• Tidak ada hasil yang ditemukan

Usulan Pengembangan Produk Handbody Lotion Dengan Menggunakan Fuzzy QFD Di PT.Mustika Ratu, Tbk.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Usulan Pengembangan Produk Handbody Lotion Dengan Menggunakan Fuzzy QFD Di PT.Mustika Ratu, Tbk."

Copied!
55
0
0

Teks penuh

(1)

Abstrak

Dunia industri yang semakin kompetitif membuat setiap perusahaan berupaya meningkatkan kualitas produknya dengan memperhatikan keinginan dan kebutuhan konsumen.

Salah satu langkah yang ditempuh dalam meningkatkan kualitas suatu produk adalah dengan melakukan pengembangan produk dengan metode Quality

Function Deployment (QFD). Walaupun QFD memiliki beberapa kelebihan,

namun metode tersebut cenderung bersifat subjektif, terutama dalam penentuan target karakteristik teknis. Penelitian ini menggunakan Fuzzy QFD untuk menentukan nilai karakteristik teknis yang optimal bagi produk handbody lotion yang diproduksi oleh PT. Mustika Ratu, Tbk dengan mempertimbangkan ketidakpastian dan kekaburan dalam penentuan tingkat kepentingan, kepuasan, hubungan antara atribut keinginan konsumen dengan karakteristik teknis dan antar karakteristik teknis.

Hasil wawancara pendahuluan menunjukkan bahwa variabel-variabel penelitian yang perlu dipertimbangkan adalah sebagai berikut : melindungi kulit dari sinar matahari, mencegah kulit kering, menghaluskan kulit, mencegah iritasi, tepat untuk semua jenis kulit, memutihkan kulit, kemasan yang ergonomis, tidak lengket, mudah menyerap, aroma wangi, ukuran isi, dan warna lotion. Variabel-variabel penelitian ini digunakan dalam kuesioner untuk menentukan preferensi dan persepsi konsumen terhadap produk handbody lotion.

Adapun tahap selanjutnya adalah menterjemahkan kebutuhan dan keinginan konsumen menjadi karakteristik teknis dilakukan melalui diskusi dengan tim desain pengembangan produk PT. Mustika Ratu, Tbk. Data-data preferensi, persepsi, hubungan antara kebutuhan konsumen dengan karakteristik teknis, hubungan antarkarakteristik teknis, dan nilai tiap karakteristik teknis digunakan untuk mencari nilai target tiap karakteristik teknis yang akan mengoptimalkan kepuasan konsumen dengan menggunakan metode optimal

Fuzzy QFD.

Berdasarkan metode optimasi fuzzy QFD didapat nilai target untuk tiap karakteristik teknis. Hasil perhitungan target karakteristik teknis yang optimal dapat menjadi masukkan bagi perusahaan untuk mengembangkan produk

handbody lotion di masa yang akan datang sehingga dari hasil tersebut dapat

dikembangkan tiga bentuk alternatif desain kemasan, pemilihan alternatif ini didapat dari suara konsumen (voice of customer/VOC) yang memakai handbody

lotion dengan memilih ketiga bentuk alternatif desain kemasan yang ditawarkan

oleh penulis melalui penyebaran kuesioner. Berdasarkan hasil penyebaran kuesioner maka bentuk alternatif desain kemasan rancangan 2 yang paling banyak dipilih oleh konsumen. Dalam penerapan bentuk desain kemasan rancangan 2 ini perlu mempertimbangkan adanya faktor toleransi dimensinya.

(2)

DAFTAR ISI

ABSTRAK ... iii

KATA PENGANTAR DAN UCAPAN TERIMA KASIH ... iv

DAFTAR ISI ... viii

DAFTAR TABEL ... xi

DAFTAR GAMBAR ... xiii

DAFTAR LAMPIRAN ... xiv BAB 1 PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Masalah ... 1-1 1.2 Identifikasi Masalah ... 1-2 1.3 Batasan Masalah ... 1-3 1.4 Perumusan Masalah ... 1-3 1.5 Tujuan Penelitian ... 1-3 1.6 Sistematika Penulisan ... 1-3

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

2.1 Kualitas Produk ... 2-1 2.1.1 Dimensi Kualitas Produk ... 2-1 2.2 Metode Identifikasi Kebutuhan Konsumen ... 2-3 2.2.1 Kuesioner ... 2-3 2.2.2 Wawancara ... 2-4 2.2.3 Observasi ... 2-4 2.3 Macam-macam Skala Pengukuran dan Tipe Skala

Pengukuran ... 2-5 2.3.1 Macam-macam Skala Pengukuran ... 2-5 2.3.2 Tipe Skala Pengukuran ... 2-6 2.4 Sampling ... 2-8 2.5 Metode Pengujian Kuesioner ... 2-11 2.5.1 Kecukupan Sampel ... 2-11 2.5.2 Uji Validitas ... 2-11 2.5.3 Uji Reliabilitas ... 2-12 2.6 Quality Function Deployment ... 2-14 2.6.1 Definisi Quality Function Deployment ... 2-14 2.6.2 Manfaat Quality Function Deployment ... 2-15 2.6.3 Rumah Kualitas ... 2-15 2.7 Teori Himpunan Fuzzy ... 2-17 2.7.1 Pengertian Fuzzy ... 2-17 2.7.2 Himpunan Crisp (Konventional) Vs Himpunan

Fuzzy ... 2-18 2.7.3 Notasi-notasi Himpunan Fuzzy ... 2-18 2.7.4 Jenis-jenis Himpunan Fuzzy ... 2-19 2.7.5 Properti-properti dan definisi-definisi pada

Himpunan Fuzzy ... 2-21

(3)

ix

2.7.6 Bilangan Fuzzy (Fuzzy Number) ... 2-24 2.7.7 Operasi-operasi Aritmatika pada Bilangan Fuzzy ... 2-26 2.8 Plastik ... 2-28 2.8.1 Monomer dan Polymer ... 2-28 2.8.2 Thermoplastik dan Thermoset ... 2-31 2.8.3 Plastik yang Digunakan dalam Botol Handbody

Lotion ... 2-31 2.9 Mekanisme Keluarnya Lotion ... 2-35

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN

3.1 Perumusan Masalah dan Tujuan Penelitian ... 3-1 3.2 Studi Literatur ... 3-1 3.3 Penentuan Pesaing ... 3-4 3.4 Identifikasi Awal Kebutuhan Konsumen ... 3-5 3.5 Penyusunan Kuesioner ... 3-5 3.6 Validitas Konstruk ... 3-6 3.7 Penentuan Jumlah Sampel Minimum ... 3-6 3.8 Penyebaran Kuesioner Awal ... 3-7 3.9 Pengujian Kuesioner Awal... 3-7 3.10 Penyebaran Kuesioner Lanjutan ... 3-9 3. 11Pengolahan Data dengan Menggunakan House Of Quality.... 3-9 3.11.1 Customer Need ... 3-9 3.11.2 The Planning Matriks ... 3-9 3.11.3 Pembuatan Karakteristik teknis ... 3-10 3.11.4 Menentukan Hubungan Antara Kebutuhan Konsumen

dengan Karakteristik teknis ... 3-11 3.11.5 Menentukan Korelasi Antar Karakteristik Teknis ... 3-11 3.11.6 Menghitung Nilai Z ... 3-11 3.11.7 Pengukuran Karakteristik Teknis ... 3-11 3.11.8 Penentuan Target Karakteristik Teknis dengan

Pendekatan Fuzzy ... 3-11 3.12 Analisis Hasil Pengolahan Data ... 3-15 3.13 Kesimpulan dan Saran ... 3-15

BAB 4 PENGUMPULAN DATA

(4)

x

4.8.1 Uji Validitas untuk Tingkat Kepentingan

(Preferensi) ... 4-21 4.8.2 Uji Reliabilitas untuk tingkat Kepentingan

(Preferensi) ... 4-22 4.8.3 Uji Validitas untuk Tingkat Kepuasan (Persepsi) ... 4-23 4.8.4 Uji Reliabilitas untuk Tingkat Kepuasan (Persepsi) .. 4-24 4.9 Kesimpulan Hasil Uji... 4-24 4.10 Penyebaran kuesioner Lanjutan ... 4-24

BAB 5 PENGOLAHAN DAN ANALISIS DATA

5.1 Pengolahan Data ... 5-1 5.2 Karakteristik Responden ... 5-1 5.3 Matriks House of Quality ... 5-3 5.3.1 Tingkat kepentingan (Preferensi) ... 5-4 5.3.2 Tingkat kepuasan (Persepsi) ... 5-6 5.3.3 Karakteristik Teknis ... 5-8 5.3.4 Hubungan Antara Kebutuhan Konsumen dengan

Karakteristik Teknis ... 5-14 5.3.5 Hubungan antar karakteristik Teknis ... 5-15 5.3.6 Perhitungan Nilai Z ... 5-15 5.3.7 Pengukuran Karakteristik Teknis ... 5-16 5.3.8 Regresi Linier Fuzzy ... 5-21

5.3.8.1 Hubungan antara atribut keinginan konsumen dengan karakteristik teknis ... 5-23 5.3.8.2 Hubungan antar karakteristik teknis ... 5-38 5.3.9 Multiobjective Decision Making ... 5-47 5.3.9.1 Pembatas ... 5-47 5.3.9.2 Hasil perhitungan Multiobjective Decision Making ... 5-50 5.4 Analisis Hasil Perhitungan... 5-50 5.5 Alternatif Desain ... 5-55 5.6 Pemilihan Bentuk Alternatif Desain Kemasan ... 5-59 5.7 Toleransi ... 5-60

