• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB 4 PERANCANGAN DATABASE DAN APLIKASI

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "BAB 4 PERANCANGAN DATABASE DAN APLIKASI"

Copied!
95
0
0

Teks penuh

(1)

81

PERANCANGAN DATABAS E DAN APLIKAS I

4.1 Tahapan Perancangan Database

Perancangan database dilakukan sesuai dengan kebutuhan informasi yang telah diidentifikasi pada PT. Cipta Selera Semesta. Perancangan database tersebut dibagi menjadi 3 langkah, yaitu perancangan konseptual, perancangan logical, dan perancangan fisikal.

4.1.1 Perancangan Database Konseptual

Berikut ini adalah tahap-tahap perancangan database konseptual, yaitu : 4.1.1.1 Pengidentifikasian Entitas

Table 4.1 : Tabel Pengidentifikasi Entitas

No Nama Entitas Deskripsi Alias Kejadian 1 Barang M erupakan entitas yang

memberikan informasi mengenai data jenis barang

product Setiap jenis barang

dapat dipasok oleh beberapa supplier 2 Supplier M erupakan entitas yang

memberikan informasi mengenai data supplier

Supplier Satu supplier dapat

memasok satu atau lebih jenis barang 3 Karyawan M erupakan entitas yang

memberikan informasi mengenai data karyawan

Staff Setiap karyawan

memiliki tugas dalam setiap transaksi pembelian dan penjualan 4 Order Pembelian

M erupakan entitas yang memberikan informasi mengenai barang-barang yang

akan dibeli ke supplier dan telah disetujui oleh direktur

Pembelian Setiap Purchase Order dibuat oleh karyawan dan berisi banyak barang

(2)

5. Gudang M erupakan entitas yang

memberikan informasi mengenai data barang yang tersimpan dan jumlah yang tersedia

Setiap transaksi

pembelian, barang yang sudah dibeli akan dimasukkan ke dalam gudang. Setiap karyawan dapat menggunakan barang yang terdapat di gudang. 6 Order Penjualan

M erupakan entitas yang memberikan informasi mengenai barang-barang yang

dipesan oleh pelanggan

Penjualan Setiap Delivery- Order dilakukan oleh satu agen dan banyak berisi barang

7 Bahan M entah M erupakan entitas yang memberikan informasi data jenis BahanM entah yang akan dijual ke pihak pelanggan

BM Setiap jenis BahanM entah dihasilkan oleh perusahaan dan dapat dijual ke beberapa pelanggan 8 Pelanggan M erupakan entitas yang

memberikan informasi mengenai data dari pelanggan

customer Setiap pelanggan

dapat membeli satu atau lebih jenis BahanM entah

9 Status Karyawan

M erupakan entitas yang memberikan informasi mengenai status karyawan

Setiap karyawan memiliki statusnya masing-masing 10 M asuk Gudang M erupakan entitas yang

memberikan informasi mengenai barang yang masuk

ke dalam gudang

Setiap barang yang kita beli akan dimasukkan ke dalam entitas masuk gudang

11 Keluar Gudang M erupakan entitas yang memberikan informasi mengenai barang apa saja yang sudah terjual

Setiap barang yang sudah dijual akan masuk ke dalam entitas keluar gudang

(3)

4.1.1.2 Pengidentifikasian Relationship

Table 4.2 : Tabel Pengidentifikasian Relationship

Nama Entitas M ultiplicity Relationship Nama Entitas M ultiplicity Bahan M entah 1..* Dipesan pada Order Penjualan 0..*

Barang 1..* 1..* Dipesan pada Ditempatkan pada Order Pembelian Gudang 0..* 1..* Pelanggan 1..* M elakukan Order Penjualan 1..1

Supplier 1..* M emasok Barang 1..*

Karyawan 1..1 1..1 1..1 1..1 M embuat M enangani mengurusi memiliki Order Pembelian Order Penjualan Gudang StatusKaryawan 0..* 0..* 1..* 1..1 Pembelian 1...1 M empunyai Surat Jalan 1..1 Status

Karyawan

1..1 Dimiliki Karyawan 1..1 M asuk Gudang 1..* M empunyai Order Pembelian 1..1 Keluar Gudang 1..* 1..* Ditangani M empunyai Karyawan Barang 1..* 1..*

(4)

Bahan Mentah Barang Karyawan Pelanggan Order Pembelian Supplier Gudang Order Penjualan Status Karyawan 1..* dipesan pada 0. .* 1. .* melakuk an 1. .1 1. .1 menangani 0..* 1.. 1 membuat 0.. *

1..* dipesan pada 0.. * 1..* memas ok 1..* 1..1 dipunyai 1.. 1 1..1 mengurusi 1.. * 1. .* ditempatk an pada 1..* MasukG udang KeluarG udang 1..* mempunyai 1. .1 1.. * dit angani 1..* 1.. * mempunyai 1..*

(5)

4.1.1.3 Pengidentifikasian dan Penghubungan Atribut dengan Entitas Berikut ini adalah daftar tabel atribut pada model data konseptual

1. Tabel Entitas Order Pembelian

Tabel 4.3 : Tabel Entitas Order Pembelian Atribut Deskripsi Panjang dan tipe

data

Null M ulti-valued

KdPO Kode order pembelian Int(12) No No

TglPembelian Tgl transaksi Datetime No No

TotalHargaBarang Jumlah nominal pembelian yang dilakukan

Decimal (12,2) StatusPembelian Status yang

menyatakan

pembelian sudah diterima atau belum

Numeric(1) No No

2. Tabel Order Penjualan

Tabel 4.4 : Tabel Entitas Order Penjualan

Atribut Deskripsi Panjang dan

tipe data

Null M ulti-valued

kdDO Kode order penjualan int(11) No No

TanggalPenjualan Tanggal dimana DO dikeluarkan

Datetime No No Jumlah Jumlah barang yang

dijual

Int(12) No No

namaSupir Nama supir Varchar(30) No No noPlat No plat mobil yang

akan membawa bahan mentah

Varchar(20) No No

3. Tabel Barang

Tabel 4.5 : Tabel Entitas Barang Attribute Deskripsi Panjang dan Tipe

Data

Null M ulti-valued

(6)

NamaBarang namaBarang Varchar(30) No No Spesifikasi Spesifikasi

barang

Varchar(20) No No

4. Tabel Karyawan

Tabel 4.6 : Tabel Entitas Karyawan

5. Table Pelanggan

Tabel 4.7 : Tabel Entitas Pelanggan Attribute Deskripsi Panjang dan tipe

data Null M ulti-valued kdPelanggan Kode pelanggan Int(12) No No namaPelanggan Nama pelanggan Varchar(30) No No alamatPelanggan Alamat pelanggan Varchar(50) No Yes telpPelanggan No telepon pelanggan Varchar(20) No No

BankPelanggan Nama bank pelanggan

Varchar(20) No No RekeningPelanggan No rekening

pelanggan

Varchar(20) No No Tipe pelanggan Jenis

pelanggan

Int(12) No No

depositPelanggan Nilai deposit Int(12) No No Attribute Deskripsi Panjang dan tipe

data

Null M ulti-valued

kdKaryawan Kode karyawan Int(12) No No

namaKaryawan Nama karyawan Varchar(30) No No alamatKaryawan Alamat karyawam Varchar(50) No Yes telpKaryawan No telepon karyawan Varchar(20) No No

(7)

6. Tabel S upplier

Tabel 4.8 : Tabel Entitas Supplier Attribute Deskripsi Panjang dan

tipe data

Null M ulti-valued

kdSupplier Kode supplier Int(12) No No

namaSupplier Nama supplier Varchar(20) No No alamatSupplier Alamat supplier Varchar(50) No Yes telpSupplier No telepon supplier Varchar(20) No No

7. Tabel Bahan Mentah

Tabel 4.9 : Tabel Entitas Bahan M entah

Attribute Deskripsi Panjang dan

tipe data

Null M ulti-valued

kdBM Kode bahan mentah Int(12) No No

namaBM Nama bahan mentah Varchar(20) No No SpesifikasiBM Spesifikasi bahan

mentah

Varchar(20) No No ukuranBM Ukuran bahan mentah Varchar(20) No No

8. Tabel Gudang

Tabel 4.10 : Tabel Entitas Gudang Attribute Deskripsi Panjang dan tipe

data

Null M ulti-valued

kdGudang Kode gudang Int(12) no no

(8)

tglmasukGudang Tanggal masuk barang ke gudang

Datetime no no

tglkelGudang Tanggal keluar barang dari gudang

Datetime no no

9. Table S tatus Karyawan

Table 4.11 : Tabel Status Karyawan Attribute Deskripsi Panjang dan tipe

data

Null M ulti-valued

KdStatus Kode status Int (12) No No

NamaStatus Status karyawan Varchar(20) No No

10. Table Masuk Gudang

Table 4.12 : Tabel M asuk Gudang

Attribute Deskripsi Panjang dan tipe data

Null M ulti-valued KdM asukGudang Kode masuk

gudang

Int(12) No No

KdPembelian Kode order pembelian

Int(12) No No

TglM asukGudang Tanggal masuk gudang

(9)

11. Table Keluar Gudang

Table 4.13 : Tabel Keluar Gudang

Attribute Deskripsi Panjang dan

tipe data

Null M ulti-valued KdKeluarGudang Kode keluar

gudang

Int (12) No No

KdKaryawan Kode karyawan Int (12) No No TglKeluarGudang Tanggal keluar

gudang

Datetime Yes No

KdKaryawanPeminta Kode karyawan peminta

Int (12) Yes No

KdBarang Kode barang Int (12) No No

Jumlah Jumlah barang Int (12) Yes No

Keterangan keterangan Text Yes no

4.1.1.4 Penentuan Domain Atribut

Berikut ini adalah daftar tabel domain atribut untuk masing-masing entitas pada model konseptual

(10)

1. Order Pembelian

Tabel 4.14 : Tabel Domain Atribut Pembelian

Attribute Domain value

kdPembelian Auto increment

tglPembelian Range value : 0-9, ' / '

Jumlah Range value : 0-9, ' , '

