• Tidak ada hasil yang ditemukan

LKS Klasifikasi Makhluk Hidup

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "LKS Klasifikasi Makhluk Hidup"

Copied!
12
0
0

Teks penuh

(1)

LEMBAR KEGIATAN SISWA (LKS 01)

Topik : Mengamati Lingkungan Sekolah

Tujuan : Mengamati dan mendata objek biotik dan objek abiotik yang ada dilingkungan sekolah

Alat dan Bahan :

1. Objek biotik dihalaman sekolah 2. Objek abiotik dihalaman sekolah 3. Pensil/pulpen

4. Penggaris 5. Buku/kertas Cara Kerja

1.Perhatikanlah lingkungan halaman sekolah kalian

2.Amati dan datalah macam-macam objek biotik dan objek abiotik di halaman sekolah kalian

3.Masukkan hasil penngamatan kalian pada tabel dibawah ini.

Tabel : Macam-macam objek biotik dan objek abiotik dihalaman sekolah

No Nama objek Biotik Abiotik keterangan

1 2 3 4 5 dst ... ... ... ... ... ... ... ... ... ... ... ... ... ... ... ... ... ... ... ... Cek ( √ ) yang sesuai

4.Laporkan hasil pengamatan kelompok kalian didepan kelas

... ... ... ... ...

LEMBAR KEGIATAN SISWA (LKS 02)

(2)

Tujuan : Berlatih mengamati dan mengukur objek biologi Alat dan bahan :

1.Ikan Mas 5. Penggaris 2.Gelas ukur 6. Timbangan 3.Termometer 7. Air

4.Gelas kimia 250 cc 8.spidol warna 5.kertas karbon

Cara kerja

1. Amati ikan yang telah disediakan dan deskripsikan hasil pengamatanmu pada buku catatanmu secara lengkap.

2. Ukurlah ikan tersebut baik panjang, lebar dan berat 3. Ukur pula suhu air tempat ikan itu hidup

4. Bekerja samalah dengan teman kelompokmu dan diskusikan hasil pengamatanmu

5. Buatlah poster dari hasil pengamatanmu dan presentasikan di depan kelas

(3)

LEMBAR KEGIATAN SISWA (LKS 03)

Topik : Membuat penampang melintang dan penampang membujur Tujuan : Untuk mengetahui cara membuat penampang melintang dan membujur

Alat dan Bahan :

1.Mikroskop 7. Pinset/silet yang tajam

2.Kaca objek dan kaca penutup 8. Gabus ubi kayu 3.Pinset 9. Kertas isap 4.Daun Rhoe discolor 10. Pensil

5.Air

6.Pewarna (eosin/yodium) Cara Kerja

1. Buatlah sayatan melintang pada daun dengan menggunakan silet yang tajam.Sayatlah setipis mungkin untuk menndapatkan hasil yang baik, yang akan disayat ditengah gabus yang sudah dibelah tengahnya, lalu sayatlah setipis mungkin (hati-hatilah menggunakan silet)

2. Letakkan hasil sayatan tersebut pada kaca objek, dan tetesi dengan sedikit air, kemudian tutup dengan kaca penutup

3. Amati dibawah mikroskop.Mulailah dari perbesaran lemah, sedang dan kuat. Gambarlah hasil pengamatan kalian.

4. Untuk sayatan membujur dengan menggunakan pensil, balutkan helaian daun yang akan dibuat sayatan pada pensil tersebut. Selanjutnya buat sayatan setipis mungkin dengan arah sejajar helaian daun.

5. Selanjutnya lakukan kegiatan pada no. 2 dan no.3 6. Jelaskan perbedaan dari kedua sayatan tersebut

(4)

LEMBAR KEGIATAN SISWA (LKS 04)

Topik : Membuat preparat segar

Tujuan : Latihan membuat preparat segar Alat dan Bahan :

1.Bawang merah satu siung 2.Pisau/silet

3.Pinset 4.Kaca objek

5.Kaca penutup 6.Pipet tetes

7.Larutan eosin atau yodium 8.Mikroskop

Cara Kerja

1. Irislah bawang merah secara vertical.

2. Ambil selapis bagian dalam bawang merah dengan menggunakan pinset. 3. Tariklah lapisan tipis dari lapisan bagian dalam bawang tersebut

