• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENINGKATAN PEMAHAMAN PEMELIHARAAN KESEHATAN TUBUH MANUSIA DALAM PEMBELAJARAN IPA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING ( Penelitian Tindakan Kelas Pada Siswa Kelas IV SD Negeri Kleco 1 No.7 Surakarta Tahun Ajaran 2016/2017 ) - UNS I

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "PENINGKATAN PEMAHAMAN PEMELIHARAAN KESEHATAN TUBUH MANUSIA DALAM PEMBELAJARAN IPA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING ( Penelitian Tindakan Kelas Pada Siswa Kelas IV SD Negeri Kleco 1 No.7 Surakarta Tahun Ajaran 2016/2017 ) - UNS I"

Copied!
18
0
0

Teks penuh

(1)

i

PENINGKATAN PEMAHAMAN PEMELIHARAAN KESEHATAN TUBUH MANUSIA DALAM PEMBELAJARAN IPA

MELALUI MODEL PEMBELAJARAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING

( Penelitian Tindakan Kelas Pada Siswa Kelas IV SD Negeri Kleco 1 No.7 Surakarta Tahun Ajaran 2016/2017 )

Oleh :

PIRSON

K7113263

SKRIPSI

diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan pada Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

(2)

ii

PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN

Saya yang bertanda tangan di bawah ini

Nama : Pirson

NIM : K7113263

Program Studi : Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD)

menyatakan bahwa skripsi saya berjudul “PENINGKATAN PEMAHAMAN

PEMELIHARAAN KESEHATAN TUBUH MANUSIA DALAM

PEMBELAJARAN IPA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN

CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING’’

( Penelitian Tindakan Kelas Pada Siswa Kelas IV SD Negeri Kleco 1 No.7 Surakarta Tahun Ajaran 2016/2017 ) ini benar-benar merupakan hasil karya saya sendiri. Selain itu, sumber informasi yang dikutip dari penulis lain telah

disebutkan dalam teks dan dicantumkan dalam daftar pustaka.

Apabila pada kemudian hari terbukti atau dibuktikan skripsi ini hasil jiplakan,

saya bersedia menerima sanksi atas perbuatan saya.

Surakarta, 06 Juni 2017

Yang membuat pernyataan

(3)

iii

PERSETUJUAN

Nama : Pirson

Nim : K7113263

Judul Skripsi : Peningkatan Pemahaman Pemeliharaan Kesehatan Tubuh

Manusia Dalam Pembelajaran IPA Melalui Model

Pembelajaran Contextual Teaching and Learning

(Penelitian Tindakan Kelas Pada Siswa Kelas IV SD

Negeri Kleco 1 No.7 Surakarta Tahun Ajaran

2016/2017).

Skripsi ini telah disetujui untuk dipertahankan di hadapan Tim Penguji

Skripsi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret

Surakarta.

Surakarta, 06 Juni 2017

Persetujuan Pembimbing

Pembimbing I, Pembimbing II,

Dra. Yulianti, M. Pd. Drs. Sukarno, M. Pd.

(4)
(5)

v ABSTRAK

Pirson K77112363. Peningkatan Pemahaman Pemeliharaan Kesehatan Tubuh Manusia Dalam Pembelajaran IPA Melalui Model Pembelajaran Contextual Teaching And Learning (Penelitian Tindakan Kelas Pada Siswa Kelas IV SD Negeri Kleco 1 No. 7 Surakarta Tahun Ajaran 2016/2017). Skripsi, Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret, Mei 2017.

Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan pemahaman pemeliharaan kesehatan tubuh manusia dalam pembelajaran IPA melalui model pembelajaran contextual teaching and learning pada siswa kelas IV SD Negeri I No.7 Surakarta tahun ajaran 2016/2017.

Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (PTK) yang terdiri dari dua siklus, tiap siklus terdiri dari empat tahap, yaitu perencanaan, pelaksanaan, observasi, refleksi. Teknik pengumpulan data, yaitu dokumentasi, wawancara, observasi, tes. Validitas data menggunakan triangulasi sumber dan teknik. Teknik analisis data menggunakan teknik analisis interaktif.

Hasil penelitian tindakan kelas ini menunjukkan bahwa inilai rata-rata kelas pemahaman pemeliharaan kesehatan tubuh manusia dalam pembelajaran IPA kondisi awal adalah 71,06 dengan persentase ketuntasan kelas sebesar 32,36%. Pada siklus I nilai rata-rata kelas meningkat menjadi 77,11 dengan persentase ketuntasan 76,47%. Pada siklus II nilai rata-rata kelas meningkat menjadi 86,19 dengan persentase ketuntasan kelas 91,18%. Berdasarkan hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa penerapan model pembelajaran contextual

teaching and learning dapat meningkatkan pemahaman pemeliharaan kesehatan

tubuh manusia dalam pembelajaran IPA pada siswa kelas IV SD Negeri Kleco 1 No.7 Surakarta Tahun Ajaran 2016/2017.

