• Tidak ada hasil yang ditemukan

TEKNIK MODELING KOGNITIF DENGAN TALKING STICK UNTUK MENINGKATKAN EFIKASI DIRI MENGIKUTI PELAJARAN MATEMATIKA PADA PESERTA DIDIK KELAS V SDN JOMBOR 01 SUKOHARJO TAHUN AJARAN 2015/2016.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "TEKNIK MODELING KOGNITIF DENGAN TALKING STICK UNTUK MENINGKATKAN EFIKASI DIRI MENGIKUTI PELAJARAN MATEMATIKA PADA PESERTA DIDIK KELAS V SDN JOMBOR 01 SUKOHARJO TAHUN AJARAN 2015/2016."

Copied!
20
0
0

Teks penuh

(1)

ii

TEKNIK MODELING KOGNITIF DENGAN TALKING STICK UNTUK MENINGKATKAN EFIKASI DIRI MENGIKUTI

PELAJARAN MATEMATIKA PADA PESERTA DIDIK KELAS V SDN JOMBOR 01 SUKOHARJO

TAHUN AJARAN 2015/2016

SKRIPSI

Oleh :

NURUL ENGGAR PERMANA SARI K3111046

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

(2)

1

(3)

2

iii

TEKNIK MODELING KOGNITIF DENGAN TALKING STICK UNTUK MENINGKATKAN EFIKASI DIRI MENGIKUTI

PELAJARAN MATEMATIKA PADA PESERTA DIDIK KELAS V SDN JOMBOR 01 SUKOHARJO

TAHUN AJARAN 2015/2016

Oleh :

NURUL ENGGAR PERMANA SARI K3111046

SKRIPSI

Diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Bimbingan dan Konseling

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

(4)

3

(5)
(6)

1

(7)

vi MOTTO

“Sesungguhnya Allah tidak akan mengubah nasib suatu kaum hingga mereka mengubah diri mereka sendiri”

(Terjemah Al Qur’an Surat Ar-Ra’d: 11)

“Allah tidak membebani seseorang itu melainkan sesuai dengan kesanggupannya” (Terjemah Al Qur’an Surat Al Baqarah: 286)

“Tugas kita bukanlah untuk berhasil. Tugas kita adalah untuk mencoba, karena didalam mencoba itulah kita menemukan dan belajar membangun kesempatan

(8)

1

vii

PERSEMBAHAN

Teriring dengan rasa syukur kepada Allah SWT, karya tulis ini penulis persembahkan kepada:

 Ibu dan Ayahku tercinta, tiada ketulusan

setulus cinta kasihmu.

Doamu di setiap malam selalu hadirkan kebahagiaan untukku, ketabahan hatimu membimbingku telah hantarkan ke masa depan yang cerah.

 Kakakku terkasih Hasbi Nur Prasetyo

Wisudawan, adikku Rahmad Kuncoro Adi, serta keluarga besar.

Motivasi dan doa kalian membantuku untuk mampu meraih mimpi.

 Almamater UNS Tercinta

(9)

viii ABSTRAK

Nurul Enggar Permana Sari. TEKNIK MODELING KOGNITIF DENGAN

TALKING STICK UNTUK MENINGKATKAN EFIKASI DIRI

MENGIKUTI PELAJARAN MATEMATIKA PADA PESERTA DIDIK KELAS V SDN JOMBOR 01 SUKOHARJO TAHUN AJARAN 2015/2016. Skripsi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta. Oktober. 2015.

Penelitian ini bertujuan untuk menguji keefektifan teknik modeling kognitif dengan talking stick untuk meningkatkan efikasi diri mengikuti pelajaran matematika pada peserta didik kelas V SDN Jombor 01 Sukoharjo Tahun Ajaran 2015/2016.