4. Potonglah lapisan tersebut dengan ukuran kurang lebih 5 mm

5. Letakkan potongan itu pada kaca objek dan tetesilah dengan satu tetes larutan eosin atau yodium yang berfungsi mewarnai sel sehingga inti sel mudah diamati

6. Tutuplah dengan kaca penutup

7. Amati preparat tersebut dengan mikroskop

8. Gambar hasil pengamatan pada buku catatan kalian

(5)

LEMBAR KEGIATAN SISWA (LKS 05)

Topik : Melatih membuka penutup tubuh hewan Tujuan : Melatih membuka penutup tubuh hewan Alat dan Bahan

1.Papan bedah 6. Ikan Mas/bandeng 2.Gunting 7. Alkohol 70 persen 3.Pinset 8. Kapas

4.Jarum pentul 9. Buku/kertas 5.Pensil/spidol warna

Cara Kerja

1. Letakkan ikan diatas papan bedah

2. Amati dari luar bentuk-bentuk apakah yang dapat kalian temukan (terdapat apa saja), gambar dan beri keterangan

3. Guntinglah tubuh ikan mulai dari penutup insang yang paling bawah, kemudian lanjutkan hingga ekor.

4. Kembali pada penutup insang.Gunting dari bagian ini kearah samping sampai sekitar separuh tubuh.Bukalah sayatan tersebut, kemudian tusuk dengan jarum pentul.Kemudian amatilah organ-organ apa saja yang dapat kamu lihat dan gambarlah

5. Buatlah kesimpulan dari hasil kegiatanmu tersebut

(6)

LEMBAR KEGIATAN SISWA (LKS 06)

Topik : Aturan Keselamatan di Laboratorium

Tujuan : Mengetahui manfaat mengikuti aturan-aturan keselamatan didalam Laboratorium

Cara Kerja

1. Diskusikanlah bersama dengan teman kelompokmu tentang manfaat dari aturan keselamatan di dalam Laboratorium.

2. Isilah kedalam kolom yang telah disediakan

Aturan Manfaat 1. Jangan berlari di dalam

Laboratorium

2. Cuci dan keringkan tangan sebelum meninggalkan laboratorium

3. Gunakan jas Lab saat praktek 4. Kembali alat yang digunakan

dalamkeadaan bersih dan kering 5. Jangan menggunakan air untuk

memadamkan api yang disebabkan oleh minyak

(7)

... ... ... ... ... ... ... ...

LEMBAR KEGIATAN SISWA (LKS 07)

Topik : Reaksi tumbuhan terhadap rangsangan

Tujuan : Untuk mengetahui berapa waktu yang diperlukan daun putri malu untuk membuka setelah mendapat

rangsangan dari lingkungan Alat dan Bahan :

1.Tanaman putri malu dalam pot 2.Stopwatch/Jam tangan

Cara kerja

1.Sentuhlah dua atau tiga tangkai daun putri malu

2.Amatilah apa yang terjadi, dan catatlah pada buku catatan kalian 3.Catatlah waktu yang diperlukan putri malu untuk membuka kembali 4.Buatlah kesimpulan hasil kegiatanmu dan presentasikan di depan kelas

(8)
(9)

LEMBAR KEGIATAN SISWA (LKS 08)

Topik : Klasifikasi Hewan

Tujuan : Mengklasifikasikan hewan berdasarkan tulang belakang Alat dan bahan

Perhatikan gambar berikut:

Cara kerja

1. Bekerjalah di dalam kelompok.Pilih salah satu dari 5 kelompok hewan

bertulang belakang yaitu ikan (pisces), amphibian, reptile, burung (Aves) dan mamalia

2. Carilah foto/gambar 4 macam hewan yang berbeda dari kelompok yang kamu pilih

3. Pelajari dan bandingkan hewan-hewan dalam gambar tersebut.Amatilah tentang kemiripan ciri-ciri diantara jenis dalam kelompok tersebut. 4. Buatlah kesimpulan dari hasil pengamatanmu

(10)

LEMBAR KEGIATAN SISWA (LKS 09)

Topik : Mengamati sel hewan

Tujuan : Untuk mengamati sel hewan Alat dan Bahan

1.Spatula/Cotton bud/sendok es krim 2.Bawang merah 3.Kaca objek 4.kaca penutup 5.pisau atau silet 6.Pinset