(6)

vi ABSTRACT

Pirson. K77112363. The Improvement of Understanding on Human Body

Health Maintenance in Natural Science Learning using Contextual Teaching and Learning (A Classroom Action Research on the 4th Graders of SD Negeri Kleco 1 No.7 Surakarta in the school year of 2016/2017). Teacher Training and Education Faculty of Sebelas Maret University, May 2017.

The objective of research was to improve the understanding on human body health maintenance in Natural Science Learning using Contextual Teaching and Learning in the 4th graders of SD Negeri Kleco 1 No.7 Surakarta in the school year of 2016/2017.

This study was a Classroom Action Research (CAR) consisting of two cycles, each of which consisted of four stages: planning, acting, observing, and reflecting. Techniques of collecting data used were documentation, interview, observation, and test. Data validation was carried out using source and technique triangulations. Technique of analyzing data used was an interactive model of analysis.

The result of research showed that mean class score of understanding on human body health maintenance in Natural Science learning was 71.06 in prior condition with the percentage successful passing of 32.36%. This figure increased to 77.11 in cycle I with the percentage successful passing of 76.47%, and to 86.19 with the percentage successful passing of 91.18%. Considering the result of research, it could be concluded that the application of contextual teaching and learning model could improve the understanding on Human Body Health Maintenance in Natural Science Learning using Contextual Teaching and Learning in the 4th graders of SD Negeri Kleco 1 No.7 Surakarta in the school year of 2016/2017.

(7)

vii MOTTO

Yang terbaik akan Tuhan kirimkan ke gerbangmu. Percayalah, lihatlah dan

nikmatilah kebaikan Tuhan. ( Jevier Justin)

Anda mungkin bisa menunda, tapi waktu tidak akan menunggu.(Benjamin

Franklin)

“Keyakinan adalah dasar semua mukjizat dan semua misteri yang tidak bisa

dianalisis dengan semua ilmu pengetahuan” (Napoleon Hill)

(8)

viii

PERSEMBAHAN

Skripsi ini saya persembahkan untuk :

Bapak Sangiu dan Ibu Marta, selaku kedua orang tua saya.

“Terima kasih telah memberikan pendidikan dan ilmu yang terbaik buat hidup

saya. Terima kasih atas kesabaran dan kasih Bapak Ibu yang selalu mendukung

dan mendoakan saya”

Eyang Duya

“Terima kasih yang tak terbatas atas doa dan berkat yang diberikan selama saya

menempuh pendidikan. Selalu memberikan dukungan yang terbaik dan

menemami langkah hidup saya”

Kakak Takcoy, Cuncan dan Adik Linaca, Kornelius

(9)

ix

KATA PENGANTAR

Puji syukur peneliti panjatkan ke hadirat Allah SWT, karena telah memberikan rahmat dan karunia-Nya berupa ilmu, inspirasi, kesehatan dan keselamatan. Atas kehendak-Nya penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul “PENINGKATAN PEMAHAMAN PEMELIHARAAN KESEHATAN TUBUH MANUSIA DALAM PEMBELAJARAN IPA MELALUI MODEL

PEMBELAJARAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING

(Penelitian Tindakan Kelas Pada Siswa Kelas IV SD Negeri Kleco 1 No.7 Surakarta Tahun Ajaran 2016/2017)’’.

Skripsi ini disusun untuk memenuhi salah satu persyaratan untuk mendapatkan gelar sarjana pada Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Jurusan Pendidikan Ilmu Pendidikan, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Terselesainya penyusun skripsi ini tidak lepas dari bimbingan, arahan, petunjuk, dan saran-saran dari berbagai pihak, maka pada kesempatan ini peneliti menyampaikan terima kasih kepada:

1. Prof. Dr. Joko Nurkamto, M.Pd.,Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta.

2. Drs. Hadi Mulyono, M. Pd., Kepala Program Studi PGSD Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta.

3. Dra. Yulianti, M.Pd., Pembimbing I yang telah memberikan bimbingan dan pengarahan sehingga skripsi ini dapat terselesaikan dengan lancar.

4. Drs. Sukarno, M.Pd., Pembimbing II yang telah memberikan bimbingan dan pengarahan sehingga skripsi ini dapat terselesaikan dengan lancar.

