• Tidak ada hasil yang ditemukan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN"

Copied!
12
0
0

Teks penuh

(1)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Satuan Pendidikan : UPTD SMP Negeri 3 Sungailiat Mata Pelajaran : Bahasa Inggris

Kelas/Semester : VIII / Ganjil Materi Pokok : Greeting card Tahun Pelajaran : 2021/2022 Alokasi waktu : 1 x 10 minutes A. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti pembelajaran melalui Project-Based Learning, peserta didik dapat :

1. Siswa dapat menganalisis struktur teks teks khusus berbentuk kartu ucapan melalui diskusi kelompok dengan melengkapi tabel yang memuat komponen struktur teks kartu ucapan dengan benar.

2. Siswa dapat menuliskan kalimat yang digunakan untuk membuat teks kartu ucapan dengan memperhatikan komponen struktur teks kartu ucapan dengan memilih salah satu situasi yang diberikan melalui diskusi kelompok secara tepat.

3. Siswa dapat membuat kartu ucapan yang kreatif dan sederhana melalui kerja mandiri dengan baik

B. Langkah-Langkah Kegiatan pembelajaran Model : Project based Learning

Metode : Tanya Jawan dan diskusi

Kegiatan Pendahuluan ( 2 menit)

 Guru membuka pelajaran dengan memberikan salam dan mengajak peserta didik untuk berdoa

 Guru menanyakan kabar dan mengecek kehadiran peserta didik

Apersepsi  Guru mengingatkan kembali materi sebelumnya.

 Guru memberikan pertanyaan terkait materi yang akan di pelajari.

Motivasi  Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan di capai

 Guru memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan di perlajarin dalam kehidupan sehari- hari.

Pemberian Acuan  Guru memberitahuan materi pelajaran yang akan di bahas pada pertemuan saat itu.

 Guru menjelaskan mekanisme pelaksanaan pembelajaran Kegiatan Inti (6 menit)

Menentukan pertanyaan dasar

 Peserta didik mengamati gambar/contoh kartu ucapan dan guru bertanya kepada siswa, “Gambar apa ini?”, bagaimana

menurutmu tentang ini?”

 Peserta didik menghubungkan gambar sesuai dengan pengalamannya dalam kehidupan sehari-hari.

 Peserta didik di harapkan dapat menganalisis struktur dari contoh Greeting Card yang dintampilkan

 Guru menjelaskan materi tentang Greeting card

 Guru membagikan peserta didik dalam beberapa kelompok

 Masing masing kelompok mendapatkan LKPD yang harus dikerjakan bersama anggotan kelompok masing-masing

(2)

Merancang rencana untuk proyek

 Dengan bimbingan guru, siswa dalam kelompoknya masing- masing mendiskusikan tugas proyek tentang menyusun kartu ucapan dengan penuh tanggung jawab (aturan main, pemilihan kegiatan, tenggat waktu pengumpulan tugas, dll). Proyek dibuat dalam kelompok; setiap kelompok membuat Kartu Ucapan yang berbeda, sumber dapat diperoleh dari buku, majalah, tabloid, internet, dll, berikan sentuhan kreatif pekerjaan masing-masing, Memantau aktivitas

dan kemajuan proyek

 Guru mengkonfirmasi proyek yang akan dikerjakan siswa

 Guru menyampaikan hal-hal yang berkaitan dengan penilaian proyek yang akan dilakukan melalui gmeet.

Menilai hasil  Guru telah melakukan penilaian selama monitoring yang dilakukan dengan mengacu pada rubrik penilaian.

Kegiatan penutup ( 2 menit)

Evaluasi Pengalaman Belajar

 Siswa dan guru membuat rangkuman/kesimpulan pelajaran.

 Siswa dan guru melakukan refleksi terhadap kegiatan yang telah dilakukan.

 Siswa melakukan evaluasi secara mandiri

 Guru memberikan umpan balik tentang proses dan hasil pembelajaran.

