• Tidak ada hasil yang ditemukan

METODE UNTUK MENILAI TINGKAT KEMATANGAN MANAJEMEN KUALITAS INFORMASI. M. Rachmat Gunawan Chomsa Hidayat Ahmad Sugiana

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "METODE UNTUK MENILAI TINGKAT KEMATANGAN MANAJEMEN KUALITAS INFORMASI. M. Rachmat Gunawan Chomsa Hidayat Ahmad Sugiana"

Copied!
27
0
0

Teks penuh

(1)

CALDEA DAN EVAMECAL

METODE UNTUK MENILAI TINGKAT

KEMATANGAN MANAJEMEN KUALITAS

INFORMASI

Studi Kasus PT Kereta Api Indonesia M. Rachmat Gunawan

Chomsa Hidayat Ahmad Sugiana

(2)

Sekilas PT KAI

Badan Usaha Milik Negara yang bergerak di

bisnis perkeretaapian di Indonesia,

berdasarkan UU 23 tahun 2007

Beroperasi di Jawa dan Sumatera

Visi

: Terwujudnya Kereta Api sebagai Pilihan

Utama Jasa Transportasi dengan fokus

keselamatan dan pelayanan

Misi

: Menyelenggarakan jasa transportasi

sesuai keinginan stakeholder dengan

meningkatkan keselamatan dan pelayanan

(3)

Inisiatif Strategis

Untuk Mencapai Visi dan Misi

Digitalisasi Bisnis Proses dengan IT

Produk dari Digitalisasi tersebut adalah

Data dan Informasi

(4)

Data dan Informasi

sebagai Produk

Data dan Informasi Sebagai Produk Æ

Manufacturing Process

Beberapa Faktor Kegagalan Proses

adalah:

Tidak konsistennya komitmen

Tidak adanya visibilitas manajemen

terhadap progres

Kualitas (rework, scrap, fungsi tidak

berjalan semestinya, keluhan pelanggan)

(5)

Daya Ungkit Kualitas

People

Process

Technology People, Process, Technology

Adalah penentu utama produk Quality, Cost, dan Delivery (QCD)

Sering kali ada miskonsepsi:

-Saya tidak perlu proses yang baik, -Karena saya punya orang terbaik -Punya teknologi terbaik

-Proses identik dengan -Birokrasi

(6)

Permasalahan

Bagaimana Potret PT KAI

dalam mengelola Kualitas

Informasi dan Data sebagai

Produk?

(7)

CALDEA & EVAMECAL

CALDEA

bukan PROSES,melainkan MATURITY

MANAGEMENT MODEL

CALDEA

berdasarkan CMMI Model yang

memberikan KARAKTERISTIK dari PROSES

MANAJEMEN KUALITAS Informasi dan Data yang

EFEKTIF

EVAMECAL

: metodologi penilaian dan

peningkatan

kualitas data dan informasi

EVAMECAL terdiri dari langkah-langkah sebagai

BASIS pengukuran manajemen kualitas data dan

informasi. (Plan-Do-Check-Ack)

(8)

CALDEA

1.

1.

INITIAL LEVEL

INITIAL LEVEL

Tidak ada upaya yang dilakukan untuk

mencapai tujuan kualitas informasi.

2.

2.

DEFINITION LEVEL

DEFINITION LEVEL

IMP telah didefinisikan dan direncanakan.

KPA yang dipenuhi :

● Information quality management team management

(IQMTM)

● IMP project management (IPM)

● User requirement management (URM)

● Data sources and data targets management (DSTM)

● Database or data warehouse acquistion, development or

maintenance project management (AIMPM)

● Information quality management in IMP components

(9)

CALDEA

3.

3.

INTEGRATION LEVEL

INTEGRATION LEVEL

Ada upaya untuk menjamin IMP memenuhi

kebutuhan, standar dan kebijakan kualitas

informasi dalam organisasi itu.

KPA yang dipenuhi :

● Information products and IMP components validation and

verivication (VV)

● Risk and poor information quality impact management

(RM)

● Information quality standardization management (IQSM) ● Organizational information quality policies management

(10)

CALDEA

4.

4.

QUANTITATIVE MANAGEMENT LEVEL

QUANTITATIVE MANAGEMENT LEVEL

Beberapa rencana terukur telah

dikembangkan dan diterapkan, dan prosedur

pengukuran hasil-hasilnya, baik kualitas

maupun kuantitas, secara otomatis berjalan

dan bisa dilakukan.