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

6.1 Kesimpulan ... 6-1 6.2 Saran ... 6-3

DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN

(5)

DAFTAR TABEL

Tabel Judul Halaman 3.1 Penjelasan mengenai kekurangan QFD dengan

kelebihan FQFD

3 - 12

4.1 Tabel Pengumpulan Data 4 - 15

4.2 Variabel Penelitian Produk Handbody Lotion 4 - 16 4.3 Penjelasan Variabel Penelitian Produk Handbody

Lotion

4 - 17

4.4 Uji Validasi untuk Tingkat Kepentingan (Preferensi) 4 - 22 4.5 Uji Validasi untuk Tingkat Kepuasan (Persepsi) 4 - 23 4.6 Hasil Pengumpulan Kuesioner 4 - 25 5.1 Bobot Kepentingan Konsumen 5 - 4 5.2 Normalisasi Kepentingan Konsumen 5 - 5 5.3 Tingkat Kepuasan (Persepsi) Konsumen untuk Produk

Handbody Lotion

5 - 6

5.4 Karakteristik Teknis Produk Handbody Lotion 5 - 8 5.5 Tabel Nilai Z Untuk Tiap Produk Handbody Lotion 5 - 16 5.6 Hasil Pengukuran Karakteristik Teknis Untuk Tiap

Produk

5 - 20

5.7 Notasi Tingkat Kebutuhan Konsumen 5 - 22 5.8 Notasi Karakteristik Teknis 5 - 23 5.9 Karakteristik Teknis untuk Melindungi Kulit dari Sinar

Matahari

5 - 24

5.10 Karakteristik Teknis untuk Mencegah Kulit Kering 5 - 25 5.11 Karakteristik Teknis untuk Menghaluskan Kulit 5 - 26 5.12 Karakteristik Teknis untuk Mencegah Iritasi 5 - 27 5.13 Karakteristik Teknis untuk Tepat untuk Semua Jenis

Kulit

5 - 29

5.14 Karakteristik Teknis untuk Memutihkan Kulit 5 - 30 5.15 Karakteristik Teknis untuk Kemasan yang Ergonomis 5 - 31 5.16 Karakteristik Teknis untuk Tidak lengket 5 - 33 5.17 Karakteristik Teknis untuk Mudah menyerap 5 - 34 5.18 Karakteristik Teknis untuk Aroma Wangi 5 - 35 5.19 Karakteristik Teknis untuk Ukuran Isi 5 - 36 5.20 Karakteristik Teknis untuk Warna Lotion 5 - 37 5.21 Hubungan Kadar Vitamin dengan Karakteristik Teknis

Lainnya

5 - 38

5.22 Hubungan Kadar Alkohol dengan Karakteristik Teknis

Lainnya

5 - 39

5.23 Hubungan Tingkat Kekentalan dengan Karakteristik

Teknis Lainnya

5 - 40

5.24 Hubungan Volume Lotion dengan Karakteristik Teknis

Lainnya

5 - 41

(6)

Tabel Judul Halaman 5.25 Hubungan Volume sisa dengan Karakteristik Teknis

Lainnya

5 - 42

5.26 Hubungan Luas Alas dengan Karakteristik Teknis

Lainnya

5 - 43

5.27 Hubungan Tinggi botol dengan Karakteristik Teknis

Lainnya

5 - 44

5.28 Hubungan Berat Botol kosong dengan Karakteristik

Teknis Lainnya

5 - 45

5.29 Nilai Karakteristik Teknis yang Optimal 5 - 50 5.30 Nilai Karakteristik Teknis untuk Handbody Lotion 115

ml dan 75 ml

5 - 54

5.31 Ukuran yang digunakan untuk Perbaikan Desain Kemasan Handbody Lotion

5 - 55

6.1 Nilai Karakteristik Teknis yang Optimal 6 - 1

(7)

DAFTAR GAMBAR

Gambar Judul Halaman

2.1 House of Quality 2 - 16

2.2 Fungsi Keanggotaan himpunan fuzzy biasa apel berukuran besar

2 - 19

2.3 Interval Valued Fuzzy Sets 2 - 20 2.4 Ilustrasi Konsep Fuzzy Sets Of Type 2 2 - 21

2.5 Bilangan Fuzzy 2 - 24

2.6 Mekanisme Keluarnya Lotion 2 - 35 3.1 Diagram Alir Metodologi Penelitian 3 - 2 3.2 Merek Handbody Lotion yang digunakan oleh

Konsumen

3 - 4

3.3 Tahapan HOQ Pada Tahap 1 3 - 10

4.1 Produk Handbody Lotion Merek Puteri 4 - 4 4.2 Produk Handbody Lotion Merek Marina 4 - 19 4.3 Produk Handbody Lotion Merek Nivea 4 - 19 4.4 Produk Handbody Lotion Merek Vaselin 4 - 20 5.1 Diagram Ukuran Isi yang Diinginkan 5 - 2 5.2 Pengeluaran dalam Membeli Produk Handbody Lotion 5 - 2

5.3 Frekuensi Pembelian 5 - 3

5.4 Kepuasan Konsumen 5 - 7

5.5 Diameter Botol 5 - 10

5.6 Diameter Hole 5 - 11

5.7 Luas Alas 5 - 12

5.8 Tinggi Botol 5 - 13

5.9 Tinggi Hole 5 - 13

5.10 Diameter Lubang Botol 5 - 14

5.11 Rancangan bentuk botol handbody lotion alternatif 1

tampak depan

5 - 56

5.12 Rancangan bentuk botol handbody lotion alternatif 2

tampak depan

5 - 57

5.13 Rancangan bentuk botol handbody lotion alternatif 3

tampak depan

5 - 58

5.14 Pemilihan Rancangan Bentuk Desain Botol yang Diinginkan oleh Konsumen

5 - 59

6.1 Rancangan 1 6 - 2

6.2 Rancangan 2 6 - 2

6.3 Rancangan 3 6 - 2

(8)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran Judul Halaman A Struktur Organisasi PT. Mustika Ratu, Tbk LA - 1

B Kuesioner LB - 1

C Data Mentah Kuesioner LC - 1

D Validitas LD - 1

E Reliabilitas LE - 1

F Tabel Harga Kritis Product Moment LF - 1 G Perhitungan Karakteristik Teknis LG - 1

H House Of Quality LH - 1

I Hasil Pengolahan Win QS LI - 1

(9)

DATA PENULIS

Nama : Metty Purnasari

Alamat : Jl. Dr. Djundjunan Komp. Jasa Marga No. 12 Bandung

No. Telp : 022 2019655

No. Handphone : 08164212564

Alamat email : mettypurnasari@yahoo.com

Pendidikan : SMU N 4, Bandung

Jurusan Teknik Industri Universitas Kristen Maranatha

Nilai Tugas Akhir : A

(10)

KOMENTAR DOSEN PENGUJI

Nama Mahasiswa : Metty Purnasari

NRP : 0023033

Judul Tugas Akhir : Usulan Pengembangan Produk Handbody Lotion dengan

Menggunakan Fuzzy QFD di PT. Mustika Ratu, Tbk

Komentar-komentar Dosen Penguji :

1. Apakah tidak lebih baik kalau penelitian tentang merk ? karena hasil sulit

ditentukan apakah memang akan meningkatkan volume penjualan.

2. Sebaiknya memperhatikan segmen dalam merancang produk

3. Bolehkah rata-rata kepuasan diperbandingkan dengan jumlah sampel yang

tidak sama ? Mengapa tidak diuji beda ?

4. Kesimpulan harus menjawab tujuan penelitian. Kalau tujuan penelitian ada 3

butir, kesimpulan juga 3 butir yang masing-masing berkorelasi langsung

dengan masing-masing tujuan penelitian. Kalau ada butir lebih di

(11)

LAMPIRAN

A

(12)

PRESIDENT DIRECTOR

VICE PRESIDENT DIRECTOR

FINANCE DIRECTOR

MANAGEMENT REPRESENTATIVE

MARKETING DIRECTOR

CORPORATE DIRECTOR

Corp. Audit Manager

Corp. Plan & Development

Corp. Legal Manager

Corp. New Project Development Corp. MIS / IR

Dept GM

MANAGER

FINANCE DEPT

PURCHASING DEPT

GM HRD & GA

PERSONEL & GA DEPT

GM PLANT

PPIC/WH DEPT PRODUCTION

DEPT

QA/QC DEPT

PEM DEPT

GM SALES & DISTRIBUTION

GM MARKETING SALES &

DISTRIBUTION DEPT

GM EXPORT

R & D DEPT

EXPORT DEPT

MARKETING DEPT

Gambar Struktur Organisasi

(13)

LAMPIRAN

B

(14)

Kepada Yth.

Ibu/ Sdri Responden

Saya selaku mahasiswa Teknik I ndustri Universitas Kristen Maranatha Bandung, sedang mengadakan penelitian mengenai “Usulan Pengembangan Produk Handbody Lotion dengan menggunakan Fuzzy QFD Di PT. Mustika Ratu, Tbk” yang dilakukan terhadap pengguna handbody lotion di Bandung, sehubungan dengan Tugas Akhir yang sedang saya susun.

