• Tidak ada hasil yang ditemukan

Ranking Publikasi Internasional

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "Ranking Publikasi Internasional"

Copied!
16
0
0

Teks penuh

(1)

Wawasan dan Strategi Publikasi Ilmiah

di Jurnal Internasional Bereputasi

Nandang Mufti, S.Si, M.T., Ph.D

Dr. Ahmad Taufiq, S.Pd, M.Si

Dr. Sunaryono, S.Pd, M.Si

Tim Percepatan Publikasi Ilmiah Internasional UM

Universitas Negeri Malang

@2017

Ranking Publikasi Internasional

http://www.scimagojr.com/countryrank.php

(2)
(3)

Editor

Istilah-istilah dalam Jurnal

Nama Jurnal Publisher

The publishing game

10

Journal metrics:

 Impact factor

 Abstracting and indexing

 Quartile rank

Journal type: subscription vs open access

(4)

The publishing world

13

The key players:

 Author

 Editor

 Reviewer

 Publisher

Author metrics (h-index)

14

1

2

3

*Check your Scopus profile:https://www.scopus.com/search/form/authorFreeLookup.uri

What Happens to Your Article?

Submitted to Editor

Editor’s “assessment” (reject; revise)

Sent to Reviewers

Reviewers reply to Editor

Editor’s decision (accept; reject; revise)

Back to you: revised version and letter

Editor may revert to Reviewers

Decision of acceptance

(5)

Mengapa kita harus menghindari

Journal Predatory

Aturan PAK DIKTI:

Bila karya ilmiah tidak ditemukan disalah satu laman tersebut maka akan di periksa di lamanscholarlyoa.com/publishers/dan

scholarlyoa.com/individual-journalsyang memberikan informasi tentang publisher dan jurnal-jurnal meragukan (questionable journal). Dilaman ini juga dijelaskan alasan mengapa suatu jurnal sebagai jurnal meragukan. Bila jurnal yang diusulkan tidak pernah ditemukan sebagai jurnal yang tidak patut dalam penilaian Tim PAK maka jurnal yang diragukan tetap dinilai tetapi karya ilmiahnyatidak dapat dijadikan pemenuhan syarat kenaikan jabatan ke Guru Besar atau kenaikan jabatan ke Lektor Kepala.

(6)

Part 2

Tips Menembus Jurnal

Internasional bereputasi

Universitas Negeri Malang

@2017

Nandang Mufti, S.Si, M.T., Ph.D Dr. Ahmad Taufiq, S.Pd, M.Si Tim Percepatan Publikasi Ilmiah Internasional

(7)

Mengapa Artikel Kita Ditolak? Professor David Phillips (University of Oxford), former Editor of theOxford Review of Education, has offered

the following explanations:

• The article is not ready; it is only a draft.

• The article is too parochial (it will not appeal to a wider, international audience).

• The article is written in poor English.

• The manuscript is poorly prepared.

• The article is too short or too long (check the article length specified in author guidelines).

• The article has been submitted to the wrong journal (the material will not be relevant to the readers -check the aims and scope of a journal before submitting to it).

• Nothing new is stated or found.

• The article is under-theorized.

• It is not properly a journal article and would be better suited to another form of publication.

Bagaimana menyusun artikel

yang baik?

Title

Dapat menjelaskan konten dengan jelas dan tepat

termasuk kata kuncinya

Sebagai media promosi artikel

Sebagai advertisement untuk artikel

Jangan menggunakan singkatan atau jargon

Search engines/indexing databases bergantung pada

keakuratan judul karenaya gunakan kata kunci untuk

mengidentifikasi artikel yang relevan

(8)

Structure of scientific article

• Title,

• Authors and Affiliation,

• Abstract, • Introduction, • Methods, • Results, • Discussion, • Acknowledgments, and • References,

Makna masing-masing konten pada Artikel ilmiah

Proses Eksperimen Konten

Apa yang dilakukan penulis secara singkat? Abstract

Apa permasalahnnya? Introduction

Bagaimana cara penulis menyelesaikan

masalah tersebut? Materials and Methods Apa hasil yang diperoleh penulis? Results

Apa makna dari hasil yang diperoleh? Discussion

Siapa yang berkontribusi ? Acknowledgments

(pilihan)

Referensi apa saja yang digunakan? References

tambahan Information Appendices (optional)

The Abstract is:

• A summary of the content of the journal manuscript

• A time-saving shortcut for busy researchers

• A guide to the most important parts of your manuscript’s written content

Your Abstract should answer these questions about your manuscript:

• What was done?

• Why did you do it?

• What did you find?

• Why are these findings useful and important?

(9)

Hal utama pada Introduction

MATERIALS AND METHODS

This section provides the reader with all the details of how you conducted your study. You should:

• Use subheadings to separate different methodologies

• Describe what you did in the past tense

• Describe established methods briefly, and simply cite a reference where readers can find more detail

• Describe new methods in enough detail that another researcher can reproduce your experiment

Results

Objectively present your findings, and explain what

was found

Show that your new results are contributing to the

body of scientific knowledge

Follow a logical sequence based on the tables and

figures presenting the findings to answer the

question or hypothesis

Figures should have a brief description (a legend),

providing the reader sufficient information to know

how the data were produced

Discussion

• Interpret the results.

