• Tidak ada hasil yang ditemukan

FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KETEPATAN WAKTU PENYAMPAIAN LAPORAN KEUANGAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA - Perbanas Institutional Repository

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KETEPATAN WAKTU PENYAMPAIAN LAPORAN KEUANGAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA - Perbanas Institutional Repository"

Copied!
16
0
0

Teks penuh

(1)

v

FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KETEPATAN WAKTU

PENYAMPAIAN LAPORAN KEUANGAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR

DI BURSA EFEK INDONESIA

S K R I P S I

Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian Program Pendidikan Strata Satu

Jurusan Akuntansi

Oleh:

ARETHUSA PUTRI INDHAMA NIM : 2012310636

SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PERBANAS

S U R A B A Y A

(2)
(3)
(4)
(5)

v

MOTTO

Kesuksesan hanya dapat diraih

dengan segala upaya dan usaha yang

disertai

dengan

doa,

karena

sesungguhnya

nasib

seseorang

manusia tidak akan berubah dengan

(6)

vi

Alhamdulillah, skripsi ini dapat terselesaikan dengan sangat baik dan tepat waktu. Skripsi ini aku persembahkan kepada orang – orang yang telah mendampingi dan membantu selama ini. Tidak lupa terima kasih aku

ucapkan kepada :

HALAMAN PERSEMBAHAN

Allah SWT

Terima kasih Ya Allah atas segala rahmat dan kemudahan serta kelancaran yang telah engkau berikan kepada hamba, sehingga hamba bisa menyelesaikan skripsi ini dengan lancar dan mendapatkah hasil yang sangat memuaskan.

Mamaku Tersayang :* ( Mom Ina)

Mamaa, I Love You so Much, terima kasih buat segalanya....semangat, doa, cinta dan kasih sayang yang udah mama kasih sama dek Thusa, sampai dek Thusa bisa menyelesaikan skripsi ini dengan sangat baik. Skripsi ini dek thusa persembahkan untuk mama. Pengorbanan mama semuanya tidak bisa terbalaskan hanya dengan skripsi dan uang. Semoga dek Thusa selalu bisa membahagiakan mama dan bisa menjadi anak yang mama inginkan aminn :*

Adikku ( Zanna C.M.A.I)

(7)

vii

Papa ( Bapak Mahmud S)

Terima kasih papa selalu mendoakan dek Thusa untuk kebahagiaan dan kelancaran dalam menyelesaikan studi selama 4 tahun ini.

Teman – Temanku :*

Buat Octavia Mandasari, makasih kamu udah jadi teman terbaikku. Kita memang kenal dari pertengahan kuliah tapi kamu temanku yang paling spesial dan paling aku sayang. Makasih buat waktunya, bercanda dan Alhamdulillah kita bisa menyelesaikan skripsi bersama dan lulus bersama :*

Buat Eka Anita Sari, makasih kamu sahabatku dari awal semester dan kita ternyata satu bimbingan dan satu sidang. Haha. Terima kasih buat kebersamaannya, nasihatnya, semuanya pokoknya.

Buat Masyitah Suci Lestari. Makasih ya sitaa kamu temenku dari awal semester sampai akhir semester meskipun banyak godaan dan cobaan yang menghampiri pertemanan kita tapi alhamdulillah semuanya bisa terlewati dengan baik hehe.

Buat Arlila Hawiyati, Putri Marifatul Ulfa, Anita Fathiyatul Rokhmaniyah, Fia Feranika, terima kasih ya rekk :* buat semuanya kebersamaaannya, bercanda barengnya hehe alhamdulillah kita semua bisa lulus bareng lancar semuanyaa

Buat Monica Desilia. Maafin aku ya Mon sering bikin kamu kesel hehehe, terima kasih kebaikan hatimu memaafkan kalau aku berbuat salah. Buat Teman – Teman satu bimbingan, makasih ya rek kita bareng – bareng bimbingan dan bareng – bareng lulus ujian, terima kasih buat semuanya

(8)

viii

Buat Bu Gunasti terima kasih Ibu sudah menjadi dosen pembimbing saya yang baik dan sabar tetapi tegas. Pelajaran yang Ibu berikan tidak akan saya lupakan Bu. Terima kasih buat semuanya ya Bu :*

Buat Bu Dyah Puji, terima kasih ibu sudah menjadi dosen wali saya yang lembut dan sabar. Sangat sabar menghadapi pertanyaan- pertanyaan saya seputar kuliah dan materi hehe

