• Tidak ada hasil yang ditemukan

Latihan Soal UTS Kimia SMA Kelas X Semester 1

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Latihan Soal UTS Kimia SMA Kelas X Semester 1"

Copied!
7
0
0

Teks penuh

(1)

UTS KIMIA SEMESTER GANJIL KELAS X

PILIHLAH JAWABAN YANG TEPAT !

1. Hukum periodik yang menyatakan bahwa sifat unsur merupakan fungsi periodik dari nomor

atom adalah....

A. Triad Dobereiner D. Tabel periodik modern

B. Hukum oktaf Newlands E. Tabel peridik bentuk pendek

C. Tabel periodik Mendeleev

2. Kelebihan pengelompokkan unsur dari Mendeleev adalah....

A. semua unsur tidak ada yang tidak memiliki tempat

B. semua unsur dalam satu golongan mempunyai sifat sama

C. diprediksinya suatu unsur yang saat itu belum ditemukan

D. dalam satu periode tidak ada unsur yang memiliki nomor massa lebih kecil berada di

belakang unsur yang memiliki nomor massalebih besar E. penempatan unsur-unsur menjadi lebih pendek/sederhana

3. Jika kita melihat sistem periodik Mendeleev terdapat beberapa ramalan yang didasarkan

atas ....

A. sifat fisis unsur dalam satu golongan

B. pembagian massa atom sebelum dan sesudah unsur tersebut dalam satu golongan

C. kereaktifan terhadap zat-zat tertentu

D. massa jenis zat dalam satu golongan

E. jumlah protonnya

4. Di bawah ini merupakan nama golongan pada SPU modern, kecuali....

A. golongan IA : alkali D. Golongan VIA : kalkogen

B. golongan IIA : alkali tanah E. Golongan VIIIA : gas mulia

C. golongan VA : halogen

5. Penyusunan unsur pertama kali dilakukan dengan mengurutkan unsur-unsur berdasarkan

kanaikan massa atomnya menjadi tiga-tiga. Menurut cara pengelompokkan tersebut,jika massa unsur A massa atomnya 16, unsur C massa atomnya 23, maka unsur B massa atonya adalah....

A. 17 B. 19 C. 21 D. 27 E. 28

6. Massa atom unsur klorin,bromin,dan iodin berturut-turut 35, 80 dan 127. Ketiganya disusun

berdasarkan kenaikan massa atom, maka ketiganya memiliki persamaan.... A. massa jenis D. Sifat fisis dan kimia

B. titik didih E. Sifat intrinsik C. titik leleh

7. Kelemahan penyusunan atom dengan teori oktaf adalah....

A. Terdapat beberapa atom yang memiliki massa lebih tinggi berada pada urutan yang lebih

rendah

B. Urutan kenaikan massa atom tidak kontinu

C. Beberapa unsur yang menurut hitungan terdapat pada satu kelompok,tetapi sifatnya tidak

sama

D. Penyusunan berdasarkan kenaikan massa atom banyak kelemahannya

(2)

8. Ion Ca2+ mempunyai konfigurasi elektron 2 8 8. Unsur tersebut terletak pada periode....

A. 3 B. 4 C. 5 D.6 E.7

9. Konfigurasi elektron dari unsur X adalah 2 8 18 7. Unsur tersebut terletak pada....

A. golongan VIA periode 3 D. Golongan VIA periode 4 B. golongan VIIA periode 3 E. Golongan VIIA periode 4 C. golongan VA periode 4

10. Suatu atom memiliki nomor massa 79, memiliki jumlah neutron 45,. Unsur tersebut terletak

pada....

A. golongan VA periode 4 D. Golongan VA periode 5 B. golongan VIA periode 4 E. Golongan VIA periode 5 C. golongan IVA periode 5

11. Suatu atom terletak pada golongan IVA periode 4, maka konfigurasi unsur tersebut adalah.... A. 2 8 4 D. 2 8 18 4

B. 2 18 4 E. 2 18 8 4 C. 2 8 8 4

12. Unsur X mempunyai konfigurasi elektron 1s2 2s2 2p6 3s2 3p3 .Unsur tersebut dalam sistem

periodik terletaka pada...

A. Periode 2 golongan IIIA D. Periode 3 golongan IVA B. Periode 2 golongan IVA E. Periode 3 golongan VA C. Periode 3 golongan IIIA

13. Unsur Y mempunyai konfigurasi elektron 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2 3d3 .Unsur tersebut

dalam sistem periodik terletaka pada...

