• Tidak ada hasil yang ditemukan

PERTEMUAN6 PERULANGAN

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "PERTEMUAN6 PERULANGAN"

Copied!
32
0
0

Teks penuh

(1)

PERULANGAN

(2)

MACAM PERULANGAN

Perulangan dengan while

Perulangan dengan

do-while

Perulangan dengan for

(3)

PERULANGAN

Struktur kendali yang mengontrol berapa kali

statement/block dieksekusi

Efisiensi pengkodean

Fundamental pemrograman

3 jenis perulangan:

 while

 do – while

 for

Seperti if, perulangan dapat bersarang

(4)

PERULANGAN WHILE

Pernyataan ini berguna untuk memproses

suatu pernyataan atau beberapa pernyataan

beberapa kali. Selama ungkapan bernilai

benar, pernyataan akan selalu dikerjakan.

Bentuknya :

while (loop-continuation-condition) {

(5)
(6)

KETERANGAN

Loop-continuation-condition

Berupa boolean expression

Kondisi true yang menyebabkan

perulangan dieksekusi

Ditandai di dalam tanda kurung (…)

Setelah

while

(

)

tidak dilanjutkan

dengan semicolon (;)

Diperlukan block { … } jika statement

(7)

KETERANGAN

bagian statement akan diekseskusi

selama ungkapan dalam

while

bernilai

benar.

Pengujian terhadap ungkapan pada

while

dilakukan

sebelum

bagian

pernyataan.

Kemungkinan pernyataan pada

while

(8)

CATATAN

Pernyataan

perulangan

dengan while akan selalu

dikerjakan

jika

ungkapan

selalu benar. Oleh karena itu,

kita harus membuat kondisi

suatu saat ungkapan bernilai

salah

agar

perulangan

(9)
(10)
(11)
(12)

CONTOH

Cetaklah bilangan 1 sampai dengan 5

Langkah Algoritmanya :

1.

definisikan varibel bilangan

2.

tentukan nilai awal = 1

3.

lakukan proses pengulangan selama bil<=5

4.

cetak bilangan

5.

nilai perhitungan bertambah satu

(13)

IMPLEMENTASI PROGRAM

1. import java.util.Scanner; 2. public class UlangWhile 3. {

4. public static void main(String args[]) 5. {

6. Scanner masuk = new Scanner(System.in); 7. int bil;

8. bil=1;

9. while (bil<=5) {

10. System.out.println(bil); 11. bil++;

(14)

OUTPUT

(15)

KETERANGAN PROGRAM

Baris 7 - 8 deklarasi dan inisialisasi variabel bil

yang akan menjadi variabel kendali untuk

perulangan ini. Baris 9 – 12 perulangan dengan

while. Kita akan tinjau perulangan untuk setiap

langkah.

Langkah pertama

Nilai bil = 1, baris 9 membandingkan bil dengan 5,

karena bil masih <= 5, maka bisa kita tuliskan

while (true)

Berarti baris 10 – 11 dikerjakan. Baris 10 akan

(16)

KETERANGAN PROGRAM

Langkah kedua

Nilai bil = 2, baris 9 membandingkan bil dengan 5,

karena bil masih <= 5, maka bisa kita tuliskan while (true)

Berarti baris 10 – 11 dikerjakan. Baris 10 akan

menampilkan isi variabel bil, yaitu 2 dan baris 11 akan menaikkan nilai bil menjadi 3.

Langkah ketiga

Nilai bil = 3, baris 9 membandingkan bil dengan 5,

karena bil masih <= 5, maka bisa kita tuliskan while (true)

Berarti baris 10 – 11 dikerjakan. Baris 10 akan

(17)

KETERANGAN PROGRAM

Langkah keempat

Nilai bil = 4, baris 9 membandingkan bil dengan 5,

karena bil masih <= 5, maka bisa kita tuliskan while (true)

Berarti baris 10 – 11 dikerjakan. Baris 10 akan

menampilkan isi variabel bil, yaitu 4 dan baris 11 akan menaikkan nilai bil menjadi 5.

Langkah kelima

Nilai bil = 5, baris 9 membandingkan bil dengan 5,

karena bil masih <= 5, maka bisa kita tuliskan while (true)

Berarti baris 10 – 11 dikerjakan. Baris 10 akan

(18)

KETERANGAN PROGRAM

Langkah keenam

Nilai bil dibandingkan dengan 5 dan hasilnya

(19)

CONTOH

Cetaklah bilangan 5 sampai dengan 1.

