• Tidak ada hasil yang ditemukan

Tinjauan Yuridis Terhadap Peranan Asuransi Pt Asuransi Sinar Mas Dalam Perjanjian Pembiayaan Konsumen(Studi Pada Pt. Summit Oto Finance Tebing Tinggi)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "Tinjauan Yuridis Terhadap Peranan Asuransi Pt Asuransi Sinar Mas Dalam Perjanjian Pembiayaan Konsumen(Studi Pada Pt. Summit Oto Finance Tebing Tinggi)"

Copied!
10
0
0

Teks penuh

(1)

TINJAUAN YURIDIS TERHADAP PERANAN ASURANSI

PT ASURANSI SINAR MAS DALAM PERJANJIAN

PEMBIAYAAN KONSUMEN

(Studi pada PT. Summit Oto Finance Tebing Tinggi)

SKRIPSI

Diajukan Untuk Melengkapi Tugas-Tugas dan Memenuhi Syarat-Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Hukum

OLEH

RENI ANGGRAINI RAMLAN NIM : 110200087

DEPARTEMEN HUKUM KEPERDATAAN

PROGRAM KEKHUSUSAN HUKUM PERDATA DAGANG

FAKULTAS HUKUM

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

(2)

TINJAUAN YURIDIS TERHADAP PERANAN ASURANSI

PT ASURANSI SINAR MAS DALAM PERJANJIAN

PEMBIAYAAN KONSUMEN

(Studi pada PT. Summit Oto Finance Tebing Tinggi)

SKRIPSI

Diajukan Untuk Melengkapi Tugas-Tugas dan Memenuhi Syarat-Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Hukum

OLEH

RENI ANGGRAINI RAMLAN NIM : 110200087

DEPARTEMEN HUKUM KEPERDATAAN

PROGRAM KEKHUSUSAN HUKUM PERDATA DAGANG

Disetujui

Ketua Departemen Hukum Keperdataan

Dr. HASIM PURBA, S.H., M.Hum. NIP. 196603031985081001

Dosen Pembimbing I Dosen Pembimbing II

(3)

SURAT PERNYATAAN BEBAS PLAGIAT

Saya yang bertanda tangan di bawah ini:

NAMA : RENI ANGGRAINI RAMLAN

NIM : 110200087

DEPARTEMEN : HUKUM KEPERDATAAN

JUDUL SKRIPSI : TINJAUAN YURIDIS TERHADAP PERANAN

PT. ASURANSI SINAR MAS DALAM

PERJANJIAN PEMBIAYAAN KONSUMEN

(Studi pada PT. Summit Oto Finance Tebing Tinggi)

Dengan ini menyatakan:

1. Bahwa isi skripsi yang saya tulis tersebut di atas adalah benar tidak

merupakan ciplakan dari skripsi atau karya ilmiah orang lain.

2. Apabila terbukti di kemudian hari skripsi tersebut adalah ciplakan, maka

segala akibat hukum yang timbul menjadi tanggung jawab saya.

Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya tanpa ada paksaan atau

tekanan dari pihak manapun.

Medan, Januari 2015

(4)

KATA PENGANTAR

Segala puji dan syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT yang Maha

Pengasih Lagi Maha Penyayang atas segala karena berkat rahmat dan

hidayah-Nya penulis mampu menjalani proses perkuliahan dari awal sampai tahap

penyelesaian skripsi pada Departemen Hukum Keperdataan Program Kekhususan

Hukum Perdata Dagang di Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara ini.

Penulisan skripsi yang diberi judul “TINJAUAN YURIDIS TERHADAP

PERANAN ASURANSI PT. ASURANSI SINAR MAS DALAM PERJANJIAN

PEMBIAYAAN KONSUMEN (Studi Pada PT. Summit Oto Finance Cabang

Tebing Tinggi)” ini diajukan untuk melengkapi tugas-tugas dan memenuhi

syarat-syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Hukum di Universitas Sumatera Utara.

Dalam penulisan skripsi ini penulis menyadari bahwa masih terdapat kekurangan

dan hasil yang masih jauh dari sempurna sehingga dengan segala kerendahan hati

penulis mengucapkan terima kasih jika ada kritik dan saran yang membangun

demi kesempurnaan skripsi ini.

Penulis juga mengucapkan banyak terima kasih kepada para pihak yang

telah membantu selama pengerjaan skripsi ini sampai selesai, melalui kesempatan

ini penulis berbangga hati mengucapkan terima kasih kepada:

1. Bapak Prof. Runtung Sitepu, S.H., M.Hum., selaku Dekan Fakultas

Hukum Universitas Sumatera Utara.

2. Bapak Prof. Dr. Budiman Ginting, S.H., M.Hum., selaku Wakil Dekan I

(5)

3. Bapak Dr. Syafruddin S. Hasibuan, S.H., M.H., DFM., selaku Wakil

Dekan II Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara.

4. Bapak Dr. OK. Saidin, S.H., M.Hum., selaku Wakil Dekan III Fakultas

Hukum Universitas Sumatera Utara.

