PROFIL KELOMPOK PERIKANAN
KUB
DESA LASI KECAMATAN KILO KABUPATEN DOMPU
PENYULUH PERIKANAN
ATMINKAL BALAI BESAR RISET BUDIDAYA LAUT DAN PENYULUHAN PERIKANAN PUSAT PELATIHAN DAN PENYULUHAN KELAUTAN DAN PERIKANAN
KEMENTERIAN KELAUTAN DAN PERIKANAN
PROFIL KELOMPOK PERIKANAN
2020
KUB MECI ANGI
LASI KECAMATAN KILO KABUPATEN DOMPU
PENYULUH PERIKANAN BANTU HABIBI, S.Pi
ATMINKAL BALAI BESAR RISET BUDIDAYA LAUT DAN PENYULUHAN PERIKANAN PUSAT PELATIHAN DAN PENYULUHAN KELAUTAN DAN PERIKANAN
KEMENTERIAN KELAUTAN DAN PERIKANAN
PROFIL KELOMPOK PERIKANAN
ATMINKAL BALAI BESAR RISET BUDIDAYA LAUT DAN PENYULUHAN PERIKANAN PUSAT PELATIHAN DAN PENYULUHAN KELAUTAN DAN PERIKANAN
PROFIL KELOMPOK PERIKANAN
KUB
NO REG. 1.2.52.05.04.0517 DESA
KABUPATEN DOMPU
PENYULUH PERIKANAN
ATMINKAL BALAI BESAR RISET
PUSAT PELATIHAN DAN PENYULUHAN KELAUTAN DAN PERIKANAN KEMENTERIAN KELAUTAN DAN PERIKANAN
PROFIL KELOMPOK PERIKANAN
KUB MECI ANGI
NO REG. 1.2.52.05.04.0517.1018 DESA LASI KECAMATAN KILO
KABUPATEN DOMPU
PENYULUH PERIKANAN BANTU HABIBI, S.Pi
ATMINKAL BALAI BESAR RISET BUDIDAYA LAUT DAN PENYULUHAN PERIKANAN PUSAT PELATIHAN DAN PENYULUHAN KELAUTAN DAN PERIKANAN
KEMENTERIAN KELAUTAN DAN PERIKANAN 2020
PROFIL KELOMPOK PERIKANAN
.1018
BUDIDAYA LAUT DAN PENYULUHAN PERIKANAN PUSAT PELATIHAN DAN PENYULUHAN KELAUTAN DAN PERIKANAN
i KATA PENGANTAR
Puji dan syukur penyusun panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, atas segala limpahan dan rahmat-Nyalah sehingga Laporan Profil Kelompok Perikanan Tahun 2020 yang berlokasi di Kabupaten Dompu Provinsi Nusa Tenggara Barat dapat terselesakan tepat pada waktunya.
Dalam penyusunan Profil Kelompok ini penulis banyak mendapatkan bimbingan dari berbagai pihak yang telah banyak berperan serta dalam menyelesaikan Profil Kelompok ini oleh karena itu pada kesempatan ini penulis menyampaikan ucapan terima kasih kepada YTH :
1. Kementrian Kelautan dan Perikanan;
2. Badan Riset Sumber Daya Manusia Kelautan dan Perikanan;
3. Pusat Pelatihan dan Penyuluhan Kelautan dan Perikanan;
4. Satminkal Balai Besar Riset Budidaya Laut dan Penyuluhan Perikanan;
5. Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Dompu;
6. Penyuluh Perikanan Kabupaten Dompu;
7. Semua pihak yang telah membantu dalam penyelesaian Profil Kelompok ini yang tidak bisa kami sebut satu persatu.
Penulis menyadari sepenuhnya bahwa Profil Kelompok ini masih jauh dari sempurna karena keterbatasan kemampuan, kritik dan saran yang sifatnya perbaikan demi penyempurnaan sangat diharapkan dari semua pihak.