KPA yang dipenuhi :

● MP measurement management (MM)

(11)

CALDEA

5.

5.

OPTIMIZING LEVEL

OPTIMIZING LEVEL

Bisa memanajemen IMP secara kuantitatif,

pengukuran yang diperoleh digunakan untuk

mengembangkan proses perbaikan

berkelanjutan.

KPA yang dipenuhi :

● Causal analysis for defects prevention management

(CADPM)

● Innovation and organizational development management

(12)

EVAMECAL

EVAMECAL

EVAMECAL--ACTACT (EMC(EMC--AA)) EVAMECAL

EVAMECAL--CHECKCHECK (EMC(EMC--CC)) EVAMECAL

EVAMECAL--DODO (EMC(EMC--DD)) EVAMECAL

(13)

EVAMECAL-PLAN

EMP-P.1. Penilaian kondisi saat ini terhadap data dan kualitas informasi IMP.

EMP-P.1. Penilaian kondisi saat ini terhadap data dan kualitas informasi IMP.

EMC-P.1.1. Penilaian data dan tingkat kematangan manajemen kualitas dari IMP dengan menggunakan seperangkat kuesioner.

EMC-P.1.1. Penilaian data dan tingkat kematangan manajemen kualitas dari IMP dengan menggunakan seperangkat kuesioner.

EMP-P.1.2. Penghitungan nilai kualitas informasi (IQV = information quality values) untuk komponen IMP dengan mengukur dimensi kualitas informasi.

EMP-P.1.2. Penghitungan nilai kualitas informasi (IQV = information quality values) untuk komponen IMP dengan mengukur dimensi kualitas informasi.

EMC-P.2. Pendefinisian tujuan perbaikan dalam lingkup tingkat kematangan Kualitas data dan informasi

EMC-P.2. Pendefinisian tujuan perbaikan dalam lingkup tingkat kematangan Kualitas data dan informasi

EVAMECAL

EVAMECAL--ACTACT (EMC(EMC--AA))

EVAMECAL

EVAMECAL--PLANPLAN (EMC(EMC--P)P)

EVAMECAL

EVAMECAL--CHECKCHECK (EMC(EMC--CC))

EVAMECAL

(14)

EVAMECAL-DO

EMC-D.1. Analisis dari penyebab potensial dan pengembangan dari rencana perbaikan.

EMC-D.1. Analisis dari penyebab potensial dan pengembangan dari rencana perbaikan.

EMC-D.1.1. Analisis dan pemahaman mengenai permasalahan untuk

memeriksa apakah ada komponen yang dapat menimbulkan masalah.

EMC-D.1.1. Analisis dan pemahaman mengenai permasalahan untuk

memeriksa apakah ada komponen yang dapat menimbulkan masalah.

EMC-D.1.2. Analisis detil dari penyebab nyata suatu masalah yang bertujuan untuk menemukan penyebab masalah yang sebenarnya.

EMC-D.1.2. Analisis detil dari penyebab nyata suatu masalah yang bertujuan untuk menemukan penyebab masalah yang sebenarnya.

EVAMECAL

EVAMECAL--DODO (EMC(EMC--DD))

EVAMECAL

EVAMECAL--ACTACT (EMC(EMC--AA))

EVAMECAL

EVAMECAL--PLANPLAN (EMC(EMC--P)P)

EVAMECAL

EVAMECAL--CHECKCHECK (EMC(EMC--CC))

EMC-D.1.3. Pengembangan rencana untuk perbaikan dengan menyertakan tujuan yang jelas.

EMC-D.1.3. Pengembangan rencana untuk perbaikan dengan menyertakan tujuan yang jelas.

EMC-D.2. Pelaksanaan rencana yang telah diperbaiki

(15)

EVAMECAL-CHECK

EMC-C.1. Memeriksa efisiensi dari rencana perbaikan.

EMC-C.1. Memeriksa efisiensi dari rencana perbaikan.

EVAMECAL

EVAMECAL--ACTACT (EMC(EMC--AA))

EVAMECAL

EVAMECAL--CHECKCHECK (EMC(EMC--CC)) EVAMECAL

EVAMECAL--DODO (EMC(EMC--DD))

EVAMECAL

(16)

EVAMECAL-ACT

EMC-A.1. Memperoleh kesimpulan.

EMC-A.1. Memperoleh kesimpulan.

