• Tidak ada hasil yang ditemukan

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR PRODUKSI YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI KOPI ROBUSTA DI KECAMATAN SUMOWONO KABUPATEN SEMARANG - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "ANALISIS FAKTOR-FAKTOR PRODUKSI YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI KOPI ROBUSTA DI KECAMATAN SUMOWONO KABUPATEN SEMARANG - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

43

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

5.1. Kesimpulan

1. Produksi rata-rata kopi robusta petani di Kecamatan Sumowono sebesar 1.617 kg/ha. Angka tersebut berbeda nyata atau lebih tinggi dari rata-rata produksi kopi Robusta di Provinsi Jawa Tengah sebesar 1.200 kg/ha dan Nasional yaitu sebesar 855 kg/ha.

2. Luas lahan, Jumlah jumlah pohon, pupuk kandang, pupuk NPK dan penggunaan tenaga kerja secara serempak berpengaruh nyata terhadap produksi kopi robusta dan secara parsial jumlah jumlah pohon, jumlah pupuk kandang dan penggunaan tenaga kerja berpengaruh nyata terhadap produksi kopi robusta, sedangkan luas lahan dan jumlah pupuk NPK tidak berpengaruh terhadap produksi kopi robusta

3. Faktor yang paling berpengaruh terhadap produksi kopi robusta adalah penggunaan tenaga kerja, dilihat dari koefisien regresi mempunyai nilai elastisitas 0,795. Aktivitas tenaga kerja tertinggi adalah tenaga kerja yang berjumlah 167 HKP

4. Elastisitas produksi untuk usahatani kopi robusta di Kecamatan Sumowono adalah sebesar 1,396. Elastisitas produksi di Kecamatan Sumowono berada di tingkat increasing return to scale.

(2)

44

5.2. Saran

1. Minimal faktor –faktor produksi kopi robusta tetap di pertahankan.

2. Faktor yang tidak berpengaruh tidak perlu diperhatikan untuk pengelolaan yang lebih baik.

3. Jika luas lahan tetap maka jumlah jumlah pohon harus ditambah dengan jarak tanam disesuaikan agar produksi meningkat.

4. Pupuk kandang di tambah dan pupuk NPK harus dikurangi 5. Tenaga kerja di tambah HKP nya.

Referensi

Dokumen terkait

Berdasarkan latar belakang masalah yang telah di uraikan di atas maka penulis menyimpulkan rumusan masalah yang timbul yaitu pada Kantor Pengadilan Negeri Klas

Hasil analisis PAM pada usahatani kopi rakyat yang menunjukkan nilai Nominal Protection Coefficient on Input (NPCI) menunjukkan koefisien sebesar 0,576 yang

Faktor jarak kehamilan tidak mempengaruhi kejadian anemia karena walaupun jarak kehamilan sudah lebih dari 2 tahun akan tetapi responden masih terkena anemia ringan

disampaikan kepada Pokja Konstr uksi II KLP Kabupaten Tapin, maka ber sama ini kami.. mengundang saudar a agar dapat mengikuti acar a Pembuktian Kualifikasi atas

Berdasarkan Hasil Evaluasi administrasi, Teknis, Harga serta Evaluasi Pembuktian Kualifikasi maka Kelompok Kerja Barang III (Pokja III) Kantor Layanan Pengadaan Barang/Jasa

Penelitian kali ini, selain menggunakan ekstrak air bunga kecubung gunung pada pengobatan asma mencit juga menggunakan obat sintetis sebagai pembanding yaitu salbutamol

Pertubuhan ini menyokong penggunaan tulisan Rumi sebagai tulisan bahasa Melayu moden untuk memperkembangkan kesusasteraan Melayu dalam KBPM II, membentangkan kertas

Satu hal yang tidak bisa dikesampingkan dari kelebihan pesantren Al-Idhhar adalah Melogat (menterjemahkan kitab klasik kata perkata dan biasanya hanya