• Tidak ada hasil yang ditemukan

Oleh : Dony Pamungkas NIM : KERTAS KERJA

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "Oleh : Dony Pamungkas NIM : KERTAS KERJA"

Copied!
15
0
0

Teks penuh

(1)

ANALISIS ATRIBUT PRODUK DAN BLACKBERRY

MESSENGER SEBAGAI PENYEBAB TERJADINYA

BRAND SWITCHINGPADA

SMARTPHONEBLACKBERRY KE ANDROID

(Studi pada Mahasiswa Universitas Kristen Satya Wacana)

Oleh : Dony Pamungkas

NIM : 212009096

KERTAS KERJA

Diajukan kepada Fakultas Ekonomika dan Bisnis Guna Memenuhi Sebagian dari

Persyaratan-persyaratan untuk Mencapai Gelar Sarjana Ekonomi

FAKULTAS : EKONOMIKA DAN BISNIS PROGRAM STUDI : MANAJEMEN

FAKULTAS EKONOMIKA DAN BISNIS

UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA

SALATIGA

2014

(2)
(3)
(4)

FAKULTAS EKONOMIKA DAN BISNIS UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA

Jalan Diponegoro 52-60 Telp (0298) 21212, 311881 Telex 22364 ukswsa la Salatiga 50711 – Indonesia Fax. (0298) – 21433

PERNYATAAN KEASLIAN KARYA TULIS SKRIPSI

Yang bertanda tangan dibawah ini,

Nama : Dony Pamungkas NIM : 212009096 Program Studi : Manajemen

Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi,

Judul : Analisis Atribut Produk dan Blackberry Messenger Sebagai Penyebab Terjadinya Brand Switching Pada

Smartphone Blackberry

Pembimbing : Arief Widodo,SE., MM. Tangga diuji : 23 Mei 2014

adalah benar-benar hasil karya saya.

Didalam skripsi ini tidak terdapat keseluruhan atau sebagian tulisan atau gagasan orang lain yang saya ambil dengan cara menyalin atau meniru dalam bentuk rangkaian kalimat atau simbol yang saya aku seolah-olah sebagai tulisan saya sendiri tanpa memberikan pengakuan pada penulis aslinya.

Apabila kemudian terbukti bahwa saya ternyata melakukan tindakan menyalin atau meniru tulisan orang lain seolah-olah hasil pemikiran saya sendiri, maka saya bersedia menerima sanksi sesuai peraturan yang berlaku di Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga, termasuk pencabutan gelar kesarjanaan yang telah saya peroleh.

Salatiga, 12Mei 2014 Yang memberi pernyataan,

Dony Pamungkas

(5)

ANALISIS ATRIBUT PRODUK DAN BLACKBERRY

MESSENGER SEBAGAI PENYEBAB TERJADINYA

BRAND SWITCHINGPADA

SMARTPHONEBLACKBERRY KE ANDROID

Oleh : Dony Pamungkas NIM : 212009096

KERTAS KERJA

Diajukan kepada Fakultas Ekonomika dan Bisnis Guna Memenuhi Sebagian dari

Persyaratan-persyaratan untuk Mencapai Gelar Sarjana Ekonomi

FAKULTAS : EKONOMIKA DAN BISNIS PROGRAM STUDI : MANAJEMEN

Disetujui oleh:

Arief Widodo, SE., MM Pembimbing

FAKULTAS EKONOMIKA DAN BISNIS

UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA

SALATIGA

2014

(6)

iv

HALAMAN PERSEMBAHAN

Kupersembahkan karya tulis skripsi inikepada;

¾ Ibuku tercinta Supriyati

¾ Ayahku tercinta Sutrisno Hadi Saputro (alm)

¾ Kakakku Subur Dasmono, Novian Andri

Wibowo (alm), Novita Andriyani

¾ Seluruh keluarga besarku yang selalu

mendukung dan memberi restu

¾ Untuk Lucia Agnes Lorencia Lacando yang

setia menemani dan memberiku semangat

¾ Teman-teman yang senantiasa membantu,

(7)

v Saripati

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh fenomena munculnya berbagai merek baru produk

smartphone.Saat ini pangsa pasar smartphone dikuasai oleh produk Android, hal

tersebut dapat menjadi salah satu indikasi bahwa telah terjadi perpindahan merek pada BlackBerry ke Android.Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi brand switching pada smartphone Blackberry ke

smartphone Android pada Mahasiswa Universitas Kristen Satya Wacana.Populasi

dalam penelitian ini adalah mahasiswa UKSW yang dahulu mengunakan Blackberry dan sekarang sudah menggunakan Android yang bisa digunakan untuk aplikasi BBM. Besarnya jumlah sampel yang digunakan sebanyak 200 responden. Teknik analisis dalam penelitian ini menggunakan teknik analisis data deskriptif.Teknik analisis data penelitian secara deskriptif dilakukan melalui statistika deskriptif.Dari hasil analisis menggunakan statistika deskriptif dapat diketahui bahwa atribut produk dan aplikasi Blackberry Messenger menjadi faktor terjadinya perilaku perpindahan merek pada

smartphone Blackberry ke smartphone Android dikalangan mahasiswa UKSW.