Langkah Algoritmanya :

1.

definisikan varibel bilangan

2.

tentukan nilai awal = 5

3.

lakukan proses pengulangan selama bil>=1

4.

cetak bilangan

5.

nilai perhitungan berkurang satu

(20)

IMPLEMENTASI PROGRAM

1. import java.util.Scanner; 2. public class UlangWhile1 3. {

4. public static void main(String args[]) 5. {

6. Scanner masuk = new Scanner(System.in); 7. int bil;

8. bil=5;

9. while (bil>=1) {

10. System.out.println(bil); 11. bil--;

(21)

OUTPUT

(22)

CONTOH

Cetaklah bilangan ganjil dari 0 sampai dengan 10

Langkah Algoritmanya :

1.

definisikan varibel bilangan

2.

tentukan nilai awal = 1

3.

lakukan proses pengulangan selama bil<=10

4.

cetak bilangan

5.

nilai perhitungan bertambah dua

(23)

IMPLEMENTASI PROGRAM

1. import java.util.Scanner; 2. public class UlangWhile2 3. {

4. public static void main(String args[]) 5. {

6. Scanner masuk = new Scanner(System.in); 7. int bil;

8. bil=1;

9. while (bil<=10) {

10. System.out.println(bil); 11. bil+=2;

(24)

OUTPUT

(25)

CONTOH

Cetaklah bilangan genap dari 0 sampai dengan

10.

Langkah Algoritmanya :

1.

definisikan varibel bilangan

2.

tentukan nilai awal = 0

3.

lakukan proses pengulangan selama bil<=10

4.

cetak bilangan

5.

nilai perhitungan bertambah dua

(26)

IMPLEMENTASI PROGRAM

1. import java.util.Scanner; 2. public class UlangWhile3 3. {

4. public static void main(String args[]) 5. {

6. Scanner masuk = new Scanner(System.in); 7. int bil;

8. bil=2;

9. while (bil<=10) {

10. System.out.println(bil); 11. bil+=2;

(27)

OUTPUT

(28)

CONTOH

Hitunglah rata-rata bilangan positif, dimana

banyaknya data ditentukan dari data yang

dimasukan.

Langkah Algoritma

1.

definisikan varibel i untuk counter,

2.

definisikan variabel n untuk banyaknya data

3.

definisikan varibel x untuk memasukan data

(29)

LANJUTAN

7.

beri harga awal jum = 0

8.

lakukan proses pengulangan selama

bil<=n

9.

masukan bil yang akan dihitung

10.

hitung jumlahnya

jum = jum + x

11.

nilai perhitungan i sebagai counter

bertambah satu

(30)

IMPLEMENTASI PROGRAM

1.

import java.util.Scanner;

2.

public class UlangWhile6

3.

{

4.

public static void main(String args[])

5.

{

6.

Scanner masuk = new

Scanner(System.in);

7.

int i=1;

8.

float n, jum, x, rata;

(31)

IMPLEMENTASI PROGRAM

11. jum=0;

12. while (i<=n) {

13. System.out.print("Data ke-"+i+" : "); 14. x=masuk.nextFloat();

15. jum += x; 16. i++;

17. }

18. rata = jum / n;

19. System.out.println("Rata-rata : "+rata); 20. System.out.println("Jumlah : "+jum); 21. }

(32)

OUTPUT

Banyaknya data : 3

Data ke-1 = 2

Data ke-2 = 3

Data ke-3 = 5

Jumlah : 10

Referensi

Garis besar

Dokumen terkait

1.Pemeliharaan/ servis sistem pendingin- komponennya dilaksanakan tanpa menyebabkan kerusakan terhadap komponen atau sistem lainnya 2.Sistem pendingin dan komponen-

Bank Muamalat telah menerapkan prinsip ini pada pembiayaan mudharabah dengan memberikan laporan keuangan yang merupakan amanah bagi BMI kepada semua pihak yang

Salah satu perusahaan pada industri AMDK yang memanfaatkan pangsa pasar tersebut adalah PT Syahid Global International yang baru mulai beroperasi pada pertengahan

Selain itu, Peradilan Agama juga dihadapkan pada persoalan yang lain, hal yang terpenting tersebut yakni terkait kewenangan dalam hal sengketa perbankan syari’ah. Dimana pasca

Definisi intensitas komunikasi yaitu ukuran tingkat seseorang yang meliputi frekuensi berkomunikasi, durasi yang digunakan untuk berkomunikasi, perhatian yang diberikan saat

Hasil dari uji 10 kasus ini dapat dijadikan persentase bahwa dengan pengetahuan pakar yang dipergunakan didapatkan hasil 100% nilai kebenaran, jika dengan faktor

Hasil penelitian ini menunjukkan ada hubungan positif yang sangat signifikan antara persepsi terhadap kekerasan orangtua, dan ada hubungan negatif yang sangat

Untuk periode enam bulan yang berakhir pada tanggal-tanggal 30 Juni 2012 dan 2011 (Disajikan dalam Rupiah)1. Pendirian dan