• Tidak ada hasil yang ditemukan

DIKTIS | Website Resmi Direktorat Pendidikan Tinggi Islam - Ditjen Pendis Kemenag RI

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "DIKTIS | Website Resmi Direktorat Pendidikan Tinggi Islam - Ditjen Pendis Kemenag RI"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

KEPUTUSAN DIREKTUR JENDERAL PENDIDIKAN ISLAM

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

DIREKTUR JENDERAL PENDIDIKAN ISLAM

Menimbang : a. bahwa dalam rangka memperteguh Islam Nusantara dan

mempromosikan Islam moderat yang mempertegas semangat keislaman dan kebangsaan keilmuan untuk

mengembangkan keilmuan melalui pendekatan

multidisiplin, maka dipandang perlu untuk memberikan Bantuan Penulisan Islam Nusantara;

b. bahwa yang namanya tercantum dalam daftar lampiran

pada keputusan ini dipandang memenuhi syarat untuk menerima bantuan dimaksud;

c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana

dimaksud pada huruf a dan huruf b, perlu menetapkan dengan Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan Islam tentang Penetapan Penerima Bantuan Penulisan Islam Nusantara Tahun Anggaran 2015;

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang

Keuangan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 47, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4286);

2. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem

Pendidikan Nasional (Lembaran Negara Republik

Indonesia Tahun 2003 Nomor 48, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4301);

3. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang

Perbendaharaan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 5, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4355);

4. Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang

Pemeriksaan Pengelolaan dan Tanggung Jawab

Keuangan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 66, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4400);

5. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2012 tentang

Pendidikan Tinggi (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2012 Nomor 158, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5336);

6. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 27 Tahun

(2)

7. Peraturan Pemerintah Nomor 45 Tahun 2013 tentang Tata Cara Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2013 Nomor 103, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5423);

8. Peraturan Pemerintah Nomor 4 Tahun 2014 tentang

Penyelenggaraan Pendidikan Tinggi dan Pengelolaan Perguruan Tinggi (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 16, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5500);

9. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 24 Tahun

2010 tentang Kedudukan, Tugas dan Fungsi

Kementerian Negara serta Susunan Organisasi, Tugas, dan Fungsi Eselon I Kementerian Negara sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 135 Tahun 2014 tentang Perubahan Ketujuh Atas Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 24 Tahun 2010 tentang Kedudukan, Tugas dan Fungsi Kementerian Negara serta Susunan Organisasi, Tugas, dan Fungsi Eselon I Kementerian Negara;

10. Peraturan Menteri Agama Nomor 2 Tahun 2006 tentang

Mekanisme Pelaksanaan Pembayaran Atas Beban

Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara di Lingkungan Kementerian Agama sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan Peraturan Menteri Agama Nomor 1 Tahun 2012 tentang Perubahan Ketiga Atas Peraturan Menteri Agama Nomor 2 Tahun 2006 tentang Mekanisme

Pelaksanaan Pembayaran Atas Beban Anggaran

Pendapatan dan Belanja Negara di Lingkungan

Kementerian Agama;

11. Peraturan Menteri Agama Nomor 10 Tahun 2010 tentang

Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Agama

sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan Peraturan Kementerian Agama Nomor 80 Tahun 2013 tentang Perubahan Kedua Atas Peraturan Menteri Agama Nomor 10 Tahun 2010 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Agama;

Peraturan Menteri Keuangan Nomor 190/PMK.05/2012

tentang Tata Cara Pembayaran Dalam Rangka

Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara;

Memperhatikan : 1. Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran Direktorat Jenderal

Pendidikan Islam Tahun 2015 Nomor

DIPA-025.04.1.426302/2015 tanggal 05 Desember 2014;

2. Petunjuk Teknis Bantuan Penulisan Islam Nusantara

Tahun Anggaran 2015;

3. Hasil Penilaian Proposal oleh Tim Penilai Ditjen Pendidikan Islam Kementerian Agama RI.

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN DIREKTUR JENDERAL PENDIDIKAN ISLAM

(3)

KESATU : Menetapkan penerima Bantuan Penulisan Islam Nusantara Tahun Anggaran 2015 sebagaimana tersebut dalam Lampiran Surat Keputusan ini.

KEDUA : Mekanisme pencairan dan penggunaan bantuan:

1. Proses pencairan bantuan ini dilakukan melalui

mekanisme SPP-LS (pembayaran langsung) oleh Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara (KPPN) Jakarta IV sesuai dengan peraturan yang berlaku;

2. Penggunaan bantuan ini adalah untuk program

penulisan buku sesuai dengan Petunjuk Teknis;

3. Penggunaan bantuan ini dipertanggungjawabkan oleh

penerima bantuan;

4. Pertanggungjawaban dan laporan penggunaan bantuan

tersebut dilaporkan kepada Direktur Jenderal Pendidikan Islam c.q. Direktur Pendidikan Tinggi Islam;

5. Ketentuan-ketentuan yang belum tertuang dalam

Keputusan ini diatur lebih lanjut dalam petunjuk teknis (juknis) penggunaan bantuan.

KETIGA : Pemberian bantuan sebagaimana tercantum dalam Diktum

KESATU Keputusan ini dibebankan pada Daftar Isian

Pelaksanaan Anggaran (DIPA) APBN Direktorat Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama RI Tahun Anggaran 2015 Nomor : DIPA-025-04.1.426302/2015, tanggal 5 Desember 2014, dengan Kode Mata Anggaran Nomor : 2132.025.001.011.O. 521219.

KEEMPAT : Keputusan ini disahkan oleh Direktur Jenderal Pendidikan

Islam.

KELIMA : Keputusan ini berlaku untuk tahun anggaran 2015.

Ditetapkan di Jakarta

pada tanggal 19 Oktober 2015

a.n. DIREKTUR JENDERAL

Direktur Pendidikan Tinggi Islam

Selaku Pejabat Pembuat Komitmen

Ttd

AMSAL BAKHTIAR

Referensi

Dokumen terkait

ANALISIS TARIF BUS KOTA KELAS EKONOMI BERDASARKAN BIAYA OPERASIONAL KENDARAAN.. (STUDI KASUS PADA PERUM

Pokja Panitia Pengadaan Barang / Jasa Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Timor Tengah Utara Dana Percepatan Pembangunan Infrastruktur Daerah ( DPPID ) Tahun Anggaran 2011

Dibandingkan tanaman padi, jagung dan gandum, tanaman sorgum memiliki daya adaptasi yang luas dan memerlukan jumlah air yang relatif lebih sedikit dalam pertumbuhannya. Karena

Biaya jasa lalu adalah perubahan nilai kini kewajiban imbalan pasti atas jasa pekerja pada periode-periode lalu, sebagai akibat dari amandemen program (pemberlakuan awal

Dengan Hormat menunjuk Surat Ketua ULP Satuan Kerja Politeknik Pertanian Negeri Kupang Tahun Anggaran 2012 Nomor : LSIULPIKONSULT/POVI0IZ, Tanggal, 22 Maret 2012

SERIAL PEDANG KAYU HARUM (7). SULIMAN

Sehubungan dengan Evaluasi Seleksi Umum Pekerjaan Pengadaan Jasa Konsultan pada Dinas Pekerjaan Umum Kota Medan Tahun Anggaran 2017 Paket Pekerjaan Studi kelayakan Kolam Retensi Di

Ketidakpastian yang akan diterima membuat para investor harus memprediksikan seberapa banyak nilai return yang diharapkan karena tingkat return saham yang