5. Joko Sudibyo. S.N, S.Pd.M.Pd., Kepala SD Negeri Kleco 1 No.7 Surakarta yang telah memberikan izin penelitian

6. Anita Nungki Ernawati, S.Pd.SD., Guru kelas IV SD Negeri Kleco 1 No.7 Surakarta yang telah membantu dalam penelitian.

7. Para siswa kelas IV.2 SD Negeri Kleco I No.7 Surakarta yang telah berpartisipasi dalam pelaksanaan penelitian ini.

8. Semua pihak lain yang tidak dapat disebutkan satu persatu, yang telah membantu dalam penyelesaian skripsi ini.

Peneliti menyadari masih ada kekurangan dalam menyusun skripsi ini karena keterbatasan pengetahuan dan tentu hasilnya masih jauh dari sempurna. Oleh karena itu, segala saran dan kritik yang bersifat membangun sangat diharapkan. Peneliti berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua pihak yang berkepentingan dan dunia pendidikan pada umumnya bisa lebih bermanfaat.

Surakarta, 06 Juni 2017

(10)

x

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ... i

HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN ... ii

HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING ... iii

HALAMAN PENGESAHAN PENGUJI ... iv

HALAMAN ABSTRAK ... v

HALAMAN ABSTRACT ... vi

HALAMAN MOTTO ... vii

HALAMAN PERSEMBAHAN ... viii

KATA PENGANTAR ... ix

DAFTAR ISI ... x

DAFTAR TABEL ... xiii

DAFTAR GAMBAR ... xv

DAFTAR GRAFIK ... xvi

DAFTAR LAMPIRAN ... xvii

BAB I PENDAHULUAN A.Latar Belakang Masalah ... 1

B.Rumusan Masalah ... 5

C.Tujuan Penelitian ... 5

D.Manfaat Hasil penelitian ... 5

BAB II KAJIAN PUSTAKA, KERANGKA BERPIKIR, HIPOTESIS A.Kajian Pustaka ... 7

1. Pemeliharaan Kesehatan Tubuh Manusia pada Pembelajaran IPA di Sekolah Dasar ... 7

2. Model Pembelajaran Contextual Teaching and Learning (CTL) ... 15

B.Penelitian Yang Relevan ... 36

C.Kerangka Berpikir... 40

(11)

xi BAB III METODE PENELITIAN

A.Tempat dan Waktu Penelitian ... 44

1. Tempat Penelitian ... 44

2. Waktu Penelitian ... 44

B.Pendekatan Penelitian ... 45

C.Subjek Penelitian ... 45

D.Data dan Sumber Data ... 46

E. Teknik Pengumpulan Data ... 47

F. Teknik Uji Validitas Data ... 49

1. Triangulasi Sumber ... 50

2. Triangulasi Teknik ... 50

G.Teknik Analisis Data ... 51

1. Pengumpulan Data (Data Colletion) ... 52

2. Reduksi Data (Data Reduction) ... 53

3. Penyajian Data (Data Display) ... 53

4. Penarikan Kesimpulan (Verification) ... 53

H.Indikator Kinerja Penelitian ... 54

I. Prosedur Penelitian ... 55

1. Tindakan Siklus I ... 57

2. Tindakan Siklus II ... 58

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A.Hasil Penelitian ... 61

1. Data Pratindakan ... 61

2. Hasil Tindakan Siklus I ... 66

3. Hasil Tindakan Siklus II... 83

4. Perbandingan Hasil Tindakan ... 98

B.Pembahasan ... 102

BAB V SIMPULAN, IMPLIKASI, DAN SARAN A.Simpulan ... 106

B.Implikasi ... 106

(12)

xii

2. Impilkasi Praktis ... 108

C.Saran ... 108

1. Bagi Guru ... 109

2. Bagi Siswa ... 109

3. Bagi Sekolah ... 109

4. Bagi Peneliti ... 110

DAFTAR PUSTAKA ... 111

(13)

