• Tidak ada hasil yang ditemukan

TRANSGENDER DALAM FILM (Studi Semiologi Representasi Identitas Seksual Transgender Transgender Dalam Film (Studi Semiologi Representasi Identitas Seksual Transgender Dalam Film “The Iron Ladies”).

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "TRANSGENDER DALAM FILM (Studi Semiologi Representasi Identitas Seksual Transgender Transgender Dalam Film (Studi Semiologi Representasi Identitas Seksual Transgender Dalam Film “The Iron Ladies”)."

Copied!
16
0
0

Teks penuh

(1)

TRANSGENDER DALAM FILM

(Studi Semiologi Representasi Identitas Seksual Transgender Dalam Film “The Iron Ladies”)

Skripsi

Untuk Memenuhi Sebagai Persyaratan Guna Mencapai Gelar Sarjana S-1

Ilmu Komunikasi

Disusun oleh ;

RIZKY WARICH OLVIONITA L 100090148

PROGRAM STUDI ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA

(2)
(3)
(4)
(5)

v

MOTTO

Never Give Up In Everything You Do (Anonymous)

Jika Semua Hal Berjalan Lancar, Kita Tidak Belajar Bagaimana Cara Berjuang

(Olvionita)

Wu Ji Bi Fan (Anonymous)

nidji said,"mimpi adalah kunci" tapi kunci hanya akan

teronggok sebelum diputar di lubangnya

dan usaha kita lah yang memungkinkan mimpi itu di putar, menuju masa depan di balik pintu yang kemudian terbuka.

(Mansursyah)

(6)

vi

PERSEMBAHAN

Skripsi ini saya persembahkan untuk:

1. Allah SWT

2. Uti ku satu-satunya, Hj. Mursinah

3. Bapak dan Ibuk

4. Mas, Mba, dan Adek

5. Keluarga Besar

6. Sahabat-sahabat ku

7. Teman-teman ku Broadcast And Cinema

2009

8. Teman-teman Angkatan 2009 Ilmu

Komunikasi UMS

9. Teman-teman Rapma Fm 2009

(7)

vii

KATA PENGANTAR

Segala puji bagi Allah, Rabb pemberi segala nikmat dan menakdirkan

segala sesuatu dengan penuh hikmah. Shalawat dan salam kepada Nabi kita

Muhammad, keluarga dan sahabatnya. Atas berkah dan Ridho-Nya lah penulis

dapat menyelesaikan skripsi ini. Skripsi ini disusun dengan maksud untuk

memenuhi persyaratan dalam mencapai gelar Sarjana Ilmu Komunikasi pada

Fakultas Komunikasi dan Informatika Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Pada proses penyusunan skripsi ini tentunya peneliti tidak semerta-merta

menjalaninya sendiri. Melainkan banyak pihak yang telah membantu serta

mendukung penulis dalam menyelesaikan sebagian persyaratan untuk mencapai

gelar Sarjana Ilmu Komunikasi ini. Dengan penuh hormat serta kerendahan hati,

penulis hendak menyampaikan rasa terimakasihnya pada seluruh pihak yang telah

memberikan dukungannya dalam bentuk motivasi secara moril, spiritual, maupun

secara materiil. Untuk itu, rasa terimakasih tersebut akan pantas ditujukan kepada:

1. Allah SWT yang senantiasa melimpahkan segala rakhmat serta karunia-Nya,

2. Bapak Muhammad Danus Lindu Budaya dan Ibuk Sri Suryantini terimakasih

atas semua bentuk dukungan dan doa yang setiap saat dipanjatkan demi

kesuksesan anak-anaknya.

3. Sodara ku, Mas Imam Safingi Mansyursyah, Mba Anandia Yuda Mahardika

dan Dek Marsando Ardian Dachri terimakasih atas dukungan dan nasehat

(8)

viii

4. Bapak Husni Tamrin, Ph. D, selaku Dekan Fakultas Komunikasi dan

Informatika Universitas Muhammadiyah Surakarta.