5. Bapak Dr. Hasim Purba, S.H., M.Hum., selaku Ketua Departemen Hukum

Keperdataan Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara.

6. Ibu Sinta Uli Pulungan, S.H., M.Hum., selaku Ketua Program Kekhususan

Dagang sekaligus merupakan Dosen Pembimbing I yang telah banyak

meluangkan waktu dalam memberikan bimbingan kepada penulis dalam

mengerjakan skripsi ini.

7. Ibu Rabiatul Syariah, S.H., M.Hum., selaku Sekretaris Departemen

Hukum Keperdataan Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara.

8. Bapak Dr. Dedi Harianto, S.H., M.Hum., selaku Dosen Pembimbing II

yang telah banyak meluangkan waktu dalam memberikan bimbingan

kepada penulis dalam mengerjakan skripsi ini.

9. Ibu Afrita, S.H., M.Hum., selaku Dosen Penasehat Akademik penulis.

10.Ibu Puspa Melati Hasibuan, S.H., M.Hum., yang telah memberi nasihat

dan bimbingan kepada penulis dari awal hingga akhir perkuliahan.

11.Bapak dan Ibu Dosen serta Pegawai Fakultas Hukum Universitas

Sumatera Utara yang turut mendukung segala urusan perkuliahan dan

administrasi penulis selama menjalani masa perkuliahan.

12.Teristimewa kepada Kedua Orang Tua yaitu Ramlan dan Supriana, Kakak

(6)

semangat, doa dan segalanya kepada penulis dalam menyelesaikan

perkuliahan ini.

13.Kepada seluruh pegawai PT. Summit Oto Finance Cabang Tebing Tinggi

khususnya Bapak Faisal Ramadhan Sinaga selaku insurance staff yang

telah membantu dan memberikan informasi kepada penulis dalam

menyelesaikan skripsi ini.

14.Kepada teman-teman kelompok Klinis Perdata, Pidana dan PTUN atas

bantuannya, kebersamaannya, doa, dukungan dan semangatnya.

15.Kepada teman-teman Grup A Stambuk 2011 Fakultas Hukum Universitas

Sumatera Utara khususnya untuk Herry Pranata, Nur Aqmarina, Syahnaz

Miyagi Munira, Stella, Zahrah Hasna Dalimunthe, Saffanah Silmi, Nasrini

Mandosari, Rahmadani Pardede, yang telah banyak memotivasi penulis

dalam perkuliahan dari awal hingga penyelesaian skripsi ini.

16.Kepada teman-teman dari kelompok BTM Aladdinsyah, S.H., khususnya

Syafitri Ditami, Yuliana Siregar, Fadillah Mahraini, terima kasih untuk

doa dan dukungan semangat kepada penulis.

17.Dan kepada semua pihak yang telah banyak membantu penulis secara

langsung maupun tidak langsung yang tidak dapat disebutkan satu persatu,

(7)

Demikianlah yang dapat penulis sampaikan. Bila ada kesalahan dan

kekurangan dalam skripsi ini penulis mohon maaf yang sebesar-besarnya. Semoga

skripsi ini bermanfaat bagi semua. Atas perhatiannya penulis ucapkan terima

kasih.

Medan, Januari 2015

Penulis,

(8)

DAFTAR ISI

BAB II TINJAUAN UMUM MENGENAI ASURANSI DAN PERATURANNYA ... 20

A.Pengertian, Jenis, dan Aspek Hukum Perjanjian Asuransi ... 20

B. Premi dan Polis Asuransi ... 39

C.Berakhirnya Asuransi ... 48

BAB III PEMBIAYAAN KONSUMEN MEMPUNYAI PERAN PENTING DALAM MEMENUHI KEBUTUHAN MASYARAKAT ... 50

A. Pengertian Pembiayaan Konsumen dan Pengaturannya ... 50

B. Para Pihak, Jaminan dan Dokumen dalam Pembiayaan Konsumen ... 58

C. Hubungan Hukum antara Perusahaan Asuransi PT. Asuransi Sinar Mas dengan Perusahaan Pembiayaan Konsumen PT. Summit Oto Finance Cabang Tebing Tinggi dari Segi Hukum Keperdataan ... 67

BAB IV TINJAUAN YURIDIS TERHADAP PERANAN ASURANSI PT. ASURANSI SINAR MAS DENGAN PT. SUMMIT OTO FINANCE CABANG TEBING TINGGI TERKAIT PEMBIAYAAN KONSUMEN ... 74

A. Pengaturan Hubungan Antara Perusahaan Asuransi PT. Asuransi Sinar Mas dengan PT. Summit Oto Finance Cabang Tebing Tinggi Terkait Pembiayaan Konsumen ... 74

(9)

C. Penyelesaian Klaim Asuransi yang diajukan Konsumen PT. Summit Oto Finance Cabang Tebing Tinggi dari PT. Asuransi Sinar Mas Apabila Terjadi Kerusakan ataupun