• Compare your results with those from other studies: Are they consistent? If not, discuss possible reasons for the difference.

• Mention any inconclusive results and explain them as best you can. You may suggest additional experiments needed to clarify your results.

• Discuss what your results may mean for researchers in the same field as you, researchers in other fields, and the general public.

(10)

Conclusion

The main parts of the Conclusion (Thompson

2005: 317):

Introductory restatement of aims and research

questions

Consolidation of present research (e.g. findings,

limitations)

Practical applications/implications

Recommendations for further research

(optional).

Part 3

TIPS dan TRIK preparasi dan submit artikel ke

Jurnal Internasional Bereputasi

By: Dr. Ahmad Taufiq, S.Pd, M.Si Nandang Mufti, S.Si, M.T, Ph.D

Tim Percepatan Publikasi Internasional UM

Outline

I.

Pemanfaatan reference toll Zotero,

Mendeley dll

II. Mencari target jurnal tujuan (demo)

III. Etika penulisan karya ilmiah

IV. Cek plagiasi (demo)

V. Strategi submit artikel

Beberapa laman yang penting untuk diketahui

• Melihat jurnal internasional bereputasi

– http://www.scimagojr.com/index.php

• Predatory Journal

– https://scholarlyoa.com/publishers/

– https://scholarlyoa.com/individual-journals/

• Chek Plagiarisme(ATURAN DIKTI 2017)

–http://www.plagiarisma.net

–http://www.duplichecker.com/ –http://www.ithenticate.com (berbayar)

(11)

Beberapa Website Khusus untuk Memilih Jurnal yang Sesuai

dengan Naskah yang Kita Tulis

SPRINGER:

http://www.springer.com/gp/authors-

editors/journal-author/journal-author-helpdesk/preparation/1276

ELSEVIER:

http://journalfinder.elsevier.com

https://www.journalguide.com/

Pemanfaatan reference toll

Reference tool

 Software sitasi

a) Mengambil sitasi (website, database, dll)

b) Menata bibliografi dengan mudah

c) Fleksibelitas format sitasi sesuai tujuan

d) Mengambil catatan sitasi (kalimat, gambar,

tabel dll) dan menyimpannya di dalam koleksi

sitasi dari data PDF, MS World dll

e) Sederhana, efektif, efisien

Jenis-jenis Reference Toll

Endnote, Mendeley, Zotero, dll

DEMO ZOTERO

DOWNLOAD

INSTALL

(12)

DOWNLOAD ZOTERO

Kunjungi website https://www.zotero.org/

Klik “Download Now”

Klick “Download Zotero fo

Windows”

Install Zotero

(13)

DEMO

SITASI ONLINE

SITASI NON-ONLINE

PELACAKAN, PENYIMPANAN, PENATAAN

PENGATURAN REFERENSI

Mencari target jurnal tujuan

Masalah yang sering muncul bagi “pemula”

adalah menentukan target jurnal

Tips dan Triks Mencari Jurnal

Tujuan

• Cari jurnal sesuai lingkup riset kita

• Ukur kualitas artikel kita dengan jurnal tujuan

• Sebaiknya ber-impact factor(jumlah sitasi/jumlah artikel), atau minimal terindex Scopus

• Perhatikan kesesuaian nilai Impact Factor (Thomson) atau SJR (Scimago)

• Perhatikan “Predatory atau tidak”  demo

• Perhatikan kriteria jurnal (waktu, bayar/free, dll)

• Konsultasi dengan para “pakar” yang sudah terbiasa publikasi di jurnal internasional bereputasi (dibuktikan dengan track record)

• Atau gunakan cara sederhana secara online yang telah disediakan

Demo Pencarian Jurnal Tujuan Secara Online

(Bidang Murni & Pendidikan)

Elsevier

Springer

(14)

Etika Ilmiah

• Publication is the final stage of research and therefore a responsibility for all researchers.

Permendiknas RI no 17 2010 pasal 1 ayat 6:

Karya ilmiah adalah hasil karya akademik

mahasiswa/dosen/peneliti/tenaga kependidikan

di lingkungan PT, yang dibuat dalam bentuk

tertulis baik cetak maupun elektronik yang

diterbitkan dan/ atau dipresentasikan.

Etika Ilmiah

Karya ilmiah harus memiliki:

1. Ketelitian (Scrupulousness)

2. Keterpercayaan (Releability)

3. Keterbukaan (Verifiability)

4. Kejujuran (Impartiality)

5. Kebebasan (Independence) tinggi

(Pedoman Etika Ilmiah FMIPA UM, 2015)

Kode Etik Ilmiah

• Seperangkat etika atau pedoman etis yang telah disepakati secara umum dalam mengusulkan, melakukan, melaporkan dan mempublikasikan hasil penelitian baik eksperimen maupun non eksperimen, hasil kajian, atau hasil pemikiran berbasis penelitian dan bukan berbasis penelitian, seperti hasil telaah bagi yang kompeten.