Dompu, Mei 2020 P e n u l i s,
Habibi, S.Pi
ii DAFTAR ISI
HAL
KATA PENGANTAR ……… i
DAFTAR ISI ……… ii
I. SEJARAH PENDIRIAN KELOMPOK ... 1
A.Latar belakang ... 1
B.Tujuan ... 2
C.Visi dan Misi ... 2
II. DATA DASAR KELOMPOK ... 3
III. STRUKTUR ORGANISASI ... 7
IV. PERKEMBANGAN USAHA KELOMPOK ... 8
V. DOKUMENTASI KEGIATAN ... 13
VI. PENUTUP ... 22
1 I. SEJARAH PENDIRIAN KELOMPOK
Sejarah pendirian kelompok ini hampir sama dengan sejarah pendirian kelompok yang lainnya, dimana penyuluh perikanan hanya berfungis sebagai fasilitator terbentuk kelompok pada umumnya.
Sedangkan salah satu tugas penyuluh perikanan adalah melakukan kunjungan dan pembinaan terhadap pelaku utama dan pelaku usaha periakanan pada suatu wilayah kerjanya.
Pada awalnya, petani nelayan yang membentuk suatu wadah, yang diikuti oleh beberapa orang petani nelayan. Pertemuan rutin yang dilakukan oleh beberapa orang memunculkan ide untuk pembentukan kelompok nelayan. Sebagai suatu wadah yang cukup baik, maka atas inisiatif salah satu anggota mencoba untuk membuat gagasan sendiri melalui suatu wadah pembentukan kelompok.
Didalam pertemuan awal tersebut, penyuluh pembina yang didampingi oleh tokoh masyarakat tersebut menyampaikan berbagai hal dan tujuan berkelompok. Hal ini, dilakukan berulang kali sepanjang masyarakat nelayan yang menjadi sasaran berkelompok memiliki waktu luang untuk melakukan pertemuan kembali. Sehingga pada pertemuan yang berikutnya maka barulah muncul adanya kesepakan bersama untuk membentuk kelompok sekaligus memberikan nama kelompok dan pemilihan pengurus kelompok melalui pemilihan.
Tepatnya pada tanggal 3 oktober 2018, kelompok tersebut resmi untuk dikukuhkan melalui musyawarah kelompok dengan mengundang tokoh masyarakat, kepala desa dan tokoh – tokoh lainnya sekaligus pemberian nama kelompok “MECI ANGI” Pada saat itu pula tersusunnya pengurus kelompok bersama dengan seksi-seksinya.
2 Kelompok MECI ANGI ini dalam perkembangannya sangat cepat yang diikuti dengan berbagai program kegiatan kelompok hampir setiap bulannya yang didasari dengan musyawarah anggota dalam setiap langkah kegiatannya.
A. Tujuan
Tujuan penyusunan Profil Kelompok Kelautan dan Perikanan ini adalah : untuk memberikan arah dan pedoman bagi penyuluh perikanan, Balai Besar Riset Budidaya Laut dan Penyuluhan Perikanan dan stackeholder terkait dalam melakukan pembinaan kelompok kelautan dan perikanan.
B. Visi dan Misi a. Visi Kelompok
“MENJADIKAN KELOMPOK PENANGKAPAN IKAN YANG MENGUASAI ILMU PENGETAHUAN DAN TEKNOLOGI”
b. Misi
Berperan aktif dalam berbagai kegiatan pembangunan perikanan khsusunya diwilayah laut.
Menjaga kelestarian lingkungan hidup dan lingkungan perairan sekitarnya
Meningkatkan peran anggota dalam kegiatan kelompok
Meningkatkan pelayanan pengurus kelompok kepada semua anggota
Melaksanakan jejaring kerja bersama pihak lain dengan berorientasi pada bisnis perikanan
Meningkatkan koordinasi dengan pemerintah dan swasta
Melengkapi administrasi kelompok sesuai kebutuhan
Meningkatkan kekayaan kelompok melalui sumberdana yang sah, baik dari anggota maupun dari pihak lain
Memperkuat kelembagaan kelompok dalam bentuk wadah koperasi atau unit usaha lainnya.