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui sejauh mana Persepsi (Tingkat Kepuasan) yang telah dirasakan pengguna berdasarkan kondisi handbody lotion saat ini dan Preferensi (Tingkat Kepentingan) yang dibutuhkan/ diinginkan oleh pengguna handbody lotion. Tujuan akhir penelitian ini adalah melihat faktor kebutuhan yang dapat diperbaiki oleh perusahaan agar perusahaan dapat memberikan kebutuhan yang lebih baik lagi kepada pengguna handbody lotion.

Secara garis besar kuesioner ini terdiri dari dua bagian yaitu :

Bagian I Pengukuran preferensi responden terhadap kebutuhan konsumen akan produk handbody lotion.

Bagian I I Pengukuran persepsi responden terhadap berbagai merek

handbody lotion yang ada di pasaran.

I bu/ Sdri Responden, besar harapan saya atas waktu yang disediakan untuk mengisi data-data dan tanggapan atas beberapa pernyataan secara jujur dan objektif. Sebelum dan sesudahnya saya ucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya atas waktu yang anda sediakan untuk mengisi kuesioner ini.

Hormat saya,

(15)

KUESI ONER BAGI AN I

PETUNJUK PENGI SI AN KUESI ONER BAGI AN 1

Pada bagian ini Anda diminta untuk memberikan nilai seberapa penting

kebutuhan dari produk Handbody Lotion. Beri tanda silang (X) pada salah satu nilai yang sesuai dengan pendapat Anda.

Arti dari masing-masing nilai :

1 : Kebutuhan tersebut sangat tidak penting

2 : Kebutuhan tersebut tidak penting

3 : Kebutuhan tersebut biasa

4 : Kebutuhan tersebut penting

5 : Kebutuhan tersebut sangat penting

Untuk lebih jelasnya dapat Anda lihat pada contoh berikut :

Contoh :

Kebutuhan Konsumen Tingkat Kepentingan

Melindungi kulit dari sinar matahari 1 2 3 4 5

Dalam membeli Handbody Lotion saya menganggap kebutuhan melindungi kulit

dari sinar matahari sangat penting maka saya akan memberi nilai 5 (lima) untuk kebutuhan melindungi kulit dari sinar matahari.

Kebutuhan Konsumen Tingkat Kepentingan

Melindungi kulit dari sinar matahari 1 2 3 4 5

Lembar Pengisian Kuesioner Bagian 1

I silah kolom tingkat kepentingan pada tabel berikut ini untuk tiap-tiap kebutuhan konsumen pada nilai 1 sampai 5 berdasarkan kebutuhan yang Anda anggap penting saat Anda memilih produk handbody lotion yang akan Anda beli. (Lihat contoh).

No Kebutuhan Konsumen Tingkat

Kepentingan

Melindungi kulit dari sinar matahari

1

Lotion dapat membantu melindungi kulit dari sinar matahari.

1 2 3 4 5

Tampilan kemasan

2

Tampilan kemasan bagus di mata konsumen. 1 2 3 4 5

Mencegah kulit kering

3

Lotion dapat mencegah agar kulit tidak kering. 1 2 3 4 5

Menghaluskan kulit

4

Lotion dapat menghaluskan kulit.

(16)

No Kebutuhan Konsumen Tingkat Kepentingan

Mencegah iritasi

5

Lotion dapat membantu mencegah iritasi pada kulit. 1 2 3 4 5

Tepat untuk semua jenis kulit

6 Dapat digunakan untuk semua jenis kulit, baik itu kulit kering atau normal.

1 2 3 4 5

Memutihkan kulit

7

Lotion dapat membantu kulit menjadi lebih putih. 1 2 3 4 5

Kemasan yang ergonomis

Botol nyaman dipegang, isi dapat dikeluarkan dengan mudah dan cepat tanpa memerlukan usaha tambahan (misal

nya dengan mengguncang, ditempatkan terbalik atau mene-

kan kemasan dengan lebih kuat) dan tutup botol dapat di 8

buka atau ditutup dengan mudah.

1 2 3 4 5

Tidak lengket

9

Lotion tidak terasa lengket setelah dioleskan pada kulit. 1 2 3 4 5

Mudah menyerap

10

Lotion mudah menyerap pada kulit. 1 2 3 4 5

Aroma w angi

11

Memiliki aroma wangi yang tahan lama. 1 2 3 4 5

Ukuran isi

12

Ukuran isi sesuai dengan kebutuhan konsumen. 1 2 3 4 5

Warna lotion

13

Memiliki warna lotion yang disukai oleh konsumen.

1 2 3 4 5

Pada pertanyaan di baw ah ini Anda diminta untuk mengisi data dan beri tanda check ( ) pada jaw aban pilihan anda

1. Ukuran isi yang anda inginkan

100 ml 200 ml

120 ml 250 ml

130 ml Lainnya ………

135 ml

2. Pengeluaran untuk membeli handbody lotion sebulan

< Rp. 10.000

antara Rp. 10.000 - Rp. 15.000

> Rp. 15.000,-

3. Frekuensi pembelian produk handbody lotion

< 1 kali/ bulan

(17)

KUESI ONER BAGI AN I I

PETUNJUK PENGI SI AN KUESI ONER BAGI AN 2

Pada bagian ini Anda diminta untuk memberikan nilai tingkat kepuasan. Beri tanda silang (X) pada salah satu nilai yang sesuai dengan pendapat Anda.

Arti dari masing-masing nilai :

1 : Sangat tidak puas dengan produk handbody lotion ini karena produk handbody

lotion ini sama sekali tidak dapat memenuhi kebutuhan.

2 : Tidak puas dengan produk handbody lotion ini karena produk handbody lotion ini kurang dapat memenuhi kebutuhan.

3 : Biasa saja dengan produk handbody lotion ini.

4 : Puas dengan produk handbody lotion ini karena produk handbody lotion ini dapat memenuhi kebutuhan.

5 : Sangat puas dengan produk handbody lotion ini karena produk handbody lotion ini dapat memenuhi kebutuhan dengan baik.

Untuk lebih jelasnya dapat Anda lihat pada contoh berikut :

Contoh :

Tingkat Kepuasan Kebutuhan Konsumen

Puteri Marina Nivea Vaselin

Tampilan kemasan 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5

Dalam membeli handbody lotion saya menganggap tampilan kemasan produk handbody

lotion merek puteri, marina biasa saja, tampilan kemasan produk handbody lotion nivea puas, sedangkan tampilan kemasan produk handbody lotion vaselin sangat puas. Maka saya akan memberi nilai 5 (lima) untuk vaselin, nilai 4 (empat) untuk nivea, dan nilai 3 (tiga) untuk puteri dan marina.

Tingkat Kepuasan Kebutuhan Konsumen

Puteri Marina Nivea Vaselin

Tampilan kemasan 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5

I silah kolom tingkat kepuasan pada tabel berikut ini untuk tiap-tiap merek handbody lotion berdasarkan kemampuannya memenuhi kebutuhan konsumen. Nilai 1 sampai 5 untuk masing-masing merek sesuai dengan kemampuannya memenuhi kebutuhan konsumen

(Lihat contoh). Minimal pernah memakai/ mencoba 2 jenis merk Handbody Lotion pada tabel

berikut.

(18)

Tingkat Kepuasan No Kebutuhan Konsumen

Puteri Marina Nivea Vaselin

1 Melindungi kulit dari sinar matahari 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5

2 Tampilan kemasan 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5

3 Mencegah kulit kering 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5

4 Menghaluskan kulit 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5

5 Mencegah iritasi 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5

6 Tepat untuk semua jenis kulit 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5

7 Memutihkan kulit 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5

8 Kemasan yang ergonomis 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5

9 Tidak lengket 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5

10 Mudah menyerap 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5

11 Aroma wangi 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5

12 Ukuran isi 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5

(19)

LAMPIRAN

C

(20)

LAMPIRAN

D

(21)

Tingkat Kepentingan

Jumlah Atribut Atribut Atribut

Responden [8] Performance [2] [11] [12] [13] Aestetic [1] [3] [4] [5] [6] [7] [9] [10] Reliability

1 3 3 4 3 4 3 14 4 3 4 3 3 4 4 3 28

2 4 4 3 4 4 4 15 5 4 5 5 3 3 5 4 34

3 5 5 4 3 5 4 16 4 5 4 4 4 5 4 4 34

4 4 4 4 5 4 4 17 5 4 4 5 3 4 4 3 32

5 4 4 5 4 3 4 16 3 5 5 5 4 5 5 4 36

6 5 5 5 3 5 3 16 4 5 5 4 3 4 4 4 33

7 4 4 4 4 4 4 16 5 4 4 5 3 5 5 3 34

8 5 5 5 5 3 3 16 5 4 4 3 4 3 4 4 31

9 4 4 5 4 4 4 17 5 5 5 5 3 5 5 4 37

10 5 5 4 5 5 3 17 4 5 4 5 4 3 4 3 32

11 3 3 3 3 4 4 14 3 4 4 4 3 4 4 3 29

12 4 4 5 4 4 3 16 4 3 4 3 3 3 4 4 28

13 5 5 4 3 3 3 13 5 4 5 4 3 5 5 4 35

14 5 5 3 5 5 4 17 5 4 5 3 4 5 4 3 33

15 3 3 3 4 4 3 14 4 5 4 4 3 4 4 4 32

16 4 4 4 3 4 4 15 5 4 5 5 4 4 4 3 34

17 5 5 5 4 5 3 17 5 5 4 4 3 5 5 4 35

18 4 4 3 4 4 4 15 3 3 5 4 3 5 4 3 30

19 4 4 4 3 4 3 14 5 4 4 5 3 4 4 3 32

20 5 5 5 5 5 4 19 5 5 5 5 4 5 5 4 38

21 5 5 4 3 4 3 14 4 3 4 4 3 4 4 3 29

22 5 5 5 5 5 4 19 5 5 5 5 4 5 4 4 37

23 4 4 4 4 4 3 15 3 4 4 4 3 3 4 3 28

24 5 5 5 5 5 4 19 5 5 5 5 5 5 5 4 39

25 3 3 4 3 3 3 13 4 5 4 3 3 4 4 3 30

26 4 4 5 4 4 4 17 5 5 4 4 4 4 5 4 35

27 5 5 4 3 5 4 16 5 4 5 3 3 5 4 4 33

28 4 4 4 4 4 3 15 5 4 4 4 3 3 5 3 31

29 4 4 4 3 4 3 14 5 5 4 4 4 5 4 4 35

30 5 5 5 5 5 4 19 5 4 5 5 3 5 4 4 35

Jumlah 129 129 126 117 126 106 475 134 129 133 126 102 128 130 107 989 Rata-rata 4.3 4.2 3.9 4.2 3.533 4.467 4.3 4.433 4.2 3.4 4.267 4.333 3.567

