• Tidak ada hasil yang ditemukan

K I A T - K I A T MENULIS K A R Y A A K H I R. Sigit Wibowo. 13 Mei / 36. Tips Menulis Karya Akhir MM FEB UI 1/36

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "K I A T - K I A T MENULIS K A R Y A A K H I R. Sigit Wibowo. 13 Mei / 36. Tips Menulis Karya Akhir MM FEB UI 1/36"

Copied!
36
0
0

Teks penuh

(1)

K I A T - K I A T

MENULIS

K A R Y A A K H I R

Sigit Wibowo

(2)

Pengantar

■ Tingkatan pembelajaran

□ S1 (undergraduate):learning existing knowledge □ S2 (masters):learning evolving knowledge □ S3 (doctoral):creating new knowledge

Tujuan karya akhir adalah memberikan kesempatan

mahasiswa untuk

□ mendapatkan pengetahuan lebih dalam di bidang studi masing-masing

□ menunjukkan kemampuan untuk berkontribusi dalam riset dan pengembangan pengetahuan

□ menunjukkan kemampuan untuk mengidentifikasi, merumuskan, mengintegrasikan pengetahuan, dan memberikan solusi secara kritis, mandiri, komprehensif dan kreatif

(3)

Langkah-langkah dalam Persiapan Karya Akhir

1. Menyiapkan proposal yang baik dan tepat

□ Bagaimana struktur proposal yang baik?

□ Apa yang harus disiapkan?

□ Topik yang ingin ditulis

(4)
(5)

Struktur Proposal

■ Judul dan abstrak

■ Latar belakang atau ringkasan literatur yang sudah ada

■ Pertanyaan penelitian

■ Hipotesis dan tujuan penelitian

■ Metodologi

■ Jadwal penelitian

■ Etika penelitian (bila perlu)

■ Kesimpulan

(6)

Penulisan Proposal

■ Ketika menyiapkan naskah proposal, ingat bahwa penelaah (reviewer) akan membaca proposal yang cukup banyak

■ Sehingga proposal yang ditulis denganpenyajian yang baik dan jelasakan lebih mudah dibaca dan dicerna penelaah

(7)

Tips Proposal yang Baik

■ Jelas, obyektif dan tepat sasaran

■ Berikan rasionalisasi atau urgensi mengenai tujuan penelitian

□ “Tujuan yang menarik” tidak cukup

■ Struktur penyajian yang sistematis

Hindari penulisan paragraf yang panjang

■ Gunakan ilustrasi atau tabel untuk memperjelas penulisan

■ Gunakan bahasa Indonesia (atau bahasa Inggris) yang baik dan benar

Patuhi aturan penulisan dan tenggat waktu □ Hindari kebiasaan menunda (procrastination)

(8)

Abstrak

■ Ikhtisar yang ditulis untuk memberikan pembaca mengenai hal-hal penting dan kesimpulan dalam proposal

□ Apa tujuan penelitian?

□ Metode yang digunakan untuk mencapai tujuan penelitian?

(9)

JEL: G–Financial Economics

Sumber: www.aeaweb.org/econlit/jelCodes.php?view=jel

JEL: G0 General

JEL: G1 General Financial Markets

JEL: G2 Financial Institutions and Services JEL: G3 Corporate Finance and Governance Klasifikasi terkait, antara lain:

JEL: D14 Personal finance

JEL: E4 Money and Interest Rates JEL: F3 International Finance

JEL: N2 (Economic History) Financial Markets and Institu-tions

JEL: O16 Financial Markets; Saving and Capital Investment JEL: Q14 Agricultural finance

(10)

Bagian Pengantar

Telaah Literatur

Bagian ini adalah salah satu kesempatan penulis untuk

menunjukkan bahwapenelitian belum pernah dilakukan sebelumnyadanpenelitian yang diajukan akan memberikan sesuatu yang baru terhadap literatur yang sudah ada ■ Anda dapat memberikan latar belakang dalam bentuktelaah

literaturyang dapat membantu Anda memahami konteks dari studi atau penelitian Anda

■ Hal ini membantu pembaca memahami pertanyaan dan tujuan penelitian

(11)