3 II. DATA DASAR KELOMPOK
A. Nama dan Alamat Kelompok Kelautan dan Perikanan.
a. Nama : MECI ANGI
b. Nomor Pengukuhan : 107/03-10/2018 c. Alamat : Jalan Lintas Lasi
d. Dusun : Nambosolo
e. Kelurahan/Desa : Lasi f. Kecamatan : Kilo g. Kabupaten : Dompu h. No. Telp. : -
i. No. HP :
j. Emai : -
k. Koordinat : -8.298680, 118.405948 B. Peta Lokasi Kelompok
4 C. Penumbuhan dan Peningkatan Kelas Kelompok
a. Tanggal/Bulan/Tahun Pendiri : 03 Oktober 2018 b. Kelas Kelompok : Pemula
c. Nomor Sertifikat Pengukuhan :107/03-10/2018
Peningkatan Kelas Kelompok:
a. Tanggal/Bulan/ Tahun : - b. Kelas Kelompok : - c. Nomor Sertifikat : -
D. Pengurus dan Anggota Kelompok
Kelompok “MECI ANGI” memiliki jumlah anggota sebanyak 14 orang, sebagaimana rincian sebagai berikut:
No Nama L/P Umur
(Th)
Pendidikan Terakhir
Alamat Jabatan dlm Kelompok
1 IRWAN L 42 SMP DESA LASI
KECAMATAN KILO
KABUPATEN DOMPU
Ketua
2 TAUFIK L 42 SD DESA LASI
KECAMATAN KILO
KABUPATEN DOMPU
Sekretaris
3 EFENDI L 35 SMA DESA LASI
KECAMATAN KILO
KABUPATEN DOMPU
Bendahara
4 SUHARDIN L 44 SD DESA LASI
KECAMATAN KILO
KABUPATEN DOMPU
Anggota
5
5 TATANG L 50 SD DESA LASI
KECAMATAN KILO
KABUPATEN DOMPU
Anggota
6 ABDUL WAHAB L 42 SMP DESA LASI KECAMATAN KILO
KABUPATEN DOMPU
Anggota
7 YUSUF L 31 SMP DESA LASI
KECAMATAN KILO
KABUPATEN DOMPU
Anggota
8 ABDUL LANDA L 34 SMA DESA LASI KECAMATAN KILO
KABUPATEN DOMPU
Anggota
9 JUHAIDIN L 30 SMA DESA LASI
KECAMATAN KILO
KABUPATEN DOMPU
Anggota
10 HUSNAIN L 47 SD DESA LASI
KECAMATAN KILO
KABUPATEN DOMPU
Anggota
11 RUSNADI L 34 SMA DESA LASI
KECAMATAN KILO
KABUPATEN DOMPU
Anggota
12 BAKAR L 49 SD DESA LASI
KECAMATAN KILO
KABUPATEN
Anggota
6 DOMPU
13 SAHRUDIN L 43 SD DESA LASI
KECAMATAN KILO
KABUPATEN DOMPU
Anggota
14 SYARIFUDDIN L 35 SMA DESA LASI KECAMATAN KILO
KABUPATEN DOMPU
Anggota
7 III. STRUKTUR ORGANISASI
PEMBINA CAMAT
KADES
PENYULUH PEMBINA HABIBI, S.Pi
KETUA IRWAN
SEKERTARIS TAUFIK
BENDAHARA EFENDI
SEKSI ADMINISTRASI TATANG SEKSI SAPRODI
SUHARDIN
SEKSI PRODUKSI ABDUL WAHAB
SEKSI IPTEK ABDUL LANDA SEKSI PEMASARAN
YUSUF
SEKSI KERJA SAMA JUHAIDIN
ANGGOTA HUSNAIN RUSNADI BAKAR SAHRUDIN SYARIFUDDIN
8 IV. PERKEMBANGAN USAHA KELOMPOK
Usaha kelompok di wilayah kecamatan Kilo adalah sebagian besar penangkapan ikan dan sebagai usaha sampingannya petani dan ternak kambing dan lain-lain. Secara rinci usaha kelompok bidang penangkapan ikan sebagai berikut
1. Penangkapan Ikan
a. Jenis Usaha : Penangkapan Ikan b. Jenis Alat Tangkap :
Sampan
Trammel Net
Panah
Dll
c. Komoditas hasil tangkapan antara lain:
Udang putih
Ikan terbang
Ikan pelagis
Ikan kerapu
d. Sarana penangkapan No Nama