Buat dosen-dosen perbanas yang lain, terima kasih atas ilmunya dan pembelajaran yang sangat bermanfaat untuk saya,semoga ilmu yang saya dapatkan selama kuliah dapat bermanfaat untuk saya sebagai bekal kesuksusan aminn :*

(9)

ix

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan atas kehadirat Allah SWT karena atas Izin-Nya penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul” Faktor – Faktor yang Mempengaruhi Ketepatan Waktu Penyampaian Laporan Keuangan pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia”. Skripsi ini disusun dengan tujuan untuk memenuhi salah satu syarat penyelesaian program sarjana Jurusan Akuntansi di STIE Perbanas Surabaya.

Dalam penyusunan skripsi ini tidak dapat dipungkiri, penulis menghadapi banyak tantangan dan hambatan, namun semua itu dapat diatasi berkat dukungan dari berbagai pihak. Oleh karena itu penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada: 1. Dr. Lutfi, SE.,M.Fin., selaku Ketua STIE Perbanas Surabaya.

2. Dr. Luciana Spica Almilia, S.E.,M.Si.,QIA., CPSAK selaku Ketua Program Sarjana Jurusan Akuntansi STIE Perbanas Surabaya.

3. Dra. Gunasti Hudiwinarsih, Ak., M.Si. selaku Dosen Pembimbing yang dengan sepenuh hati membimbing penulis dalam menyusun skripsi.

4. Diyah Pujiati, S.E., M.Si. selaku Dosen Wali yang senantiasa memotivasi penulis,

5. Orang tua dan keluarga yang senantiasa memberikan doa dan semangat, serta 6. Sahabat dan teman-teman yang selalu menyemangati penulis.

Akhir kata penulis sangat berharap skripsi yang disusun ini dapat bermanfaat bagi siapapun yang membacanya.

Surabaya, 22 September 2016

(10)

x

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ... i

HALAMAN PERSETUJUAN SIAP DIUJI ... ii

HALAMAN LULUS UJIAN SKRIPSI ... iii

HALAMAN PENGESAHAN SKRIPSI ... iv

HALAMAN MOTTO DAN PERSEMBAHAN ... v

KATA PENGANTAR ... ix 1.1 Latar Belakang Masalah ... 1

1.2 Perumusan Masalah ... 5

1.3 Tujuan Penelitian ... 6

1.4 Manfaat Penelitian ... 6

1.5 Sistematika Penulisan ... 7

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Penelitian Terdahulu ... 9

2.2 Landasan Teori ... 18

2.3 Kerangka Pemikiran ... 28

2.4 Hipotesis Penelitian ... 28

BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Rancangan Penelitian ... 30

3.2 Batasan Penelitian ... 30

3.3 Identifikasi Variabel ... 31

3.4 Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel ... 32

3.5 Populasi, Sampel dan Teknik Pengambilan Sampel ... 34

3.6 Data dan Metode Pengumpulan Data ... 35

3.7 Teknik Analisis Data ... 36

BAB IV GAMBARAN SUBJEK PENELITIAN DAN ANALISIS DATA 4.1 Gambaran Subjek Penelitian ... 41

4.2 Analisis Data ... 44

(11)

xi BAB V PENUTUP

5.1 Kesimpulan ... 83 5.2 Keterbatasan Penelitian ... 85 5.3 Saran ... 85 DAFTAR RUJUKAN

(12)

xii

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 2.1 : Penelitian Terdahulu 16

Tabel 4.1 : Proses Seleksi Sampel 43

Tabel 4.2 : Sampel Penelitian 44

Tabel 4.3 : Statistik Deskriptif Variabel Dependen 45

Tabel 4.4 : Statistik Deskriptif Variabel ROA 49

Tabel 4.5 : Statistik Deskriptif Variabel DER 52

Tabel 4.6 : Statistik Deskriptif Variabel Ukuran Perusahaan 55 Tabel 4.7 : Statistik Deskriptif Variabel Opini Audit 59

Tabel 4.8 : Nilai -2 Log Likelihood 63

Tabel 4.9 : Hosmer and Lemeshow’s Goodness of Fit Test 65 Tabel 4.10 : Nilai Cox and Negelkerke R Square 66

(13)

xiii

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 2.1 : Kerangka Pemikiran 28

