• Tidak ada hasil yang ditemukan

Perancangan Sistem Informasi Debit Air berbasis Arduino UNO

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Perancangan Sistem Informasi Debit Air berbasis Arduino UNO"

Copied!
5
0
0

Teks penuh

(1)

1.1 Latar Belakang Masalah

Seiring bertambahnya jumlah polulasi penduduk maka kebutuhan air dalam

memenuhi keperluan sehari – hari seperti mandi, mencuci, memasak dan lain

sebagainya juga pasti meningkat. Meningkatnya kebutuhan air penduduk kota

tidak tidak diimbangi oleh kesadaran masyarakat untuk melakukan penghematan

air. Masyarakat kurang menyadari pentingnya sumber daya air dan tidak

mengetahui sudah berapa banyak air yang sudah mereka konsumsi atau terbuang

sia – sia.

Dalam memantau penggunaan air oleh pelanggan, PDAM menggunakan

meter air yang terpasang pada masing - masing rumah pelanggan. Sebagai

pengukur penggunaan air, alat ini dilengkapi beberapa karakteristik metrologis

salah satunya alat penunjuk yang berfungsi untuk mengukur volume air yang

digunakan dengan satuan meter kubik. Bentuk fisik dari alat penunjuk salah

satunya adalah digit angka. Digit angka dari penunjuk ini nantinya akan dicatat

oleh petugas pencatat meter air setiap bulannya yang datang ke rumah pelanggan

secara manual dengan menggunakan alat tulis dan kartu pencatatan. Angka yang

dicatat oleh petugas tersebut dimasukkan ke dalam program komputer secara

manual diseluruh cabang terkait diproses menjadi tagihan yang harus dibayar oleh

pelanggan.

Pada Sistem seperti ini terdapat beberapa kelemahan diantaranya data hasil

pencatatan dapat bersifat tidak valid karena bukti petugas mendatangi rumah

(2)

tidak efisien, hal ini dikarekan petugas mencatat data dari rumah pelanggan satu

per satu dan sistem seperti membutuhkan waktu yang lama dalam mengumpulkan

data.

Oleh sebab itu penulis akan mencoba untuk merancang suatu prototipe

alat yang berjudul “PERANCANGAN SISTEM INFORMASI DEBIT AIR

BERBASIS ARDUINO UNO ”

Sistem ini dirancang menggunakan Arduino UNO sebagai embedded web

server . Dimana sistem ini dapat menghitung volume penggunaan air dan

menampilkan datanya pada sebuah halaman web sederhana. Data hasil

perhitungan tersebut juga disimpan kedalam kartu memori untuk menghindari

kehilangan data disaat sistem kehilangan catu daya.

1.2 Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang yang telah dijelaskan, maka dapat diambil

suatu rumusan masaalah sebagai berikut : “Bagaimana mengimpementasikan

Sistem Informasi Debit Air berbasis Arduino UNO”.

1.3 Tujuan Penulisan

Tujuan dari penulisan tugas akhir ini untuk merancang sebuah prototipe

sistem informasi Debit Air berbasis Arduino UNO. Hasil dari pembacaan alat

tersebut dapat dilihat melalui web browser pada PC ataupun perangkat mobile.

1.4 Batasan Masalah

Untuk menghindari pembahasan masalah yang berada diluar dari tugas

akhir ini , maka ditetapkan batasan-batasan masalah sebagai berikut:

(3)

2. Tidak membahas material yang mungkin mengganggu Flow Sensor

3. Tidak Membahas perhitungan rekening air

4. Prototipe dijalankan dalam jaringan intranet

1.5 Metode Penelitian

Agar dapat menyelesaikan tugas akhir ini maka penulis menerapkan

beberapa metode penelitian berikut diantaranya :

1. Pembelajaran menggunakan literatur

Metode ini dijalankan dengan membaca teori – teori yang memiliki

kaitan dengan topik tugas akhir ini, dari buku referensi yang digunakan

oleh penulis dan artikel maupun E-Book dan internet.

2. Diskusi

Diskusi berupa konsultasi dengan dosen pembimbing yang telah ditunjuk

oleh pihak departemen Teknik Elektro dan teman-teman sesama

mahasiswa.

3. Perancangan dan Pembuatan Sistem

Melakukan perancangan prototipe sistem dalam bagian perangkat lunak

dan perangkat keras sesuai dengan literatur yang dipelajari dan dari hasil

diskusi.

4. Pengujian dan Analisa

Pada tahap ini dilakukan pengujian aplikasi terhadap algoritma

pencitraannya lalu pengujian aplikasinya terhadap beberapa sampel meter

air yang jumlahnya telah disepakati dan menganalisa hasil pengujian,

hingga hasil yang sesuai atau tidak menyimpang terlalu jauh dari defenisi

(4)

5. Penyusunan Naskah Tugas Akhir

Pada tahap ini dilakukan penulisan naskah, dimana didalamnya

menjelaskan teori yang dipergunakan serta penyusunan laporan penelitian

yang telah dilakukan.

1.6 Sistematika Penulisan

Tugas akhir ini disusun berdasarkan sistematika penulisan sebagai berikut:

BAB I :PENDAHULUAN

Bab ini merupakan pendahuluan yang berisi tentang latar

belakang masalah, tujuan, dan manfaat penulisan, batasan

masalah, metode penulisan dan sistematika penulisan.

BAB II :DASAR TEORI

Bab ini berisi tentang spesifikasi dan fitur dari perangkat

keras dan lunak yang digunakan untuk merancang tugas

akhir ini.

BAB III :PERANCANGAN SISTEM

Bab ini berisi tentang pembahasan perancangan sistem

perangkat keras dan perangkat lunak yang akan

diintegrasikan dengan Arduino UNO

BAB IV. :PENGUJIAN DAN ANALISA

Bab ini membahas tentang pengujian dan analisa dari

(5)

BAB V. KESIMPULAN DAN SARAN

Bab ini berisi kesimpulan dari hasil pengujian sistem yang

sudah dirancang secara keseluruhan dan saran – saran yang

Referensi

Dokumen terkait

Penelitian ini bertujuan untuk memahami bagaimana sebuah media alternatif dapat mempertahankan eksistensinya sebagai ruang informasi untuk suatu komunitas musik

Untuk contoh proses pembentukan pengertian adalah pada saat RH mampu membedakan jenis ikan koi, sehingga RH dapat menempatkan ikan di kolam sesuai dengan jenisnya, selain itu

Bila nilai resultan percepatan yang dihasilkan oleh sensor melebihi batas nilai threshold yang telah ditetapkan, maka terjadi peristiwa jatuh.. Penentuan nilai threshold

Pemberian positional release technique memberikan beberapa efek pada tubuh, yaitu: mengembalikan tonus otot, mengembalikan ketegangan pada fascia, menurunkan hipomobilitas

Uj i korelasi menunj ukkan t idak t erdapat hubungan yang nyat a ant ara konsumsi kalsium dari pangan non-susu dengan t inggi badan dan densit as t ulang subj ek.. Hal ini dapat

[r]

Intervensi pemerintah untuk mendorong pertumbuhan sektor pertanian dalam rangka mengurangi kemiskinan dapat dilihat dari sisi anggaran s ek to r pe rtania n (rutin

Membuat Iklan Animasi 2D yang diharapkan bisa memberikan pengaruh positif kepada masyarakat agar dapat mengenal produk lokal yang berkwalitas dan Penjualan Gula