Penelitian ini merupakan penelitian quasi eksperimen (quasi experimental dengan desain Two groups pretest-posttest design. Subjek penelitian adalah peserta didik kelas V SD Negeri Jombor 01 yang memiliki efikasi diri rendah dalam mengikuti pelajaran matematika. Subjek dalam penelitian ini sebanyak 20 orang, yang terdiri kelas VA berjumlah 10 orang sebagai kelompok eksperimen dan kelas VB berjumlah 10 orang sebagai kelompok kontrol. Teknik pengumpulan data menggunakan angket, yaitu angket efikasi diri mengikuti pelajaran matematika yang disusun dengan mengacu pada aspek-aspek yang dikemukakan oleh Bandura (1977) yaitu level, generality, dan strength.

Pelatihan untuk meningkatkan efikasi diri mengikuti pelajaran matematika menggunakan teknik modeling kognitif dengan talking stick dilaksanakan selama tiga kali pertemuan. Analisis data menggunakan teknik statistik non parametrik dengan uji mann whitney dan uji wilcoxon menggunakan bantuan SPSS 20.

Hasil analisis diketahui bahwa Z sebesar -3.531 dengan nilai signifikansi 0,000. Hal tersebut menunjukkan bahwa teknik modeling kognitif dengan talking stick efektif untuk meningkatkan efikasi diri mengikuti pelajaran matematika pada peserta didik kelas V SDN Jombor 01.

(10)

ix ABSTRACT

Nurul Enggar Permana Sari. COGNITIVE MODELING TECHNIQUES WITH TALKING STICK TO IMPROVE SELF EFFICACY FOLLOWING THE MATH LESSON FOR STUDENTS CLASS V IN SDN JOMBOR 01 SUKOHARJO OF THE ACADEMIC YEAR OF 2015/2016. Skripsi. Teacher Training and Education Faculty Sebelas Maret University. Oktober. 2015.

The research aimed to study the effectiveness of Cognitive modeling techniques with the talking stick in improving self-efficacy following the math lesson for students class V in SDN Jombor 01 (Elementary School).

This research was an experimental research with quasi experimental with Two groups pretest-posttest design. The subject of research was the students of SDN Jombor 01 who has followed the subjects of mathematics self-efficacy low. They included 20 students; VA class consisting of 10 people as an experimental group and a class VB of 10 people as a control group. The technique of selecting The technique of collecting data using questionnaires, self-efficacy questionnaire follow the math compiled with reference to the aspects suggested by Bandura (1977) that is level, generality, and strength.

The training to improve self-efficacy following the math lesson employed in three repetitions. The data analysis was conducted using non-parametric statistic technique with mann whitney and wilcoxon with SPSS 20.

From the result research, it could be found that Z statistic values was -3.531 with significance value of 0,000. It indicated that cognitive modeling techniques with talking stick effective to improve self-efficacy following the math lesson for students class V in SDN Jombor 01.

(11)

1

x

KATA PENGANTAR

Alhamdulillah, puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat, taufik, dan hidayah-Nya, sehingga dapat menyelesaikan skripsi dengan judul ”Teknik modeling kognitif dengan talking stick untuk meningkatkan efikasi diri mengikuti pelajaran matematika pada

peserta didik kelas V SDN Jombor 01 Sukoharjo tahun ajaran 2015/2016”. Skripsi ini disusun sebagai salah satu syarat untuk mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan. Skripsi ini tidak akan berjalan lancar tanpa dukungan dan bantuan dari berbagai pihak. Untuk itu diucapkan terima kasih atas bantuan yang diberikan selama pelaksanaan dan penyusunan laporan skripsi kepada:

1. Bapak Prof. Dr. Joko Nurkamto, M. Pd., selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta, yang telah memberikan ijin melakukan penelitian.

2. Bapak Dr. Asrowi, M. Pd., selaku Ketua Program Studi Bimbingan dan Konseling Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah memberikan izin menyusun skripsi dan mengadakan penelitian.