 Guru menyampaikan materi pada pertemuan berikutnya.

 Siswa melakukan salam dan berdoa

C. Penilaian Hasil Belajar

1. Sikap : Observasi/pengamatan 2. Pengetahuan : Tes tertulis

3. Ketrampilan : Unjuk Kerja

Mengetahui Sungailiat, 30 Juni 2022

Kepala UPTD SMP Negeri 3 Sungailiat Guru Mata Pelajaran,

Andriana Marsianti, S.Pd. Rina Ferda, S.Pd.

NIP.19690606 199703 2 006 NIP.198705192009032001

(3)

Lampiran 1 : Lembar Kerja Peserta Didik

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)

NAMA KELOMPOK :

KELAS :

Task 1

Instruction:

Observe your group greeting cards and write the structure of each greeting cards by matching the greeting cards with their structure which are provided correctly!.

(4)

Instruction:

Pay attention to your group greeting cards carefully. Choose two of them and analyze them by deconstructing the cards into its structure!

Text Structure Greeting Card 1 Greeting Card 2 Receiver

Sender Quotes

Expression (Wish)

Text Structure Greeting Card 1 Greeting Card 2 Receiver

Sender Quotes

Expression (Wish) Task 2

(5)

Key Answer:

Rubrik Penilaian:

Text Structure Greeting Card 1 Greeting Card 2 Receiver

Sender Quotes

Expression (Wish)

The answers based on the greeting cards that the students have.

Skordiperoleh

X100 = SkorAkhir Skormaksimal (200 point)

(6)

The situations:

1. Your friend Nayya will celebrate her 14th birthday party. She isyourbest friend andclassmate.

2. Yesterday, your close friend Nara have lost his father. His father is a very kind and generous person.

3. Your friend Fatih is hospitalized because of dengue fever.

4. Tomorrow is Teacher’s Day, you intend to say thank you and appreciate your teacher kindness.

5. Aura won a English speech contest as the first winner in Jakarta three days ago.

 The students are given 5 situation and expected to be able to write all expressions might used to make a greeting card based on one situation they choose by completing the table correctly.

Instruction:

Consider and choose one of the following situations. Write all expression might used to make a greeting card based on the situation you have chosen by completing the following table!.

Text Structure Expression

Receiver Sender Quotes

Expression (Wish)

Key Answer Task 3

The situations:

1. Your friend Nayya will celebrate her 14th birthday party. She is yourbest friend andclassmate.

2. Yesterday, your close friend Nara have lost his father. His father is avery kind and generousperson.

3. Your friend Fatih is hospitalized because of denguefever.

4. Tomorrow is Teacher’s Day, you intend to say thank you andappreciate your teacherkindness.

5. Aura won a English speech contest as the first winner in Jakarta three daysago.

The answer based on the students’s creation

(7)

Lampiran 2 : Penilaian Pengetahuan

Rubrik Penilaian

No Aspek yang Dinilai Kriteria Skor

1 - 4

1. Authenticity of writing

Sangat Original 4

Original 3

Enough Original 2

Not Original 1

2. Vocabulary choice

Vocabulary choice is very appropriate

4 The right Vocabulary choice 3 Vocabulary choice are quite right 2 Incorrect Vocabulary choice 1

3. Vocabulary writing

Very precise Vocabulary writing 4 Correct Vocabulary writing 3 Vocabulary writing is quite

precise

2 Improper Vocabulary writing 1

4. Grammar options

Choice of grammar is very appropriate

4 Correct Grammar choice 3 Choice of grammar are quite right 2 Incorrect grammar choice 1

Scoring Instructions: Final score using a scale of 1 to 4 Calculation of the final score using the formula:

Skordiperoleh x 4= scorefinal

 Based on the students’ activity on Task 3, the students are expected to make a

simple and creative greeting card.