StatusPembelian Range value : 0-1

2. Order Penjualan

Tabel 4.15 : Tabel Domain Atribut Penjualan

Attribute Domain value

kdPenjualan Auto increament

namaSupir Range value : A-Z , a-z noPlat Range value : A-Z , a-z, 0-9,

Jumlah Range value 0-9

tglPenjualan Datetime

Tipe Range value 0-9

3. Tabel Barang

Tabel 4.16 : Tabel Domain Atribut Barang Attribute Domain value

kdBarang Range value : A-Z , a-z , 0-9, ‘ . ‘ , ‘ , ‘ namaBarang Range value : A-Z , a-z , 0-9, ‘ . ‘ , ‘ , ‘

(11)

Spesifikasi Range value : A-Z , a-z

4. Tabel Karyawan

Tabel 4.17 : Tabel Domain Atribut Karyawan Attribute Domain value

kdKaryawan Range value : A-Z , a-z , 0-9, ' . ' , ' , ' namaKaryawan Range value : A-Z , a-z , 0-9, ' . ' , ' , ' alamatKaryawan Range value : A-Z , a-z , 0-9, ' . ' , ' , ' telpKaryawan Range value : 0-9 , ' - '

5. Tabel Pelanggan

Tabel 4.18 : Tabel Domain Atribut Pelanggan

Attribute Domain value

kdPelanggan Range value : A-Z , a-z , 0-9, ' . ' , ' , ' namaPelanggan Range value : A-Z , a-z , 0-9, ' . ' , ' , ' alamatPelanggan Range value : A-Z , a-z , 0-9, ' . ' , ' , ' telpPelanggan Range value : 0-9 , ' - '

bankPelanggan Range value : A-Z , a-z rekeningPelanggan Range value : 0-9 tipePelanggan Range value : A-Z , a-z

(12)

6. Tabel S upplier

Tabel 4.19 : Tabel Domain Atribut Supplier

Attribute Domain value

kdSupplier Range value : A-Z , a-z , 0-9, ' . ' , ' , '

namaSupplier Range value : A-Z , a-z , 0-9, ' . ' , ' , '

alamatSupplier Range value : A-Z , a-z , 0-9, ' . ' , ' , '

telpSupplier Range value : 0-9 , ' - '

7. Tabel Bahan Mentah

Tabel 4.20 : Tabel Domain Atribut Bahan M entah

Attribute Domain value

kdBM Range value : A-Z , a-z , 0-9, ' . ' , ' , '

namaBM Range value : A-Z , a-z , 0-9, ' . ' , ' , '

SpesifikasiBM Range value : A-Z , a-z , 0-9, ' . ' , ' , '

ukuranBM Range value : 0-100

8. Tabel Gudang

Tabel 4.21 : Tabel Domain Atribut Gudang

Attribute Domain value

(13)

, '

kdKaryawan Auto Increment

tglmasukGudang Datetime tglkelGudang Datetime

9. Tabel S tatus Karyawan

Tabel 4.22 : Tabel Domain Atribut Status Karyawan

Attribute Domain value

KdStatus Range value 0-9

NamaStatus Range value : A-Z , a-z

10. Tabel Masuk Gudang

Tabel 4.23 : Tabel Domain Atribut M asuk Gudang

11. Tabel Keluar Gudang

Tabel 4.24 : Tabel Domain Atribut Keluar Gudang

Attribute Domain value

KdM asukGudang Range value 0-9

TglM asukGudang Datetime

(14)

4.1.1.5 Penentuan Atribut Primary Key dan Candidate Key Tabel 4.25 :Tabel Primary Key dan Candidate Key

No Entitas Candidate Key Primary Key

1 Order Pembelian kdPembelian kdSupplier kdKaryawan

kdPembelian

2 Barang kdBarang kdBarang

3 Bahan M entah kdBM kdBM

4 Order Penjualan kdPenjualan kdBahanM entah kdPelanggan kdKaryawan kdPenjualan 5 Supplier kdSupplier alamatSupplier kdSupplier 6 Pelanggan kdPelanggan alamatPelanggan kdPelanggan

7 Gudang kdGudang kdGudang

KdKeluarGudang Auto increment

TglKeluarGudang Datetime

KdKaryawanPeminta Auto Increment

Jumlah Range value 0-9

(15)

kdKaryawan

8 Karyawan kdKaryawan

alamatKaryawan

kdKaryawan

9 Status Karyawan KdStatus NamaStatus

KdStatus

10 M asuk Gudang KdM asukBarang KdPembelian TglM asukGudang

KdM asukGudang

11 Keluar Gudang KdKeluarGudang KdKaryawan KdKaryawanPeminta KdBarang TglKeluarGudang Jumlah Keterangan KdKeluarGudang

(16)
(17)

4.1.1.6 Validasi Model Terhadap Adanya Perulangan

Tujuan dari langkah ini adalah untuk mengecek apakah terdapat redundansi dalam model yang telah dibentuk. Terdapat dua langkah dalam melakukan pengecekan ini, yaitu:

a. M engkaji kembali hubungan one-to-one (1:1)

• Hubungan entitas antara Status Karyawan dengan Karyawan

Gambar 4.3 Hubungan one-to-one antara entitas

S tatus Karyawan dengan Karyawan Entitas Status Karyawan dengan entitas Karyawan tidak sama, karena entitas Status Karyawan hanya berisikan status karyawan yang bekerja di perusahaan tersebut sedangkan entitas Karyawan mencatat biodata karyawan yang bekerja di perusahaan tersebut.

b. M enghilangkan relasi yang redundan Tidak ada yang berelasi redundan

(18)

Gambar ERD setelah mengalami variasi model

Gambar 4.4 Entity Relationship Diagram dengan primary key setelah validasi model

(19)

4.1.1.7 Validasi Model Konseptual Lokal Terhadap Transaksi Pengguna Berikut adalah transaksi yang ada :

a. Pelanggan melakukan Order Penjualan b. Supplier dapat memasok barang

c. Barang dipesan kemudian dimasukkan ke dalam Order Pembelian d. Barang dimasukkan/disimpan ke dalam Gudang

e. Bahan mentah yang dipesan kemudian dimasukkan ke dalam Order Penjualan

f. Karyawan menangani Order Penjualan g. Karyawan membuat Order Pembelian h. Karyawan mengurusi Gudang

(20)

(21)

4.1.2 Perancangan Database Logikal

Berikut ini tahap-tahap perancangan database logikal yaitu :

4.1.2.1 Menghilangkan Fitur yang tidak Kompatibel dengan Model Relasional

Berikut ini adalah tahap-tahap dalam menghilangkan fitur-fitur yang tidak sesuai dengan model relasional

1. Menghilangkan Many-To-Many (*:*) Binary Relationship

a. Relasi many-to-many pada Entitas Order Pembelian dan Barang akan menghasilkan entitas baru yaitu DetailPembelian

b. Relasi many-to-many pada Entitas Order Penjualan dan BahanM entah akan menghasilkan entitas baru yaitu DetailPenjualan

(22)

c. Relasi many-to-many pada entitas Barang dan Gudang akan menghasilkan entitas baru yaitu DetailGudang

d. Relasi many-to-many pada entitas Barang dan KeluarGudang akan menghasilkan entitas baru yaitu KeluarGudangDetail

 

e. Relasi many-to-many pada Supplier dan Barang akan menghasilkan entitas baru yaitu DetailBarangSupplier

(23)

2. Menghilangkan Many-To-Many (*:*) Recursive Relationship Tidak terdapat recursive relationship.

3. Menghilangkan Multi-Valued Atribut

a. Atribut Multi-valued TelpSupplier pada entitas Supplier dihilangkan dengan menghasilkan sebuah entitas baru yaitu entitas Telp_Supplier

Supplier kdSupplier namaSupplier alamatSupplier telpSupplier mempunyai b. Supplier kdSupplier namaSupplier alamatSupplier telpSupplier TelpSupplier Telp_Supplier

(24)

b. Atribut Multi-valued TelpPelanggan pada entitas Pelanggan dihilangkan dengan menghasilkan sebuah entitas baru yaitu entitas Telp_Pelanggan

Pelanggan kdPelanggan namaPelanggan alamatPelanggan telpPelanggan mempunyai m

c. Atribut Multi-valued TelpKaryawan pada entitas Karyawan dihilangkan dengan menghasilkan sebuah entitas baru yaitu entitas TelpKaryawan

Karyawan kdKaryawan namaKaryawan alamatKaryawan telpKaryawan mempunyai Pelanggan kdPelanggan namaPelanggan alamatPelanggan telpPelanggan TelpPelanggan Telp_Pelanggan Karyawan kdKaryawan namaKaryawan alamatKaryawan telpKaryawan TelpKaryawan Telp_Karyawan

(25)

4.1.2.2 Memperoleh Relasi bagi Model Data Logikal Lokal

Berikut adalah tahap-tahap memperoleh relasi bagi model data logikal local

1. Mengidentifikasi Strong Entity

Karyawan (kdKaryawan, alamatKaryawan) Primary Key : kdKaryawan

Bahan Mentah (kdBM , ukuranBM , spesifikasiBM , hargaBM , namaBM)

Primary Key : kdBM

Pelanggan (kdPelanggan, namaPelanggan, alamatPelanggan, telpPelanggan, bankPelanggan, rekeningPelanggan,

depositPelanggan, tipePelanggan)

Primary Key : kdPelanggan

Supplier (kdSupplier, namaSupplier, alamatSupplier, telpSupplier) Primary Key : kdSupplier

Order Pembelian (kdPO, kdKaryawan, kdBarang, kdSupplier, tglPembelian, Jumlah, StatusPembelian)

(26)

Order Penjualan (kdDO, kdPelanggan, NamaSupir,

NomorPlat, kdBM , jumlah, tipe, KdKaryawan, tglPenjualan) Primary Key : kdDO

Barang (kdBarang, namaBarang, Spesifikiasi) Primary Key : kdBarang

Gudang (kdGudang, namaGudang) Primary Key : kdGudang

S tatus Karyawan (KdStatus, NamaStatus) Primary Key : KdStatus

Masuk Gudang (KdMasukGudang, TglMasukGudang) Primary Key : KdMasukGudang

Keluar Gudang (KdKeluarGudang, TglKeluarGudang, Jumlah,Keterangan)