3. Ibu Dra. Siti Mardiyati, M. Si., selaku Ketua Penguji Program Studi Bimbingan dan Konseling Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah meluangkan waktu, tenaga, dan bimbingan, serta semangat kepada penulis untuk melakukan sidang. 4. Ibu Dra. Sri Wiyanti, M. Si., selaku Pembimbing I sekaligus Pembimbing

Akademik yang telah dengan sabar meluangkan waktu tanpa kenal lelah, tenaga, dan bimbingan, pengarahan, serta semangat kepada penulis.

(12)

xi

7. Bapak Drs. Sarimin, MM., selaku Kepala Sekolah SD Negeri Jombor 01 yang telah memberikan izin kepada penulis untuk melaksanakan penelitian. 8. Ibu Muslimah Nining Hadi, S. Pd dan Ibu Sarwanti, S. Pd., selaku Guru

Kelas V SD Negeri Jombor 01 serta Bapak Ibu guru SD Negeri Jombor 01 yang telah memberikan bantuan dan dorongan semangat kepada penulis selama melaksanakan penelitian.

9. Peserta didik kelas V SD Negeri Jombor 01 yang telah berpartisipasi aktif dalam melaksanakan penelitian ini.

10.Ayahanda Drs. Sarimin, MM dan Ibunda tercinta Suparmi, S. Pd yang telah memberikan kasih sayang, kepercayaan, air mata akan doa, dan kesabaran yang tidak pernah putus sepanjang masa dan tak ternilai harganya dalam mengiringi setiap langkah menjalani hidup yang penuh nikmat ini.

11.Sahabatku Rizka, Mahmuddah, Pradhita, dan Rina yang telah memberikan semangat, doa, pengalaman, dan mengajariku untuk selalu bersyukur atas segala nikmatNya.

12.Laily, Mahmuddah, Rina, dan Agung yang telah membantu dalam pelaksanaan penelitian.

13.Sahabatku mahasiswa Bimbingan dan Konseling angkatan 2011 yang telah memberikan begitu banyak kebahagiaan dan pengalaman selama ini.

14.Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang telah membantu dan memberikan dukungan dalam menyelesaikan skripsi ini.

Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi pengembangan pendidikan, khususnya bimbingan dan konseling yang berkaitan dengan efikasi diri.

Surakarta, 30 Oktober 2015

(13)

x DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL i

PERNYATAAN KEASLIAN ii

HALAMAN PENGAJUAN iii

HALAMAN PERSETUJUAN iv

HALAMAN PENGESAHAN v

MOTTO vi

PERSEMBAHAN vii

ABSTRAK viii

KATA PENGANTAR x

DAFTAR ISI xii

DAFTAR TABEL xv

DAFTAR GAMBAR xvii

DAFTAR LAMPIRAN xviii

BAB I PENDAHULUAN 1

A. Latar Belakang Masalah 1

B. Identifikasi Masalah 7

C. Pembatasan Masalah 8

D. Rumusan Masalah 8

E. Tujuan Penelitian 8

F. Manfaat Penelitian 8

BAB II LANDASAN TEORI 10

A. Kajian Pustaka 10

1. Efikasi Diri 10

a. Pengertian Efikasi Diri 10

b. Aspek-Aspek Efikasi Diri 13

c. Fungsi-Fungsi Efikasi Diri 16

d. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Perkembangan

(14)

xiii

e. Cara Meningkatkan Efikasi Diri 21

2. Pembelajaran Matematika di Sekolah Dasar 24 a. Pengertian Pembelajaran Matematika di Sekolah

Dasar 24

b. Tujuan Pembelajaran Matematika 28

c. Strategi Pembelajaran Matematika 30

3. TeknikModeling Kognitif dengan Talking Stick 33 a. Pengertian Teknik Modeling Kognitif dengan Talking

Stick 33

b. Tujuan Teknik Modeling Kognitif dengan Talking

Stick 36

c. Langkah-Langkah Teknik Modeling Kognitif dengan Talking Stick 38

4. Peserta Didik Sekolah Dasar 43

a. Pengertian Peserta Didik Sekolah Dasar 43 b. Karakteristik Peserta Didik Usia Sekolah Dasar 44 5. Teknik Modeling Kognitif dengan Talking Stick untuk