Instruction:

Make your own greeting card by following these steps:

1. Consider your words on Task3

2. Create the template of your greeting card 3. Write the message on the card template.

4. Decorate your greeting card as creative aspossible.

5. Submit it nextTuesday.

Key Answer:

Score max Task 4

Learning Objective:

Based on the students’ creation.

(8)

No Aspek yang Dinilai Kriteria Skor 1 - 4

1. Keaslian Penulisan

Sangat Original 4

Original 3

Cukup Original 2

Tidak Original 1

2. Keruntutan Text

Keruntutan Text Sangat Tepat 4 Keruntutan Text Tepat 3 Keruntutan Text Cukup Tepat 2 Keruntutan Text Tidak Tepat 1

3. Pilihan Kosakata

Pilihan Kosakata Sangat Tepat 4 Pilihan Kosakata Tepat 3 Pilihan Kosakata Cukup Tepat 2 Pilihan Kosakata Tidak Tepat 1 4. Penulisan Kosakata

Penulisan Kosakata Sangat Tepat

4 Penulisan KosakataTepat 3

Penulisan Kosakata Cukup Tepat 2 Penulisan Kosakata Tidak Tepat 1

5. Pilihan Tata Bahasa

Pilihan Tata Bahasa Sangat Tepat 4 Pilihan Tata Bahasa Tepat 3 Pilihan Tata Bahasa Cukup Tepat 2 Pilihan Tata Bahasa Tidak Tepat 1

6. KerapihanTulisan

Kerapihan Tulisan Bahasa Sangat

Tepat 4

KerapihanTulisan Bahasa Tepat 3 Kerapihan Tulisan Bahasa Cukup

Tepat 2

Kerapihan Tulisan Bahasa Tidak

Tepat 1

7. Kreatifitas Dekorasi

Kreatifitas Dekorasi Sangat Tepat 4 Kreatifitas Dekorasi Tepat 3 Kreatifitas Dekorasi Cukup Tepat 2 Kreatifitas Dekorasi Tidak Tepat 1 Petunjuk

Penskoran : Skor akhir menggunakan skala1sampai 4 Perhitungan skor akhir menggunakan rumus:

Skor diperoleh x 4= score final

(9)

Basic competence

Competency Achievement Indicators

Question form

No.

quest ion

Question Key

answer

3.5 Comparing social functions,

3.5.1 Identifying

Multiple choice

1 The following greeting card is for questions 1 – 3!

What is the purpose of the greeting card?

a. To wish someone a happy birthday

b. To congratulate someone’s achievement

c. To wish someone a quick recovery

d. To say thank you forsomeone’s kindness

C

text structures, and social functions linguistic elements and linguistic of several special elements in the texts in the form of form of

greeting cards, by Greeting Cards giving and asking related to for information special days related to special (C2)

days, according to the context of their use.

3.5 Comparing social functions, text structures, and linguistic elements of several special

3.5.2 Analyzing the text structure of some special text greeting cards( C4)

Multiple choice

2 Who is the receiver of the card?

a. Yayang b. Meysiska c. Yourfriend d. Herfriend

B

texts in the form of greeting cards, by giving and asking for information related to special days, according to the context of their use.

Multiple choice

3 What is quote of the card?

a. To:Meysiska

b. I’m praying for your quick B J. Penilaian Hasil Belajar

Kisi-Kisi Soal, Instrumen Penilaian, Kunci Jawaban, dan Rubrik Penilaian.

(10)

3.5 Comparing 3.5.2 Analyzing the text structure of some special text greeting cards( C4)

recovery c. Get bettersoon d. Your friend,Yayang social functions,

text structures, and linguistic elements of several special texts in the form of greeting cards, by giving and asking for information related to special days, according to the context of their use.

4.5 Arrange special texts in the form of greeting cards, very short and simple, related to special days by paying attention to social

functions, text structure, and linguistic elements, correctly and in context.