Pearson 1 0.581 0.776 0.655 0.533 0.556 0.673 0.578 0.59 0.557 0.631 0.581 0.604

Angka kritik nilai r-tabel = 0.361

(22)

Tingkat Kepuasan Untuk Merek Puteri

Jumlah Atribut Atribut Atribut

Responden [8] Performance [2] [11] [12] [13] Aestetic [1] [3] [4] [5] [6] [7] [9] [10] Reliability

1 4 4 3 4 3 3 13 4 4 4 4 4 4 3 3 30

2 3 3 3 2 3 3 11 5 3 4 4 4 2 4 4 30

3 2 2 3 2 3 4 12 4 4 4 4 3 3 4 3 29

4 2 2 4 4 4 3 15 4 3 4 4 3 4 3 3 28

5 3 3 3 4 4 3 14 3 4 4 4 5 4 4 4 32

6 4 4 4 5 4 4 17 4 3 4 4 4 4 4 4 31

7 4 4 3 4 3 2 12 3 3 2 3 2 2 3 2 20

8 4 4 4 4 4 4 16 3 4 4 4 3 3 4 3 28

9 3 3 3 3 3 3 12 3 3 3 3 3 3 3 3 24

10 4 4 4 5 3 3 15 4 4 5 3 3 4 3 3 29

11 4 4 4 3 4 2 13 4 4 4 3 4 3 4 4 30

12 3 3 5 5 4 2 16 4 4 3 3 4 2 3 4 27

13 4 4 3 3 4 3 13 4 3 4 4 4 4 4 3 30

14 5 5 3 4 4 4 15 3 4 4 2 3 2 4 4 26

15 3 3 3 2 3 3 11 4 5 3 3 3 5 3 4 30

16 3 3 3 4 3 3 13 3 3 3 3 3 3 3 4 25

17 5 5 3 4 4 4 15 3 4 4 2 3 2 4 4 26

18 2 2 3 3 4 3 13 1 4 2 1 3 3 4 3 21

19 3 3 3 3 3 3 12 3 2 2 2 2 3 2 2 18

20 3 3 3 4 3 3 13 4 4 4 3 4 3 4 3 29

21 4 4 3 4 3 3 13 3 4 4 5 4 3 4 4 31

22 4 4 4 4 3 3 14 3 4 4 4 4 3 4 4 30

23 3 3 2 2 2 1 7 3 4 5 2 2 4 3 5 28

24 2 2 3 3 4 3 13 4 4 4 3 4 4 4 3 30

25 4 4 3 4 3 3 13 4 4 4 4 4 4 4 4 32

26 3 3 4 4 4 4 16 3 2 4 3 3 2 4 4 25

27 3 3 3 3 3 3 12 3 2 3 3 2 3 4 3 23

28 3 3 4 4 5 4 17 5 4 4 3 3 4 4 3 30

29 3 3 3 4 2 3 12 3 4 4 3 3 2 1 3 23

30 3 3 3 3 3 3 12 3 4 3 3 4 4 3 3 27

Jumlah 100 100 99 107 102 92 400 104 108 110 96 100 96 105 103 822 Rata-rata 3.33333333 3.3 3.567 3.4 3.067 3.467 3.6 3.667 3.2 3.333 3.2 3.5 3.433

Pearson 1 0.781 0.762 0.764 0.633 0.605 0.51 0.715 0.647 0.728 0.512 0.494 0.516

Angka kritik nilai r-tabel = 0.361

(23)

Tingkat Kepuasan Untuk Merek Marina

Jumlah Atribut Atribut Atribut

Responden [8] Performance [2] [11] [12] [13] Aestetic [1] [3] [4] [5] [6] [7] [9] [10] Reliability

1 4 4 3 4 3 4 14 3 4 4 4 4 3 3 3 28

2 2 2 2 2 3 3 10 4 2 4 4 4 2 4 3 27

3 2 2 2 3 3 2 10 3 4 4 4 3 3 4 3 28

4 3 3 3 4 4 3 14 3 3 4 2 3 3 3 3 24

5 3 3 2 4 4 4 14 3 3 3 4 5 3 4 4 29

6 4 4 4 5 4 4 17 4 3 4 4 4 3 3 4 29

7 4 4 2 4 3 2 11 3 2 2 3 1 2 4 3 20

8 4 4 4 4 4 4 16 3 4 4 4 3 3 4 3 28

9 3 3 3 3 3 3 12 2 3 3 3 3 3 3 3 23

10 4 4 3 4 3 4 14 3 3 4 3 3 4 3 3 26

11 4 4 4 3 4 3 14 3 4 4 3 5 3 4 4 30

12 3 3 5 5 4 4 18 3 4 3 3 4 3 3 4 27

13 4 4 4 4 4 3 15 3 4 5 4 4 4 4 4 32

14 5 5 3 4 4 4 15 3 2 2 4 3 2 4 3 23

15 4 4 4 3 4 4 15 3 3 3 4 3 4 4 3 27

16 3 3 3 4 3 3 13 3 3 3 3 3 3 3 4 25

17 5 5 3 4 4 4 15 3 2 2 4 3 2 4 3 23

18 3 3 3 3 4 3 13 2 4 3 1 3 2 4 3 22

19 3 3 3 4 3 3 13 3 2 2 2 2 3 2 2 18

20 3 3 3 4 3 4 14 4 4 4 3 4 3 4 4 30

21 4 4 3 4 3 3 13 3 4 4 5 3 3 4 4 30

22 3 3 3 4 3 4 14 3 4 4 4 4 3 4 4 30

23 3 3 4 4 2 3 13 4 2 3 5 1 4 2 5 26

24 2 2 3 3 4 3 13 3 4 3 3 3 3 3 3 25

25 4 4 4 4 4 3 15 3 3 3 4 4 4 4 4 29

26 3 3 4 3 4 4 15 3 2 4 4 3 2 4 4 26

27 4 4 3 4 3 3 13 4 4 4 3 3 3 4 4 29

28 4 4 4 4 5 4 17 3 5 3 4 3 4 4 3 29

29 3 3 3 2 3 4 12 3 4 4 3 3 2 2 3 24

30 3 3 4 3 3 3 13 2 3 4 3 3 4 3 3 25

Jumlah 103 103 98 110 105 102 415 92 98 103 104 97 90 105 103 792 Rata-rata 3.43333333 3.267 3.667 3.5 3.4 3.067 3.267 3.433 3.467 3.233 3 3.5 3.433

Pearson 1 0.761 0.635 0.663 0.687 0.369 0.569 0.693 0.545 0.649 0.441 0.433 0.621

Angka kritik nilai r-tabel = 0.361

(24)

Tingkat Kepuasan Untuk Merek Nivea

Jumlah Atribut Atribut Atribut

Responden [8] Performance [2] [11] [12] [13] Aestetic [1] [3] [4] [5] [6] [7] [9] [10] Reliability