Meningkatkan Efikasi Diri Peserta Didik Mengikuti

Pembelajaran Matematika 46

B. Hasil Penelitian yang Relevan 49

C. Kerangka berpikir 50

D. Hipotesis 52

BAB III METODE PENELITIAN ... 53

A. Tempat dan Waktu Penelitian 53

B. Rancangan Penelitian 54

C. Subjek Penelitian 57

D. Pengumpulan Data 58

1. Jenis Data 58

2. Sumber Data 59

3. Teknik Pengumpulan Data 59

(15)

xiv

1. Uji Validitas Instrumen 61

2. Uji Reliabilitas Instrumen 62

F. Analisis Data 62

G. Prosedur Penelitian 63

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ... 66

A. Deskripsi Data 66

B. Pengujian Hipotesis 69

1. Analisis Klinis 69

2. Analisis Statistik 77

C. Pembahasan Hasil Analisis Data 85

BAB V SIMPULAN, IMPLIKASI, DAN SARAN ... 90

A. Simpulan 90

B. Implikasi 90

C. Saran 91

(16)

xv

[image:16.595.109.510.136.745.2]

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

2.1 Strategi Pengubahan Sumber Ekspektasi Efikasi diri ... 21

3.1 Rincian Jadwal dan Pelaksanaan Kegiatan Penelitian ... 54

3.2 Rancangan Penelitian Kuasi Eksperimen ... 55

3.3 Penskoran Angket ... 59

3.4 Kisi-Kisi Penyusunan Angket Efikasi Diri ... 60

3.5 Hasil Uji Reliabilitas Angket ... 62

4.1 Deskripsi Data Pretest Efikasi Diri Mengikuti Pelajaran Matematika ... 66

4.2 Deskripsi Data Pretest Efikasi Diri Mengikuti Pelajaran Matematika pada Kelompok Eksperimen dan Kelompok Kontrol ... 67

4.3 Deskripsi Data Posttest Efikasi Diri Mengikuti Pelajaran Matematika Kelompok Eksperimen dan Kelompok Kontrol ... 68

4.4 Data Efikasi Diri Mengikuti Pelajaran Matematika Peserta Didik Kelompok Eksperimen ... 69

4.5 Hasil Analisis data Pretest Efikasi Diri Mengikuti Pelajaran Matematika ... 78

4.6 Hasil Analisis data Posttest Efikasi Diri Mengikuti Pelajaran Matematika ... 78

4.7 Perbedaan Data Pretest dan Posttest Efikasi Diri Mengikuti Pelajaran Matematika kelompok Eksperimen ... 79

4.8 Deskripsi Data Pretest dan Posttest Efikasi Diri Mengikuti Pelajaran Matematika Kelompok Eksperimen ... 80

4.9 Hasil pengujian Data Efikasi Diri Mengikuti Pelajaran Matematika pada Kelompok Eksperimen ... 80

4.10 Perbedaan data Pretest dan Posttest Efikasi Diri Mengikuti Pelajaran Matematika kelompok Kontrol ... 81

4.11 Deskripsi data Pretest dan Posttest Efikasi Diri Mengikuti Pelajaran Matematika Kelompok Kontrol ... 82

(17)

xvi

(18)

xvii

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

2.2 Kerangka Berfikir Teknik Modeling Kognitif dengan Talking Stick

untuk Meningkatkan Efikasi Diri Mengikuti Pelajaran Matematika ... 51 4.1 Rekapitulasi Hasil Pretest dan Postest ... 70 4.2 Grafik data Pretest dan Posttest Angket Efikasi Diri Mengikuti

Pelajaran Matematika Pada Peserta Didik dengan Kode PGS ... 71 4.3 Grafik Data Pretest dan Posttest Angket Efikasi Diri Mengikuti