EVAMECAL

EVAMECAL--ACTACT (EMC(EMC--AA)) EVAMECAL

EVAMECAL--CHECKCHECK (EMC(EMC--CC))

EVAMECAL

EVAMECAL--DODO (EMC(EMC--DD))

EVAMECAL

EVAMECAL--PLANPLAN (EMC(EMC--P)P)

EMC-A.2. Standarisasi yang telah dipelajari untuk menghindari permasalahan masa datang.

EMC-A.2. Standarisasi yang telah dipelajari untuk menghindari permasalahan masa datang.

(17)
(18)

Evaluasi Maturity Level

Berdasarkan Questionnaire PT KAI dapat dimasukkan ke dalam

Level Definisi.

1. Telah diimplementasi Gugus Kendali Mutu sebagai Tim Managemen Mutu. Metodologi yang digunakan adalah Total Quality Management

2. Telah diimplementasi Manajemen Proyek untuk setiap proses manajemen informasi

3. Telah diimplementasi sebagian proses dan pengelolaan kebutuhan pelanggan

4. Telah diimplementasi pengelolaan sumber data dan target data (berdasarkan standar pelaporan BUMN)

5. Telah diimplementasi sebagian manajemen datawarehouse atau database. Sebagian lain masih dalam proses digitalisasi

6. Telah diimplementasi sebagian manajemen mutu untuk informasi dan data.

(19)

STUDI KASUS PT. KAI

IMP yang dipilih untuk dinilai menggunakan CALDEA

dan EVAMECAL adalah sistem PENGGAJIAN yang

sudah dikembangkan dan dipergunakan sejak lama

dan dinilai telah matang secara internal.

(20)

EVALUASI: EVAMECAL-PLAN

(1)

1.

1.

Information quality management team management

Information quality management team management

(IQMTM):

(IQMTM):

• PT. Kereta Api mempunyai tim yang bertanggung jawab terhadap kualitas data dan informasi penggajian pegawai.

2.

2.

IMP project management (IPM) :

IMP project management (IPM) :

• Terdapat proses transformasi data antara data dari daerah ke database pada tingkat kantor pusat.

• Telah terdapat dokumentasi dari pelaksanaan penyelenggaraan proses pengajian dan pengoperasian perangkat lunak serta regulasi dan kebijakan tertulisnya (berupa peraturan, petunjuk pelaksanaan dan garis komando penggajian).

(21)

EVALUASI: EVAMECAL-PLAN

(2)

3.

3.

User requirement management (URM) :

User requirement management (URM) :

• Kebutuhan terhadap pengguna berkaitan terhadap hasil akhir berupa gaji pegawai, terhadap IMP berupa ketersediaan informasi mengenai besar gaji, dan sebagainya, dan terhadap kualitas informasi dimana data yang akan diproses telah diperiksa dan diolah terlebih dahulu sehingga memberi manfaat dan data yang lalu masih tetap disimpan sebagai bahan pertimbangan.

4.

4.

Data sources and data targets management (DSTM) :

Data sources and data targets management (DSTM) :

• Tiap bulan di-generate tabel dan laporan gaji pegawai secara terpisah. • Data berasal dari tiap daerah (berupa sekumpulan data yang akan

dimasukkan ke dalam database) serta data dari bagian kepegawaian (mutasi-mutasi pegawai,dll.yang terjadi yang terkait dengan keuangan).

(22)

EVALUASI: EVAMECAL-PLAN

(3)

5.

5.

Database or data warehouse acquistion, development or

Database or data warehouse acquistion, development or

maintenance project management (AIMPM) :

maintenance project management (AIMPM) :

• Sistem penggajian pegawai memerlukan perawatan dan pengembangan database yang dilakukan dan ditempatkan pada Pusat Perencanaan dan Pengembangan (Pusrenbang).

6.

6.

Information quality management in IMP components

Information quality management in IMP components

(DIQM) :

(DIQM) :

• Untuk KPA ini, PT. Kereta Api tidak mempunyai cara pengukuran terhadap efisiensi IMP.

(23)

EVALUASI: EVAMECAL-PLAN

(4)

7.

7.

Information products and IMP components validation and

Information products and IMP components validation and

verivication (VV) :

verivication (VV) :

• Tiap data yang masuk dari bagian kepegawaian dan laporan yang keluar untuk pihak bank dan pegawai harus dilakukan pemeriksaan yang teliti terlebih dahulu.

• Pemeriksaan dilakukan secara bertingkat / bertahap sehingga data yang diproses valid.

