggi, dan merokok

gorengan, dan protein hewani, serta sering-sering duduk berselonjor kaki

5. Anemia Tubuh kekurangan Hb dan sel darah merah, faktor keturunan, menstruasi, kehamilan, kondisi seperti kanker, gagal ginjal, atau kegagalan hati, dan rendahnya asupan gizi serta makanan

Anemia menyebabkan tubuh kekurangan oksigen sehingga tubuh terasa lesu, kepala pusing, muka pucat, kelopak mata pucat, sering kelelahan, sering mual, ujung jari pucat, sering sesak napas, denyut jantung tidak teratur, rambut rontok, dan menurunnya kekebalan tubuh

Banyak makan makanan yang mengandung zat besi, banyak makan makanan yang

membantu penyerapan zat besi (tomat, pisang, pepaya, dll), mengurangi minuman yang memperlambat penyerapan zat besi (kopi, teh, anggur merah), dan rajin memeriksa kondisi kesehatan

6. Leukimia Kelebihan sel darah putih yang jumlahnya abnormal

- Akibatnya dapat

menggangu kinerja organ tubuh sehingga penderita akan kelihatan pucat, mudah lelah, pandangan berkunang-kunang, perdarahan yang terjadi tiba-tiba, nyeri di tulang dan sendi, serta

penurunan berat badan yang terjadi tanpa alasan jelas. Orang yang mengidap leukemia juga sering menunjukkan gejala, seperti mual muntah, sering demam, pembengkakan kelenjar getah bening, dan tubuh menjadi mudah memar.

Mengkonsumsi makanan dan menerapkan pola hidup sehat, rajin olah raga dan melakukan cek kesehatan secara rutin

Lubuk Basung, Kepala Sekolah

TURSINA, S.Pd

Gambar

Tabel hasil pengamatan membacakan pantun yang telah dibuat
TABEL CARA MEMELIHARA KESEHATAN   ORGAN PEREDARAN DARAH

Referensi

Dokumen terkait

Setelah menyimpulkan tayangan video tentang gangguan organ peredaran darah, peserta didik dapat membuat karya model salah satu gangguan pada organ peredaran darah dan cara

Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi pengambilan Kredit Usaha Kecil terhadap penyerapan tenaga kerja dan peningkatan pendapatan melalui pendekatan dengan model

Gambar 4-6: Perangkat kendali sikap pada satelit LAPAN-TUBSAT Pengendalian interaktif hanya dilakukan pada saat satelit berada di wilayah cakupan stasiun bumi.. Jika

Puji dan syukur yang teram at dalam saya panjatkan kehadirat Allah SW T atas sega la rahm at, berkah, hidaya h dan ridho -Nya, yang telah m em berikan segala kem am puan

Berdasarkan studi pendahuluan yang dilakukan selama satu minggu di kamar operasi dari tanggal 24 januari sampai dengan 30 Januari 2016 penggunaan alat pelindung diri sudah

Untuk kalangan tertentu, mereka menggunakan produk instan bila mereka tidak memiliki banyak waktu untuk membuat cake atau jarang ingin membuat cake karena bila membeli

Dengan mengamati video tentang gangguan organ peredaran darah manusia , peserta didik dapat membuat diagram alur jenis penyakit yang dapat mengganggu organ

Dengan kata lain setelah eksperimen dilakukan ada perbedaan yang signifikan antara hasil belajar siswa dalam mata pelajaran Ekonomi yang diajar guru menggunakan Model