1 4 4 3 4 3 4 14 4 4 4 4 4 3 3 3 29

2 4 4 5 3 3 3 14 5 4 4 4 4 3 4 5 33

3 3 3 3 3 3 3 12 4 4 4 4 4 4 4 3 31

4 3 3 4 3 4 3 14 4 5 4 4 3 5 4 4 33

5 3 3 5 4 3 4 16 4 4 4 4 5 4 5 4 34

6 4 4 4 5 4 4 17 4 4 4 4 4 3 4 4 31

7 5 5 4 5 4 4 17 4 4 4 4 3 4 4 4 31

8 4 4 4 4 4 4 16 4 4 4 4 4 5 4 3 32

9 3 3 3 3 3 3 12 3 3 3 3 3 3 3 3 24

10 4 4 4 4 3 3 14 5 4 5 3 3 5 5 5 35

11 4 4 4 4 4 2 14 4 4 4 4 5 3 4 4 32

12 3 3 4 4 4 4 16 4 4 3 4 4 3 4 3 29

13 4 4 4 3 4 3 14 4 5 5 4 4 4 4 4 34

14 5 5 3 5 4 5 17 4 4 4 4 4 4 4 4 32

15 3 3 4 4 3 2 13 5 5 5 5 3 5 5 3 36

16 3 3 3 4 3 3 13 4 3 3 3 4 3 3 4 27

17 5 5 3 5 4 5 17 4 4 4 4 4 4 4 4 32

18 3 3 3 3 3 3 12 1 4 5 2 3 5 4 3 27

19 4 4 4 4 4 3 15 4 4 3 3 3 3 2 4 26

20 3 3 3 4 3 3 13 4 4 4 3 4 3 3 4 29

21 4 4 3 4 3 3 13 4 5 4 5 4 3 4 4 33

22 4 4 4 4 4 4 16 5 4 5 5 5 5 5 5 39

23 2 2 4 5 2 4 15 4 5 5 5 3 4 4 3 33

24 3 3 5 4 4 3 16 3 3 3 5 4 3 4 4 29

25 3 3 4 5 4 5 18 4 4 4 5 5 4 4 4 34

26 4 4 3 3 4 3 13 5 5 4 4 4 5 4 3 34

27 3 3 4 4 3 3 14 3 4 3 3 2 3 3 3 24

28 4 4 4 4 5 4 17 4 5 3 4 3 4 4 3 30

29 3 3 3 3 3 3 12 4 5 4 5 4 4 4 4 34

30 4 4 3 4 4 3 14 4 4 4 3 3 3 3 3 27

Jumlah 108 108 111 118 106 103 438 119 125 119 118 112 114 116 111 934 Rata-rata 3.6 3.7 3.933 3.533 3.433 3.967 4.167 3.967 3.933 3.733 3.8 3.867 3.7

Pearson 1 0.455 0.757 0.593 0.776 0.644 0.52 0.678 0.679 0.505 0.607 0.815 0.471

Angka kritik nilai r-tabel = 0.361

(25)

Tingkat Kepuasan Untuk Merek Vaselin

Jumlah Atribut Atribut Atribut

Responden [8] Performance [2] [11] [12] [13] Aestetic [1] [3] [4] [5] [6] [7] [9] [10] Reliability

1 4 4 4 4 4 4 16 4 4 4 4 4 5 4 4 33

2 3 3 5 3 3 3 14 5 4 5 5 4 3 5 3 34

3 4 4 3 3 4 3 13 4 4 4 4 4 4 5 2 31

4 3 3 4 3 4 4 15 5 5 4 4 3 5 4 4 34

5 3 3 5 5 5 5 20 5 5 5 5 5 5 4 4 38

6 4 4 4 5 4 4 17 4 5 5 4 4 4 5 4 35

7 5 5 5 5 5 5 20 5 5 5 5 4 5 5 5 39

8 4 4 4 4 4 4 16 4 5 5 4 4 5 4 3 34

9 4 4 4 4 4 4 16 5 5 5 5 5 4 5 4 38

10 4 4 4 4 3 3 14 5 5 5 3 3 5 5 3 34

11 4 4 4 4 3 4 15 4 4 4 3 4 4 4 4 31

12 3 3 5 5 4 4 18 4 4 3 4 4 4 4 4 31

13 4 4 3 3 4 3 13 3 4 5 3 4 4 4 4 31

14 5 5 3 5 4 5 17 5 5 5 5 4 5 4 4 37

15 5 5 5 5 5 5 20 5 4 5 5 3 4 4 4 34

16 3 3 3 3 3 4 13 4 4 3 3 4 3 3 4 28

17 5 5 3 5 4 5 17 5 5 5 5 4 5 4 4 37

18 3 3 3 3 4 3 13 1 4 2 1 3 1 4 3 19

19 5 5 5 4 5 3 17 5 5 4 5 4 4 4 4 35

20 4 4 4 4 3 4 15 4 5 5 3 4 5 4 4 34

21 4 4 3 4 3 3 13 3 4 4 5 3 3 4 4 30

22 4 4 4 4 4 4 16 5 5 5 5 4 5 5 5 39

23 2 2 3 2 4 5 14 1 2 4 3 5 4 5 3 27

24 4 4 3 4 4 3 14 4 4 3 5 4 4 4 4 32

25 5 5 4 5 4 5 18 5 5 5 4 5 5 4 4 37

26 2 2 4 3 3 2 12 5 5 3 3 3 4 5 4 32

27 3 3 3 4 3 3 13 2 2 2 3 2 3 4 3 21

28 4 4 5 4 5 4 18 4 4 3 4 3 4 4 3 29

29 5 5 4 3 4 3 14 5 5 5 5 4 5 5 4 38

30 4 4 4 3 3 4 14 4 3 4 4 3 3 3 4 28

Jumlah 116 116 117 117 116 115 465 124 130 126 121 114 124 128 113 980 Rata-rata 3.86666667 3.9 3.9 3.867 3.833 4.133 4.333 4.2 4.033 3.8 4.133 4.267 3.767

Pearson 1 0.662 0.789 0.748 0.746 0.845 0.765 0.825 0.739 0.54 0.804 0.364 0.533

Angka kritik nilai r-tabel = 0.361

(26)

LAMPIRAN

E

(27)

Tingkat Kepentingan

R E L I A B I L I T Y A N A L Y S I S - S C A L E (A L P H A) Item-total Statistics

Scale Scale Corrected

Mean Variance Item- Alpha if Item if Item Total if Item Deleted Deleted Correlation Deleted VAR1 48.6333 19.2057 .4216 .8017 VAR2 48.9000 19.1276 .4481 .7993 VAR3 48.8000 19.0621 .4701 .7973 VAR4 48.6667 19.9540 .4952 .7973 VAR5 48.9000 19.0586 .4213 .8021 VAR6 49.7000 19.5966 .5062 .7955 VAR7 48.8333 18.9023 .4278 .8019 VAR8 48.8000 18.5793 .5560 .7896 VAR9 48.7667 20.5299 .3862 .8043 VAR10 49.5333 19.9126 .5049 .7967 VAR11 49.2000 18.8552 .4213 .8028 VAR12 48.9000 19.5414 .4180 .8016 VAR13 49.5667 20.1161 .4535 .7999

Reliability Coefficients

N of Cases = 30.0 N of Items = 13 Alpha = .8118

Tingkat Kepuasan Untuk Merek Puteri

R E L I A B I L I T Y A N A L Y S I S - C A L E (A L P H A) Item-total Statistics

Scale Scale Corrected

Mean Variance Item- Alpha if Item if Item Total if Item Deleted Deleted Correlation Deleted VAR1 40.6000 19.1448 .4021 .7050 VAR2 40.7667 20.1161 .3754 .7102 VAR3 40.4667 20.3264 .2493 .7232 VAR4 40.4000 18.4552 .5294 .6890 VAR5 40.8667 18.4644 .4529 .6976 VAR6 40.7333 18.0644 .5957 .6803 VAR7 40.8667 20.7402 .1323 .7407 VAR8 40.7333 20.0644 .2463 .7249 VAR9 40.5667 19.2195 .4250 .7027 VAR10 40.6333 20.3092 .2791 .7195 VAR11 40.5000 19.5000 .2957 .7196 VAR12 40.6667 19.7471 .3796 .7086 VAR13 41.0000 20.4828 .2424 .7236

Reliability Coefficients

(28)

Tingkat Kepuasan Untuk Merek Marina

R E L I A B I L I T Y A N A L Y S I S - S C A L E (A L P H A) Item-total Statistics

Scale Scale Corrected

Mean Variance Item- Alpha if Item if Item Total if Item Deleted Deleted Correlation Deleted VAR1 40.6000 19.3517 .1776 .7147 VAR2 40.4000 17.2138 .4360 .6855 VAR3 40.4000 17.3517 .3222 .7017 VAR4 40.2333 17.8402 .3056 .7029 VAR5 40.2000 17.2690 .3395 .6990 VAR6 40.4333 16.3920 .4456 .6823 VAR7 40.6667 18.0920 .3150 .7013 VAR8 40.2333 17.9782 .2834 .7058 VAR9 40.1667 18.4195 .2650 .7072 VAR10 40.2333 17.7023 .4447 .6871 VAR11 40.0000 17.9310 .3321 .6992 VAR12 40.1667 18.2816 .3266 .7002 VAR13 40.2667 17.9264 .4036 .6918

Reliability Coefficients

N of Cases = 30.0 N of Items = 13 Alpha = .7152

Tingkat Kepuasan Untuk Merek Nivea

R E L I A B I L I T Y A N A L Y S I S - S C A L E (A L P H A) Item-total Statistics

Scale Scale Corrected

Mean Variance Item- Alpha if Item if Item Total if Item Deleted Deleted Correlation Deleted VAR1 45.3667 16.8609 .4871 .7080 VAR2 45.6333 18.7920 .2284 .7380 VAR3 45.1667 18.9023 .2433 .7358 VAR4 45.3667 18.0333 .3566 .7245 VAR5 45.4000 16.5241 .5274 .7022 VAR6 45.6000 17.6276 .3753 .7223 VAR7 45.5333 17.6368 .3284 .7287 VAR8 45.7333 18.1333 .2998 .7312 VAR9 45.4667 16.5333 .6330 .6924 VAR10 45.6333 17.9644 .3835 .7217 VAR11 45.4000 18.4552 .2647 .7347 VAR12 45.8000 18.7862 .2429 .7362 VAR13 45.9000 17.8172 .3199 .7294

Reliability Coefficients

(29)

Tingkat Kepuasan Untuk Merek Vaselin

R E L I A B I L I T Y A N A L Y S I S - S C A L E (A L P H A) Item-total Statistics