8.

8.

Risk and poor information quality impact management

Risk and poor information quality impact management

(RM) :

(RM) :

• Informasi mengenai gaji dan tunjangan beserta proses-proses sebelumnya dan setelahnya yang tidak benar akan sangat beresiko terhadap perusahaan berupa kerugian finansial dan proses.

(24)

EVALUASI: EVAMECAL-DO

(1)

1.

Belum adanya integritas FAQ (Frequently Asked Question) pada

perangkat lunak sistem penggajian. Rencana perbaikannya adalah

dengan penambahan fasilitas atau menu FAQ pada aplikasi

penggajian yang mudah ditambahkan sehingga memudahkan

proses penggajian pegawai untuk beberapa permasalahan yang

ditemui.

2.

Integritas sistem penggajian dengan SIPEKA (sistem informasi

kepegawaian). Rencana perbaikannya adalah melalui proses

integrasi antara SIPEKA dengan sistem penggajian yang

dilengkapi dengan fasilitas pengecekan validitas data.

(25)

EVALUASI: EVAMECAL-DO

(2)

3.

Perlu dilakukan peremajaan atau penggantian DBMS. Usulannya

adalah dengan mengganti server sistem penggajian saat ini

dengan server yang dilengkapi sistem operasi yang banyak

dikuasai oleh tenaga dari PT. Kereta Api.

4.

Harus dibuat sebuah sistem pengukuran atau penilaian terhadap

kualitas IMP sehingga diharapkan IMP menjadi lebih efisien,

yaitu dengan menyertakan komponen seperti kepuasan

manajemen dan pegawai, validitas data, dan sebagainya.

5.

Belum ada manajemen resiko dan sistem punishment and reward

bagi pegawai atau tim yang mengurusi penggajian pegawai

sehingga tim sering kehilangan sense dari pentingnya data.

(26)

EVALUASI: EVAMECAL-CHECK

Pemeriksaan terhadap rencana yang diambil dilakukan terhadap

semua langkah yang diambil dan disepakati bersama.

Fokus utama sasarannya adalah efisiensi dan validitas data.

Pemeriksaan merupakan proses setelah rencana-rencana yang

disusun sudah diwujudkan atau dilaksanakan selama periode

waktu tertentu.

(27)

EVALUASI: EVAMECAL-ACT

Kesimpulan disusun dengan menganalisis pemeriksaan dari

penerapan rencana yang dibuat dan disertakan pula kunci-kunci

mana saja yang sudah berada pada sasaran yang diinginkan dan

mana yang masih perlu dikembangkan lagi serta proses mana

yang bisa tidak diperlukan karena dapat menghambat.

Setelah disusun kesimpulan, bagan proses standar penggajian

bisa disusun berikut daftar FAQ untuk dimasukkan ke dalam

sistem sebagai knowledge management.

Gambar

TABEL KPA DAN CD

Referensi

Dokumen terkait

Telah dilakukan penelitian mengenai uji efek stimulan ekstrak daun jeruk purut (Citrus hystrix DC.) pada mencit putih jantan.. Mencit yang digunakan dalam penelitian ini

Rumusan masalah dalam penelitian ini ialah bagaimana pengaruh persepsi terhadap minat penggunaan T-Cash pada dosen di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Raden

Pada pemrograman berorientasi objek, yang disebut objek (objects) adalah instant dari sebuah kelas (class), kelas terdiri dari variabel/atribut dan fungsi/metode yang

Puji dan Syukur penulis ucapkan kepada Tuhan Yang Maha Esa karena atas berkat dan bimbingan-Nya penulis dapat menyelesaikan laporan Proyek Akhir Desain

a) Pilih tanaman ubi jalar yang sudah berumur 2 bulan atau lebih, keadaan pertumbuhannya sehat dan normal. b) Potong batang tanaman untuk dijadikan stek batang atau stek

Hadiah yang diberikan sebagai ungkapan cinta adalah sesuatu yang baik, namun bila dikaitkan dengan pesta- pesta ritual agama lain dan tradisi-tradisi Barat, akan

G.. Demam tifoid pada anak biasanya memberikan gambaran klinis yang ringan bahkan asimtomatik. Timbulnya gejala klinis biasanya bertahap dengan manifestasi

Pengertian kaidah di atas adalah setiap pelaksanaan amalan syara’ hendaklah dikerjakan menurut kemampuan si mukallaf. Tidaklah apa yang mudah dikerjakan itu akan