A. Periode 4 golongan IIIA D. Periode 4 golongan IVB B. Periode 4golongan VA E. Periode 4 golongan VB C. Periode 4 golongan IIIA

14. Pernyataan yang tidak benar dari sifat keperiodikan tabel periodik unsur adalah....

A. dalam satu periode semakin besar nomor atom semakin panjang jari-jari atomnya

B. dalam satu periode semakin besar nomor atom semakin pendek jari-jarinya

C. dalam satu periode dari kiri ke kanan semakin mudah melepaskan elektron valensinya D. untuk periode yang sama, afinitas elektron unsur golongan IA lebih besar daripada unsur

IIA

E. untuk unsur segolongan, atom unsur periode lebih mudah melepaskan elektron daripada atom unsur periode empat

15. Diketahui beberapa atom unsur dengan konfigurasi elektron sebagai berikut: U : 2,8,6

V: 2,8,8,1 W: 2,8,1

Pernyataan yang benar tentang ketiga unsur tersebut adalah....

A. atom W mempunyai energi ionisasi yang paling rendah

B. atom V mempunyai sifat yang mirip dengan atom U

C. jari-jari atom U lebih panjang daripada jari-jari atom W

(3)

E. afinitas elektron atom V lebih besar daripada atom

16. Dalam periode yang sama bila dibandingkan dengan unsur golongan alkali tanah, maka unsur alkali mempunyai sifat-sifat ....

A. energi ionisasi lebih besar B. afinitas elektronnya lebih besar C. jari-jari atomnya lebih panjang D. keelektronegatifan yang lebih besar E. kurang reaktif

17. Unsur yang bernomor atom 11 akan mempunyai sifat yang mirip dengan unsur yang bernomor atom....

A. 10 C. 19 E. 24 B. 17 D. 20

18. Perhatikan gambar tabel periodik berikut:

Manakah di antara pernyataan berikut yang benar mengnai unsur X,Y, dan Z? 1. Ketiganya berupa gas yang membentuk molekul diatomik

2. Ketiganya memiliki minimal satu kulit atom yang berisi delapan elektron

3. Ketiganya dapat membentuk ion yang memiliki konfigurasi elektron seperti gas mulia.

A. 1,2 dan3 D. 2 dan 3 saja

B. 1 dan 2 saja E. 3 saja

C. 1 dan 3 saja

19. Unsur yang paling elektronegatif adalah unsur dengan nomor atom:

A. 9 B. 12 C. 13 D. 17 E. 18

20. An element has the relative atomic mass of 39 and the electron configuration of 2,8,8,1. The wrong statement about the element is...

A. the number of neutrons is 20 B. the number of protons is 19 C. the number of electrons is 19

D. The number of valence electrons is 19 E. the atomic numbers is 19

21. From the top downwaed is one group, an element is progressively reactive, because

progressively downward there occurs the increase of... A. electron number D. Valence electron B. atomic mass E. Proton number

C. atomic radius

22. Given that elements as follows 11 Na;12Mg;13Al;14Si;15P;16S;17Cl

(4)

A. Na is the most electropositive metal

B. Cl has the lowest electronegaivity value

C. Al and Si have both metallic and non metallic properties

D. Cl has the greatest valence electron

E. Na has the lowest electron affinity

23. Unsur yang tergolong logam adalah….

A. 2P dan 10T C. 4Q dan 6R E. 3X,11V dan 12W

B. 9S dan 17U D. 6R,9S dan 17U

24. Diketahui beberapa unsure dengan konfigurasi elektron sebagai berikut : P : 2

Q :2,8,1 R : 2,6 S :2,7 T :2,2 U : 2,8,8,2

Unsur yang tergolong non logam adalah....

A. Q dan U C. Q dan R E. R dan S B. R,S dan T D. Q dan U

25. Among five elements below, the one that more easily accepts electrons is.... A. 11Na B. 19K C. 9F D. 3Li E. 12Mg

26. Diketahui unsur : 3Li,11Na,12Mg,19K,20Ca. Akan membentuk ion....

A. Li2+ B. Na2+ C. Mg2+ D. K2+ E. Ca+

27. Di antara unsur-unsur di bawah ini yang paling stabil adalah.... A. 16P B. 17Q C. 18R D. 19S E. 20T

28. Unsur gas mulia berikut oktet,kecuali....

A. Xe b. Kr C. Be D. Ne E. He

29. Ionic bond is caused by....

A. elecrostatic force between cation and anion B. Van der waals force between the ions C. proton-electron force

D. sharing the pair of electrons E. interaction among the metal atoms

30. Elements of K has the electron configuration of 2,8,8,2 and the element atom of L has the electron configuration of 2,8,,18,7. The compiound from the combination of oth atom is.... A. K2L B. K2L5 C. KL3 D. K3L7 E. KL2

