• Tidak ada hasil yang ditemukan

Han Depan Abstrak

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Han Depan Abstrak"

Copied!
13
0
0

Teks penuh

(1)

PERSEPSI DAN SIKAP PERAWAT TERHADAP

PERAWATAN ORANG DENGAN HIV/AIDS (ODHA)

SKRIPSI

Disusun untuk Memenuhi Salah Satu Tugas Mata Ajar Skripsi

Oleh

IMANUEL SAMUDERA NUSANTARA NIM 22020111130061

JURUSAN KEPERAWATAN FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS DIPONEGORO

(2)

HALAMAN PERSEMBAHAN

Proverbs 17:22

A merry heart doeth good like a medicine: but a broken spirit drieth the bones.

Isaiah 40:29

He giveth power to the faint; and to them that have no might he increaseth

strength.

1 Timothy 4:12

Let no man despise thy youth; but be thou an example of the believers, in word, in

conversation, in charity, in spirit, in faith, in purity.

Puji syukur atas terselesaikannya skripsi ini yang saya persembahkan secara

khusus kepada :

Orang tua yang selalu memberikan dukungan, dana dan doa.

Saudara-saudara saya yang selalu memberi memotivasi kepada saya agar lebih

giat untuk berjuang. Sahabat-sahabat yang selalu memberi penghiburan disaat

masa sulit. Terima kasih atas bantuan dan dukungannya. Semoga kita tetap dalam

lindungan Tuhan selamanya.

Jalilah perubahan yang ingin kamu lihat di dunia.

(3)

LEMBAR PLAGIARISME

Saya yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama : Imanuel Samudera Nusantara

NIM : 22020111130061

Fakultas : Kedokteran

Jurusan : S1 – Ilmu Keperawatan

Dengan ini menyatakan bahwa skripsi yang saya susun dengan judul

“Persepsi dan Sikap Perawat terhadap Perawatan Orang dengan HIV/AIDS

(ODHA)” adalah benar-benar hasil karya saya sendiri dan bukan merupakan

plagiat dari karya orang lain. Apabila di kemudian hari pernyataan saya tidak

bena, maka saya bersedia menerima saksi akademis yang berlaku. Demikian

pernyataan ini saya buat dengan benar dan bertanggung jawab.

Semarang, 19 Januari 2016

(4)
(5)

KATA PENGANTAR

Salam sejahtera,

Puji syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Kuasa atas berkat

dan karunia-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan laporan penelitian

keperawatan yang berjudul “Persepsi dan Sikap Perawat terhadap Perawatan

Orang dengan HIV/AIDS (ODHA)”. Penelitian ini dibuat dalam rangka

memenuhi persyaratan kelulusan untuk menjadi Sarjana Keperawatan di Program

Studi Ilmu Keperawatan, Jurusan Keperawatan, Fakultas Kedokteran, Universitas

Diponegoro Semarang.

Penulis mendapat banyak bantuan, bimbingan dan arahan dari berbagai

pihak dalam menyusun laporan penelitian ini. Oleh sebab itu penulis

menyampaikan ucapan terima kasih yang tulus kepada semua pihak yang telah

membantu hingga terselesaikannya laporan penelitian ini, terkhusus kepada :

1. Bapak Dr. Untung Sujianto, S.Kp., M.Kes selaku Ketua Jurusan Ilmu

Keperawatan Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro,

2. Ibu Sarah Ulliya, S.Kp., M.Kes. selaku Ketua Program Studi Ilmu

Keperawatan, Jurusan Keperawatan, Fakultas Kedokteran, Universitas

Diponegoro,

3. Bapak Ns. Ahmat Pujianto.,S.Kep.,M.Kep selaku dosen pembimbing yang

(6)

4. Ibu Ns. Devi Nurmalia M.Kep selaku Koordinator Mata Kuliah Riset

Keperawatan Jurusan Keperawatan Fakultas Kedokteran Universitas

Diponegoro,

5. Ibu Ns. Nana Rochana, S.Kep., MN, selaku penguji I yang memberikan

bimbingan kepada peneliti,

6. Ibu Ns. Susana Widyaningsih, S.Kep., MNS selaku penguji II yang

memberikan bimbingan kepada peneliti,

7. Direktur RSUD Tidar kota Magelang, atas kesediaan memberi izin dan

mendukung penelitian,

8. Perawat-perawat Bangsal Penyakit Dalam RSUD Tidar kota Magelang,

atas kesediaannya berpartisipasi menjadi responden,

9. Teman-teman seperjuangan angakatan 2011 Jurusan Keperawatan

Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro dan teman-teman sebaya

lainnya yang selalu memberikan dukungannya,

Penulis menyadari bahwa laporan penelitian keperawatan ini masih

terdapat banyak kekurangan baik dalam bidang penulisan maupun materi. Kritik

dan saran sangat penulis harapkan demi penyempurnaan laporan penelitian ini.

