• Tidak ada hasil yang ditemukan

Hubungan Kemampuan Konsentrasi Dengan Kemampuan Memasukkan Bola Ke Ring Pada Pemain Bola Basket Club Sahabat Semarang Puteri Under 15 Tahun 2011 -

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Hubungan Kemampuan Konsentrasi Dengan Kemampuan Memasukkan Bola Ke Ring Pada Pemain Bola Basket Club Sahabat Semarang Puteri Under 15 Tahun 2011 -"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

2

ABSTRAK

Setyo Aji Kusnanto, 2012. “Hubungan Kemampuan Konsentrasi Dengan Kemampuan Memasukkan Bola Ke Ring Pada Pemain Bola Basket Club Sahabat Semarang Puteri Under 15 Tahun 2011”. Skripsi. Jurusan IKOR Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Semarang.

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui ada tidaknya hubungan antara kemampuan konsentrasi dengan kemampuan memasukkan bola ke ring pada pemain bola basket Club Sahabat Semarang puteri under 15 tahun 2011. Permasalahan dalam penelitian ini adalah apakah ada hubungan antara kemampuan konsentrasi dengan kemampuan memasukkan bola ke ring pada pemain bola basket pada Club Sahabat Semarang puteri under 15 tahun 2011.

Penelitian survei dengan desain korelasional menggunakan populasi pemain Club Sahabat Semarang puteri under 15 sebanyak 22 orang. Sampel untuk penelitian diambil menggunakan teknik total sampling, yaitu mengikut sertakan seluruh anggota populasi menjadi sampel. Variabel penelitian yang dikaji adalah kemampuan memasukkan bola ke dalam ring sebagai variabel terikat dan kemampuan konsentrasi sebagai variabel bebas. Instrumen yang digunakan dalam pengumpulan data adalah tes Army Alpha untuk mengukur kemampuan konsentrasi dan tes menembak bola 5 kali ke dalam ring untuk mengukur kemampuan memasukkan bola ke dalam ring. Selanjutnya untuk keperluan analisis data digunakan rumus korelasi dan regresi.

Hasil analisis korelasi ant ara kem am puan m em asukkan bola ke dalam ring dengan kem am puan konsent rasi sebesar 0,645 > rt abel = 0,423, dengan dem ikian dapat

diput uskan bahw a ada hubungan yang signifikan ant ara kem am puan konsent rasi dengan kem am puan m em asukkan bola ke dalam ring. Nilai koefisien korelasi ant ara kem am puan m em asukkan bola ke dalam ring dengan kem am puan konsent rasi sebesar 0,645 berada pada indek korelasi 0,6 – 0,8, dengan dem ikian m enunjukkan kem am puan m em asukkan bola ke dalam ring dengan kem am puan konsent rasi t erm asuk kat egori cukup t inggi.

Hasil penelitian tersebut dapat diajukan saran: 1) Bagi pelatih under 15 di Club Sahabat Semarang di dalam menyusun program latihan perlu memasukkan program pembinaan konsentrasi sebab hal tersebut sangat diperlukan untuk menjungkan kemampuan pemain dalam melakukan berbagai teknik dasar permainan bola basket termasuk dalam melakukan shooting atau memasukkan bola ke dalam ring, 2) Bagi pemain under 15 di club Sahabat Semarang dalam melakukulan shooting atau memasukkan bola ke ring perlu berkonsentrasi secara penuh, dan 3) Bagi peneliti lain yang tertarik malakukan penelitian sejenis dapat mengambil subjek yang lebih besar agar diperoleh informasi yang semakin akurat mengenai hubungan kemampuan konsentrasi terhadap kemampuan memasukkan bola ke ring pada pemain bola basket.

Referensi

Dokumen terkait

Permasalahan pokok dalam penelitian ini adalah Perbedaan pengaruh latihan Operan bertiga dengan Operan lari menyilang terhadap peningkatan kemampuan mengoper pada pemain bola

smash normal. Penelitian ini menggunakan metode survey tes, populasi yang digunakan adalah pemain bola voli puteri Klub Britama Citra serasi Ungaran berusia 15-18 tahun

Para pemain bola basket yang melakukan sebagian tembakan mereka dalam posisi yang dekat dengan ring basket biasanya memiliki ketepatan tembakan paling tinggi, 55

Yang dimaksud dengan kemampuan tembakan tiga angka adalah kemampuan seorang atlet untuk mengumpulkan poin dengan cara memasukkan bola kedalam keranjang basket

metode latihan practice speed memberikan pengaruh yang signifikan terhadap hasil under ring shoot bola basket siswa ektrakulikuler SMP Negeri 3 Kendal. Berdasarkan

merupakan operan yang sering digunakan di dalam permainan bola basket yang dilakukan untuk memindahkan bola dari seorang pemain kepada pemain lainnya, namun sering kali berbagai

Dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan antara kelincahan terhadap keterampilan dribbling bola basket pada pemain klub ES-PE-DE Kota Lubuklinggau, dengan persentase

Penelitian ini menguji pengaruh latihan kekuatan otot lengan terhadap kemampuan tembakan hukuman (free throw) dalam permainan bola basket pada atlet putra Club Adhyaksa