5. Bapak Taufik Murtono, S.Sn, M.Sn, selaku Dosen Pembimbing I terimakasih

untuk arahan-arahan yang diberikan serta keluangan waktunya. Mohon maaf

jika ada yang kurang berkenan. Panjang umur dan semoga segala kebaikan

senantiasa dilimpahkan oleh Allah SWT. Amin.

6. Ibu Rinasari Kusuma, M.I.Kom selaku Ketua Jurusan Fakultas Komunikasi

dan Informatika Universitas Muhammadiyah Surakarta. Serta selaku

Pembimbing II terimakasih untuk arahan-arahan yang diberikan serta

keluangan waktunya. Mohon maaf jika ada yang kurang berkenan. Panjang

umur dan semoga segala kebaikan senantiasa dilimpahkan oleh Allah SWT.

Amin

7. Ibu Nur Latifah, MA selaku penguji terimakasih untuk keluangan waktunya.

Mohon maaf jika ada yang kurang berkenan. Panjang umur dan semoga

segala kebaikan senantiasa dilimpahkan oleh Allah SWT. Amin.

8. Semua Dosen Ilmu Komunikasi yang dengan bijak dan sabar membagi

ilmunya dan staf yang ada di Fakultas Komunikasi dan Informatika

Universitas Muhammadiyah Surakarta.

9. Terimakasih banyak kepada teman-teman Broadcast and Cinema angkatan

2009 yang sudah sangat dekat dan menjadi keluarga baru saya. Terimakasih

banyak teman-teman karena kalian hidup saya menjadi berwarna seperti

(9)

ix

10.Sahabat ku Anindita Endah “Gijo”, Violitasari, Indria Rachmawati, Randy

Puspita Kencana, Ika, dan semua mua nya.. terimakasih banyak kalian sangat

berarti dalam kehidupan saya susah senang kita jalani bersama. :’)

11.Sahabat ku sesama pendekar Semiotika Rio Arif Setyo Purnomo, Yan

Ligharyanti, Arifianti Mutmainah dan Sekar Dwi Marliana. Terimakasih

sudah memberikan motivasi dan dukungan untuk menyelesaikan skripsi

semiotika ini lebih cepat daripada angkatan-angkatan sebelumnya. Suasana di

“rumah derita” saat mengerjakan bersama-sama tidak akan pernah terlupakan.

12.Terimakasih kepada Emilee Production untuk kerjasamanya, kerja kerasnya

dan kekompakannya demi Setangkai Rumput Ilalang yang penuh dengan

kisah nyata dibalik sebuah cerita fiksi yang dibuat.

13.Terimakasih kepada Pascamid Production untuk kerja keras, kekompakan

serta kerjasamanya demi dokumenter Pahlawan Persimpangan

14.Terimakasih untuk keluarga Rapma Fm sebelum dan sesudah angkatan 2009

yang telah mengajarkan saya dan mengenalkan kepada saya bagaimana

menjadi seorang broadcaster yang “cuco” (katanya)

15.Terimakasih kepada Demetrius Lilik Adit Rio F beserta keluarga besar (Papa

Bayu dan Mama Didin) terimakasih atas perhatian yang begitu ikhlas di

curahkan kepada saya, panjang umur dan semoga segala kebaikan senantiasa

dilimpahkan oleh Allah SWT. Amin

16.Untuk teman-teman satu kampus fakultas komunikasi dan informatika

(10)

x

17.Terkhusus terimakasih untuk “Indomie” yang sudah sangat menolong saya

dari kelaparan ditengah malam saat mengerjakan skripsi ini

Di dalam penyusunan skripsi ini penulis menyadari masih sangat jauh dari

sempurna, untuk itu segala macam kritik maupun saran membangun sangat

penulis harapkan.

Akhirnya penulis berharap semoga tulisan ini bisa bermanfaat bagi

pembaca yang berkepentingan.