Semarang, 19 Januari 2016

(7)

DAFTAR ISI

HALAMAN SAMPUL……….……….…… i

HALAMAN PERSEMBAHAN……….….. LEMBAR PLAGIARISME ……….……….…... HALAMAN PERSETUJUAN……….……….. ii

BAB II TINJAUAN PUSTAKA……….. 9

A. Tinjauan Teori………..…………. 9

1. Konsep Persepsi. ……….………..…………. a. Definisi Persepsi. ……….……… b. Proses Pembentukan Persepsi. ………...……….... c. Faktor-faktor Persepsi. ……….……… 9 f. Pencegahan dan Penanggulangan HIV/AIDS. ………….………… g. Perawatan ODHA. ……….………...

B. Jenis dan Rancangan Penelitian……… 35 C. Populasi dan Sampel Penelitian……….………...…………

(8)

D. Tempat dan Waktu Penelitian……….………… 37 E. Variabel Penelitian, Definisi Operasional, Skala Pengukuran………

1. Variabel Penelitian. ……….……….………… 2. Definisi Operasional dan Skala Pengukuran. ………...…………

37 37 37 F. Alat Penelitian dan Cara Pengumpulan Data………

1. Alat Penelitian. ……….………....………… G. Teknik Pengolahan dan Analisis Data………..…………

1. Pengolahan Data. ……….………..………… B. Deskripsi Persepsi dan Sikap Perawat terhadap Perawatan Orang dengan

HIV/AIDS (ODHA)……… 55

BAB V PEMBAHASAN………..………… 62

A. Karakteristik Responden..………..……… 62 B. Persepsi Perawat terhadap Perawatan Orang dengan HIV/AIDS (ODHA) 65 C. Sikap Perawat terhadap Perawatan Orang dengan HIV/AIDS (ODHA) 68

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN……….………… 71

DAFTAR PUSTAKA……… 73

(9)

DAFTAR TABEL

No.Tabel Judul Tabel Halaman

1 Variabel Penelitian, Definisi Operasional dan Skala Pengukuran

38

2 Sebaran Pertanyaan Persepsi Perawat tentang Perawatan Pasien dengan HIV/AIDS

40

3 Sebaran Pertanyaan Sikap Perawat tentang Perawatan Pasien dengan HIV/AIDS

42

4 Nilai Signifikansi Kolmogorov-Smirnov Pada Ketegori Kuesioner

51

5 Distribusi Frekuensi Karakteristik Responden di RSUD Tidar kota Magelang

54

6 Distribusi Frekuensi Persepsi Perawat terhadap Perawatan Orang dengan HIV/AIDS (ODHA)

55

7 Distribusi Frekuensi Item Persepsi Perawat terhadap Perawatan Orang dengan HIV/AIDS (ODHA)

55

8 Distribusi Persentase Jawaban Kuesioner Persepsi Perawat RSUD Tidar kota Magelang

57

9 Distribusi Frekuensi Sikap Perawat terhadap Perawatan Orang dengan HIV/AIDS (ODHA)

58

10 Distribusi Frekuensi Item Sikap Perawat terhadap Perawatan Orang dengan HIV/AIDS (ODHA)

59

11 Distribusi Sikap Jawaban Kuesioner Persepsi Perawat RSUD Tidar kota Magelang

(10)

DAFTAR GAMBAR

Nomor Gambar Judul Gambar Halaman

(11)

DAFTAR LAMPIRAN

Nomor Lampiran

Keterangan 1 Surat Ethical Clearance

2 Surat Permohonan Uji Expert

3 Surat Permohonan Uji Validitas dan Reliabilitas 4 Surat Izin Uji Validitas dan Reliabilitas

5 Surat Permohonan Izin Penelitian 6 Surat Izin/Selesai Penelitian 7 Hasil Uji Expert

8 Lembar Persetujuan Menjadi Responden 9 Instrumen Penelitian

10 Hasil Uji Validitas dan Reliabilitas 11 Hasil Uji Normalitas

12 13

(12)