Primary Key : KdKeluarGudang

2. Mengidentifikasi Weak Entity

Detail Pembelian (kdDetailPembelian, kdPO, kdBarang) Primary Key : kdDetailPembelian

(27)

Detail Penjualan (kdDetailPenjulan, kdDO, kdBM) Primary Key : kdDetailPenjualan

Detail Gudang (kdDetailGudang, kdGudang, kdBarang, jumlah, posisi)

Primary Key : kdGudang

Detail KeluarGudang (KdKeluarGudangDetail, KdBarang, Jumlah, KdKeluarGudang)

Primary Key : KdKeluarGudangDetail

Detail Barang Supplier (KdDetailBarangSupplier, KdBarang, KdSupplier, Harga, LastUpadate)

Primary Key : KdDetailBarangSupplier

Telp S upplier (telpSupplier) Primary Key : telpSupplier

Telp Karyawan (telpKaryawan) Primary Key : telpKaryawan

Telp Pelanggan (telpPelanggan) Primary Key : telpPelanggan

(28)

3. Mengidentifikasi Relasi One-To-many (1:*)

a. Karyawan dengan OrderPembelian untuk relasi 1 : * Membuat

Karyawan (KdKaryawan, OrderPembelian (

NamaKaryawan, KdPO, KdBarang,

AlamatKaryawan, KdSupplier,

TelpKaryawan) TglPembelian, Primary Key : KdKaryawan KdKaryawan,

Jumlah, StatusPembelian) Primary Key : KdPO Foreign Key : KdKaryawan Reference : Karyawan

(29)

b. Karyawan dengan Order Penjualan untuk relasi 1 : * Membuat

Karyawan (KdKaryawan, OrderPenjualan (

NamaKaryawan, KdDO,

AlamatKaryawan, KdPelanggan,

TelpKaryawan) KdKaryawan, Primary Key : KdKaryawan TglPenjualan, Tipe,

NamaSupir, KdBM ) Primary Key : KdDO Foreign Key : KdKaryawan Reference : Karyawan

c. Karyawan dengan Gudang untuk relasi 1 : * Mengurusi

(30)

namaKaryawan, namaGudang, alamatKaryawan, telpKaryawan) KdKaryawan,

TglM asukGudang,

Primary Key : kdKaryawan TglKeluarGudang) Primary Key : KdGudang Foreign Key : kdKaryawan Reference: Karyawan

d. Karyawan dengan KeluarGudang untuk relasi 1 : * M enangani

Karyawan (kdKaryawan, KeluarGudang (

namaKaryawan, KdKeluarGudang,

alamatKaryawan, telpKaryawan) KdKaryawan

Primary Key : kdKaryawan TglKeluarGudang, KdKarayawan

(31)

Keterangan) Primary Key : KdKeluarGudang Foreign Key : kdKaryawan Reference : Karyawan e. Supplier dengan Order Pembelian untuk relasi 1 : *

Mengerjakan

Supplier ( kdSupplier, OrderPembelian (

NamaSupplier, KdPO, KdKaryawan,

AlamatSupplier, KdSupplier,

TelpSupplier) KdBarang,

Primary Key : KdSupplier TglPembelian, Jumlah,

StatusPembelian) Primary Key : KdPO ForeignKey :

(32)

Reference : Supplier

f. Supplier dengan Barang untuk relasi 1 : * Memasok

Supplier (KdSupplier, Barang (KdBarang,

NamaSupplier, NamaBarang, AlamatSupplier, Spesifikasi,

TelpSupplier) KdSupplier)

Primary Key : KdSupplier Primary Key : KdBarang Foreign Key : KdSupplier Reference : Supplier

g. Order Pembelian dengan MasukGudang untuk relasi 1 : * Mempunyai

(33)

Order Pembelian (KdPO, MasukGudang ( KdKaryawan, KdBarang, KdM asukGudang, KdSupplier, TglPembelian, KdPO,

Jumlah, StatusPembelian) TglM asukGudang) Primary Key : KdPO Primary Key :

KdM asukGudang Foreign Key : KdPO

Reference :

OrderPembelian

4. Mengidentifikasi Relasi One-to-one (1:1)

a. S tatus Karyawan dengan Karyawan untuk relasi 1:1 menghasilkan

S tatus Karyawan (KdStatus, Karyawan

NamaStatus) (KdKaryawan, NamaKaryawan,

Primary Key : KdS tatus AlamatKaryawan, telpKaryawan, KdStatus) Primary Key : KdKaryawan

(34)

Foreign Key : KdStatus

Reference : Status

Karyawan

5. Mengidentifikasi Relasi Many-to-Many (*:*) a.

(OrderPembelian (kdPO, Barang (kdbarang, kdBarang, kdSupplier, namaBarang, tglPembelian, Spesifikasi) Jumlah, kdKaryawan) Primary Key : Primary Key : kdPembelian KdBarang

kdPO dengan

detailPembelian untuk model relasi * : * Memiliki kdBarang dengan detailPembelian untuk model relasi * : * Menambah

(35)

detailPembelian (kdDetailPembelian, KdPO, kdBarang, jumlah)

Primary Key : KdDetailPembelian Foreign Key :

kdPO referensi OrderPembelian kdBarang referensi Barang

b.

OrderPenjualan ( kdDO, BahanMentah ( kdBM , kdPelanggan , namaBM , hargaBM , NamaSupir, NomorPlat, satuanBM ,

kdBahanM entah, jumlah, tipe, Primary Key : kdBM KdKaryawan, tglPenjualan)

Primary Key: kdPenjualan

kdDO dengan

detailPenjualan untuk model relasi * : * Memiliki

kdBahanMentah dengan

detailPenjualan untuk

(36)

model relasi * : * Menambah

detailPenjualan (kdDetailPenjualan, kdDO, kdBM , jumlah)

Primary Key : kdDetailPenjualan, Foreign Key :

kdPO referensi OrderPenjualan kdBM referensi BahanM entah

c.

Gudang ( kdGudang, Barang ( kdBarang, namaGudang, kdKaryawan, NamaBarang, Spesifikasi, TglM asukGudang, KdSupplier) TglKeluarGudang) Primary Key: kdBarang Primary Key: kdGudang

kdGudang dengan

detailGudang untuk model relasi * : * Memiliki

relasi * : * Memiliki kdBarang dengan detailGudang untuk model relasi * : *

(37)

Menambah

detailGudang ( kdDetailGudang, kdGudang,kdBarang, posisi, jumlah) Primary Key : kdDetailGudang Foreign Key :

kdGudang referensi Gudang kdBarang referensi Barang d.

KeluarGudang ( kdKeluarGudang, Barang (KdBarang, TglKeluarGudang, KdKaryawan, NamaBarang, KdKaryawanPeminta, Keterangan, Spesifikasi)

Jumlah) Primary Key :

Primary Key: kdGudang KdBarang

kdKeluarGudang dengan

KeluarGudangDetail untuk model relasi * : * Memiliki relasi * : * Memiliki kdBarang dengan KeluarGudangDeta il untuk model relasi * : *

(38)

Menambah

KeluarGudangDetail (KdKeluarGudangDetail, ,kdBarang, posisi, jumlah)

Primary Key : kdDetailGudang Foreign Key :

kdKaryawan referensi Karyawan kdBarang referensi Barang e.

Supplier (KdSupplier, NamaSupplier Barang (KdBarang, AlamatSupplier, TelpSupplier) NamaBarang, Primary Key : KdSupplier Spesifikasi,

KdSupplier) KdS upplier dengan

DetailBarangSupplier untuk model relasi * : * Memiliki relasi * : * Memiliki kdBarang dengan DetailBarangSuppl ier untuk model relasi * : * Menambah

(39)

DetailBarangSupplier (KdDetailBarangSupplier, ,kdBarang, KdSupplier)

Primary Key : kdDetailBarangSupplier Foreign Key :

kdSupplier referensi Supplier kdBarang referensi Barang

6. Mengidentifikasi Multi-Valued Atribut

a. kdS upplier dengan TelpS upplier untuk model relasi multi-valued

Mempunyai

Supplier (KdSupplier, TelpSupplier (

NamaSupplier, TelpSupplier, KdSupplier)

AlamatSupplier, TelpSupplier) Primary Key : TelpSupplier Primary Key : KdSupplier Foreign Key : KdSupplier

Referensi : Supplier b. kdPelanggan dengan TelpPelanggan untuk model relasi multi-valued Mempunyai

Pelanggan ( kdPelanggan, TelpPelanggan ( kdPelanggan, namaPelanggan, telpPelanggan telpPelanggan

(40)

Primary Key : kdPelanggan Primary Key : kdPelanggan Foreign Key :

kdPelanggan

referensi : Pelanggan

c. kdKaryawan dengan TelpKaryawan untuk model relasi multi-valued

Mempunyai

Karyawan ( kdKaryawan, TelpKaryawan ( kdKaryawan, namaKaryawan, telpKaryawan telpKaryawan) Primary Key : kdKaryawan Primary Key :

kdKaryawan Foreign Key :

kdKaryawan

referensi : Karyawan

4.1.2.3 Memvalidasi Relasi Menggunakan Normalisasi a. Normalisasi

Database sudah dalam bentuk normalisasi pertama dan normalisasi kedua

(41)

sudah ditentukan primary key-nya pada perancangan konseptual, juga telah dipecah antara tabel header dan tabel detail transaksi serta telah dihilangkan atribut multi-valued pada tahap menghapus fitur yang tidak kompatibel di dalam tahap perancangan logikal. M aka pada tahap selanjutnya adalah meghilangkan ketergantungan transitif ( transitive depedency ) sehingga memenuhi aturan 3NF.