(8)

vi

Abstract

This research is motivated by the phenomenon of the emergence of a new brand of Smartphone products. Currently the Smartphone market is dominated by Android product; it could be an indication that there has been a switching of the brand from BlackBerry to Android. The purpose of this research is to determine the factors that influence brand switching of Blackberry Smartphone to Android Smartphone on students of Satya Wacana Christian University. The population in this research is student who previously using Blackberry and now using Android which has Blackberry Messenger application. The number of samples which used is 200 respondents. The technique of analysis that used in this research is descriptive analysis of data. The technique of data analysis is descriptive research conducted through descriptive statistics. From the analysis using descriptive statistics can be seen that the product attributes and Blackberry Messenger application become a factor in the occurrence of brand switching behavior of the Blackberry Smartphone to Android Smartphone among students of Satya Wacana Christian University.

(9)

vii

KATA PENGANTAR

Pujisyukur saya panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena berkat rahmat dan karunia-Nya penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik guna memenuhi salah satu syarat guna memperoleh gelar Sarjana Ekonomi Strata 1 pada progdi Manajemen Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Kristen Satya Wacana.Skripsi ini berjudul Pengaruh Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi Brand Switching pada Smartphone Blackberry ke Smartphone Android.

Penulis menyadari bahwa di dalam penelitian ini masih terdapat kekurangan yang mungkin akan ditemukan. Oleh karena itu, penulis mengharapkan segenap kritikan,masukan, dan saran yang membangun dari pembaca.

Semoga penelitian ini dapat memberikan manfaat bagi para pembaca dan pihak-pihak yang membutuhkan.

Salatiga, 12 Mei 2014

(10)

viii

UCAPAN TERIMA KASIH

Penulis menyadari sepenuhnya bahwa dalam penyelesaian penulisan skripsi ini banyak pihak yang telah turut membantu dan senantiasa turut memberikan semangat dan motivasi kepada penulis selama masa perkuliahan di Universitas Kristen Satya Wacana.

Oleh karena itu dengan terselesaikannya penulisan skripsi ini penulis mengucapkan banyak terima kasih kepada:

Bapak Hari Sunarto, SE., MBA., PhD selaku Dekan Fakultas Ekonomika dan Bisnis

Universitas Kristen Satya Wacana.

Ibu Roos Kities Andadari , SE., MBA.,PhD selaku Ketua Program Studi Manajemen

Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Kristen Satya Wacana.

Bapak Arief Widodo,SE., MM selaku pembimbing yang telah meluangkan waktu,

tenaga, dan pikiran untuk memberikan masukan, bimbingan dan saran-saran maupun kritik yang bermanfaat bagi penulis sehingga penulisan skripsi ini dapat terselesaikan.

Ibu Lieli Suharti Harmanto, Ir., MM., PhD selaku wali studi yang membimbing,

mendidik dan memberi saran maupun kritik selama menempuh studi.

Ayahku Sutrisno Hadi Saputro (Alm), Ibuku Supriyati, Kakakku Subur Dasmono, Novian Andri Wibowo, Novita Andriyani yang selalu mendukung,

memotivasi dan memberi restu.

Lucia Agnes Lorencia Lacando yang dengan setia menemani dan memberiku

semangat.

Seluruh staf pengajar FEB-UKSW yang telah memberikan ilmu dan pengetahuan

kepada penulis selama menempuh studi.

Seluruh staf TU FEB-UKSW yang telah membantu penulis dalam segala

(11)

ix

Bowo (Wery), Pinandita Bingar, Agung (Kotax), Siswono, Bowo (Bocil), Dinis, Febrian (Bejo), Rengga (Gareng), Endhyka (Papua), yang telah memberi

semangat, dukungan dan menjadi teman senasib dan seperjuangan.

Gega, Feri, Bony, Tomy, Totok, Ganang, Adhika, Ruri yang telah memberi saran,

masukan dan bantuan selama penulisan skripsi ini.