Program Studi Ilmu Keperawatan

Persepsi dan Sikap Perawat terhadap Perawatan Orang dengan HIV/AIDS (ODHA)

xv + 72 halaman + 11 tabel + 3 gambar + 13 lampiran

Menurunnya sistem kekebalan tubuh pada orang dengan HIV/AIDS (ODHA) menyebabkan peningkatan risiko infeksi penyakit. Infeksi-infeksi pada ODHA dengan HIV stadium lanjut memicu berbagai gangguan pada kebutuhan dasar manusia. Gangguan kebutuhan dasar yang paling sering di derita ODHA adalah masalah pola napas, gangguan pencernaan dan gangguan psikososial. ODHA membutuhkan perawatan dan perhatian yang lebih dari perawat saat dirawat di rumah sakit. Di beberapa daerah terdapat diskriminasi dari perawat dalam melakukan asuhan keperawatan pada ODHA, tetapi sebagian daerah lain menunjukkan asuhan keperawatan yang baik. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui persepsi dan siap perawat dalam merawat ODHA. Desain penelitian yang digunakan adalah deskriptif survei melalui pendekatan cross sectional kepada seluruh perawat yang pernah merawat ODHA di Bangsal Penyakit Dalam RSUD Tidar kota Magelang. Data diambil pada Desember 2015 hingga Januari 2016 dengan teknik total sampling. Penelitian ini menggunakan tiga kuesioner dengan total 48 item pernyataan. Penelitian ini menghasilkan kesimpulan bahwa perawat sudah memiliki persepsi baik (n= 25, 51%) dan sikap baik (n= 28, 57.1%) dalam merawat ODHA. Perawat memiliki persepsi baik (n= 43, 73.5%) dan sikap baik (n= 45, 91.8%) dalam pencegahan infeksi HIV pada petugas kesehatan. Akan tetapi, masih terdapat persepsi kurang pada 46.9% (n=23) responden dalam melakukan tindakan invasif kepada ODHA dengan APD ketat. Perlu adanya sosialisasi terkait persepsi dan sikap perawat yang kurang pada penggunaan APD yang ketat dalam melakukan tindakan invasif terhadap ODHA. Peneliti selanjutnya disarankan menggunakan metode wawancara agar persepsi yang diperoleh lebih mendalam.

(13)

Bachelor Degree of Nursing Science risk enhancement of infectious diseases. PLWHA with advanced HIV triggers some variety of basic human needs disorders, such as breathing patterns disorders, digestive system disorders and psychosocial disorders. PLWHA need care and attention from nurses while being treated in the hospital. In some areas reported stigma from nurses in PLWHA care, but in other advanced areas showed good nursing care. This study aims to determine perceptions and attitudes of nurses in PLWHA care. The design study is descriptive cross sectional survey approach to all nurses who have treated PLWHA in Internal Disease Wars Tidar Hospital. Data taken in December 2015 to January 2016 with total sampling technique. This study used three questionnaires with 48 total items statement. This study concluded that nurses already have a good perception (n = 25, 51%) and good attitude (n = 28, 57.1%) in PLWHA care. Nurses have a good perception (n = 43, 73.5%) and good attitude (n = 45, 91.8%) in HIV infection prevention to health workers. However, there is still some lack perceptions to 46.9% (n= 23) respondents who agree that invasive actions to PLWHA need to be done with strict PPE. Socialization needs related to the perceptions and attitudes of nurses that are less strict on the use of PPE in performing invasive action against PLWHA.

Referensi

Garis besar

Dokumen terkait

[r]

informasi terakhir mengenai prakiraan cuaca untuk hari ini// Cuaca DIY hari ini pagi hingga malam berawan hujan disertai angin dengan suhu minimal 23 derajat

Sahabat MQ/ saat ini persediaan katong darah yang ada di PMI Sleman sedang penipisan/ dengan rincian golongan darah B sebanyak 2 labu/ sedangkan golongan AB/ O dan

Iklan Agnes Monica pada iklan Simpati Dance Like Agnes di televisi swasta. terhadap minat membeli kartu Simpati di kalangan siswa/siswi SMA

[r]

Berdasarkan hasil dari penelitian tindakan kelas tentang peningkatan proses dan nilai hasil belajar siswa pada Pendidikan Dasar Otomotif mata diklat Alat Ukur dengan strategi

harvesting of woods and plants Establishing conservation areas Establishing conservation areas Managing the. harvesting of woods

Untuk memperoleh asam lemak dari minyak biji karet, salah satu langkah yang dapat dilakukan adalah dengan cara hidrolisis.. Proses hidrolisis menguraikan minyak biji