1. UNF

Order Pembelian (KdPO, KdBarang, KdSupplier, TglPembelian, Jumlah, KdKaryawan)

Order Penjualan (KdDO, KdBM , KdPelanggan, NamaSupir, NoPlat, Tipe, KdKaryawan, TglPenjualan)

Bahan M entah (KdBM , namaBM , hargaBM , SatuanBM ) Karyawan (KdKaryawan, NamaKaryawan, AlamatKaryawan, TelpKaryawan, KdStatus)

Status Karyawan (KdStatus, NamaStatus)

Pelanggan (KdPelanggan, NamaPelanggan, AlamatPelanggan,

TelpPelanggan, BankPelanggan, RekeningPelanggan, TipePelanggan, DepositPelanggan)

Supplier (KdSupplier, NamaSupplier, AlamatSupplier, TelpSupplier,KdBarang)

Gudang (KdGudang, NamaGudang,

KdKaryawan,TglM asukGudang,TglKeluarGudang)

M asukGudang (KdM asukGudang, KdPO, TglM asukGudang) KeluarGudang (KdKeluarGudang, KdBarang, KdKaryawan, TglKeluarGudang, Keterangan, KdKaryawanPeminta, Jumlah) Barang (KdBarang, NamaBarang, Spesifikasi)

2. 1NF

Order Pembelian (KdPO, KdBarang, KdSupplier, TglPembelian, KdKaryawan)

(42)

Order Penjualan (KdDO, KdBM , KdPelanggan, NamaSupir, NoPlat, Tipe, KdKaryawan, TglPenjualan)

Bahan M entah (KdBM , namaBM , hargaBM , SatuanBM ) Karyawan (KdKaryawan, NamaKaryawan, AlamatKaryawan, TelpKaryawan, KdStatus)

Status Karyawan (KdStatus, NamaStatus)

Pelanggan (KdPelanggan, NamaPelanggan, AlamatPelanggan, TelpPelanggan, BankPelanggan, RekeningPelanggan,

TipePelanggan, DepositPelanggan)

Supplier (KdSupplier, NamaSupplier, AlamatSupplier, TelpSupplier,KdBarang)

Gudang (KdGudang , NamaGudang,

KdKaryawan,TglM asukGudang,TglKeluarGudang)

M asukGudang (KdM asukGudang, KdPO, TglM asukGudang) KeluarGudang (KdKeluarGudang, KdBarang, KdKaryawan, TglKeluarGudang, Keterangan, KdKaryawanPeminta, Jumlah) Barang (KdBarang, NamaBarang, Spesifikasi)

3. 2NF

Order Pembelian (KdPO, KdBarang, KdSupplier, TglPembelian, KdKaryawan)

Order Penjualan (KdDO, KdBM , KdPelanggan, NamaSupir, NoPlat, Tipe, KdKaryawan, TglPenjualan)

Bahan M entah (KdBM , namaBM , hargaBM , SatuanBM ) Karyawan (KdKaryawan, NamaKaryawan, AlamatKaryawan, TelpKaryawan, KdStatus)

Status Karyawan (KdStatus, NamaStatus)

Pelanggan (KdPelanggan, NamaPelanggan, AlamatPelanggan, TelpPelanggan, BankPelanggan, RekeningPelanggan,

(43)

Supplier (KdSupplier, NamaSupplier, AlamatSupplier, TelpSupplier,KdBarang)

Gudang (KdGudang , NamaGudang,

KdKaryawan,TglM asukGudang,TglKeluarGudang)

M asukGudang (KdM asukGudang, KdPO, TglM asukGudang) KeluarGudang (KdKeluarGudang, KdBarang, KdKaryawan, TglKeluarGudang, Keterangan, KdKaryawanPeminta, Jumlah)

Barang (KdBarang, NamaBarang, Spesifikasi)

4. 3NF

Order Pembelian (KdPO, KdBarang, KdSupplier, TglPembelian, KdKaryawan)

Order Penjualan (KdDO, KdBM , KdPelanggan, NamaSupir, NoPlat, Tipe, KdKaryawan, TglPenjualan)

Bahan M entah (KdBM , namaBM , hargaBM , SatuanBM ) Karyawan (KdKaryawan, NamaKaryawan, AlamatKaryawan, TelpKaryawan, KdStatus)

Status Karyawan (KdStatus, NamaStatus)

Pelanggan (KdPelanggan, NamaPelanggan, AlamatPelanggan, TelpPelanggan, BankPelanggan, RekeningPelanggan,

TipePelanggan, DepositPelanggan)

Supplier (KdSupplier, NamaSupplier, AlamatSupplier, TelpSupplier, KdBarang)

Gudang (KdGudang , NamaGudang, KdKaryawan, TglM asukGudang, TglKeluarGudang)

M asukGudang (KdM asukGudang, KdPO, TglM asukGudang) KeluarGudang (KdKeluarGudang, KdKaryawan,

TglKeluarGudang, Keterangan, KdKaryawanPeminta) Barang (KdBarang, NamaBarang, Spesifikasi)

(44)

KeluarGudangDetail (KdKeluarGudangDetail, KdBarang, Jumlah)

Detail Pembelian (KdDetailPembelian, KdPO, KdBarang, Jumlah)

Detail Penjualan (KdDetailPenjualan, KdDO, KdBM , Jumlah) Detail Gudang(KdDetailGudang, KdGudang, KdBarang, Posisi, Jumlah)

Detail BarangSuplier (KdDetailBarangSupplier, KdSupplier, KdBarang, Harga, LastUpdate)

Telp Karyawan (KdKaryawan,TelpKaryawan) Telp Pelanggan (KdPelanggan, TelpPelanggan) Telp Supplier (KdSupplier, TelpSupplier)

Hasil Validasi Normalisasi

• Order Pembelian (KdPO, KdBarang, KdSupplier, TglPembelian, KdKaryawan)

Primary Key : KdPO

Foreign Key : KdBarang references Barang (KdBarang) Foreign Key : KdSupplier reference Supplier (KdSupplier)

• Order Penjualan (KdDO, KdBM , KdPelanggan, NamaSupir, NoPlat, Tipe, KdKaryawan, TglPenjualan)

Primary Key : KdDO

Foreign Key : KdBM references Bahan M entah (KdBarang) Foreign Key : KdPelanggan reference Pelanggan (KdPelanggan) Foreign Key : KdKaryawan reference Karyawan (KdKaryawan)

• Karyawan (KdKaryawan, NamaKaryawan, AlamatKaryawan, TelpKaryawan, KdStatus)

(45)

Foreign Key : KdStatus reference Status Karyawan (KdStatus)

• Supplier (KdSupplier, NamaSupplier, AlamatSupplier, TelpSupplier,KdBarang)

Primary Key : KdSupplier

Foreign Key : KdBarang reference Barang (KdBarang)

• Gudang (KdGudang , NamaGudang,

KdKaryawan,TglM asukGudang,TglKeluarGudang) Primary Key : KdGudang

Foreign Key : KdKaryawan reference Karyawan (KdKaryawan)

• M asukGudang (KdM asukGudang, KdPO, TglM asukGudang) PrimaryKey : KdM asukGudang

Foreign Key : KdPO reference OrderPembelian (KdPO)

• KeluarGudang (KdKeluarGudang, KdKaryawan, TglKeluarGudang, Keterangan, KdKaryawanPeminta) Primary Key : KdKeluarGudang

Foreign Key : KdKaryawan reference Karyawan (KdKaryawan)

• KeluarGudangDetail (KdKeluarGudangDetail, KdBarang, Jumlah)

Primary Key : KdKeluarGudangDetail

Foreign Key : KdBarang reference Barang (KdBarang)

• Detail Pembelian (KdDetailPembelian, KdPO, KdBarang, Jumlah)

Primary Key : KdDetailPembelian, KdBarang

Foreign Key : KdPO reference Order Pembelian (KdPO) Foreign Key : KdBarang reference Barang (KdBarang)

• Detail Penjualan (KdDetailPenjualan, KdDO, KdBM , Jumlah) Primary Key : KdDetailPenjualan, KdBM

(46)

Foreign Key : KdDO reference Order Penjualan (KdDO) Foreign Key : KdBM reference Bahan M entah (KdBM )

• Detail Gudang(KdDetailGudang, KdGudang, KdBarang, Posisi, Jumlah)

Primary Key : KdDetailGudang

Foreign Key : KdBarang reference Barang (KdBarang) Foreign Key : KdGudang reference Gudang (KdKaryawan)

• Detail BarangSuplier (KdDetailBarangSupplier, KdSupplier, KdBarang, Harga, LastUpdate)

Primary Key : KdDetailBarangSupplier

Foreign Key : KdSupplier reference Supplier (KdSupplier) Foeihgn Key : KdBarang reference Barang (KdBarang)

• Telp Karyawan (KdKaryawan,TelpKaryawan) Primary Key : TelpKaryawan

Foreign Key : KdKaryawan reference Karyawan (KdKaryawan)

• Telp Pelanggan (KdPelanggan, TelpPelanggan) Primary Key : TelpPelanggan

Foreign Key : KdPelanggan reference Pelanggan (KdPelanggan)

• Telp Supplier (KdSupplier, TelpSupplier) Primary Key : TelpSupplier

Foreign Key : KdSupplier reference Supplier (KdSupplier)

4.1.2.4 Mengecek Integrity Constraint

• Bahan M entah (KdBM , namaBM , hargaBM , SatuanBM ) Primary Key : KdBM

(47)

• Status Karyawan (KdStatus, NamaStatus) Primary Key : KdStatus

• Barang (KdBarang, NamaBarang, Spesifikasi) Primary Key : KdBarang

• Supplier (KdSupplier, NamaSupplier, AlamatSupplier, TelpSupplier,KdBarang)

Primary Key : KdSupplier

Foreign Key : KdBarang references Barang (KdBarang) ON UPDATE CASCADE ON DELETE NO ACTION

• Pelanggan (KdPelanggan, NamaPelanggan, AlamatPelanggan,

TelpPelanggan, BankPelanggan, RekeningPelanggan, TipePelanggan, DepositPelanggan)

Primary Key : KdPelanggan

• Order Pembelian (KdPO, KdBarang, KdSupplier, TglPembelian, KdKaryawan)

Primary Key : KdPO

Foreign Key : KdBarang references Barang (KdBarang) ON UPDATE CASCADE ON DELETE NO ACTION

Foreign Key : KdSupplier reference Supplier (KdSupplier)  ON UPDATE CASCADE ON DELETE NO ACTION

(48)