Surakarta, 23 Oktober 2013

(11)

xi DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ... i

HALAMAN PERSETUJUAN ... ii

HALAMAN PERNYATAAN ... iii

HALAMAN PENGESAHAN ... iv

HALAMAN MOTTO ... v

HALAMAN PERSEMBAHAN ... vi

KATA PENGANTAR ... vii

DAFTAR ISI ... xi

ABSTRAK BAB I PENDAHULUAN ... 1

A. Latar Belakang ... 1

B. Perumusan Masalah ... 9

C. Tujuan Penelitian ... 9

D. Manfaat Penelitian ... 9

E. Kerangka Teori... 10

1. Komunikasi ... 10

a. Komunikasi Massa ... 11

b. Film Sebagai Audio Visual ... 15

c. Film Sebagai Media Komunikasi ... 16

(12)

xii

2. Identitas ... 26

a. Identitas Seksual... 28

1) Transeksual ... 33

2) Transgender ... 35

b. Orientasi Seksual ... 36

1) Homoseksual ... 36

2) Homoseksual dalam Film ... 45

3. Semiotika ... 46

F. Metode Penelitian ... 50

1. Jenis Penelitian ... 50

2. Sumber Data ... 51

3. Teknik Pengumpulan Data ... 51

4. Teknik Analisis Data ... 52

G. Validitas Data ... 53

H. Kerangka Pemikiran ... 55

BAB II DESKRIPSI OBJEK ... 56

A. Gambaran Umum Film “The Iron Ladies” ... 56

1. Data-Data Film “The Iron Ladies” ... 56

a. Tim Produksi ... 56

b. Cast ... 57

2. Behind The Scene Film “The Iron Ladies” ... 57

3. Sinopsis Film “The Iron Ladies” ... 59

(13)

xiii

5. Karakteristik Tokoh Utama ... 64

a. Jung (Chaicharn Nimpulsawasdi) ... 64

b. Mon (Sahaphap Tor) ... 64

c. Chai (Jesdaporn Pholdee) ... 65

d. Nong (Giorgio Maiocchi) ... 66

e. Pia (Kokkorn Benjathikoon) ... 66

f. Wit (Ekachai Buranapanit) ... 67

B. Analisis Mise En Scene Dalam Film “The Iron Ladies” ... 67

1. Setting ... 67

2. Pencahayaan ... 68

a. Key light ... 68

b. Backlight ... 69

c. Fill light ... 69

3. Kostum dan Rambut ... 70

a. Jung ... 70

b. Mon ... 70

c. Chai ... 71

d. Nong ... 71

e. Pia ... 71

f. Wit ... 72

4. Tata Rias... 72

a. Jung ... 72

(14)

xiiii

c. Chai ... 73

d. Nong ... 73

e. Pia ... 73

f. Wit ... 74

5. Penokohan / Figure Behavior ... 74

a. Jung ... 74

b. Mon ... 74

c. Chai ... 75

d. Nong ... 75

e. Pia ... 75

f. Wit ... 75

6. Sinematografi ... 75

a. Long Shot (LS) ... 76

b. Medium Long Shot (MLS) ... 76

c. Medium Shot (MS)... 77

d. Medium Close Up (MCU) ... 77

e. Close Up (CU) ... 78

f. Ekstrim Close Up (ECU) ... 78

BAB III SAJIAN DAN ANALISIS DATA ... 79

A. Korpus ... 80

BAB IV PEMBAHASAN DAN HASIL ... 156

1. Penampilan Fisik ... 158

(15)

xivi

b. Tata Rias dan Rambut ... 161

c. Bentuk Tubuh ... 166

d. Perawatan Tubuh ... 169

2. Orientasi Seksual ... 171

a. Bahasa Tubuh ... 172

b. Ketertarikan Terhadap Sesama Jenis ... 173

c. Penolakan Terhadap Hubungan Sesama atau Berbeda Jenis.. . 176

d. Pengakuan Diri ... 179

e. Status Tersembunyi ... 180

3. Respon Sosial ... 184

a. Penolakan Masyarakat ... 184

b. Sindiran dan Umpatan ... 189

c. Pelecehan... 193

d. Keingintahuan Masyarakat... 195

e. Kesadaran Diri ... 198

f. Bentuk Pembelaan ... 200

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ... 208

A. Kesimpulan ... 208

B. Saran ... 210

1. Bagi Penelitian Selanjutnya ... 210

2. Bagi Masyarakat... 211

(16)