31. An element with the atomic number of 20 can form the ionic bond with the element having the atomic number of...

A. 1 B. 3 C. 10 D. 16 E. 18

(5)

A. P dan Q D. R dan S B. P dan T E. S dan T C. Q dan R

33. Rumus Lewis molekul senyawa dari unsur X dan Y sebagai berikut:

Kemungkinan unsur X dan Y adalah.... Unsur X Unsur Y

A. Hidrogen karbon

B. Hidrogen oksigen

C. Natrium oksigen

D. Belerang hidrogen

E. Oksigen klorin

34. Apabila logam Barium dibakar dalam oksigen maka akan terbentuk senyawa ionik BaO2.

Struktur Lewis yang mewakili anion dalam senyawa tersebut adalah.... Keterangan :

O = elektron dari atom oksigen pertama X = elektron dari oksigen kedua

e- = elektron dari atom Barium

35. Senyawa yang memiliki ikatan ion adalah....(No atom S=16,O=8,N=14,C=6,K=19,H=1, A. SO2,NO2, dan CO2 D.NH3,H2O,dan SO3

B. KOH,HCN dan H2S E. HCl,NaI, dan CH4

C. NaBr,MgCl2 dan CaO

URAIAN

1. Hitunglah jumlah proton, elektron, dan neutron dari masing-masing atom di bawah ini: a. 12Mg24

b. 19K39

(6)

a. 26 proton dan 30 neutron b. 30 proton dan 35 neutron

3. Tentukan mana yang merupakan isotop, isobar, dan isoton dari unsur-unsur berikut:

1H1,1H2,1H3,6C14,6C14,8O16,8O18,11Na23,11Na24,12Mg24

4. Bila diketahui unsur M yang terdiri dari 3 jenis isotop dengan kelimpahan masing-masing, yaitu Mg-24 = 79%, Mg-25 = 10%, dan M-26 = 11%. Berapa Ar unsur itu?

5. Berapa massa molekul (Mr) relatif senyawa-senyawa berikut ini: a. NaOH

b. (NH4)2SO4

(Ar H = 1, Ar S = 32, Ar O = 16, Ar C = 12, Ar Na = 23, Ar N = 1)

6. Suatu atom unsur Z memiliki konfigurasi elektron: K = 2, L = 8, M = 18, N = 7, dan 45 neutron dalam inti atomnya. Tentukan:

a. Elektron valensi atom unsur Z. b. Nomor massa unsur Z

7. Tentukan konfigurasi elektron, periode, golongan, dan elektron valensi masing-masing unsur di bawah ini:

a. 11X b. 34Y

8. Dari unsur berikut, tentukan elektron valensi, kemungkinan cara yang ditempuh oleh unsur-unsur tersebut untuk mencapai kestabilan, dan konfigurasi elektronnya ketika stabil:

a. 4Be9 b. 12Mg24

(7)

b. Al2O3

10. Gambarlah struktur Lewis terjadinya ikatan kovalen berikut: a. NH3

Referensi

Dokumen terkait

kmna dei laba pcruenm atm dapat dikctanui kemmpue petusah@ dalu... Laporm kcumge nenyedialm dara menrah berupa uskFangla y e dapat dioalisis lebih

Penelitian ini ingin melihat usaha-usaha yang dilakukan oleh guru pendidikan agama Islam dalam rangka membentuk akhlakul karimah pada para siswa SMP Negeri 1 Ngunut

[r]

2. Melakukan teknik penyinaran radiasi pada radioterapi.. Menjamin akurasi dan keamanan tindakan poteksi radiasi dalam mengoperasikan peralatan radiologi dan atau

berbasis sistem informasi geografis untuk tujuan pertanian, penyediaan layanan dan aplikasi. bisnis skala mikro, kecil dan menengah serta berbagai bidang kajian

perilaku siswa yang lebih baik dan bagi guru pendidikan agama islam adalah. telah berhasil membentuk akhlakul karimah siswa dengan strategi

[r]

Salah satu  upaya kesehatan yang harus dicapai adalah upaya keseha- tan  mata  dan  pencegahan  kebutaan  dalam  rangka  optimalisasi  fungsi  penglihatan