Anggota
Kepemilikan sarana penangkapan ikan Status Kepemili kan
Jenis Perair Alat Tangkap Jlh Armada an
Tangka p
Jlh Jenis Mesin
Jlh
1 IRWAN Trammel net 7 piz Sampan 1 bh Ketinting 1 GT Milik Sendiri
Laut
2 TAUFIK Trammel net 7 piz Sampan 1 bh Ketinting 1 GT Milik Sendiri
Laut
3 EFENDI Trammel net 7 piz Sampan 1 bh Ketinting 1 GT Milik Sendiri
Laut
4 SUHARDIN Trammel net, 5 piz, - - - - Milik Laut
9
panah 5 bh Sendiri
5 TATANG Trammel net 5 piz - - - - Milik
Sendiri
Laut
6 ABDUL WAHAB
Trammel net 5 piz - - - - Milik
Sendiri
Laut
7 YUSUF Trammel net, panah
5 piz, 6 bh
- - - - Milik
Sendiri
Laut
8 ABDUL LANDA
Trammel net 7 piz Sampan 1 bh Ketinting 1 GT Milik Sendiri
Laut
9 JUHAIDIN Trammel net 7 piz Sampan 1 bh Ketinting 1 GT Milik Sendiri
Laut
10 HUSNAIN Trammel net 7 piz Sampan 1 bh Ketinting 1 GT Milik Sendiri
Laut
11 RUSNADI Trammel net 7 piz Sampan 1 bh Ketinting 1 GT Milik Sendiri
Laut
12 BAKAR Trammel net 5 piz - - - - Milik
Sendiri
Laut
13 SAHRUDIN Trammel net 7 piz Sampan 1 bh Ketinting 1 GT Milik Sendiri
Laut
14 SYARIFUDDI N
Trammel net Panah
5 piz, 6 bh
- - - - Milik
Sendiri
Laut
10 e. Data Produksi dan Produktifitas Kelompok
No Alat Tangkap Produksi (ton/bln)
Produktifitas (ton/bln)
Keterangan
1 Trammel net 1.400 0,44
2 Panah 1.000 0.38
f. Aset Kelompok Perikanan
No Jenis Barang Jumlah Nama Pemilik Nominal (Rp)
1 Sampan 1 Irwan 9.000.000
Trammel net 7 2.800.000
2 Sampan 1 Taufik 9.000.000
Trammel net 7 2.800.000
3 Sampan 1 Efendi 9.000.000
Trammel net 7 2.800.000
4 Trammel net 5 Suhardin 2.800.000
Panah 5 500.000
5 Trammel net 5 Tatang 2.800.000
6 Trammel net 5 Abdul wahab 2.800.000
7 Trammel net 5 Yusuf 2.800.000
Panah 5 500.000
8 Sampan 1 Abdul landa 9.000.000
Trammel net 7 2.800.000
9 Sampan 1 Juhaidin 9.000.000
Trammel net 7 2.800.000
10 Sampan 1 Husnain 9.000.000
Trammel net 7 2.800.000
11 Sampan 1 Rusnadi 9.000.000
11
Trammel net 7 2.800.000
12 Trammel net 5 Bakar 2.800.000
13 Sampan 1 Sahrudin 9.000.000
Trammel net 7 2.800.000
14 Trammel net 5 Syarifudin 2.800.000
Panah 6 500.000
g. Omset Usaha Anggota Kelompok
Omzet kelompok sebesar Rp 139.000.000,- selama 1 tahun, dengan rincian sebagai berikut:
No Nama Anggota Omset pr tahun (Rp)
1 IRWAN 11.000.000
2 TAUFIK 11.000.000
3 EFENDI 11.000.000
4 SUHARDIN 9.000.000
5 TATANG 8.000.000
6 ABDUL WAHAB 8.000.000
7 YUSUF 9.000.000
8 ABDUL LANDA 11.000.000
9 JUHAIDIN 11.000.000
10 HUSNAIN 11.000.000
11 RUSNADI 11.000.000
12 BAKAR 8.000.000
13 SAHRUDIN 11.000.000
14 SYARIFUDDIN 9.000.000
Jumlah 139.000.000
12 h. Program Kerja
Pertemuan rutin/rembuk kelompok : ada, 2 – 3 kali sebulan.