Pelajaran Matematika Pada Peserta Didik dengan Kode DMR ... 71 4.4 Grafik Data Pretest dan Posttest Angket Efikasi Diri Mengikuti

Pelajaran Matematika Pada Peserta Didik dengan Kode ETRR ... 72 4.5 Grafik Data Pretest dan Posttest Angket Efikasi Diri Mengikuti

Pelajaran Matematika Pada Peserta Didik dengan Kode APP ... 73 4.6 Grafik Data Pretest dan Posttest Angket Efikasi Diri Mengikuti

Pelajaran Matematika Pada Peserta Didik dengan Kode ADK ... 73 4.7 Grafik Data Pretest dan Posttest Angket Efikasi Diri Mengikuti

Pelajaran Matematika Pada Peserta Didik dengan Kode BTS ... 74 4.8 Grafik Data Pretest dan Posttest Angket Efikasi Diri Mengikuti

Pelajaran Matematika Pada Peserta Didik dengan Kode FAPR ... 75 4.9 Grafik Data Pretest dan Posttest Angket Efikasi Diri Mengikuti

Pelajaran Matematika Pada Peserta Didik dengan Kode FAW ... 75 4.10 Grafik Data Pretest dan Posttest Angket Efikasi Diri Mengikuti

Pelajaran Matematika Pada Peserta Didik dengan Kode CA ... 76 4.11 Grafik Data Pretest dan Posttest Angket Efikasi Diri Mengikuti

(19)

xviii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran Halaman

1. Angket Efikasi Diri Mengikuti Pelajaran Matematika Sebelum Uji

Validitas ... 97

2. Angket Efikasi Diri Mengikuti Pelajaran Matematika Sesudah Uji Validitas ... 103

3. Tabulasi Angket Uji Validitas ... 107

4. Hasil Penghitungan Uji Validitas ... 108

5. Hasil Penghitungan Uji Reliabilitas ... 113

6. Tabulasi Skor Penjaringan Subjek ... 115

7. Tabulasi Skor Pretest ... 117

8. Tabulasi Skor Posttest ... 118

9. Hasil Penghitungan Uji Mann Whitney ... 119

10. Hasil Penghitungan Uji Wilcoxon ... 121

11. Presensi Peserta Didik Pada Pelaksanaan Teknik Modeling Kognitif dengan Talking Stick ... 123

12. Surat Izin Penelitian ... 125

13. Surat Keterangan Telah Melakukan Penelitian ... 129

(20)

Gambar

Tabel

Referensi

Dokumen terkait

KEBUDAYAAN ISLAM (SKI) KELAS X DI SMA AL ISLAM 1 SURAKARTA. Skripsi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta, Agustus 2017.

He argued that social structures were created by the most powerful members of a society, the ruling class. He wrote that “the ruling ideas of any age are the ideas of

Mengacu pada uraian analisis situasi, persoalan prioritas yang disepakati untuk diselesaikan selama pelaksanaan program pengabdian masyarakat di SMK 17 Agustus 1945

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji pengaturan dari Konvensi Chicago 1944 dalam proses investigasi kecelakaan pesawat terbang sipil yang jatuh di wilayah negara yang

Pada penelitian lain juga sudah dilakukan bagaimana mengukur parameter internal dari sebuah baterai dengan cara pengukuran yang sama seperti pada super kapasitor[2].. Sebuah

By analysing gathered result it is stated that diagonal images are the best options for stands as operator can plan mission flight and later on making image

Skripsi ini tidak boleh diperbanyak seluruhnya atau sebagian, dengan dicetak ulang, difoto kopi, atau cara lainnya tanpa izin penulis..

Penulisan Ilmiah ini menjelaskan perancangan program perpustakaan berdasarkan hasil riset yang diperoleh dari perpustakaan SMAK 5 BPK Penabur, dimana program yang dibuat dapat