Bagian Pengantar

Rujukan utama

■ Pilihartikel-artikel penelitian kunciatau dokumen lain yang membantu Anda dalam menjelaskan posisi penelitian yang akan Anda lakukan: mengisi kekosongan penelitian,

melengkapi atau mengikuti penelitian yang sudah ada

■ Walaupun Anda sudah mengembangkan gagasan penelitian Anda dalam batang tubuh, bagian pengatar dari proposal

dapatmengandung:

□ Ikhtisar dari tujuan penelitian Anda

□ Metodologi dan hal-hal yang diharapkan dari penelitian

(12)

Jurnal yang dilanggan UI

Ekonomi dan Bisnis

■ ScienceDirect

■ SpringerLink

■ JSTOR

■ Emerald Insight

■ Sage Publications

Dari luar UI, akses melalui http://remote-lib.ui.ac.id menggunakanusername danpasswordUI

(13)

Bagian Pengantar

Format yang disarankan

Pengantar topik penelitian ■ Telaah rujukan kunci

■ Identifikasi celah (gap) pengetahuan atau pertanyaan penelitian yang ingin dijawab

■ Hipotesis penelitian

■ Tujuan penelitian

■ Metodologi penelitian secara ringkas

■ Manfaat penelitian (untuk siapa dan bagaimana)

(14)

Bagian Pengantar

Tujuan Penelitian

Menjelaskan apa yang ingin diketahui atau dibuktikan □ Gunakan kata kerja seperti:

■ menganalisis, menguraikan, menilai, menguji, membandingkan, menjelaskan, memecahkan, mengindentifikasi, menemukan, mengoptimalkan, memilah

□ Hindari untuk menggunakan kata, seperti:

■ memahami, mengerti, mengetahui, mendiskusikan, mengamati, menjabarkan

■ Tujuan bersifat spesifik dan terukur

Tujuan ini juga berbeda sesuai dengan tingkatan program studi dan ranah kognitifnya

(15)

Batang Tubuh (

Main Text

)

■ Apakah ada bukti misalnya dalam literatur yang dipelajari bahwa penelitian yang akan dilakukan dapat mengisi celah pengetahuan atau permintaan pasar? Bagaimana hal ini akan dibangun dalam literatur yang sudah ada (body of evidence)?

■ Apakah penelitian yang akan dilakukan inovatif dan/atau berkaitan dengan tren yang ada?

■ Perlu dipikirkan juga apakah luaran penelitian dapat dicapai misalnya dengan pangkalan data yang ada atau baru,

pengetahuan fundamental dalam ranah yang ada atau baru, konferensi dan publikasi, kontribusi terhadap kebijakan, pengembangan teknologi baru

■ Disarankan juga untuk dapat memberikan tahapan atau jadwal yang jelas untuk mencapai tujuan penelitian

(16)

Metodologi

■ Metodologi perlu dijelaskan secara ringkas:

□ Teknik pengumpulan data

□ Definisi populasi dan ukuran sampel

□ Peralatan

□ Analisis data

■ Bagaimana hal ini dapat membantu menjawab pertanyaan penelitian secara efektif?

■ Bila diperlukan, alasan pemilihan satu metodologi dapat dijelaskan misalnya dibandingkan metodologi lain

(17)
(18)

Rujukan Penulisan Karya Akhir

Standar penulisan ilmiah Universitas Indonesia

http://www.ui.ac.id/download/files/Pedoman-TA-UI% 20-SK-Rektor-2008.pdf

Bahasa Indonesia: Sebuah Pengantar Penulisan Ilmiah

https://scele.ui.ac.id/berkas_kolaborasi/konten/mpktb_ 2014genap/BI.pdf

Kata baku dalam bahasa Indonesia

(19)

Struktur Karya Akhir

■ Pendahuluan

Telaah Literatur ■ Metodologi Penelitian

■ Analisis dan Diskusi

■ Kesimpulan dan saran

(20)

Bagian Pengantar

■ Bagian ini menjelaskan tujuan dari karya akhir, mengapa kajian dilakukan atau mengapa karya akhir ini ditulis

□ Jangan menyalin tulisan di bagian abstrak

■ Bagian ini menjelaskan latar belakang yang mengandung informasi yang memadai sehingga memudahkan pembaca memahami konteks pertanyaan penelitian dan pentingnya kajian ini dilakukan

■ Pengakuan terhadap penelitian atau kajian sebelumnya terkait dengan penelitian yang dilakukan