Scale Scale Corrected

Mean Variance Item- Alpha if Item if Item Total if Item Deleted Deleted Correlation Deleted VAR1 47.9000 36.6448 .7287 .8544 VAR2 48.1333 42.9471 .4465 .8709 VAR3 47.7000 40.3552 .6430 .8604 VAR4 47.8333 38.4885 .7170 .8553 VAR5 48.0000 38.5517 .6779 .8578 VAR6 48.2333 43.4954 .4201 .8720 VAR7 47.9000 38.8517 .7049 .8562 VAR8 48.1667 40.9023 .5745 .8643 VAR9 47.7667 46.3920 .1551 .8817 VAR10 48.2667 43.6506 .4741 .8698 VAR11 48.1333 40.8782 .5899 .8634 VAR12 48.1667 43.3161 .4664 .8699 VAR13 48.2000 42.3724 .4510 .8710

Reliability Coefficients

(30)

LAMPIRAN

F

(31)

95% 99% 95% 99%

1 0.997 1 24 0.388 0.495

2 0.95 0.99 25 0.381 0.485

3 0.878 0.959 26 0.374 0.478

4 0.811 0.917 27 0.367 0.47

5 0.754 0.874 28 0.361 0.463

6 0.707 0.834 29 0.355 0.456

7 0.666 0.798 30 0.349 0.449

8 0.632 0.765 35 0.325 0.418

9 0.602 0.735 40 0.304 0.393

10 0.576 0.708 45 0.288 0.372 11 0.553 0.684 50 0.273 0.354

12 0.532 0.661 60 0.25 0.325

13 0.514 0.641 70 0.232 0.302 14 0.497 0.623 80 0.217 0.283 15 0.482 0.606 90 0.205 0.267 16 0.468 0.59 100 0.195 0.254 17 0.456 0.575 125 0.174 0.28

18 0.444 561 150 0.159 0.21

19 0.433 0.549 200 0.138 0.181 20 0.423 0.537 300 0.113 0.148

21 0.413 526 400 0.098 0.128

[image:31.595.147.478.141.514.2]

22 0.404 0.515 500 0.088 0.115 23 0.396 0.505 1000 0.062 0.081

Tabel Harga Kritis r Product Moment

Tingkat Kepercayaan Tingkat Kepercayaan Derajat

Kebebasan

(32)

LAMPIRAN

G

(33)

PERHITUNGAN KARAKTERISTIK TEKNIS

Kadar Alkohol

Kadar alkohol didapatkan dari komposisi bahan aktif yang tertera pada

masing-masing botol handbody lotion. Untuk lebih jelasnya, kadar alkohol

pada masing-masing botol adalah sebagai berikut :

ƒ Puteri = 0,0037 %

ƒ Marina = 0,0043 %

ƒ Nivea = 0,0025 %

ƒ Vaselin = 0,0030 %

Kadar Vitamin

Kadar Vitamin = Persentase Kadar Alkohol x Volume

ƒ Puteri = 0,0037 % x 135 ml = 0,004995 mg

ƒ Marina = 0,0043 % x 100 ml = 0,0043 mg

ƒ Nivea = 0,0025 % x 100 ml = 0,0025 mg

ƒ Vaselin = 0,0030 % x 120 ml = 0,0036 mg

Tingkat Kekentalan

Volume Berat Vikositas=

Dimana berat lotion untuk masing-masing merek diperoleh melalui

pengukuran dengan menggunakan alat ukur timbangan. Nilai berat lotion

untuk masing-masing merek adalah sebagai berikut :

Puteri = 156 mg ; Marina = 105 mg ; Nivea = 102 mg dan Vaselin = 130 mg

(34)

ƒ Puteri = 135 156

= 1,56

ml mg

ƒ Marina = 100 105

= 1,05

ml mg

ƒ Nivea = 100 102

= 1,02

ml mg

ƒ Vaselin =

120 130

= 1,30

ml mg

Kadar Zat Pewangi

Kadar Zat Pewangi = Persentase Zat Pewangi x Berat

Dimana persentase zat pewangi didapatkan dari hasil estimasi, yang diperoleh

dari tim analisis kimia perusahaan. Persentase zat pewangi untuk

masing-masing merek lotion adalah sebagai berikut :

Puteri = 0,003% ; Marina = 0,004 % ; Nivea = 0,002 % dan Vaselin = 0,002 %

Sedangkan untuk berat lotion dari masing-masing merek diperoleh dari hasil

pengukuran dengan menggunakan alat ukur timbangan. Maka Jumlah Zat

Pewangi dapat dihitung berikut ini :

ƒ Puteri = 0,003 % x 156 mg = 4,68 mg

ƒ Marina = 0,004 % x 105 mg = 4,2 mg

ƒ Nivea = 0,002 % x 102 mg = 2,04 mg

ƒ Vaselin = 0,002 % x 130 mg = 2,6 mg

Tenaga Yang Dikeluarkan Untuk Membuka dan Menutup Botol

(35)

P F

a a

A

0 =

MA

0 2 = × − ×a P a F

2

F

P = , dimana P merupakan Gaya yang dilakukan untuk membuka botol

P

F =2× , dimana F merupakan Gaya yang dilakukan untuk menutup botol

Dari alat ukur timbangan pegas maka didapat masing-masing nilai P untuk

ketiga produk yaitu sebagai berikut :

PPuteri = 0,25 Kgf ; PNivea = 0,75 Kgf ; PVaselin = 0,25 Kgf

Untuk merek Nivea dan Vaselin memiliki jarak a yang simetris maka

perhitungan nilai F tinggal dikalikan 2, sedangkan merek Puteri memiliki

jarak a yang tidak simetris maka perlu diukur nilai a. Untuk lebih jelasnya

dapat dilihat pada gambar berikut ini :

P

0,3

0,8

A

0 =

MA

0 2 = × − ×a P a F

( )

0,8 0 2

25 , 0 3 ,

0 F− × =

4 , 0 3 , 0 F =

33 , 1

=

(36)

Sedangkan untuk merek Marina karena jenis tutup botol berbentuk seperti ulir

maka perhitungan untuk membuka dan menutup tutup botol dilakukan dengan

menghitung seberapa banyak putaran dalam menutup dan membuka tutup

botol.

Luas Alas Botol

Luas Alas dari botol handbody lotion diasumsikan sama dengan luas elips,

dimana perhitungan luas alas didapatkan sebelumnya dengan cara mengukur

diameter panjang dan lebar dari alas botol handbody lotion. Dari persamaan

garis singgung maka akan didapatkan suatu persamaan untuk mencari luas

alas botol handbody lotion. Untuk lebih jelasnya adalah sebagai berikut :

ƒ Untuk Botol Handbody Lotion Merek Puteri

- 14,555 14,555

- 26,785 26,785

Persamaan Garis singgung elips pada botol handbody lotion merek Puteri

1 848025 , 211 436225 , 717 2 2 = + y x 436225 , 717 1 436225 , 717 1 2 2 2 x y x

y = − → = −

Luas Elips =

x dx

785 , 26 0 2 436225 , 717 1 848025 , 211

=

x dx
(37)

Menentukan batas bawah dan batas atas adalah sebagai berikut :

θ θ

θ dx d

x=26,785sin → =26,785cos

0 sin

785 , 26

0= θ →θ =

2 sin 785 , 26 785 ,

26 = θ →θ =π

θ θ θ π d cos 785 , 26 . sin 436225 , 717 436225 , 717 785 , 26 1 . 848025 , 211 2 0 2

− = = θ θ θ π d cos sin 1 785 , 26 848025 , 211 2 0 2 ⋅ −

= θ θ π d

⋅ 2 0 2 cos 785 , 26 848025 , 211 = θ θ π d

02 2 + 1 2 cos 34935 , 5674

=

[ ]

0 2

2 0 2 sin 2 1 2 34935 ,

5674 π π

θ θ⎥⎦⎤ + ⎢⎣ ⎡ = ⎥⎦ ⎤ ⎢⎣

sinπ

2 1 2 34935 , 5674 = 2 2 34935 , 5674 π ⋅

= 4454,36 mm2

ƒ Untuk Botol Handbody Lotion Merek Marina

- 13,49 13,49

- 22,61 22,61

(38)

1 9801 , 181 2121 , 511 2 2 = + y x 2121 , 511 1 2121 , 511 1 2 2 2 x y x

y = − → = −

Luas Elips =

x dx

61 , 22 0 2 2121 , 511 1 9801 , 181

=

x dx

61 , 22 0 2 2121 , 511 2121 , 511 9801 , 181

Menentukan batas bawah dan batas atas adalah sebagai berikut :

θ θ

θ dx d

x=22,61sin → =22,61cos

0 sin

61 , 22

0= θ →θ =

2 sin 61 , 22 61 ,

22 = θ →θ =π

θ θ θ π d cos 61 , 22 . sin 2121 , 511 2121 , 511 61 , 22 1 . 9801 , 181 2 0 2

− = = θ θ θ π d cos sin 1 61 , 22 9801 , 181 2 0 2 ⋅ −

= θ θ π d

⋅ 2 0 2 cos 61 , 22 9801 , 181 = θ θ π d

02 2 + 1 2 cos 570061 , 4114

=

[ ]

0 2

2 0 2 sin 2 1 2 570061 ,

4114 π π

θ θ⎥⎦⎤ + ⎢⎣ ⎡ = ⎥⎦ ⎤ ⎢⎣

sinπ

2 1 2 570061 , 4114 = 2 2 570061 , 4114 π ⋅

(39)

