• Tidak ada hasil yang ditemukan

TEKNIK PENERJEMAHAN LAGU-LAGU ROHANI NASRANI POPULER.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "TEKNIK PENERJEMAHAN LAGU-LAGU ROHANI NASRANI POPULER."

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

ABSTRAK

Skripsi ini berjudul “Teknik Penerjemahan Lagu-lagu Rohani Nasrani Populer.” Objek

dari penelitian ini adalah lirik dari lagu-lagu rohani Nasrani populer yang telah diterjemahkan

dari Bahasa Inggris ke Bahasa Indonesia.Tujuan penelitian ini adalah untuk menunjukan

bagaimana teknik penerjemahan yang terdeteksi di dalam lirik-lirik lagu tersebut bekerja dan

juga menunjukan bagaimana teknik penerjemahan tersebut berguna dalam memberfungsikan

lirik terjemahannya sebagai lagu setelah diterjemahkan. Metode yang digunakan di dalam

penelitian ini adalah analisis deskriptif. Teori-teori yang digunakan di dalam penelitian ini

diantaranya teori dari Newmark (1988), Larson (1984), Lafevere (1992), dan juga

teori-teori lain sebagai penunjang penelitian. Teknik adaptation terlihat dominan pada penerjemahan

lagu-lagu tersebut karena menurut Newmark (1988) teknik ini merupakan teknik yang paling

leluasa untuk dilakukan karena merujuk kepada efektifitas bahasa sasarannya dengan merujuk

kepada konteks yang telah diberikan di teks sumbernya. Lirik-lirik tersebut bisa berfungsi

sebagai suatu unit lagu meski telah diterjemahkan. Tidak mengherankan apabila banyak

terdeteksi penghilangan padanan, perubahan struktur kalimat dan penulisan ulang lirik pada

terjemahannya, karena upaya-upaya tersebut merupakan upaya agar hasil terjemahannya masih

bisa berfungsi dengan baik dan konteks pada lagu awalnya bisa tersampaikan.

(2)

This thesis is entitled “Translation Techniques of Popular Christian Songs”. The object of

this research is translated popular Christian songs’ lyrics which are originally in English and

have been translated into Bahasa Indonesia. The aim of this thesis is to show how the translation

technique in the translated lyrics works and also to show how the technique is used to

functionalize the translated lyrics into a song unit after being translated. The methods that are

used in this research are some translation concepts from Newmark (1988), Larson (1984),

Lafavere (1992) and some other concepts that suplement this research. Adaptation is dominant

on this research. According to Newmark (1988), adaptation is the ‘freest’ form of translation and

it focuses on the result in the target language. The translated lyrics still have the function as a

complement for a song unit. It is unsurprising that this study finds word reduction, choices of a

certain equivalent and lyrics-rewriting on the translated lyrics. It is because of the technique

Referensi

Dokumen terkait

Menunjukkan bahwa nilai parameter dalam bentuk ketidakpastian (nilai dalam bentuk range) dan jumlah parameter meningkat sehingga model yang dihasilkan berupa

Rasio aktivitas selama tahun 2014-2018 melalui perputaran kas dan perputaran piutang mengalami peningkatan dan penurunan sedangkan perputaran persediaan dan perputaran modal

BIDANG RKK  BIDANG RKK  DINAS KESEHATAN DINAS KESEHATAN  PROVINSI JAWA BARAT  PROVINSI JAWA

Hasil penelitian diketahui bahwa: (1) Kemampuan manajerial Kepala termasuk kategori cukup dengan skor rerata angket sebesar 69,96, kemampuan profesional guru termasuk

1) Mengumpulkan data terlebih dahulu yang meliputi data visual dan verbal tentang pembuatan animasi grafis pada layar LED stage screen. 2) Melakukan study ilustrasi dan

Karena nilai F hitung > F tabel maka H O ditolak dan kesimpulannya adalah terdapat kontribusi yang signifikan antara intensitas hubungan dalam pola asuh orang tua

Penelitian yang berjudul Kemampuan Guru Pendidikan Agama Islam dalam Memotivasi Peserta Didik Sekolah Dasar Negeri 01 Minas Barat Kecamatan Minas Kabupaten Siak ini

SDY diberi waktu untuk menceritakan pengalaman terkait bagaimana cara membagi waktu antara membantu orang tua dengan belajar, bagaimana cara bertanggung jawab dalam