• Order Penjualan (KdDO, KdBM , KdPelanggan, NamaSupir, NoPlat, Tipe, KdKaryawan, TglPenjualan)

Primary Key : KdDO

Foreign Key : KdBM references Bahan M entah (KdBarang) ON UPDATE CASCADE ON DELETE NO ACTION

Foreign Key : KdPelanggan reference Pelanggan (KdPelanggan) ON UPDATE CASCADE ON DELETE NO ACTION

Foreign Key : KdKaryawan reference Karyawan (KdKaryawan) ON UPDATE CASCADE ON DELETE NO ACTION

• Karyawan (KdKaryawan, NamaKaryawan, AlamatKaryawan, TelpKaryawan, KdStatus)

Primary Key : KdKaryawan

Foreign Key : KdStatus reference Status Karyawan (KdStatus) ON UPDATE CASCADE ON DELETE NO ACTION

• Gudang (KdGudang , NamaGudang,

KdKaryawan,TglKeluarBarang,TglM asukGudang) Primary Key : KdGudang

Foreign Key : KdKaryawan reference Karyawan (KdKaryawan) ON UPDATE CASCADE ON DELETE NO ACTION

• M asukGudang (KdM asukGudang, KdPO, TglM asukGudang) Primary Key : KdM asukGudang

Foreign Key : KdPO reference OrderPembelian (KdPO) ON UPDATE CASCADE ON DELETE NO ACTION

• KeluarGudang (KdKeluarGudang, KdKaryawan, TglKeluarGudang, Keterangan, KdKaryawanPeminta)

(49)

Foreign Key : KdBarang reference Barang (KdBarang) ON UPDATE CASCADE ON DELETE NO ACTION

Foreign Key : KdKaryawah reference Karyawah (KdKaryawan) ON UPDATE CASCADE ON DELETE NO ACTION

• KeluarGudangDetail (KdKeluarGudangDetail, KdBarang, Jumlah) Primary Key : KdKeluarGudangDetail

Foreign Key : KdBarang reference Barang (KdBarang) ON UPDATE CASCADE ON DELETE NO ACTION

• Detail Pembelian (KdDetailPembelian, KdPO, KdBarang, Jumlah) Primary Key : KdDetailPembelian, KdBarang

Foreign Key : KdPO reference Order Pembelian (KdPO) ON UPDATE CASCADE ON DELETE NO ACTION

Foreign Key : KdBarang reference Barang (KdBarang) ON UPDATE CASCADE ON DELETE NO ACTION

• Detail Penjualan (KdDetailPenjualan, KdDO, KdBM , Jumlah) Primary Key : KdDetailPenjualan, KdBM

Foreign Key : KdDO reference Order Penjualan (KdDO) ON UPDATE CASCADE ON DELETE NO ACTION

Foreign Key : KdBM reference Bahan M entah (KdBM ) ON UPDATE CASCADE ON DELETE NO ACTION

• Detail Gudang(KdDetailGudang, KdGudang, KdBarang, Posisi, Jumlah)

Primary Key : KdDetailGudang

Foreign Key : KdBarang reference Barang (KdBarang) ON UPDATE CASCADE ON DELETE NO ACTION

(50)

Foreign Key : KdGudang reference Gudang (KdGudang) ON UPDATE CASCADE ON DELETE NO ACTION

• Detail BarangSuplier (KdDetailBarangSupplier, KdSupplier, KdBarang, Harga, LastUpdate)

Foreign Key : KdBarang reference Barang (KdBarang) ON UPDATE CASCADE ON DELETE NO ACTION

Foreign Key : KdSupplier reference Supplier (KdSupplier) ON UPDATE CASCADE ON DELETE NO ACTION

• Telp Karyawan (KdKaryawan,TelpKaryawan) Primary Key : TelpKaryawan

Foreign Key : KdKaryawan reference Karyawan (KdKaryawan) ON UPDATE CASCADE ON DELETE NO ACTION

• Telp Pelanggan (KdPelanggan, TelpPelanggan) Primary Key : TelpPelanggan

Foreign Key : KdPelanggan reference Pelanggan (KdPelanggan) ON UPDATE CASCADE ON DELETE NO ACTION

• Telp Supplier (KdSupplier, TelpSupplier) Primary Key : TelpSupplier

Foreign Key : KdSupplier reference Supplier (KdSupplier) ON UPDATE CASCADE ON DELETE NO ACTION

(51)

4.1.2.5 Pembuatan Model Basis Data Logikal Global Bah anMen ta h PK KdBM Na maBM Ha rgaBM Satua nBM Sta tu sKaryaw an PK KdStatus Nama Sta tu s Ba rang PK K dB ara ng N amaBa rang Sp esifika si FK1 Kd Supp lie r OrderPe mbel ian

PK KdPO Tg lPemb eli an FK1 KdSup pli er FK2 KdBara ng FK3 KdKarya wan

Orde rPenj ual an PK K dD O N amaSu pir N oPla t Tip e Tgl Penj ual an FK1 Kd Pela ngg an FK3 Kd Karyaw an Gud ang PK K dGuda ng N amaGud ang FK1 Kd Karyaw an Tgl MasukGud ang Tgl Kelu arGuda ng Karya wan PK KdKar yawan Nama Karyaw an Alama tKa ryawa n Te lpKa ryawa n FK1 KdStatus D etail Pembel ian

PK KdDeta ilPem be lian Jumla h

FK1 KdPO FK2 KdBara ng

D etail Penj ual an PK KdDe tailPe njualan

Juml ah FK1 KdD O FK2 KdBM Detai lGuda ng PK KdDeta ilGudang Posisi Jumla h FK1 KdGuda ng FK2 KdBara ng Telp Karyaw an PK TelpK ary awan FK1 KdKa ryawa n

Telp Pela ngg an PK Te lpPelangga n FK1 KdPel ang gan Tel pSup pli er

PK TelpSupplier FK1 KdSu ppl ier Sup pli er PK K dSupplier N amaSu ppl ier Al amatSup pli er Tel pSup pli er

Pela ngg an PK KdPelanggan

Nama Pela ngg an Alama tPe lan gga n Te lpPe lan gga n BankPe lan gga n Reke nin gPel ang gan Ti pePe lan gga n Dep ositPel ang gan 1..1 memua t 1..1 1 ..1 beri sikan 0 ..*

1 ..1 di bua t ol eh 0..* 1 ..* be risika n 1..1 1..1 beri sikan 1 ..* 1..* ditan gan i 0..* 1..1 me mili ki 1..1 1 ..1 di ta nga ni 1..* 1..1 me mili ki 1..* 1..1 b erisi kan 1..* 1..1 me mili ki 1..* 1..1 me mili ki 1..* 1..1 mempu nyai 1 ..1 1 ..1 memu at 1 ..* 1 ..1 memp unya i 1..* 1..1 mempu nyai 1..* 1..1 mempu nyai 1 ..* Masu kGu dan g

PK KdMas ukGuda ng TglMa sukGu dan g FK1 KdBa rang

Kelu arGuda ng PK KdKe luar Gudang

TglKe lua rGu dan g FK2 KdKa ryawa n

KdKa ryawa nPemi nta Ketera nga n 1..1 terd apa t 1..*

Kel uarGud ang Detai l PK KdKe luar GudangD etail FK2 KdBa rang

Juml ah FK1 KdKe lua rGu dan g

1 ..1 memp unyai 1 ..* 1 ..1 terdap at p ada 1 ..*

1..1 ditan gan i 1..*

De ta ilBa rang Suppl ier PK KdDeta ilBa rangSupplier

Harg a LastUp date FK1 KdSup pli er FK2 KdBara ng 1 ..1 memp unya i 1..* 1 ..1 di paso k 1 ..*

(52)

4.1.3 Perancangan Database Physical

4.1.3.1 Menentukan DBMS

Pemilihan DBM S ini merupakan hal yang dilakukan untuk menentukan DBM S apa yang nantinya akan digunakan oleh perusahaan. DBM S yang menjadi pertimbangan adalah : SQL Server2000, M ySQL 5.1.30 berikut adalah pertimbangan yang menjadi faktor dalam memilih DBM S :

DBM S Keterangan SQL Server2000 My SQL 5.1.30 Tipe DBM S Transactional Database Server Relational Database Server (Trancactional dengan driver InnoDB) Biaya $1,489-$4,999 (Profesional Edition) $0 (lisensi umum) atau $395 (lisensi komersial) Kebutuhan Piranti Keras

Intel Pentium II atau AM D k6-II processor 64M B RAM, 380 M B harddisk space Kebutuham minimum yang diperlukan system operasinya Kebutuhan Piranti Lunak Windows 2000 Server atau Windows .NET

Server 2003, Internet

Explorer 5.0

Linux / Sistem operasi berbasis UNIX, MyODBC (untuk ODBC driver support), Connector / J (untuk JDBC driver support Kelebihan M endukung kehandala Pengaksesan database dapat dilakukan

(53)

n dan keamanan

enterprise, dapat

menjalankan

database dalam satu

server

dengan mudah dan lebih cepat, data tersimpan pada tabel yang terpisah, lebih stabil

Kekurangan Biaya cukup tinggi memerlukan Windows 2000 Server Tidak sepenuhnya kompatibel dengan SQL92 (yang menyebabkan masalah

dengan aplikasi server

yang membuat query

SQLnya sendiri, versi yang Cuma-Cuma tidak

mendapatkan bantuan teknis, tidak dapat mengunci obyek di bawah level table

Keterbatasan

database

Terbatas mendekati miliar obyek dalam

database

Terbatas hingga 32 index tiap

tabel, ukuran database

terbatas

hingga ukuran terbesar file dari

sistem operasinya

Pemenuhan ACID Ya Ya

Kehandalan M endukung failover

cluster, pemulihan

point in time, dapat

melakukan restart jika terhenti

Pirate lunak open source Keamanan M enggunakan authentifikasi dengan pilihan untuk menyatukan kemanan database dengan keamanan Windows 2000 Server MySQL memiliki beberapa lapisan sekuritas seperti level

subnetmask, nama

host, dan izin akses

user dengan sistem perizinan yang mendetail serta sandi

terenkripsi. Standar SQL99, XM L, ODBC, JDBC, T-SQL SQL92 Intermediate, ODBC (memerlukan MyODBC, JDBC

(54)

Platform

SQL Server 2000 Windows-based (termasuk Windows 9x, Windows 2000, Windows NT dan Windows CE)

My SQL 5.1.30 Windows-based (termasuk Windows 9x, Windows 2000, Windows NT, Windows XP, dan Windows CE), Linux / Unix, M ac OS X, Solaris, Building ffrom source

Hardware

Keterangan SQL Server 2000 My SQL 5.1.30 Processor Pentium 166 MHZ atau lebih Untuk Windows :

Pentium II 300 MHz (600 MHz

recommended ) M emori 32M B RAM (minimal untuk

desktop engine), 64M B(minimal untuk semua edisi)

64 M B RAM ( 128M B

Recommended ) Harddisk Space 270M B (full installation),

250M B(typical installation), 95M B(minimal), desktop engine : 44M B, analysis Service : minimal 50 dan 130M B, typical English

Query : 80M B

Typical installation

minimal 140 M B

Data tersebut menggambarkan bahwa SQL Server 2000 memiliki kemampuan yang lebih baik dibandingkan dengan MySQL, namun biaya yang dikeluarkan cukup tinggi. Dengan pertimbangan masalah biaya, kemudahan teknis kapasitas DBM S dibandingkan dengan jumlah transaksinya maka disarankan M ySQL sebagai DBM S yang digunakan untuk mengimplementasikan rancangan database.