ƒ Untuk Botol Handbody Lotion Merek Nivea

- 15,885 15,885

- 26,425 26,425

Persamaan Garis singgung elips pada botol handbody lotion merek Nivea

1 333225 , 252 280625 , 698 2 2 = + y x 280625 , 698 1 280625 , 698 1 2 2 2 x y x

y = − → = −

Luas Elips =

x dx

425 , 26 0 2 280625 , 698 1 333225 , 252

=

x dx

425 , 26 0 2 280625 , 698 280625 , 698 333225 , 252

Menentukan batas bawah dan batas atas adalah sebagai berikut :

θ θ

θ dx d

x=26,425sin → =26,425cos

0 sin

425 , 26

0= θ →θ =

2 sin 425 , 26 425 ,

26 = θ →θ =π

(40)

= θ θ

π

d

02 2 + 1 2 cos 905471 , 6667

=

[ ]

0 2

2 0 2 sin 2 1 2 905471 ,

6667 π π

θ θ⎥⎦⎤ + ⎢⎣ ⎡ = ⎥⎦ ⎤ ⎢⎣

sinπ

2 1 2 905471 , 6667 = 2 2 905471 , 6667 π ⋅

= 5234,31 mm2

ƒ Untuk Botol Handbody Lotion Merek Vaselin

- 13,565 13,565

- 23,745 23,745

Persamaan Garis singgung elips pada botol handbody lotion merek Vaselin

1 009225 , 184 825025 , 563 2 2 = + y x 825025 , 563 1 825025 , 563 1 2 2 2 x y x

y = − → = −

Luas Elips =

x dx

745 , 23 0 2 825025 , 563 1 009225 , 184

=

x dx

745 , 23 0 2 825025 , 563 825025 , 563 009225 , 184

Menentukan batas bawah dan batas atas adalah sebagai berikut :

θ θ

θ dx d

(41)

0 sin

745 , 23

0= θ →θ =

2 sin 745 , 23 745 ,

23 = θ →θ =π

θ θ θ π d cos 745 , 23 . sin 825025 , 563 825025 , 563 745 , 23 1 . 009225 , 184 2 0 2

− = = θ θ θ π d cos sin 1 745 , 23 009225 , 184 2 0 2 ⋅ −

= θ θ π d

⋅ 2 0 2 cos 745 , 23 009225 , 184 = θ θ π d

02 2 + 1 2 cos 299048 , 4369

=

[ ]

0 2

2 0 2 sin 2 1 2 299048 ,

4369 π π

θ θ⎥⎦⎤ + ⎢⎣ ⎡ = ⎥⎦ ⎤ ⎢⎣

sinπ

2 1 2 299048 , 4369 = 2 2 299048 , 4369 π ⋅

(42)

LAMPIRAN

H

(43)

Hubungan Antara Karakteristik Teknis Dengan Kebutuhan Konsumen

Karakteristik Teknis K ada r V it am in K ada r A lkohol T ingka t K eke nt al an K ada r Z at P ew angi Jum la h W arna V ol um e L ot ion D ia m et er B o tol D ia m et er H o le T eba l D indi ng Bot ol V ol um e S is a T ena ga ya ng di ke lua rka n unt uk m em buka bot ol T ena ga ya ng di ke lua rka n unt uk m enut up bot ol L ua s A la s T eba l A la s T inggi Bot ol Be ra t Bot ol K os ong T inggi H ol e D ia m et er L u ba ng Bot ol

Kebutuhan x1 x2 x3 x4 x5 x6 x7 x8 x9 x10 x11 x12 x13 x14 x15 x16 x17 x18

Melindungi kulit dari sinar matahari y1 √ √ √

Mencegah kulit kering y2 √ √ √

Menghaluskan kulit y3 √ √ √

Mencegah iritasi y4 √ √ √

Tepat untuk semua jenis kulit y5 √ √ √

Memutihkan kulit y6 √ √ √

Kemasan yang ergonomis y7 √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √

Tidak lengket y8 √ √

Mudah menyerap y9 √ √

Aroma wangi y10 √

Ukuran isi y11 √

(44)

Hubungan Antara Karakteristik Teknis

K ada r V it am in K ada r A lkohol T ingka t K eke nt al an K ada r Z at P ew angi Jum la h W arna V ol um e L ot ion D ia m et er B o tol D ia m et er H o le T eba l D indi ng Bot ol V ol um e S is a T ena ga ya ng di ke lua rka n unt uk m em buka bot ol T ena ga ya ng di ke lua rka n unt uk m enut up bot ol L ua s A la s T eba l A la s T inggi Bot ol Be ra t Bot ol K os ong T inggi H ol e D ia m et er L u ba ng Bot ol

x1 x2 x3 x4 x5 x6 x7 x8 x9 x10 x11 x12 x13 x14 x15 x16 x17 x18

Kadar Vitamin x1 √ √

Kadar Alkohol x2 √ √

Tingkat Kekentalan x3 √ √ √ √

Kadar Zat Pewangi x4

Jumlah Warna x5

Volume Lotion x6 √

Diameter Botol x7

Diameter Hole x8

Tebal Dinding Botol x9

Volume Sisa x10 √ √

Tenaga yang dikeluarkan

untuk membuka botol x11

Tenaga yang dikeluarkan

untuk menutup botol x12

Luas Alas x13 √ √

Tebal Alas x14

Tinggi Botol x15 √

Berat Botol Kosong x16 √ √ √ √ √ √ √ √

Tinggi Hole x17

(45)

LAMPIRAN

I

(46)
(47)
(48)

BAB 1

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Masalah

Saat ini persaingan produk perawatan kulit khususnya produk handbody

semakin ketat. Hal ini dapat dilihat dari berbagai jenis merk yang terdapat di

pasaran. Dengan adanya persaingan ini maka perusahaan dituntut untuk dapat

meningkatkan kemampuannya agar dapat bertahan dan dapat memenangkan

persaingan, dengan cara meningkatkan kualitas produknya untuk dapat memenuhi

kepuasan konsumen.

Salah satu cara yang ditempuh perusahaan untuk meningkatkan kualitas

produknya adalah dengan melakukan pengembangan produk sesuai dengan

spesifikasi yang dibutuhkan konsumen dengan tetap mengefisienkan dan

mengefektifkan sumber daya yang ada [Ulrich (2000)]. Salah satu metode yang

dapat digunakan untuk mengidentifikasi kebutuhan dan keinginan konsumen

adalah Quality Function Deployment (QFD). QFD merupakan suatu metode

perancangan dan pengembangan produk terstruktur yang memungkinkan sebuah

tim pengembangan menetapkan kebutuhan konsumen dan mengevaluasi secara

sistematis kemampuan setiap produk yang diajukan dalam memenuhi kebutuhan

konsumen [Cohen (1995)].

Walaupun QFD memiliki beberapa kelebihan seperti meningkatkan

kepuasan konsumen, mengorganisasi data dalam cara yang logis dan sistematis,

dan mengurangi waktu pengembangan produk, namun QFD merupakan metode

yang cenderung bersifat kualitatif [Bouchereau (2000)]. Hubungan antara atribut

kebutuhan konsumen dengan karakteristik teknis bersifat samar dan penilaian

performa oleh konsumen cenderung bersifat subjektif dan kualitatif. Hal tersebut

dapat menimbulkan kesulitan, karena pada tahap selanjutnya atribut kebutuhan

konsumen tersebut akan diterjemahkan dalam karakteristik teknis yang bersifat

kuantitatif. Selain itu, target untuk karakteristik teknis tersebut pada umumnya

(49)

Bab 1 Pendahuluan

1-2

ditentukan secara subjektif oleh pihak perusahaan melalui tim pengembangan

desain produk sehingga memerlukan waktu yang lama.

Pendekatan yang dapat digunakan untuk mengatasi masalah tersebut adalah

dengan metode Fuzzy Quality Function Deployment (Fuzzy QFD) [Kim et.al

(2000)]. Teknik ini digunakan untuk menentukan nilai target karakteristik teknis

yang optimal dengan memperhitungkan kesamaran informasi dalam proses

perancangan dan pengembangan produk.

PT. Mustika Ratu, Tbk sebagai salah satu perusahaan yang menghasilkan

produk kecantikan terus berupaya untuk meningkatkan kualitas produknya. Salah

satu upaya yang dapat dilakukan oleh PT. Mustika Ratu, Tbk dengan melakukan

pengembangan produk handbody lotion yang cukup banyak digunakan oleh

konsumen. Pengembangan produk tersebut hingga saat ini belum sesuai

spesifikasi kebutuhan konsumen. Oleh karena itu, diperlukan suatu perbaikan

pengembangan produk handbody lotion dengan menerapkan Fuzzy QFD sehingga

dapat dihasilkan nilai karakteristik teknis yang optimal untuk produk handbody

lotion.

1.2 Identifikasi Masalah

Pengembangan produk handbody lotion yang dilakukan oleh PT. Mustika

Ratu, Tbk belum berdasarkan kebutuhan konsumen karena biasanya PT. Mustika

Ratu, Tbk dalam menciptakan produk di desain oleh suatu tim desain

pengembangan produk, terkadang kurang memperhatikan suara konsumen dalam

menentukan karakteristik teknis, sehingga perlu dibuat usulan.