xiii

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

3.1. Indikator Kinerja Penelitian ... 55

4.1. Hasil Observasi Siswa Pratindakan ... 62

4.2. Frekuensi Nilai Pemahaman Pemeliharaan Kesehatan

Tubuh Manusia Pratindakan ... 64

4.3. Hasil Analisis Pemahaman Pemeliharaan Kesehatan Tubuh

Manusia Pratindakan ... 65

4.4. Distribusi Frekuensi Nilai Pemahaman Pemeliharaan Kesehatan

Tubuh Manusia pada Siklus I ... 72

4.5. Perbandingan Pemahaman Pemeliharaan Kesehatan Tubuh

Manusia ... 74

4.6. Hasil Aktivitas Yang Diproleh pada Siklus I ... 76

4.7. Hasil Observasi Kinerja Guru pada Siklus I ... 78

4.8. Perbandingan Ketuntasan Pemahaman Pemeliharaan

Kesehatan Tubuh Manusia pada Pratindakan Dan Siklus I ... 81

4.9. Distribusi Frekuensi Nilai Pemahaman Pemeliharaan Kesehatan

Tubuh Manusia pada Siklus II ... 88

4.10. Perbandingan Peningkatan Peningkatan Pemeliharaan Kesehatan

Tubuh Manusia pada Siklus I Dan Siklus II ... 90

4.11. Hasil Aktivitas Siswa Yang Diperoleh pada Siklus II ... 92

4.12. Hasil Observasi Kinerja Guru pada Siklus II ... 93

4.13. Perbandingan Ketuntasan Pemahaman Pemeliharaan Kesehatan

Tubuh Manusia pada Pratindakan Dan Siklus II ... 96

4.14. Perbandingan Hasil Aktivitas Siswa pada Pratindakan, Siklus I

Dan Siklus II ... 98

4.15. Perbandingan Hasil Observasi Kinerja Guru pada Pratindakan,

Siklus I, Dan Siklus II ... 99

4.16. Perbandingan Nilai Terendah, Nilai Tertinggi, Dan rata-rata

(14)

xiv

Pratindakan, Siklus I, Dan Siklus II ... 100

4.17. Peningkatan Persentase Pemahaman Pemeliharaan

Kesehatan Tubuh Manusia pada Pratindakan, Siklus I,

(15)

xv

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

2.1. Kerangka Berpikir ... 42

3.1. Triangulasi Sumber ... 50

3.2. Triangulasi Teknik ... 51

3.3. Komponen-komponen Analisis data ... 52

(16)

xvi

DAFTAR GRAFIK

Grafik Halaman

4.1. Hasil Observasi Aktivitas Siswa Pratindakan ... 63

4.2. Distribusi Frekuensi Nilai Pemahaman Pemeliharaan Kesehatan

Tubuh Manusia Pratindakan ... 64

4.3. Persentase Ketuntasan Dan Ketidaktuntasan Pratindakan ... 65

4.4. Distribusi Frekuensi Nilai Pemahaman Pemeliharaan Kesehatan

Tubuh Manusia pada Siklus I ... 73

4.5. Perbandingan Peningkatan Persentase Ketuntasan Dan

Ketidaktuntasan pada Pratindakan Dan Siklus I ... 74

4.6. Hasil Observasi Aktivitas Siswa pada Siklus I ... 77

4.7. Hasil Observasi Kinerja Guru pada Siklus I ... 78

4.8. Perbandingan Persentase Ketuntasan Pemahaman Pemeliharaan

Kesehatan Tubuh Manusia Pratindakan Dan Siklus I ... 81

4.9. Distribusi Frekuensi Nilai Pemahaman Pemeliharaan Kesehatan

Tubuh Manusia pada Siklus I ... 89

4.10. Perbandingan Peningkatan Persentase Ketuntasan Dan

Ketindaktuntasan pada Siklus I Dan Siklus II ... 90

4.11. Hasil Observasi Aktivitas Siswa pada Siklus I ... 92

4.12. Hasil Observasi Kinerja Guru pada Siklus II ... 94

4.13. Perbandingan Persentase Ketuntasan Pemahaman Pemeliharaan

Kesehatan Tubuh Manusia Pratindakan Dan Siklus II ... 97

4.14. Perbandingan Hasil Aktivitas Siswa pada Pratindakan, Siklus I,

Dan Siklus II ... 98

4.15, Perbandingan Hasil Observasi Aktivitas Siswa pada Pratindakan,

Siklus I, Dan Siklus II ... 99

4.16. Perbandingan Nilai Rata-rata Pemahaman Pemeliharaan Kesehatan

Tubuh Manusia pada Pratindakan, Siklus I, Dan Siklus II ... 100

4.17. Persentase Pemahaman Pemeliharaan Kesehatan Tubuh Manusia

(17)

xvii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran Halaman

1. Jadwal Penelitian Tindakan Kelas ... 113

2. Daftar Hadir Siswa kelas IV SD Negeri Kleco 1 No.7 Surakarta Pratindakan, Siklus I, Siklus II Tahun Ajaran 2016/2017 ... 114