Pembaca dapat memahami konteks lebih luas berdasarkan rujukan-rujukan yang dikemukakan di bagian ini misalnya dengan cara menelusuri literatur tersebut

(21)

Bagian Pengantar

(lanjutan)

■ Bagian pengantar/pendahuluan harus fokus ke pertanyaan penelitian

□ Seluruh rujukan yang digunakan harus relevan dengan tujuan penelitian

□ Bagian ini bukan ringkasan mengenai seluruh rujukan yang pernah Anda baca tentang topik ini

■ Jelaskan lingkup penelitian, hal-hal yang akan dibahas dan juga hal-hal yang tidak akan dibahas

■ Penjelasan verbal mengenai “peta karya akhir” memberikan panduan kepada pembaca mengenai apa yang akan dibahas

Pertanyaan penting: apakah bagian pengantar (“old stuff”) berakhir dan kontribusi Anda (“new stuff”) dimulai sudah jelas dipaparkan?

(22)

Metode

■ Bagian ini mengandung, antara lain:

□ Informasi yang meyakinkan pembaca bahwa hasil penelitian Anda dapat dipercaya

□ Informasi yang dibutuhkan oleh peneliti lain untuk mereplikasi penelitian Anda

□ Deskripsi mengenai bahan, prosedur, dan teori yang digunakan

□ Perhitungan, teknik, peralatan, dan estimasi.

□ Keterbatasan, asumsi, dan kesahihan (validity)

□ Metode analisis, termasuk rujukan mengenai penggunakan piranti lunak tertentu

(23)

Kerangka Berpikir Perumusan Model

Sumber: Hermanto (2009)

(24)

Hasil Penelitian

■ Pernyataan aktual dari observasi yang mencakup statistik, tabel dan gambar

□ Simpangan atau variase statistik perlu untuk dijelaskan

■ Sajikan hasil yang positif dan negatif

□ Jangan interpretasikan hasilnya – gunakan di bagian diskusi

■ Tempatkan hasil-hasil ini sebagai kasus untuk dinilai

□ Berikan rincian informasi yang memadai sehingga pembaca dapat melakukan inferensi dan melakukan konstruksi penjabaran

■ Gunakan ukuran-ukuran standar internasional (seperti meter, kilogram, dan lain-lain) secara konsisten

■ Sajikan hasilnya ke dalam beberapa bagian logis dengan menggunakan judul sub bab

(25)

Hasil Penelitian

(lanjutan)

■ Hasil-hasil penting harus dijabarkan dalam kalimat yang jelas pada awal paragraf

■ Akan lebih baik untuk menyajikan kalimat:

X memiliki hubungan positif dan signifikan terhadapY

(regresi linierp<0.01,R2 = 0.79)”

daripada memulai dengan sesuatu yang kurang informatif seperti:

“Terdapat hubungan yang signifikan antaraX danY

■ Jelaskan hubungan atau sifat dari temuan-temuan ini;

□ Jangan hanya sekedar memberitahu pembaca bahwa hubungan ini signifikan atau tidak signifikan

(26)

Perbandingan Penyajian Data

Sumber: The Economist, 30 April 2016

(27)

Perbandingan Penyajian Data

Sumber: Dennis & Sibilkov (RFS, 2010)

(28)

Diskusi

■ Mulailah dengan beberapa kalimat yang memberikan ikhtisar dari hasil-hasil yang penting

■ Bagian diskusi harus berbentuk essai ringkas yang menjawab pertanyaan-pertanyaan berikut:

□ Apa saja pola-pola utama dalam observasi? (Berikan rujukan terhadap variasi spasial dan temporal)

□ Apa saja hubungan, kecenderungan, dan generalisasi dari hasil-hasil observasi tersebut?

(29)

Diskusi

(lanjutan)

□ Apa saja kemungkinan penyebab (mekanisme) yang mendasari pola-pola ini dalam menghasilkan suatu prediksi?

□ Apakah ada kesesuaian atau ketidaksesuaian dengan hasil-hasil penelitian yang dilakukan oleh peneliti lain?

□ Interpretasikan hasil-hasil ini dalam konteks yang sudah dijelaskan di bagian pengantar – apa saja hubungan antara temuan ini dengan pertanyaan penelitian?