ABSTRAK

Rizky Warich Olvionita, L100090148, TRANSGENDER DALAM FILM (Studi Semiologi Representasi Identitas Seksual Transgender Dalam Film “The Iron Ladies”), SKRIPSI, Program Studi Ilmu Komunikasi, Fakultas Komunikasi Dan Informatika, Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2013

Pesan yang terkandung dalam sebuah film tidak akan bisa diterima dengan pemahaman yang sama antara penonton yang satu dengan penonton lainnya. Karena perbedaan pengalaman, pengetahuan, budaya dan keyakinan akan menyebabkan perbedaan persepsi serta pemahaman akan makna film. Secara keseluruhan The Iron Ladies memanjakan penonton lewat sebuah adegan yang menceritakan tentang kehidupan mereka sehari-hari yang penuh canda tawa serta tingkah laku aneh para waria, dan pesan-pesan yang terkandung didalamnya yang sering ditayangkan dalam bentuk verbal maupun non verbal. Penelitian ini penting untuk diteliti karena cerita yang terdapat pada film tersebut di ambil dari kisah nyata yang menggambarkan tentang kehidupan transgender dimana kaum transgender banyak di lecehkan dan dipandang sebelah mata.

Penelitian ini merupakan penelitian yang menggunakan analisis semiotika Roland Barthes dengan mengambil subjek yang difokuskan kepada identitas seksual transgender dengan dilihat dari segi denotasi, konotasi dan mitos. Pengumpulan data dengan menentukan korpus yang terdapat dalam film tersebut sesuai dengan kategorisasi yang sudah ditentukan.

Hasil dari penelitian ini yakni merefleksikan mitos masyarakat mengenai transgender seperti penampilan fisik, orientasi seksual dan respon sosial. Film The Iron Ladies ini lebih banyak menggunakan teknik Medium Close Up sebagai pengambilan gambarnya. Selain itu ada beberapa teknik Big Close Up untuk mempertegas sebuah ekspresi atau benda yang ingin di tonjolkan. Misalnya saja ekpresi sebuah tokoh yang diambil dengan menggunakan teknik Big Close Up

yang di fokuskan pada mata, di artikan sebagai sebuah ketajaman pandangan mata, atau menunjukan bagaimana detailnya dari aksesoris dan riasan-riasan yang digunakan oleh tokoh dalam film ini.

Referensi

Dokumen terkait

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui representasi dan makna pesan tradisi budaya karo yang terkandung dalm film 3 Nafas Likas berdasarkan tanda-tanda yang

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk bisa mengetahui bagaimana pemaknaan penonton dewasa awal mengenai transgender yang ditampilkan dalam film The Danish Girl.

Judul Skripsi : Representasi Pesan dan Nilai yang Terkandung dalam Film Animasi (Analisis Isi Kualitatif pada Film Animasi Battle of Surabaya).. Pembimbing :

Setiap film tentu memiliki pesan tersendiri yang ingin disampaikan melalui simbol-simbol serta tanda-tanda, begitu juga film dengan tema bersahabatan yang juga

Setiap film tentu memiliki pesan tersendiri yang ingin disampaikan melalui simbol-simbol serta tanda-tanda, begitu juga film dengan tema bersahabatan yang juga

Analisis yang pertama yaitu meliputi pesan yang terkandung dalam film Tanda Tanya “?” ini, kemudian tentang konsep Islam yang ingin ditampilkan dalam film,

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui representasi dan makna pesan tradisi budaya karo yang terkandung dalm film 3 Nafas Likas berdasarkan tanda-tanda yang

Film Virgin 2 (bukan film porno), termasuk salah satu film Indonesia yang booming, tetapi setelah ditonton oleh masyarakat, banyak yang berpendapat bahwa film ini mengecewakan