Gambar 4.3 : Grafik Ketepatan Waktu Pelaporan Keuangan 46

Gambar 4.4 : Grafik Return On Asset 51

Gambar 4.5 : Grafik Debt to Equity Ratio 54

Gambar 4.6 : Grafik Ukuran Perusahaan 57

Gambar 4.7.1 : Grafik Opini Audit WTP 60

(14)

xiv

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 : Daftar Nama Lima Sektor Perusahaan Manufaktur Lampiran 2 : Sampel yang memenuhi Kriteria

(15)

xv

THE FACTORS AFFECTING THE TIMELY SUBMISSION OF THE FINANCIAL STATEMENTS MANUFACTURING LISTED IN

INDONESIA STOCK EXCHANGE

Arethusa Putri Indhama 2012310636

Email : arethusaputri@gmail.com

A B S T R A C T

This study aimed to analyze the factors that affect the timeliness in the delivery of financial reports on manufacturing companies listed in Indonesia Stock Exchange (BEI). The population in this research is manufacturing companies listed in Indonesia Stock Exchange and comes from the Indonesian Capital Market Directory (ICMD) in 2012 until 2015. The number of manufacturing companies sampled in this study is the observation of 144 samples consisting of five sectors, namely food and beverage, tobacco manufacturing, textill mill products, cement, and automotive and alled products with the sampling method is purposive sampling. Data analysis technique used is the logistic regression analysis using SPSS version 22. Based on the analysis performed, the result that the variable return on assets, the size of the company and the audit opinion significantly influence timeliness of financial reports on manufacturing companies, while the debt to equity ratio does not effect on the timely submission of financial reports on manufacturing companies to the public.

(16)

xvi

FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KETEPATAN WAKTU

PENYAMPAIAN LAPORAN KEUANGAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor – faktor yang mempengaruhi ketepatan waktu dalam penyampaian laporan keuangan pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI). Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia dan dilengkapi dari

IndonesianCapital Market Directory (ICMD) tahun 2012 sampai tahun 2015. Jumlah

perusahaan manufaktur yang dijadikan sampel dalam penelitian ini adalah 144 sampel pengamatan yang terdiri dari lima sektor yaitu food and beverage, tobacco

manufaktur,textill mill products, cement, dan automotive and alled productsdengan

metode pengambilan sampel yaitu purposive sampling. Tekhnik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi logistik menggunakan SPSS versi 22. Berdasarkan analisis yang dilakukan, diperoleh hasil bahwa variabel return on asset, ukuran perusahaan dan opini audit berpengaruh signifikan terhadap ketepatan waktu penyampaian laporan keuangan pada perusahaan manufaktur, sedangkan debt to

equity ratio tidak berpengaruh pada ketepatan waktu penyampaian laporan keuangan

pada perusahaan manufaktur ke publik.

Gambar

Gambar 2.1    : Kerangka Pemikiran
Tabel Pengolahan Data ROA tahun 2013

Referensi

Dokumen terkait

BE memiliki distribusi yang tidak lengkap, kecuali fonem vokal; (2) masing-masing fonem tersebut merupakan fonem asal yang dapat membentuk morfem pangkal secara fonetis; (3)

Untuk mendapatkan teknik permainan yang ada pada instrumen gambus, penulis melakukan penelitian dengan melihat dan mengamati permainan oleh informan kunci yaitu Nasri Effas

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana intensitas melaksanakan shalat fardhu siswa SD N Kecandran 02 Kecamatan Sidomukti Kota Salatiga Tahun 2010,

After analysis and get score 2 for the improvement size of incinerator entry door purpose to avoid the awkward position and reduce the risk of MSDs to the operator.. Keywords:

“ Analisis Adopsi Pengguna E-Marketplace Dengan Menggunakan Integrasi Model Task Technology Fit (TTF) dan The Unified Theory of Acceptance and Use of Techbology (UTAUT) ”

Sedangkan untuk daerah pelayaran kawasan timur adalah dari Fasilitas Apung pengolah limbah minyak menuju ke Pelabuhan Lembar Lombok selanjutnya menuju ke Pelabuhan

Sehubungan dengan pelaksanaan pelelangan PENGA DA A N PERA LATA N PRA KTEK DA N PERA GA SISWA SD pada Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olah Raga Kota Bima Tahun

Subsidi yang diterima oleh pelanggan Industri I-2