(55)

4.1.3.2 Menterjemahkan Global Logikal Data Model untuk Target DBMS

Merancang base relations

Domain Kode_Pelanggan : Integer, length 12

Domain Nama_Pelanggan : Variable character, length 128 Domain Deposit_Pelanggan : Integer, length 12

Domain Alamat_Pelanggan : Variable character, length 128 Domain Telpon_Pelanggan : Variable character, length 128 Domain Bank_Pelanggan : Variable character, length 128 Domain Rekening_Pelanggan : Variable character, length 128 Domain Tipe_Pelanggan : Integer, length 12

Pelanggan (

Kd_Pelanggan Kode_Pelanggan NOT NULL, Nama_Pelanggan Nama_Pelanggan NOT NULL, Deposit_Pelanggan Deposit_Pelanggan NOT NULL, Alamat_Pelanggan Alamat_Pelanggan NOT NULL, Telp_Pelanggan Telpon_Pelanggan NOT NULL, Bank_Pelanggan Bank_Pelangan NOT NULL,

Rekening_Pelanggan Rekening_Pelanggan NOT NULL, Tipe_Pelanggan Tipe_Pelanggan NOT NULL

Primary Key (Kd_Pelanggan) );

(56)

Domain Kode_Supplier : Integer, length 12

Domain Nama_Supplier : Variable character, length 128 Domain Alamat_Supplier : Variable character, length 128 Domain Telpon_Supplier : Variable character, length 128

Supplier(

Kd_Supplier Kd_Suplier NOT NULL, Nama_Supplier Nama_supplier NOT NULL, Deposit_Supplier Deposit_supplier NOT NULL, Alamat_Supplier Alamat_Supplier NOT NULL, Telp_Supplier Telepon_supplier NOT NULL, Primary Key (Kd_Supplier)

);

Domain Kode_Detail_Barang_Supplier : Integer, length 12 Domain Kode_Supplier : Integer, length 12

Domain Kode_Barang : Integer, length 12 Domain Harga : Integer, length 12

Domain Last_Update : Datetime

DetailBarangSupplier (

Kd_Detail_Barang_Supplier Kode_Detail_Barang_Supplier NOTNULL Kd_Supplier Kode_Supplier NOTNULL

Kd_Barang Kode_Barang NOTNULL Harga Harga NOTNULL

(57)

Last_Update Last_Update NOTNULL );

Domain Kode_Karyawan Integer, length 12

Domain Nama_Karyawan Variable character, length 128 Domain Alamat_Karyawan Variable character, length 128 Domain Telp_Karyawan Integer, length 12

Domain Kd_Status Integer, length 12

Karyawan (

Kd_Karyawan Kode_Karyawan NOT NULL, Nama_Karyawan Nama_Karyawan NOT NULL, Alamat_Karyawan Alamat_Karyawan NOT NULL, Telp_Karyawan Telp_Karyawan NOT NULL, Kd_Status Kd_Status NOT NULL

Primary Key (Kd_Karyawan) );

Domain Kd_Status Integer, length 12

Domain Nama_Status Variable character, length 128

Status Karyawan (

Kd_Status Kd_Status NOT NULL, Nama_Status Nama_Status NOT NULL Primary Key (Kd_Status)

(58)

);

Domain Kode_BM : Integer, length 12

Domain Nama_BM : Variable character, length 128 Domain Ukuran_BM : Variable character, length 128 Domain Harga_BM : Variable character, length 128 Domain Satuan_BM : Variable character, length 128

Bahan M entah (

Kd_BM Kode_BM NOT NULL, Nama_BM Nama_BM NOT NULL, Ukuran_BM Ukuran_BM NOT NULL, Harga_BM Harga_BM NOT NULL, Satuan_BM Satuan_BM NOT NULL, Primary Key (Kd_BM )

);

Domain Kode_Barang : Integer, length 12

Domain Nama_Barang : Variable character, length 128 Domain Spesifikasi : Text

Barang (

Kd_Barang Kode_Barang NOT NULL, Nama_Barang Nama_Barang NOT NULL,

(59)

Spesifikasi Spesifikasi NOT NULL, Primary Key (Kd_Barang)

);

Domain Kode_Gudang : Integer, length 12 Domain Kode_Barang : Integer, length 11 Domain Jumlah : Integer, length 11

Domain Posisi : Variable character, length 64

Detail Gudang (

Kd_Gudang Kode_Gudang NOT NULL, Kode_Barang Kode_Barang NOT NULL, Jumlah Jumlah NOT NULL,

Posisi Posisi NOT NULL,

Primary Key (Kd_Gudang, Posisi) );

Domain Kode_Gudang : Integer, length 11

Domain Nama_Gudang : Variable character, length 128 Domain Kode_Karyawan : Tiny integer, length 4

Gudang (

Kd_Gudang Kode_Gudang NOT NULL, Nama_Gudang Nama_Gudang NOT NULL, Kd_Karyawan Kode_Karyawan NOT NULL,

(60)

Primary Key (Kd_Gudang) );

Domain Kode_M asuk_Gudang : Integer, length 11 Domain Kode_Pembelian : Integer, length 11

Domain Tanggal_M asuk_Gudang : Datetime, length 8

M asuk_Gudang (

Kd_M asuk_Gudang Kode_M asuk_Gudang NOT NULL, Kd_Pembelian Kode_Pembelian NOT NULL,

Tgl_M asuk_Gudang Tanggal_M asuk_Gudang NOT NULL, Primary Key (Kd_M asuk_Gudang)

);

Domain Kode_Keluar_Gudang : Integer, length 11 Domain Kode_Karyawan : Integer, length 11

Domain Tanggal_Keluar_Gudang : Datetime, length 8 Domain Kode_Karyawan_Peminta : Integer, length 11 Domain Keterangan : Text

Keluar_Gudang (

Kd_Keluar_Gudang Kode_Keluar_Gudang NOT NULL, Kd_Karyawan Kode_Karyawan NOT NULL,

(61)

Keterangan Keterangan NULL Primary Key (Kd_Keluar_Gudang) );

Domain Kode_Keluar_Gudang : Integer, length 12 Domain Kode_Barang : Integer, length 12

Domain Jumlah : Integer, length 12

Keluar_Gudang_Detail (

Kd_Keluar_Gudang_Detail Kode_Keluar_Gudang_Detail NOT NULL, Kd_Barang Kode_Barang NOT NULL,

Jumlah Jumlah NOT NULL,

Primary Key (Kd_Keluar_Gudang, Kd_Barang) );

Domain Kode_Penjualan : Integer, length 12 Domain Kode_Pelanggan : Integer, length 12

Domain Nama_Pembeli : Variable character, length 128 Domain Nama_Supir : Variable character, length 128 Domain Nomor_Plat : Variable character, length 128 Domain Tipe : Integer, length 12

Domain Kode_Karyawan : Integer, length 12 Domain Tanggal_Penjualan : Datetime, length 8

(62)

PenjualanHeader (

Kd_Penjualan Kode_Penjualan NOT NULL, Kd_Pelanggan Kode_Pelanggan NOT NULL, Nama_Pembeli Nama_Pembeli NOT NULL, Nama_Supir Nama_Supir NOT NULL, Nomor_Plat Nomor_Plat NOT NULL, Jumlah Jumlah NOT NULL,

Tipe Tipe NOT NULL,

Kd_Karyawan Kode_Karyawan NOT NULL, Tgl_Penjualan Tanggal_Penjualan NOT NULL, Primary Key (Kd_PO)

);

Domain Kode_Detail_Penjualan : Integer, length 12 Domain Kode_Penjualan : Integer, length 12

Domain Kode_BahanM entah: Integer, length 12 Domain Jumlah : Integer, length 12

Penjualan Detail (

Kd_Detail_Penjualan Kode_Detail_Penjualan NOTNULL, Kd_Penjualan Kode_Penjualan NOT NULL,

Kd_BM Kode_Bahan_M entah NOTNULL Jumlah Jumlah NOTNULL

);

(63)

Domain Kode_Karyawan : Variable character, length 128 Domain Tanggal_Pembelian : Datetime, length 8

Domain Kode_Supplier : Integer, length 11

Pembelian_Header (

Kd_Pembelian Kode_Pembelian NOT NULL, Kd_Karyawan Kode_Karyawan NOT NULL, Tgl_Pembelian Tanggal_Pembelian NOT NULL, Kd_Supplier Kode_Supplier NOT NULL,

Primary Key (Kd_Pembelian) );

Domain Kode_Pembelian : Integer, length 11 Domain Kode_Barang : Integer, length 11 Domain Jumlah: Integer, length 11

Pembelian_Detail (

Kd_Pembelian Kode_Pembelian NOT NULL, Kd_Barang Kode_Barang NOT NULL, Jumlah Jumlah NOT NULL,