Pertemuan bulanan dengan penyuluh : ada, 2 - 3 kali sebulan,
Pertemuan penyusunan rencana kerja kelompok: 1 kali sebulan.
Melakukan koordinasi dengan dinas terkait: 1-2 kali sebulan
Pembinaan koordinasi lintas oganisasi nelayan : 1 kali sebulan
13 V. DOKUMENTASI KELOMPOK
PEMBUATAN IUMK
SERTIFIKAT PENGUKUHAN KELOMPOK
14 KUNJUNGAN PENYULUH KE PELAKU USAHA
15
16
17 ANGGARAN DASAR
NAMA, WAKTU, DAN TEMPAT KEDUDUKAN Pasal 1
1. Kelompok Nelayan bernama “ Meci Angi “
2. Kelompok Nelayan bernama “Meci Angi “ terbentuk pada tanggal 03 Oktober 2018 untuk waktu yang tidak ditentukan dan berlaku sah mulai tanggal yang sudah ditentukan.
3. Kelompok Nelayan bernama “Meci Angi “ bertempat dan berkedudukan di Desa Lasi Kecamatan Kilo Kabupaten Dompu.
TUJUAN Pasal 2
Kelompok Nelayan bernama “Meci Angi “ bertujuan:
1. Meningkatkan kemandirian masyarakat khususnya untuk Nelayan dalam meningkatkan pendapatan hasil;
2. Meningkatkan produktifitas dengan berkerjasama dalam akses pemasaran dan permodalan;
3. Untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan anggota kelompok agar tumbuh dan berkembang menjadi usaha perikanan yang berkompetensi;
4. Memperkuat kerjasama antar sesama anggota dan kelompok dan antar kelompok maupun dengan pihak lain.
SASARAN Pasal 3
Sasaran dari pembentukan Kelompok Nelayan “Meci Angi” adalah mewujudkan sebagaimana tersebut dalam BAB II Pasal 2 di atas bagi seluruh anggota kelompok Nelayan bernama “Meci Angi” secara optimal.
18 SUSUNAN ORGANISASI
Pasal 4
Susunan Organisasi Kelompok Nelayan bernama “Meci Angi “ terdiri dari :
1. Rapat Anggota 2. Pengurus 3. Anggota
Pasal 5
Susunan Kepengurusan Kelompok Nelayan “Meci Angi “ terdiri dari : 1. Ketua
2. Sekretaris 3. Bendahara 4. Anggota
Pasal 6
Rapat anggota Kelompok Nelayan “Meci Angi “ adalah
1. Rapat anggota merupakan kekuasaan tertinggi dalam Kelompok 2. Anggota mempunyai satu suara dalam rapat dan tidak dapat
diwakili
3. Rapat anggota dilaksanakan atas dasar musyawarah para anggota kelompok
4. Kelompok Nelayan “Meci Angi “ mempunyai rapat atau pertemuan sebagai berikut :
a. Setiap bulan sekali di rumah anggota secara bergantian dan di secretariat kelompok
b. Rapat pleno dapat dilaksanakan apabila dipandang perlu c. Rapat pleno untuk pergantian pengurus/reorganisasi
Pasal 7
Rapat Anggota Kelompok Nelayan “Meci Angi “ menetapkan : 1. Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga
2. Pemebentukan/reorganisasi pengurus
3. Rencana atau program kerja Kelompok Nelayan “Meci Angi “
19 Pasal 8
1. Rapat Anggota dinyatakan sah apabila dihadiri oleh sekurang- kurangnya 2/3 dari jumlah anggota kelompok.
2. Keputusan Rapat Anggota sejauh mungkin dilaksanakan atas dasar musyawarah untuk mufakat dan apabila tidak tercapai kata sepakat, maka keputusan diambil berdasarkan suara terbanyak (voting)
PENGURUS Pasal 9
Kepengurusan Kelompok Nelayan “Meci Angi “ adalah sebagai berikut : 1. Masa Jabatan Pengurus Kelompok Nelayan adalah 5 tahun
2. Pengurus lama dapat dipilih kembali berdasarkan musyawarah mufakat
Pasal 10
Tugas dan Tanggung jawab pengurus Kelompok Nelayan “Meci Angi “ adalah :
1. Menyusun Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga 2. Melaksanakan Tugas Kelompok
3. Memimpin Organisasi Kelompok
4. Melaksanakan rapat anggota, baik secara berkala atau sewaktu- waktu sesuai perkembangan dan kebutuhan
5. Memelihara keharmonisan hubungan antar anggota kelompok 6. Menghimpun dan mengadiminstrasikan dana yang didapat dari
kegiatan
ANGGOTA Pasal 11
1. Anggota Kelompok Nelayan “Meci Angi” adalah warga/msyarakat yang memiliki usaha dibidang perikanan.
2. Anggota Kelompok Nelayan “Meci Angi “ mempunyai kewajiban patuh dan taat dalam melaksanakan keputusan rapat.
20 3. Anggota Kelompok Nelayan “Meci Angi” Mempunyai hak :
a. Mendapatkan pelayanan dari pengurus sesuai aturan b. Mengeluarkan pendapat dalam rapat anggota
c. Berhak memilih dan dipilih menjadi pengurus
KEKAYAAN DAN PENDAPATAN Pasal 12
Kekayaan dan pendapatan Kelompok Nelayan terdiri dari :
1. Iuran Pokok anggota sebesar Rp. 50.000 (lima puluh ribu rupiah) 2. Menyisihkan 1 % dari hasil nelayan untuk kas kelompok
3. Usaha lainnya yang dan tidak mengikat KEWAJIBAN
Pasal 13
Kewajiban Anggota Kelompok Nelayan “Meci Angi” yaitu : 1. Setiap anggota diwajibkan untuk membayar iuran anggota
2. Setiap anggota diwajibkan menjaga harta kekayaan kelompok untuk kepentingan bersama.
3. Setiap anggota wajib menangkap ikan.
Pasal 14
Kewajiban anggota Kelompok Nelayan “Meci Angi “ menyelenggarakan rapat-rapat sebagai berikut:
1. Rapat anggota dilaksanakan setiap bulan sekali.
2. Rapat pengurus dilaksanakan bila diperlukan
PERUBAHAN ANGGARAN DASAR Pasal 15
1. Anggaran Dasar ini berlaku sejak ditetapkan oleh rapat Anggota 2. Demikian Anggaran Dasar ini ditanda tangani oleh Pengurus yang
telah diberi Kuasa Penuh dalam rapat pembentukan Kelompok Nelayan “Meci Angi” pada 03 oktober 2018.
3. Bilamana terjadi perubahan terhadap anggaran dasar ini, maka perlu dibuatkan catatan perubahan Anggaran dasar dan
21 disampaikan kepada seluruh anggota selambat-lambatnya satu minggu setelah terjadinya perubahan.
Pasal 16
1. Anggaran dasar ini berlaku sejak ditetapkan oleh rapat anggota.
2. Demikian anggaran dasar ini ditanda tangani oleh Pengurus yang telah diberi Kuasa Penuh dalam rapat pembentukan KUB “Meci Angi “ pada tanggal 03 oktober 2018.
22 VI.PENUTUP
Profil kelompok merupakan salah satu instrumen didalam pelaksanaan kegiatan penyuluhan perikanan. Sebagai salah satu instrumen pelaksanaan maka kelengkapan administrasi kelompok sangat penting untuk di upayakan. Oleh karena itu, profil kelompok ini dapat dijadikan pegangan yang utuh dan realistis sehingga perjalanan kelompok dapat berjalan sesuai kegiatan yang dimilikinya. Disamping, mempermudah didalam evaluasi, juga mempermudah didalam monitoring pada tingkat lapangan. Demikian penutup kami buat, untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.