7.Pipet tetes 8.Methilen blue Cara Kerja

A.Mengamati sel bawang merah

1. Irislah bawang merah secara vertical

2. Ambil selapis bagian dalam bawang merah dengan menggunakan pinset 3. Tariklah lapisan tersebut dan letakkan potongan itu pada kaca objek dan

tetesilah dengan satu tetes larutan pewarna sehingga inti sel mudah diamati

4. Tutuplah dengan kaca penutup dan amati dibawah mikroskop 5. Gambarlah di buku catatan kalian beserta bagian-bagiannya B.Pengamatan sel epitel pipi

1. Gunakan spatula/cotton bud untuk mengorek sedikit saja bagian dalam pipimu

2. Letakkan hasil korekanmu diatas kaca objek

3. Tambahkan satu tetes methilen blue untuk mewarnai 4. Tutuplah dengan kaca penutup

(11)

LEMBAR KEGIATAN SISWA (LKS 10)

Topik : Organ

Tujuan : Mengamati organ Alat dan bahan:

1.Torso tubuh manusia

2.Gambarlah dinding plant tissue Cara Kerja

1. Bongkarlah bagian-bagian dari torso

2. Amati dan kenalilah organ-organ tubuh yang meliputi organ pencernaan dan organ pernapasan

3. Catat nama-nama organ tersebut

4. Lakukan pengamatan berikutnya pada gambar plant tissue 5. Catat organ-organ yang dimilikinya

6. Buatlah kesimpulan dari kedua pengamatan tersebut

(12)

LEMBAR KEGIATAN SISWA (LKS 11)

Topik : Kunci determinasi pada hewan

Tujuan : Mengklasifikasikan hewan dengan kunci determinasi sederhana Alat dan Bahan : Daftar kunci determinasi hewan

Cara kerja : klasifikasikanlah hewan pada tabel dengan kunci determinasi berikut : Kunci Determinasi

1.a.Bergerak dengan sirip ……… Pisces b.Bergerak tidak dengan sirip ………. 2

2.a.Menyusui anaknya ……….. Mamalia b. Tidak menyusui anaknya ………. 3

[image:12.612.107.532.55.162.2]

3.a.Kulitbya selalu basah ………. Amphibi b.Kulitnya tidak selalu basah ……….. 4 4.a.Tubuh tertutup bulu ……….. Aves b. Tubuh tidak tertutup bulu ……… . Reptilia Tabel hasil pengamatan

Buatlah kesimpulanmu mengenai kunci determinasi.

No Nama hewan Urutan kunci determinasi Klasifikasi

1 2 3 4 5

Ayam Lele Katak Kadal Kambing

……… ……… ……… ……… ………

Gambar

Tabel hasil pengamatan

Referensi

Dokumen terkait

Kesimpulan dari penelitian ini adalah bahwa pembelajaran menggunakan metode True or False ( Benar apa Salah ) dapat meningkatkan hasil belajar biologi siswa Kelas VII

Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa Pengembangan Lembar Kerja Siswa (LKS) Berbasis Lingkungan Sekitar Sekolah yang diterapkan pada materi

Berdasarkan Tabel 4 mengenai hasil validasi praktisi terhadap buku penuntun praktikum klasifikasi makhluk hidup yang dikembangkan dengan model ADI diketahui bahwa

Berdasarkan Tabel 4 mengenai hasil validasi praktisi terhadap buku penuntun praktikum klasifikasi makhluk hidup yang dikembangkan dengan model ADI diketahui bahwa

Karena buku ajar tematik ini menjadi sumber belajaran, maka penulis perlu melakukan analisis guna untuk memetakan kembali kelebihan dan kekurangan yang dapat dijadikan sebagai

Berdasarkan kuesioner (hasil rekapitulasi data lembar validasi) dapat disimpulkan bahwa media pembelajaran buku saku android pada materi klasifikasi makhluk hidup

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui uji kelayakan buku ajar materi klasifikasi makhluk hidup dan untuk mengetahui respon siswa kelas VII MTsS Lam Ujong Aceh

Multimedia Interaktif adalah suatu multimedia yang dilengkapi dengan alat pengontrol yang dapat dioperasikan oleh pengguna, sehingga pengguna dapat memilih apa yang dikehendaki