Primary Key (Kd_Pembelian, Kd_Barang) );

(64)

Domain Password Variable character, length 128 Domain Privillage Variable character, length 128 Domain Kode_Karyawan Integer, length 11

Login (

Username Username NOT NULL, Password Password NOT NULL, Privillage Privillage NOT NULL,

Kd_Karyawan Kode_Karyawan NOT NULL, Primary Key (Username)

);

4.1.3.3 Merancang Batasan

Tujuan dari tahap ini adalah untuk merancang batasan yang tidak boleh dilanggar di dunia nyata, yang isinya antara lain:

a. Karyawan tidak boleh memiliki lebih dari dua nomor telepon CONSTRAINT M axTelpKaryawan CHECK (NOT EXISTS (SELECT KdKaryawan FROM TeleponKaryawan GROUP BY KdKaryawan HAVING COUNT(*)>2))

b. Nomor telepon pelanggan tidak boleh lebih dari tiga

CONSTRAINT M axTelpPelanggan CHECK (NOT EXISTS (SELECT KdPelanggan FROM TelpPelanggan GROUP BY KdPelanggan HAVING COUNT(*)>3))

(65)

4.1.3.4Analisis Transaksi

Langkah ini bertujuan untuk memahami fungsionalitas dari transaksi-transaksi yang akan berjalan pada basis data dan untuk menganalisa transaksi-transaksi yang penting. M atriks menunjukkan transaksi yang dibutuhkan dan relasi yang diakses. Adapun matriks tersebut sebagai berikut :

1. M elihat barang yang masih ada di Gudang 2. M elihat bahan mentah yang masih ada di gudang 3. M emasukkan barang baru dan bahan mentah baru

4. M endapatkan informasi Pelanggan yang memesan Bahan M entah

5. M endapatkan informasi mengenai Supplier 6.   M engupdate data Pelanggan.

7. M emasukkan data Pelanggan baru. 8. M engupdate data Supplier

9. M emasukkan Supplier baru

10. Karyawan membuat OrderPembelian.

11. M elihat OrderPembelian beserta siapa suppliernya 12. Karyawan membuat OrderPenjualan

13. M elihat daftar OrderPenjualan

14. M elihat daftar barang apa saja yang sudah masuk ke dalam gudang

(66)

15. M elihat daftar barang apa saja yang sudah keluar dari gudang

16. M elihat DetailPenjualan 17. M elihat DetailPembelian 18. M elihat DetailGudang

Tabel 4.26 Tabel Analisa Transaksi 1 Transaksi Relasi 1 2 3 4 R U D I R U D I R U D I R U D I Karyawan Gudang X X DetailGudang Barang X X X Supplier TeleponKaryawan FakturPenjualan Pelanggan X TeleponPelanggan TelpSupplier OrderPembelian DetailOrderPembelian TelpKaryawan StatusKaryawan

(67)

Transaksi Relasi 1 2 3 4 R U D I R U D I R U D I R U D I BahanM entah X X X X OrderPenjualan DetailOrderPenjualan KeluarGudangDetail M asukGudang KeluarGudang

I=Insert ; R=Read ; U=Update ; D=Delete

Tabel 4.27 Tabel Analisa Transaksi 2 Transaksi Relasi 5 6 7 8 R U D I R U D I R U D I R U D I Karyawan Gudang DetailGudang Barang Supplier X X X TeleponKaryawan Pelanggan X X X TeleponPelanggan X X X TelpSupplier X X OrderPembelian DetailOrderPembelian

(68)

Transaksi Relasi 5 6 7 8 R U D I R U D I R U D I R U D I TelpKaryawan StatusKaryawan BahanM entah OrderPenjualan DetailOrderPenjualan KeluarGudangDetail M asukGudang KeluarGudang

I=Insert ; R=Read ; U=Update ; D=Delete

Tabel 4.28 Tabel Analisa Transaksi 3 Transaksi Relasi 9 10 11 12 R U D I R U D I R U D I R U D I Karyawan X X Gudang DetailGudang Barang X Supplier X X TeleponKaryawan Pelanggan X TeleponPelanggan TelpSupplier X

(69)

Transaksi Relasi 9 10 11 12 R U D I R U D I R U D I R U D I OrderPembelian X DetailOrderPembelian X TelpKaryawan StatusKaryawan BahanM entah X OrderPenjualan X DetailOrderPenjualan X KeluarGudangDetail M asukGudang KeluarGudang

I=Insert ; R=Read ; U=Update ; D=Delete

Tabel 4.29 Tabel Analisa Transaksi 4 Transaksi Relasi 13 14 15 16 R U D I R U D I R U D I R U D I Karyawan X X X Gudang X X DetailGudang Barang X Supplier TeleponKaryawan Pelanggan X

(70)

Transaksi Relasi 13 14 15 16 R U D I R U D I R U D I R U D I TeleponPelanggan TelpSupplier OrderPembelian X DetailOrderPembelian TelpKaryawan StatusKaryawan X X BahanM entah X X OrderPenjualan X X DetailOrderPenjualan X X KeluarGudangDetail X M asukGudang X KeluarGudang X

I=Insert ; R=Read ; U=Update ; D=Delete

Tabel 4.30 Tabel Analisa Transaksi 5 Transaksi Relasi 17 18 R U D I R U D I Karyawan Gudang X DetailGudang X Barang X X Supplier

(71)

Transaksi Relasi 17 18 R U D I R U D I TeleponKaryawan Pelanggan TeleponPelanggan TelpSupplier OrderPembelian X DetailOrderPembelian X TelpKaryawan StatusKaryawan BahanM entah OrderPenjualan DetailOrderPenjualan KeluarGudangDetail M asukGudang KeluarGudang

I=Insert ; R=Read ; U=Update ; D=Delete

4.1.3.5 Memilih Organisasi File

Organisasi file yang dipilih pada perancangan basis data ini adalah B-Tree. B-Tree adalah sebuah balanced search tree

yang digunakan dalam basis data karena strukturnya memungkinkan data yang disimpan untuk disisipi, dihapus, dan diambil dengan jaminan proses dengan waktu terbaik. B-Tree

(72)

mendukung pengambilan data berdasarkan key yang tepat, pola yang tepat, kisaran nilai, dan bagian dari spesifikasi key.

B-Tree index adalah dinamis yang berkembang sesuai

dengan perkembangan relasi. Performa dari B-tree tidak terganggu saat ada relasi yang diupdate karena access key selalu dimaintain

ketika ada file yang diupdate, sehingga penerimaan tuple dapat lebih efisien.

4.1.3.6 Memilih Index

• Karyawan

CREATE CLUSTERED INDEX Id_KdKaryawan ON Karyawan (KdKaryawan)

CREATE NONCLUSTERED INDEX Id_NamaKaryawan ON Karyawan (NamaKaryawan)

CREATE INDEX Id_KdStatus ON SatusKaryawan (KdStatus)

• Status Karyawan

CREATE CLUSTERED INDEX Id_KdStatus ON StatusKaryawan (KdStatus)

CREATE NONCLUSTERED INDEX Id_NamaStatus ON SttausKaryawan (NamaStatus)

(73)

CREATE CLUSTERED INDEX Id_KdPelanggan ON Pelanggan (KdPelanggan)

• Barang

CREATE CLUSTERED INDEX Id_KdBarang ON Barang (KdBarang)

• Supplier

CREATE CLUSTERED INDEX Id_KdSupplier ON Supplier (KdSupplier)

• Bahan M entah

CREATE CLUSTERED INDEX Id_KdBM ON Bahan M entah (KdBM )

• Telp Karyawan

CREATE CLUSTERED INDEX Id_TelpKaryawan ON TelpKaryawan (TelpKaryawan)

• Telp Supplier

CREATE CLUSTERED INDEX Id_TelpSupplier ON TelpSupplier (TelpSupplier)

(74)

CREATE CLUSTERED INDEX Id_TelpPelanggan ON TelpPelanggan (TelpPelanggan)

• Gudang

CREATE CLUSTERED INDEX Id_KdGudang ON Gudang (KdGudang)

CREATE NONCLUSTERED INDEX Id_KdKaryawan ON Karyawan (KdKaryawan)

• M asukGudang

CREATE CLUSTERED INDEX Id_KdM asukGudang ON M asukGudang (KdM asukGudang)

• KeluarGudang

CREATE CLUSTERED INDEX Id_KdKeluarGudang ON KeluarGudang (KdKeluarGudang)

• Detail Gudang

CREATE CLUSTERED INDEX Id_KdDetailGudang ON DetailGudang (KdDetailGudang,KdGudang,KdBarang)

(75)

CREATE CLUSTERED INDEX Id_KdDetailKeluarGudang ON DetailKeluarGudang

(KdDetailKeluarGudang,KdGudang,KdBarang)

• Order Pembelian

CREATE CLUSTERED INDEX Id_KdPO ON OrderPembelian (KdPO)

CREATE NONCLUSTERED INDEX Id_TglPembelian ON OrderPembelian (TglPembelian)

• Detail Order Pembelian

CREATE CLUSTERED INDEX Id_KdDetailPembelian ON DetailPembelian (KdDetailPembelian, KdBarang)

• Order Penjualan

CREATE CLUSTERED INDEX Id_KdDO ON OrderPenjualan (KdDO)

CREATE NONCLUSTERED INDEX Id_TglPenjualan ON OrderPenjualan (TglPenjualan)

• Detail Penjualan

CREATE CLUSTERED INDEX Id_KdDetailPenjualan ON DetailPenjualan (KdDetailPenjualan, KdBM )

(76)

• Detail BarangSuplier

CREATE CLUSTERED INDEX Id_KdDetailBarangSupplier ON DetailPenjualan

(KdDetailBarangSupplier, KdBarang) 4.1.3.7 Estimate disk space requirements

Pelanggan Kd_Pelanggan Int(12) Nama_Pelanggan Varchar(128) Deposit_Pelanggan Varchar(128) Alamat_Pelanggan Varchar(128) Telp_Pelanggan Varchar(128) Bank_Pelanggan Varchar(128) Rekening_Pelanggan Varchar(128) Tipe_Pelanggan Int(12) Kapasitas dari Tabel Pelanggan adalah 673 bytes.