□ Apa saja implikasi hasil-hasil temuan penelitian ini terhadap pertanyaan lain yang relevan? Misalnya kebijakan atau regulasi, operasional perusahaan, industri terkait, dan lain-lain

(30)

Diskusi

(lanjutan)

□ Apa saja yang harus kita ketahui atau pahami sebelum ada temuan penelitian ini?

□ Cantumkan bukti atau argumentasi logis untuk mendukung setiap interpretasi

□ Apa signifikansi dari temuan penelitian ini: mengapa kita harus peduli?

(31)

Kesimpulan

■ Apa saja pernyataan penting dari hasil penelitian ? Tunjukkan kekuatan penelitian Anda

□ Apabila Anda bertemu dengan pembaca 6 bulan dari sekarang, hal apa yang diingat oleh pembaca mengenai penelitian ini?

■ Ungkapkan kembali pertanyaan penelitian, dan jelaskan kesimpulan yang Anda dapatkan dari penelitian ini

□ Ringkas hasil observasi, interpretasi, dan pengetahuan baru yang dihasilkan dari penelitian ini

■ Cantumkan implikasi yang lebih luas mengenai hasil penelitian Anda

■ Jangan mengulangi kata demi kata yang sudah ditulis di bagian abstrak, pengantar atau diskusi

(32)

Plagiarisme

SK Rektor UI No. 208/SK/R/UI/2009

“... adalah tindakan seseorang yang mencuri ide atau pikiran yang telah dituangkan dalam bentuk tertulis dan/atau tulisan orang lain dan yang digunakannya dalam tulisannya seolah-olah ide atau tulisan orang lain tersebut adalah ide, pikiran dan/atau tulisan sendiri sehingga merugikan orang lain baik material maupun nonmaterial, dapat berupa pencurian sebuah kata, frasa, kalimat, paragraf, atau bahkan pencurian bab dari tulisan atau buku seseorang, tanpa menyebut sumbernya, termasuk dalam pengertian plagiarisme adalah plagiarisme diri.”

(33)

Mendeteksi Plagiarisme

Contoh Luaran Turnitin

(34)

Kiat-kiat Menghindari Plagiarisme

■ Pastikan bahwa Anda menulis seluruh rujukan yang digunakan dalam proposal maupun karya akhir

■ Jangan menyalin satu per satu kata dari rujukan atau tulisan orang lain

■ Lakukan penulisan kembali tulisan yang Anda kutip (paraphrasing)

■ Apabila Anda harus mengutip seluruh tulisan orang lain atau dalam bentukverbatim, gunakan tanda kutip dan tulis kata-kata tersebut dalam bentuk cetak miring

(35)

Tips Lain

■ Gunakan piranti pengelola pustaka seperti Jabref, Mendeley atau EndNote

(36)

Best of luck with your thesis

Materi ini dapat diunduh di staff.blog.ui.ac.id/sigit.sw/talks/

Referensi

Dokumen terkait

Berdas^kan hasil penelitian dan analisis yang telah dilakukan, penulis menyimpulkan bahwa faktor-faktor penyebab penurunan sisa hasil usaha pada Koperasi BMT Mu'awanah Palembang

Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengeringan yang dilakukan menggunakan kolektor memberikan kualitas hasil pengeringan yang lebih baik, waktu pengeringan lebih cepat ± &gt;4 -

Data yang diperoleh dari studi literatur akan dikumpulkan untuk mendapatkan gambaran pengendalian kualitas yang saat ini digunakan dan pengendalian kualitas yang

Memberikan kepastian pelayanan dilaksanakan sesuai dengan standar pelayanan. Jaminan pelayanan menunjukkan kesanggupan instansi/UPP sesuai kapasitas manajemen yang ada

Berdasarkan perbandingan tersebut, maka perlu dilakukan penelitian lanjutan terhadap faktor distribusi perusahaan untuk mencari alternatif pemecahan masalah yang terjadi

Oleh karena itu dilakukan penelitian dengan metode Critical Chain Project Management (CCPM) untuk mengoptimalkan feeding buffer dan project buffer (waktu tambahan)

pertanian ekologis, (2) pemanfaatan sumber daya lokal secara optimal, (3) mendorong penciptaan produk baru dan lapangan kerja, dan (4) memiliki program yang

• Apakah Saudara percaya bahwa Alkitab Perjanjian Lama dan Perjanjian Baru adalah Firman Allah yang menunjukkan jalan keselamatan di dalam Tuhan Yesus Kristus dan karena itu