3. Hasil Wawancara Guru Pratindakan Sebelum Diterapkan Model Pembelajaran CTL ... 115

4. Hasil Wawancara Siswa Pratindakan Sebelum Diterapkan Model Pembelajaran CTL ... 117

5. Hasil Observasi Kinerja Guru Pratindakan Sebelum Menggunakan Model Pembelajaran CTL ... 118

6. Hasil Observasi Aktivitas Siswa Pratindakan Pelaksanaan Pembelajaran ... 121

7. Daftar Nilai Pratindakan Pemahaman Pemeliharaan kesehatan Tubuh Manusia Siswa Kelas IV SD Negeri Kleco 1 No.7 Surakarta Tahun Ajaran 2016/2017... 124

8. Silabus ... 125

9. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran RPP Siklus I ... 126

a. Meteri Pembelajaran Siklus I ... 130

b. Kisi-Kisi Siklus I ... 131

c. Lembar Kerja Siswa LKS Siklus I ... 132

d. Soal Evaluasi Siklus I ... 133

e. Kunci Jawaban Siklus I ... 137

10. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran RPP Siklus II ... 136

a. Materi Pembelajaran Siklus II ... 141

b. Kisi-Kisi Siklus II ... 143

c. Lembar Kerja Siswa LKS Siklus II ... 144

d. Soal Evaluasi Siklus II ... 145

e. Kunci Jawaban Siklus II ... 147

(18)

xviii

Tubuh Manusia pada Siklus I ... 149

12. Daftar Nila Rata-rata Pemahaman Pemeliharaan Kesehatan Tubuh Manusia pada Siklus II ... 151

13. Perbandingan Nilai Rata-rata Pemahaman Pemeliharaan Kesehatan Tubuh Manusia Dalam Pembelajaran IPA pada Pratindakan, Siklus I, Dan Siklus II ... 153

14. Hasil Observasi Kinerja Guru Menggunakan Model Pembelajaran CTL Siklus I ... 154

15. Hasil Observasi Kinerja Guru Menggunakan Model Pembelajaran CTL Pada Siklus II ... 157

16. Perbandingan Hasil Observasi Kinerja Guru Pratindakan, Siklus I, Siklus II Menggunakan Model Pembelajaran CTL ... 160

17. Hasil Observasi Aktivitas Siswa Pelaksanaan Pembelajarn Siklus I ... 163

18. Hasil Observasi Aktivitas Siswa Pelaksanaan Pembelajaran Siklus II ... 165

19. Perbandingan Hasil Observasi Aktivitas Siswa Pelaksanaan Pembelajaran Pratindakan, Siklus I, Siklus II ... 167

20. Hasil Wawancara Guru Setelah Diterapkan Model Pembelajaran CTL ... 169

21. Hasil Wawancara Siswa Setelah Diterapkan Model Pembelajaran CTL ... 171

22. Dokumentasi Penelitian Tindakan Kelas Siklus I Dan Siklus II ... 172

23. Dokumentasi Hasil Evaluasi Nilai Tertinggi ... 179

Gambar

Tabel
Grafik                                                                                                  Halaman

Referensi

Dokumen terkait

Dengan data yang lengkap mengenai SDM Batan dan Program yang terkait, diharapkan dapat disusun Pola Diklat Berjenjang yang dapat digunakan untuk meningkatkan kemampuan SDM

yang berjudul “ Pengembangan Modul Fisika Berbasis Problem Based Learning (PBL) dan Analogi untuk Meningkatkan Kemampuan Literasi Sains Pada Materi Hukum Gravitasi

PEMBUATAN BIO-OIL SEBAGAI BAHAN BAKAR ALTERNATIF DARI PROSES PIROLISIS BUAH PINUS.. MENGGUNAKAN

dapat menyelesaikan tugas akhir penelitian yang berjudul **SINTES1S KOMPOSIT FezOj-SERBUK BIJI KAPUK SEBAGAI ABSORBEN PADA PENGOLAHAN LIMBAH CAIR INDUSTRI KELAPA SAWIT"

Berdasarkan hasil yang diperoleh dari penelitian ini, diketahui bahwa kenaikan temperatur pada tahap sintesis 2- iodoheksana memberikan dampak signifikan pada nilai konversi

Uji antibakteri dilakukan dengan metode difusi kertas cakram (Ratan, 2000), dan bakteri yang digunakan pada uji ini adalah bakteri Gram Negatif (Salmonella typhmurium B2284

[r]

Dari serangkaian percobaan yang telah dilakukan, dapat disimpulkan bahwa model terbaik untuk klasifikasi kondisi air tambak didapatkan oleh model yang dibentuk dengan algoritma