Tirza, Lucia, Dana, Mbah ping, Osa, Ajeng, Yuni, Randi, dan teman-teman

angkatan 2009 lainnya. Terima kasih untuk kebersamaannya, dan dukungannya.

Semua teman-temanku dan yang tidak dapat disebutkan namanya satu persatu tetap semangat dan terima kasih atas bantuannya selama kuliah.

Pihak-pihak lain yang tidak dapat penulis sebutkan satu-persatu, terima kasih telah memberikan dukungan bagi penulis dalam penulisan skripsi ini.

Semoga Allah senantiasa selalu melimpahkan karunia serta rahmatNya kepada semua pihak yang telah membantu penulis dalam menyelesaikan penulisan skripsi ini.

Salatiga, April 2014

(12)

x DAFTAR ISI

Halaman

Halaman Judul ... Error! Bookmark not defined.

Halaman Pernyataan Keaslian Skripsi ... ii

Halaman Persetujuan/ Pengesahaan ... iii

Halaman Persembahan ... iv

Saripati ... Error! Bookmark not defined. Abstract ... Error! Bookmark not defined. Kata Pengantar ... vii

Ucapan Terima Kasih ... viii

Daftar Isi ... x

Daftar Tabel ... xii

Daftar Lampiran ... xiii

PENDAHULUAN ... 1 Masalah Penelitian ... 5 Persoalan Penelitan ... 5 KERANGKA TEORITIS ... 6 Atribut Produk ... 6 Blackberry Messenger ... 6

Peregeseran Merek (Brand Switching) ... 6

METODE PENELITIAN ... 7

Gambaran Populasi dan Sampel ... 7

Jenis Data ... 8

Teknik Analisis Data ... 8

Pengukuran Variabel ... 8

HASIL ANALISIS DATA ... 10

Karakteristik Responden ... 10

(13)

xi

Jawaban responden berdasarkan pendidikan terakhir ... 18

Jawaban responden berdasarkan penghasilan atau uang saku ... 19

KESIMPULAN DAN SARAN ... 21

Kesimpulan ... 21

Saran ... 22

(14)

xii Daftar Tabel

Tabel1. Penjualan Smartphone ... 2

Tabel 2. Penjualan OS………... ... 3

Tabel 3. Pengukuran Variabel………...……... ... 8

Tabel 4.Responden Penelitian Berdasarkan Gender……….. ... 10

Tabel 5.Responden Penelitian Berdasarkan Usia ... 10

Tabel 6.Responden Penelitian Berdasarkan Pendidikan Terakhir ... 11

Tabel 7.Responden Penelitian Berdasarkan Penghasilan ... 11

Tabel 8.Jawaban dari 200 responden ... 12

Tabel 9. Jawaban dari 200 responden ... 13

Tabel 10. Jawaban dari 200 responden ... 14

Tabel 11.Jawaban responden berdasarkan jenis kelamin ... 15

Tabel 12. Jawaban responden berdasarkanUsia ... 16

Tabel 13. Jawaban responden berdasarkan Pendidikan Terakhir ... 18

(15)

xiii

Daftar Lampiran

Lampiran 1Kuesioner Penelitian Lampiran 2 Olahan Data

Referensi

Dokumen terkait

Menciptakan dan memelihara susunan kerja yang baik.. Wewenang guru sebagai berikut: Memberi nilai kepada siswa. Menentukan naik tidaknya siswa melalui rapat antar guru. Menentukan

Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena berkat rahmat dan karunia-Nya skripsi ini dapat diselesaikan dengan baik untuk memenuhi salah satu syarat mendapatkan

Kriteria 1 Perlu Bimbingan 2 Cukup 3 Baik 4 Baik Sekali Pengumpulan data Tidak melakukan Pengumpulan data Sebagian kecil pengumpulan data dilakukan secara

Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena atas rahmat dan karunia-Nya, penulis dapat menyelesaikan skripsi ini guna memenuhi syarat memperoleh

Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena berkat rahmat dan karunia-Nya skripsi ini dapat diselesaikan dengan baik untuk memenuhi salah satu syarat mendapatkan

Akan lebih mudah dapat kelihatan bahwa jika suatu studi ekonomi mengikutsertakan investasi dalam fasilitas-fasilitas produksi, maka masalah perkiraan kebutuhan untuk

Data penelitian merupakan data konsumen dari BCA Finance Jakarta selama periode Mei 2013 sampai dengan Februari 2014. Data masih mengandung banyak data tidak

Daftar isi dosir adalah daftar yang memuat kolom dan lajur untuk mencatat setiap dokumen autentik personel perorangan sesuai urutan waktu penerimaanya