Pilihan Ganda

4 Which expression will you use to make a congratulation card?

a. Congratulation on yoursuccess b. With my deepestsympathy c. Wish you be bettersoon

d. Thank you so much for being my teacher

A

4.5

Menyusuntekskhu susdalambentuk greeting card, sangatpendek dan sederhana,

terkaithari- harispesialdengan memperhatikanfu ngsisosial, strukturteks, dan unsurkebahasaan, secarabenar dan sesuaikonteks.

4.5.1 Making Greeting Cards related to special days by paying

attention to social

functions, text structure, and linguistic elements correctly andin context (C6)

Pilihan Ganda

5 Tomorrowis teacher’s day. Which card you will send to yourteacher?

a.

Happy birthday

Wishingyouadayfilled withhappinessandayear filledofjoy

B

(11)

b.

Thank you for being agreat Teacher! You help my mind grow as big as I hope these flowers do foryou

c.

d.

Dear Ria, Wishing you a speedy recovery Nana

Rubrik Penilaian:

Jumlah Benar x 20 = Total Nilai

(12)

Lampiran 3 :Penilaian Sikap

PENILAIAN SIKAP

Penilaian Observasi

Observasi penilaian berdasarkan pengamatan terhadap sikap dan perilaku peserta didik sehari-hari, baik yang terkait dalam proses pembelajaran maupun secara umum. Pengamatan langsung

dilakukan oleh guru. Berikut adalah contoh instrumen penilaian sikap No Nama Siswa Aspek Perilaku yang Dinilai Jumlah

Skor

Skor Sikap

Kode Nilai

BS JJ TJ DS

1 Y 75 75 50 75 275 68,75 C

2 ... ... ... ... ... ... ...

Keterangan :

• BS : Bekerja Sama

• JJ : Jujur

• TJ : Tanggung Jawab

• DS : Disiplin Catatan :

1. Aspek perilaku dinilai dengan kriteria:

100 = Sangat Baik 75 = Baik

50 = Cukup 25 = Kurang

2. Skor maksimal = jumlah sikap yang dinilai dikalikan jumlah kriteria = 100 x 4 = 400 3. Skorsikap = jumlah skor dibagi jumlah sikap yang dinilai = 275 : 4 = 68,75

4. Kode nilai / predikat :

75,01 – 100,00 = SangatBaik (SB) 50,01 – 75,00 = Baik (B)

25,01 – 50,00 = Cukup (C) 00,00 – 25,00 = Kurang (K)

5. Format di atas dapat diubah sesuai dengan aspek perilaku yang ingin dinilai

Referensi

Dokumen terkait

Constructing oral and written texts of asking and giving information about specific time of event or activity in terms of days, months, hours , dates, and year

3.5 Membandingkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks khusus dalam bentuk greeting card, dengan memberi dan meminta informasi terkait dengan

2. Peserta didik mengidentifikasi gambar greeting card dari gambar – gambar yang ditampilkan dengan menyebutkan jenis greeting card dengan tepat.. Peserta didik

Greeting, penyampaian capaian pembelajaran mata kuliah, penyampaian cakupan materi, apersepsi.. Menjelaskan pengertian pengupahan dasar dan pengupahan insentif

Greeting, penyampaian capaian pembelajaran mata kuliah, penyampaian cakupan materi, apersepsi.. Manajemen sebagai ilmu dan seni

Melalui diskusi kelompok peserta didik mampu membuat teks khusus dalam bentuk greeting card sangat pendek dan sederhana, terkait hari-hari spesial dengan

Peserta didik dapat menjawab pertanyaan melalui aplikasi Google Form mengenai teks khusus dalam bentuk greeting card terkait dengan hari-hari spesial, sesuai dengan

3) Peserta Didik mengidentifikasi jenis greeting card yang berbeda-beda dengan menjodohkan jenis greeting card dan gambar yang tepat.. 4) Peserta didik mengamati kartu