(Pedoman Etika Ilmiah FMIPA UM, 2015)

Beberapa jenis pelanggaran etika ilmiah

1. Fabrikasi Mengarang, membuat dan mempercantik data (data fiktif)

2. Falsifikasi Memalsukan hal-hal terkait pelaksanaan dan/ atau hasil penelitian

3. Plagiasi Mengambil hak kekayaan intelektual orang lain, penulis mengambil kata-kata/kalimat/teks/gagasan/ide tanpa memberikan aknowledgment dalam bentuk sitasi.

4. Penyimpangan serius lain: Authorship, komfilk kepentingan, pengiriman ganda, dan perlawanan kode etik

Note: Kesalahan yang tidak disengaja dan kemudian diakui secara jujur (honest error) bahwa hal tersebut salah, dan perbedaan opini atau hasil dalam suatu publikasi dengan publikasi terdahulu bukanlah suatu pelanggaran kode etik.

(15)

PLAGIASI

• http://dewey.petra.ac.id/repository/jiunkpe/jiunkpe/s1/jdkv/2007/jiunkpe-ns-s1-2007-42402064-10588-plagiasi-extras1.jpg

Plagiat = Perbuatan secara SENGAJA atau TIDAK SENGAJA dalam memperoleh atau mencoba memperoleh kredit atau nilai untuk suatu karya ilmiah dengan mengutip sebagian atau seluruh karya dan/atau karya ilmiah pihak lain yang diakui sebagai karya ilmiahnya, tanpa menyatakan sumber secara tepat dan memadai

Permendiknas RI No 17 2010, pasal 1 ayat 1)

Penyebab Plagiasi

Ketidakpahaman penulis pada aturan

penulisan

Penyalahgunaan kejauan teknologi

Malas

Tidak ada sanksi (Sekarang sanksi sangat

KETAT)

(Pedoman Etika Ilmiah FMIPA UM, 2015)

Beberapa Softwares Plagiasi

DEMO

Sangat penting

 Software Plagiasi (

iThenticate Berbasis

CrossRef,

Turnitin,Plagiarisma, dll)

• Kunjungi website https://elearningindustry.com/top-10-free-plagiarism-detection-tools-for-teachersa

(16)

TPP UM

JIKA ANDA SUDAH MEMILIKI MANUSKRIP ARTIKEL YANG

BAIK DALAM BAHASA INDONESIA/INGGRIS, SILAHKAN

HUBUNGI TPP VIA

tpp@um.ac.id

atau dating langsung ke

kantor kami:

TPP melayani:

1. Translation

2. Proofreading

3. Workshop Strategi Penulisan Artikel Ilmiah Internasional

Bereputasi

4. Klinik/Coaching Artikel

5. Pemilihan jurnal yang baik dan aman

6. Submission

7. Pendampingan sampai Accepted/Terbit

Mari Kita Sukseskan Gerakan UM dalam

Publikasi Internasional Bereputasi Menuju

UM sebagai WORLD CLASS UNIVERSITY

Gambar

tabel dll) dan menyimpannya di dalam koleksi sitasi dari data PDF, MS World dll

Referensi

Dokumen terkait

Dalam penerapan metode fuzzy untuk pengaturan kecepatan putaran motor, yaitu inputan dari sensor berupa nilai, lalu di fuzzifikasi sesuai dengan pehitungan program yang telah di

Sebuah transaksi juga dilarang karena prosesnya tidak sesuai dengan syariah, bisa karena tidak adanya unsur kerelaan dari kedua belah pihak, karena dalam

Perdagangan, baik untuk produksi pertanian dan usaha kecil dan menengah (UKM) yang diproduksi dalam provinsi Sumatera Barat dan daerah tetangga yang berdekatan

Pembuatan tablet dengan metode granulasi kering merupakan cara yang paling baik untuk membuat tablet yang mengandung bahan atau zat aktif yang mudah terurai oleh air ataupun

Potret Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Semarang Tahun 2014 72 dari suatu wilayah pada pendidikan dan jumlah penduduk yang putus sekolah atau tidak menyelesaikan pendidikan di

(seluruh anggota keluarga; dapat diwakilkan oleh anggota keluarga lainnya). Data yang perlu diisi meliputi kelompok; a) Data Pribadi Warga;3. b) Data pendidikan/pekerjaan/profesi;

Kisah dari Loyola muda memberikan kita sebuah sudut pandang lain yaitu tantangan yang diterima dapat mengubahkan gereja untuk dapat menyelami karya Tuhan dalam kehidupan ini..

Dari basil pengukuran akan diketa- hui struktur kristaI dan perubahan struktur kristal elektrolit padat pacta berbagai temperatur, juga harga konduktivitas listrik pacta