Kehilangan ... 86

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ... 94

A. Kesimpulan ... 94

B. Saran ... 96

DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN

A. Surat Riset Pada PT. Summit Oto Finance Cabang Tebing Tinggi B. Wawancara

C. Perjanjian Pembiayaan Konsumen

D. Polis Asuransi Kendaraan Bermotor Dari PT. Asuransi Sinar Mas E. Surat Edaran Tentang Proses Klaim Asuransi

F. Memo Internal Perihal Standar Premi Asuransi Pembiayaan Sepeda Bermotor

G. Memo Persetujuan Pembiayaan Sepeda Motor

(10)

ABSTRAK

Reni Anggraini Ramlan*) 1

*) Mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara **) Dosen Pembimbing I

***) Dosen Pembimbing II

Sinta Uli Pulungan**) Dedi Harianto***)

Pembiayaan konsumen merupakan kegiatan penyediaan dana bagi konsumen untuk membeli barang-barang konsumsi yang pembayarannya dilakukan secara berkala. Pada pelaksanaannya, kegiatan ini akan menghadapi berbagai risiko dalam pemenuhan kebutuhan sepeda motor. Dalam perjanjian pembiayaan konsumen terdapat perusahaan asuransi sebagai penanggung dari segala risiko yang dihadapi dalam perjanjian pembiayaan konsumen. Judul skripsi ini adalah tinjauan yuridis terhadap peranan asuransi PT. Asuransi Sinar Mas dalam perjanjian pembiayaan konsumen studi pada PT. Summit Oto Finance Cabang Tebing Tinggi. Permasalahan dalam skripsi ini membahas tentang pengaturan hubungan hukum antara PT. Asuransi Sinar Mas dengan PT. Summit Oto Finance Cabang Tebing Tinggi terkait pembiayaan konsumen, prosedur pelaksanaan klaim asuransi, serta penyelesaian klaim asuransi.

Metode yang digunakan dalam penulisan ini adalah penelitian yuridis normatif yaitu penelitian yang dilakukan dengan cara meneliti bahan pustaka yang berkaitan dengan permasalahan yang diteliti. Bahan pustaka yang dapat dijadikan sumber dari penelitian didapatkan dari buku-buku, artikel, majalah, dan media elektronik. Studi kasus ini dilakukan di Kantor PT. Summit Oto Finance Cabang Tebing Tinggi yaitu perusahaan yang bergerak di bidang pembiayaan konsumen untuk memenuhi kebutuhan konsumen akan sepeda motor. Penelitian dilaksanakan guna melengkapi penyelesaian skripsi ini.

Kesimpulannya pengaturan tentang Usaha Perasuransian diatur dalam Undang-Undang No. 40 Tahun 2014 dan Lembaga Pembiayaan diatur dalam Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 9 Tahun 2009. Pengaturan tersebut tidak terlepas dari KUH Perdata khususnya pada Bab III tentang Perikatan. Hubungan hukum antara perusahaan asuransi dengan perusahaan pembiayaan konsumen adalah kerjasama dalam pengalihan risiko. Perjanjian kerjasama tersebut dibuktikan dengan akta otentik yang menimbulkan hak dan kewajiban masing-masing pihak. Pihak asuransi bertanggung jawab atas segala risiko yang terjadi pada konsumen perusahaan pembiayaan konsumen. Jadi jika terjadi suatu

evenement maka konsumen dapat mengajukan klaim. Konsumen harus memenuhi

persyaratan pengajuan klaim sesuai dengan prosedurnya agar cepat diproses. Jika klaim asuransi diterima maka akan dikirim uang ganti kerugiannya dipotong dengan uang administrasi lainnya. Jika klaim asuransi kendaraan bermotor tersebut ditolak, maka akan diberikan alasan mengapa klaim tersebut ditolak.

Referensi

Dokumen terkait

Keberadaan Badan Pengusahaan yang didahului oleh Otorita Batam berdasarkan Keputusan Presiden Nomor 41 Tahun 1973 dan memiliki kewenangan untuk melakukan pengelolaan Pulau

Berdasarkan tabel 5.7 tabulasi silang pengaruh Senam Yoga terhadap Nyeri Haid pada remaja putri kelas X MAN 2 Kota Probolinggo dengan jumlah 35 responden menunjukkan

Mohon menjawab pertanyaan dibawah ini dengan memberikan tanda (√) pada salah satu jawaban yang paling sesuai dengan pilihan

Untuk melakukan telaah terhadap data hasil penelitian, maka pada bab ini dipaparkan beberapa metode penelitian dengan rincian sebagai berikut: a) rancangan penelitian, b)

Penulis adalah dosen tetap pada Jurusan Syari’ah

hipertensi dalam menentukan menu makanan diet yang sesuai

Penilaian terhadap cacat gumpil dinyatakan dalam ada atau tidak ada, untuk beberapa sortimen perlu diukur dimensinya, kemudian bandingkan dengan muka tebal dan

dengan mengakuisisi pengetahuan dari dokter ahli anak kemudian membangun basis pengetahuan dan memberikan nilai CF pada setiap gejala yang terkait dengan suatu penyakit anak