Perlunya dibuat usulan pengembangan produk handbody lotion melalui

penentuan target karakteristik teknis yang optimal dan diharapkan dapat

membantu tim desain pengembangan produk PT. Mustika Ratu, Tbk dalam

menentukan karakteristik teknis suatu produk berdasarkan kebutuhan konsumen

yang dapat ditranslasikan ke dalam House of Quality (HOQ) dengan menerapkan

(50)

Bab 1 Pendahuluan

1-3

1.3 Batasan Masalah

Agar dalam penyusunan tugas akhir ini dapat lebih terarah, maka dibuat

pembatasan dari masalah yang akan diteliti, antara lain:

Tahap penelitian dibatasi hingga tahap pertama QFD (house of quality). Tingkat kepercayaan yang digunakan dalam penelitian ini adalah 95%.

1.4 Perumusan Masalah

Pokok permasalahan dalam penelitian ini adalah :

1. Apa saja yang menjadi kebutuhan konsumen pada produk handbody

lotion dan bagaimana tingkat kepuasan konsumen terhadap produk yang

ada dipasaran.

2. Berapa nilai target optimal karakteristik teknis yang dapat

memaksimalkan tingkat kepuasan konsumen.

3. Bagaimana usulan pengembangan produk handbody lotion ”Puteri” yang

sesuai dengan kebutuhan konsumen.

1.5 Tujuan Penelitian

Penelitian ini bertujuan untuk :

1. Mengidentifikasi kebutuhan konsumen pada produk handbody lotion dan

mengevaluasi tingkat kepuasan konsumen terhadap produk yang ada

dipasaran.

2. Memperoleh nilai target karakteristik teknis produk handbody lotion

yang optimal dan sesuai dengan kebutuhan konsumen.

3. Memberikan usulan pengembangan produk handbody lotion ”Puteri”

yang sesuai dengan kebutuhan konsumen.

1.6 Sistematika Penulisan

Uraian berikut ini adalah sistematika penulisan penelitian yang dibagi dalam

(51)

Bab 1 Pendahuluan

1-4

BAB 1 Pendahuluan

Bab ini memuat latar belakang masalah, identifikasi masalah,

batasan masalah, rumusan masalah, tujuan penelitian, dan

sistematika penulisan.

BAB 2 Tinjauan Pustaka

Bab ini menguraikan teori-teori yang berhubungan dengan

permasalahan dan digunakan sebagai dasar pemikiran

pemecahan masalah.

BAB 3 Metodologi Penelitian

Secara umum bab ini berisi langkah-langkah pemecahan

masalah termasuk pendekatan-pendekatan yang dilakukan dalam

melakukan pengumpulan dan pengolahan data.

BAB 4 Pengumpulan Data

Bab ini berisi hasil pengumpulan data dengan menggunakan

metode yang dipilih.

BAB 5 Pengolahan Data dan Analisis

Bab ini merupakan interpretasi hasil pengolahan data dan

pembahasan berdasarkan atribut-atribut hasil pengujian yang

digunakan dalam penyelesaian masalah.

BAB 6 Kesimpulan dan Saran

Bab ini berisikan kesimpulan dan saran yang berkaitan dengan

penelitian ini, baik untuk pihak yang berkepentingan dengan

(52)

BAB 6

KESIMPULAN DAN SARAN

6.1 Kesimpulan

• Berdasarkan metode optimasi fuzzy QFD dapat diketahui nilai target yang optimal dari karakteristik teknis, perincian hasil nilai optimal dapat dilihat

[image:52.595.122.504.307.604.2]

pada tabel berikut :

Tabel 6.1

Nilai Karakteristik Teknis yang Optimal

No Karakteristik Teknis Nilai

Optimal Satuan

1. Kadar Vitamin 0,005 mg

2. Kadar Alkohol 0,051 %

3. Tingkat Kekentalan 1,28 mg/ml

4. Kadar Zat Pewangi 3,389 mg

5. Jumlah Warna 2 buah

6. Volume Lotion 114,892 ml

7. Diameter Botol 54,745 mm

8. Diameter Hole 4,88 mm

9. Tebal Dinding Botol 0,612 mm

10. Volume Sisa 30 ml

11. Tenaga yang dikeluarkan untuk membuka botol 0,25 kgf 12. Tenaga yang dikeluarkan untuk menutup botol 0,5 kgf

13. Luas Alas 4000 mm

14. Tebal Alas 1,32 mm

15. Tinggi Botol 125 mm

16. Berat Botol Kosong 25 gram

17. Tinggi Hole 3 mm

18. Diameter Lubang Botol 17,573 mm

• Dari kuesioner, atribut kebutuhan konsumen yang memiliki tingkat kepuasan tertinggi adalah menghaluskan kulit, kemasan yang ergonomis,

tidak lengket, aroma wangi, ukuran isi dan warna lotion. Selain itu, atribut

yang harus diperhatikan perusahaan karena tingkat kepuasannya masih

lebih rendah dibandingkan produk kompetitor (Marina, Nivea dan Vaselin)

adalah melindungi kulit dari sinar matahari, mencegah kulit kering,

(53)

Bab 6 Kesimpulan dan Saran

6-2

mencegah iritasi, tepat untuk semua jenis kulit, memutihkan kulit, dan

mudah menyerap.

• Hasil penentuan nilai target karakteristik teknis dapat dijadikan masukan bagi PT. Mustika Ratu, Tbk untuk memperbaiki karakteristik teknis

produk handbody lotion. Dari nilai-nilai karakteristik teknis ini dapat

dikembangkan beberapa bentuk alternatif desain untuk kemasan botol

handbody lotion sebagai berikut :

Gambar 6.1 Gambar 6.2 Gambar 6.3 Rancangan 1 Rancangan 2 Rancangan 3

Berdasarkan hasil kuesioner pemilihan bentuk rancangan dari ketiga

bentuk alternatif desain kemasan diatas, maka bentuk desain kemasan

yang paling banyak diminati oleh konsumen adalah bentuk rancangan 2.

[image:53.595.134.505.235.580.2]
(54)

Bab 6 Kesimpulan dan Saran

6-3

6.2 Saran

Setalah melakukan penelitian tentang pengembangan handbody lotion ini,

maka hal-hal yang dapat disarakan adalah sebagai berikut :

• Untuk penelitian lebih lanjut, relasi antara karakteristik teknis dengan kebutuhan dan korelasi antar karakteristik teknis menggunakan model

yang sesuai tidak hanya menggunakan model linier dan dibuat suatu

software model komputasi untuk memudahkan perhitungan fuzzy QFD. • Perlunya memperhatikan segmen dalam merancang suatu produk

handbody lotion.

(55)

DAFTAR PUSTAKA

1. Gaspersz. Vincent, Total Quality Management, PT. Gramedia Pustaka

Utama, Jakarta, 2001.

2. J.Ross. Timothy, Fuzzy Logic with Engineering Applications,

McGraw-Hill, Singapore, 1997.

3. Kusumadewi. Sri dan Hari Purnomo, Aplikasi Logika Fuzzy untuk

Pendukung Keputusan, Graha Ilmu, Yogyakarta, 2004.

4. K.T. Ulrich dan S.D. Eppinger, Product Design and Development, Mc

Graw Hill,2000.

5. K.J. Kim, H. Moskowitz, A. Dhingra, G. Evans, “Fuzzy Multicriteria

Models For Quality Function Deployment”, European Journal of

Operational Research, vol. 7, no. 1, 2000.

6. L. Cohen, QFD : How to Make QFD Work For You, Addison-Wasley

Publishing Company, Massachussets, 1995.

7. Sugiyono, Metode Penelitian Administrasi, Alfabeta, Bandung, 2003.

8. S. Schwartz. Seymour, H. Goodman. Sidney, Plastics Materials and

Processes, Van Nostrand Reinhold Company Inc, New York, 1982.

9. Yudistira. Titah dan Ali Basyah, “Perancangan Produk Berdasarkan

Informasi Tidak Presisi dengan Menggunakan Metode Fuzzy Quality

Gambar

Tabel Judul 3.1 Penjelasan mengenai kekurangan QFD dengan
Tabel 5.25
Gambar Judul 2.1 House of Quality
Tabel Harga Kritis Product Moment Perhitungan Karakteristik Teknis House Of Quality
+5

Referensi

Dokumen terkait

PROFIL JUMLAH WAKTU AKTIF BELAJAR SISWA DALAM PROSES PEMBELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI DI SEKOLAH TARUNA WIYATA MANDIRI.. Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

Dalam menyusun rencana penyelesaian masalah matematika, subjek climber juga melakukan proses berpikir secara asimilasi, karena subjek climber sudah dapat

(e) Describe three approaches the partners of Watkin Williams might use for conducting the appraisal interview and explain which method you think might be most beneficial and why..

Gadai (ar-Rahn) ini sendiri lebih transparan karena apabila barang milik nasabah digadai karena tidak mampu melunasi kreditnya, barang jaminan itulah yang akan

Siregar (1999) melaporkan bahwa injeksi secara berkala dengan hormon hCG dosis rendah (50 IU/kg bobot tubuh) sudah dapat mematangkan gonad calon induk ikan jambal siam

Berdasarkan rumusan masalah dan kajian pustaka, maka dapat dikemukakan hipotesis penelitian yang merupakan jawaban sementara yang disebut hipotesis kerja atau

Dalam skema umum tersebut terdapat tiga alam pemikiran, yang pertama adalah alam pikiran mitis, yang kedua adalah alam pikiran ontologis, dan yang ketiga adalah

oryzae adalah hifa tidak bersekat (senositik), hidup sebagai saprotrof, menguraikan senyawa organik. Reproduksi aseksual dilakukan.. dengan cara membentuk sporangium yang di