• Tidak ada hasil yang ditemukan

Ganti Rugi Terhadap Masyarakat Atas Pembangunan Jalan Tol Cisumdawu dikaitkan dengan Perpres Nomor 36 Tahun 2005 jo Perpres Nomor 65 Tahun 2006 Tentang Perubahan Atas Perpres Nomor 36 Tahun 2005.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Ganti Rugi Terhadap Masyarakat Atas Pembangunan Jalan Tol Cisumdawu dikaitkan dengan Perpres Nomor 36 Tahun 2005 jo Perpres Nomor 65 Tahun 2006 Tentang Perubahan Atas Perpres Nomor 36 Tahun 2005."

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

iii

GANTI RUGI TERHADAP MASYARAKAT ATAS PEMBANGUNAN JALAN TOL CISUMDAWU DIKAITKAN DENGAN PERPRES NOMOR

36 TAHUN 2005 JO PERPRES NOMOR 65 TAHUN 2006 TENTANG PERUBAHAN ATAS PERPRES NOMOR 36 TAHUN 2005 TENTANG PENGADAAN TANAH BAGI PELAKSANAAN PEMBANGUNAN UNTUK

KEPENTINGAN UMUM ABSTRAK

Pengadaan tanah untuk pembangunan demi kepentingan umum diatur dalam Peraturan Presiden Nomor 35 Tahun 2005 jo Peraturan Presiden Nomor 65 Tahun 2006 tentang Perubahan Atas Peraturan

Presiden Nomor 36 Tahun 2005. Pembebasan tanah ini sering

menimbulkan persoalan antara pemerintah dengan masyarakat. Demikian halnya dengan pembangunan jalan Tol Cisumdawu, masalah-masalah timbul antara lain proses pengadaan tanah jalan Tol Cisumdawu serta penggantian kerugian atas tanah yang dibebaskan tidak sesuai dengan asas-asas dalam peraturan perundang-undangan. Peneliti tertarik meneliti

permasalahan tersebut untuk dapat mengkaji pelaksanaan atas

pengadaan tanah untuk pembangunan jalan Tol Cisumdawu ditinjau Peraturan Presiden Nomor 36 Tahun 2005 jo Peraturan Presiden Nomor 65 Tahun 2006 dan mengetahui penetapan ganti rugi dalam pelaksanaan pengadaan tanah dalam pembangunan jalan Tol Cisumdawu.

Penelitian ini menggunakan pendekatan yuridis normatif dengan spesifikasi penelitian berupa deskriptif analitis melalui penelitian kepustakaan dengan menggunakan studi dokumen dari Perpustakaan Hukum UNPAD, Kantor Pertanahan Kabupaten Sumedang serta penelitian lapangan dengan menggunakan studi wawancara yang dilakukan di Kantor Pertanahan Sumedang dan Kabupaten Sumedang Desa Margaluyu, Desa Sinarmulya dan Desa Girimukti.

Referensi

Dokumen terkait

Guru bertanggung jawab dalam membangun karakter anak murid di dalam kelas terutama berkaitan dengan nilai-nilai akademik utama yaitu sikap ilmiah dan

Tahap pelaksanaan tindakan adalah tahap mengimplementasikan rencana pelaksanaan pembelajaran yang telah disusun. Peneliti melaksanakan tindakan menggunakan strategi

Pokja Bidang Konstruksi 3 ULP Kabupaten Klaten akan melaksanakan [Pelelangan Umum/Pemilihan Langsung] dengan pascakualifikasi untuk paket pekerjaan konstruksi secara

Anggaran ini sifatnya statis dari periode bulan yang satu ke periode bulan yang lain, dan dalam anggaran yang dibuat tidak dilaku­ kan pemisahan antara unsur biaya tetap dan

multisektor (berbagai pihak/bidang disiplin baik dalam lingkup kedokteran maupun lainnya - misalnya psikologi, ilmu sosial, keluarga, masyarakat, segi budaya, segi

Accordingly, a multi- institutional initiative called 'Map the Neighbourhood in Uttarakhand' (MANU) was conceptualised with the main objective of collecting

Three paper withdrew for various reasons after the review process, two were rejected, three were accepted for the ISPRS archives and 21 papers have been accepted for inclusion

[r]