Diperkirakan dalam satu hari terjadi 40 transaksi

Dalam satu tahun pertumbuhan dari tabel ini adalah 40 transaksi * 7 hari kerja * 4 minggu * 12 bulan * 673 bytes = 9045120 bytes

Supplier

Kd_Supplier Int(12)

(77)

Alamat_Supplier Varchar(128) Telp_Supplier Varchar(128)

Kapasitas dari Tabel Supplier adalah 395 bytes. Diperkirakan dalam satu hari terjadi 10 transaksi

Dalam satu tahun pertumbuhan dari tabel ini adalah 10 * 7 * 4 * 12 * 395 = 1327200 bytes Detail_Barang_Supplier Kd_Supplier Int(12) Kd_Barang Int(12) Harga Int(12) Last_Update Datetime(8)

Kapasitas dari Tabel DetailBarangSupplier adalah 41 bytes. Diperkirakan dalam satu hari terjadi 10 transaksi

Dalam satu tahun pertumbuhan dari tabel ini adalah 10 * 7 * 4 * 12 * 41 = 137660 bytes

Karyawan

Kd_Karayawan Int(12)

Nama_Karyawan Varchar(128)

(78)

Diperkirakan dalam satu hari terjadi 50 transaksi

Dalam satu tahun pertumbuhan dari tabel ini adalah 50 * 7 * 4 * 12 * 139 = 2335200 bytes Pembelian_Header Kd_Pembelian Int(12) Kd_Karyawan Varchar(128) Tgl_Pembelian Datetime(8) Kd_Supplier Int(12)

Kapasitas dari Tabel PembelianHeader adalah 158 bytes. Diperkirakan dalam satu hari terjadi 1 transaksi

Dalam satu tahun pertumbuhan dari tabel ini adalah 1 * 7 * 4 * 12 * 158 = 53088 bytes

Pembelian_Detail

Kd_Pembelian Int(12) Kd_Barang Int(12) Jumlah Int(12)

Kapasitas dari Tabel PembelianDetail adalah 33 bytes. Diperkirakan dalam satu hari terjadi 10 transaksi

(79)

Dalam satu tahun pertumbuhan dari tabel ini adalah 10 * 7 * 4 * 12 * 33 = 110880 bytes Barang Kd_Barang Int(12) Nama_Barang Varchar(128) Spesifikasi Text(300)

Kapasitas dari Tabel Barang adalah 439 bytes. Diperkirakan dalam satu hari terjadi 10 transaksi

Dalam satu tahun pertumbuhan dari tabel ini adalah 10 * 7 * 4 * 12 * 439 = 1475040 bytes

Gudang

Kd_Gudang Int(12)

Nama_Gudang Varchar(128)

Kd_Karyawan Tiny Int(12)

Kapasitas dari Tabel Gudang adalah 143 bytes. Diperkirakan dalam satu hari terjadi 50 transaksi

Dalam satu tahun pertumbuhan dari tabel ini adalah 50 * 7 * 4 * 12 * 143 = 2402400 bytes

(80)

Kd_M asuk_Gudang Int(12) Kd_Pembelian Int(12)

Tgl_M asuk_Gudang Datetime(8)

Kapasitas dari Tabel M asukGudang adalah 30 bytes. Diperkirakan dalam satu hari terjadi 10 transaksi

Dalam satu tahun pertumbuhan dari tabel ini adalah 10 * 7 * 4 * 12 * 30 = 100800 bytes Keluar_Gudang Kd_Keluar_Gudang Int(12) Kd_Karyawan Int(12) Tgl_Keluar_Gudang Datetime(8) Kd_Karyawan_Peminta Int(12) Keterangan Text(300)

Kapasitas dari Tabel KeluarGudang adalah 341 bytes. Diperkirakan dalam satu hari terjadi 10 transaksi

Dalam satu tahun pertumbuhan dari tabel ini adalah 10 * 7 * 4 * 12 * 341 = 1145760 bytes

(81)

Bahan_Mentah Kd_BM Int(12) Nama_BM Varchar(128) Ukuran_BM Varchar(128) Harga_BM Varchar(128) Satuan_BM Varchar(128)

Kapasitas dari Tabel BahanM entah adalah 523 bytes. Diperkirakan dalam satu hari terjadi 100 transaksi

Dalam satu tahun pertumbuhan dari tabel ini adalah 100 * 7 * 4 * 12 * 523 = 17572800 bytes Penjualan Kd_Penjualan Int(12) Kd_Pelanggan Int(12) Nama_Pembeli Varchar(128) Nama_Supir Varchar(128) No_Plat Int(12) Kd_BM Int(12) Jumlah Int(12) Tipe Int(12)

Kapasitas dari Tabel Penjualan adalah 458 bytes. Diperkirakan dalam satu hari terjadi 50 transaksi

(82)

Dalam satu tahun pertumbuhan dari tabel ini adalah 50 * 7 * 4 * 12 * 458 = 7694400 bytes

Nama Tabel Kapasitas yang dibutuhkan dalam 1 tahun (Bytes) Pelanggan 9045120 Supplier 1327200 Detail_Barang_Supplier 137660 Karyawan 2335200 Pembelian_Header 53088 Pembelian_Detail 110880 Barang 1475040 Stok_Barang 1629600 Gudang 2402400 M asuk_Gudang 100800 Keluar_Gudang 1145760 Keluar_Gudang_Detail 110880 Bahan_M entah 17572800 Penjualan 7694400

Total space yang dibutuhkan dalam 1 tahun : 45140828 Bytes atau 45140.828 Kbytes.

(83)

4.1.3.8 Desain user view

Terdapat dua bagian yang berkaitan langsung dengan view yang diperlukan.

User View Tabel Field Tabel

Operational Manager

Barang View Penjualan

Barang Bahan M entah KdPenjualan KdPelanggan NamaPembeli NamaSupir NoPlat KdBM Jumlah Tipe KdBarang NamaBarang Spesifikasi KdBM NamaBM UkuranBM HargaBM SatuanBM Laporan Pembelian View PembelianHeader PembelianDetail KdPembelian KdKaryawan KdSupplier TanggalPembelian StatusPembelian KdPembelian KdBarang Jumlah Administrasi dan Keuangan Laporan Penjualan View Penjualan Pelanggan KdPenjualan KdPelanggan NamaPembeli NamaSupir NoPlat KdBM Jumlah Tipe KdPelanggan NamaPelanggan DepositPelanggan AlamatPelanggan TelponPelanggan BankPelanggan RekeningPelanggan

(84)

TipePelanggan

Gudang View Gudang

M asukGudang KeluarGudang KdGudang NamaGudang KdKaryawan KdM asukGudang KdPembelian TanggalM asukGudang KdKeluarGudang TanggalKeluarGudang KdBarang Detail Gudang View DetailGudang KdGudang KdBarang Jumlah Posisi

4.1.3.9 Implementasi dan Evaluasi S pesifikasi Kebutuhan Hardware

Perangakat keras sangat diperlukan dan sangat berpengaruh dalam kelancaran seluruh proses pengoperasian aplikasi sistem informasi PT. Cipta Selera Semesta. Spesifikasi hardware ini meliputi perangkat keras komputer pada server dan juga client. Representasi data perangkat keras yang diperlukan dapat dilihat pada tabel 4.31.

Tabel 4.31 Tabel spesifikasi perangkat keras yang diperlukan Hardware Server Client

Processor Core 2 Duo 2.80 Ghz Dual Core 2,50 Ghz M ain M emory PC 6400 2 GB PC 6400 1 GB

M onitor 17” 15”

DVD Room Ya Ya

(85)

Keyboard Ya Ya

M ouse Ya Ya

Printer Ya Ya

Harddisk WDC 160GB WDC 80GB

LAN Card Network Interface Card Network Interface Card Jumlah 1

Letak Ruang Kepala Bagian IT(Admin)

Ruang staff penjualan, ruang staff pembelian, ruang staff gudang, ruang manajer pabrik, ruang manajer umum. Dibutuhkan pula sebuah switch sebagai penghubung antara server dan

client.

S pesifikasi Kebutuhan Software

Selain piranti keras, juga diperlukan piranti lunaknya agar dapat menjalankan suatu aplikasi sistem informasi PT. Cipta Selera Semesta. Speisifikasi piranti lunak ini meliputi kebutuhan piranti lunak pada server dan

client. Representasi data piranti lunak yang diperlukan dapat dilihat pada tabel

Gambar

Table 4.1 : Tabel Pengidentifikasi Entitas
Gambar 4.1 ER konseptual tanpa primary key
Tabel 4.3 : Tabel Entitas Order Pembelian  Atribut Deskripsi  Panjang dan tipe
Tabel 4.7 : Tabel Entitas Pelanggan  Attribute Deskripsi  Panjang dan tipe
+7

Referensi

Dokumen terkait

[r]

Dinamika Fungsi Pengawasan DPRD Terhadap Penganggaran Publik (Studi Kasus Pengawasan DPRD Terhadap Laporan Pertanggung jawaban Kepala Daerah Atas Pelaksanaan

• Terwujudnya Program Studi Teknik Elektro pada tahun 2026 yang diakui di tingkat nasional dan dikenal di tingkat internasional melalui penyelenggaraan pendidikan tinggi bidang

+atu3 me2upakan suatu kejadian 6ang dilapo2kan pende2ita atau saksi mata 6ang meli3at kejadian mengaki5atkan seseo2ang mendadak te25a2ing9te2duduk dilantai9tempat 6ang le5i3

Hasil penelitian menyatakan bahan ajar ini dapat meningkatkan nilai literasi kuantitatif N-gain 0,60 (sedang) dengan kontribusi 24,21% yang diduga berasal dari bahan

This program allows students to attend school functions at their old high school which helps to keep them as a part of the school population and alleviates the stresses the

Masalah bisa juga diartikan persoalan yang harus dipecahkan dengan kata lain merupakan kesenjangan antara kenyataan dengan suatu yang diharapkan dengan baik agar

Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) merupakan kegiatan kurikuler yang harus dilakukan oleh mahasiswa praktikan, sebagai pelatihan untuk menerapkan teori yang diperoleh